GAMBARAN MANAJEMEN NYERI PADA ANAK POST OPERASI YANG DILAKUKAN OLEH PERAWAT DITINJAU DARI SUDUT PANDANG ORANG TUA DI RUANG ANGGREK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA SALATIGA SKRIPSI Disusun Oleh: Stefanus Oka Mahendra 462010009 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014 i HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi ini telah disetujui oleh Pembimbing Skripsi Pembimbing I, (Ns. Natalia R. Yulianti, S. Kep., M.A.N) Pembimbing II, (Kasmirah, S.Kep) ii HALAMAN PENGESAHAN Skripsi ini telah disetujui dan dipertahankan dihadapan dewan penguji pada hari Jumat, tanggal 4 Juli tahun 2014 Penguji I, Penguji II, (Kasmirah, S. Kep) (Ns. Meira Erawati, S.Kep., M. Si. Med) Disahkan oleh, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan (Ir. Ferry F. Karwur, M.Sc.,Ph.D) iii PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Stefanus Oka Mahendra NIM : 462010009 Program Studi : Ilmu Keperawatan Fakultas : Ilmu Kesehatan-UKSW Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi, dengan judul : “GAMBARAN MANAJEMEN NYERI PADA ANAK POST OPERASI YANG DILAKUKAN OLEH PERAWAT DITINJAU DARI SUDUT PANDANG ORANG TUA DI RUANG ANGGREK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA SALATIGA” yang dibimbing oleh : 1. Ns. Natalia R. Yulianti, S. Kep., M.A.N 2. Kasmirah, S.Kep adalah benar-benar hasil karya saya. Di dalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangkaian kalimat atau gambar serta simbol yang seolah-olah sebagai karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada Peneliti atau sumber aslinya. Salatiga , 4 Juli 2014 Yang memberi pernyataan, Stefanus Oka Mahendra iv PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademika Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Stefanus Oka Mahendra NIM : 462010009 Program Studi : Ilmu Keperawatan Fakultas : Ilmu Kesehatan-UKSW Jenis karya : Skripsi Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada UKSW hak bebas royalti non-eksklusif (non-exclusive free right) atas karya ilmiah saya yang berjudul : “GAMBARAN MANAJEMEN NYERI PADA ANAK POST OPERASI YANG DILAKUKAN OLEH PERAWAT DITINJAU DARI SUDUT PANDANG ORANG TUA DI RUANG ANGGREK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA SALATIGA” beserta perangkat yang ada. Dengan hak bebas royalti non-eksklusif ini, UKSW berhak menyimpan, mengalih media/mengalih formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data, merawat, dan mempublikasikan tugas akhir saya, selama tetap mencantumkan nama saya sebagai Peneliti/pencipta. Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya. Dibuat di : Salatiga Pada tanggal : 4 Juli 2014 Yang menyatakan, Stefanus Oka Mahendra Mengetahui, Pembimbing I, (Ns. Natalia R. Yulianti, S. Kep., M.A.N) Pembimbing II, (Kasmirah, S.Kep) v ABSTRAK Stefanus Oka Mahendra, 462010009, Analisis Manajemen Nyeri Pada Anak Post Operasi Yang Dilakukan Oleh Perawat Ditinjau Dari Sudut Pandang Orang Tua Di Ruang Anggrek Rumah Sakit Umum Daerah Kota Salatiga Pembimbing 1 : Ns. Natalia Ratna Yulianti., S. Kep., M. A. N. Pembimbing 2 : Kasmirah, S. Kep Latar Belakang. Setiap orang memiliki kebutuhan akan rasa nyaman dan terbebas dari rasa nyeri. Perawat dalam melakukan penanganan nyeri pada anak post operasi harus berkesinambungan. Oleh karena itu, penanganan nyeri pada anak post operasi sangatlah penting untuk dilakukan baik itu secara farmakologis maupun non farmakologis. Perawat di Ruang Anggrek Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Salatiga secara umum belum sepenuhnya melakukan penanganan nyeri secara non farmakologis. Tujuan. Memberikan gambaran pelaksanaan manajemen nyeri pada anak post operasi ditinjau dari sudut pandang orang tua/primary care givers. Metode penelitian. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Responden dalam penelitian ini adalah orang tua dengan anak post operasi yang dirawat di Ruang Anggrek RSUD Kota Salatiga sebanyak 30 orang. Sampel diambil menggunakan tehnik total sampling. Pengolahan data dilakukan dengan tehnik analisis deskriptif. Hasil. Mayoritas responden (>50%) menyatakan pendapatnya bahwa mereka sangat setuju dan setuju apabila perawat telah melakukan pengkajian, implementasi dan evaluasi manajemen nyeri dengan sangat baik dan baik. Sedangkan responden yang menyatakan ketidak setujuannya terhadap manajemen nyeri yang dilakukan oleh perawat, hanya ada beberapa responden (<50%). Kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, maka didapatkan bahwa pelaksanaan manajemen nyeri oleh perawat kepada pasien anak post operasi ditinjau dari sudut pandang orang tua atau primary care givers di Ruang Anggrek RSUD Kota Salatiga adalah perawat telah melakukan manajemen nyeri dengan sangat baik. Keywords Referensi : Manajemen nyeri, post operasi, anak, orang tua, perawat, studi deskriptif. : 55 (1978-2013) vi KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus, Allah Yang Maha Kuasa yang telah memberikan kasih, cinta dan anugerahNya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir skripsi ini dengan segala anugerahNya. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelas Sarjana Keperawatan pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kristen Satya Wacana. Dalam penyelesaian tugas akhir ini, banyak tantangan yeng penulis alami. Akan tetapi, atas dukungan dari berbagai pihak, maka penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan baik dan tepat pada waktunya. Dengan segala kerendahan hati, penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung, memberikan semangat, membimbing, mendampingi, memberi saran dan dukungan moril maupun materiil bagi penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir Ferry. F. Karwur, M.Sc.,Ph.D selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kristen Satya Wacana. 2. Direktur Rumah sakit Umum Daerah Kota Salatiga yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian di RS tersebut. 3. Ibu Ns. Natalia Ratna Yulianti, S.Kep, M.A.N selaku pembimbing 1 yang sudah memberikan saran, motivasi yang banyak bagi penulis untuk menyelesaikan tugas akhir ini. vii 4. Ibu Kasmirah, S.Kep selaku pembimbing 2 yang telah memberikan begitu banyak pengajaran yang berharga bagi penulis sehingga mampu menyelesaikan tugas akhir ini. 5. Para orang tua anak post opereasi yang dirawat di Ruang Anggrek Rumah Sakit Umum Daerah Kota Salatiga yang telah membantu peneliti dalam menyelesaikan tugas ini. 6. Keluarga yang selalu mendoakan, memotivasi, membimbing, mendidik dan mendukung baik moral maupun material. Penulis menyadari sepenuhnya dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan, sehingga kritik dan saran yang membangun dari pembaca sangat penulis harapkan. Semoga skripisi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak pada umumnya dan bagi pembaca pada khususnya. Akhir kata semoga skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan. Salatiga, 4 Juli 2014 Stefanus Oka Mahendra viii UCAPAN TERIMA KASIH Sebuah anugerah yang tidak terungkapkan bagi penulis, saat penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman penulis. Hanya dengan anugerah Tuhan Yesus Kristus dan dukungan doa, semangat dari orang – orang luar biasa di sekeliling penulis, maka skripsi ini dapat diselesaikan. Oleh karena itu dengan selesainya penulisan skripsi ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Tuhanku Yesus Kristus yang selalu memberikan kesehatan, menjaga, melindungi dan memberikan yang terbaik. 2. Kedua orang tuaku dan adik-adikku tercinta dan tersayang, serta, keluarga besarku terima kasih, yang senantiasa mendoakan penulis dan selalu memberi semangat serta dukungan baik moril maupun materil. 3. Teman-teman pemuda pemudi Tugu yang selalu menemani, mengganggu dan menghibur. 4. Sahabat-sahabatku yang selalu memberi dukungan, terima kasih banyak untuk Catur, Mira, Arif, Stevany, Lia, Beni, Eddy, Ian, Dhika, Fatoni, Abit, dan teman-teman yang lain yang tidak bisa saya ucapkan satu persatu. Terima kasih banyak untuk kebersamaan selama ini mendampingi dan berbagi. 5. Untuk seluruh teman-teman angkatan 2010 Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Kristen Satya Wacana yang tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih untuk kebersamaan dalam berjuang menempuh ilmu. ix MOTTO DAN PERSEMBAHAN “Ask and it will be given to you; seek and you will find; knock and the door will be opened to you.” (Matthew 7:7) “That everyone may eat and drink, and finds satisfaction in all his toil-this is the gift of God” (Ecclesiastes 3:13) Karya tulis ini penulis persembahkan kepada: Tuhan Yesus Kristus yang selalu menyertai Kedua orang tua dan adik tercinta Seluruh keluarga besar yang telah memberikan motivasi x DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ............................................................. i HALAMAN PERSETUJUAN............................................... ii HALAMAN PENGESAHAN ............................................... iii PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS ....................... iv PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ................... v ABSTRAK ......................................................................... vi KATA PENGANTAR ......................................................... vii UCAPAN TERIMA KASIH ................................................. ix MOTTO DAN PERSEMBAHAN ........................................ x DAFTAR ISI ...................................................................... xi DAFTAR TABEL ............................................................... xiv DAFTAR LAMPIRAN ........................................................ xv BAB I PENDAHULUAN ..................................................... 1 1.1 Latar Belakang ........................................................... 1 1.2 Rumusan Masalah ....................................................... 6 1.3 Tujuan Penelitian ........................................................ 7 1.4 Manfaat Penelitian ...................................................... 7 1.4.1 Secara Teoritis .................................................. 7 1.4.2 Secara Praktis .................................................. 7 xi BAB II LANDASAN TEORI ............................................... 8 2.1 Konsep Nyeri .............................................................. 8 2.1.1 Definisi Nyeri ..................................................... 8 2.1.2 Konsep Virginia Henderson dalam Kebutuhan Rasa Nyaman: Bebas dari Rasa Nyeri ....................... 9 2.1.3 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nyeri .......... 10 2.1.4 Efek dari Post Operasi ...................................... 11 2.2 Manajemen Nyeri ........................................................ 11 2.2.1 Pengkajian Nyeri ............................................... 11 2.2.2 Manajemen Nyeri Non-Farmakologis ................ 13 2.2.3 Manajemen Nyeri Farmakologis ........................ 15 2.3 Penelitian-Penelitian Terkait ....................................... 17 2.4 Kerangka Konseptual ................................................. 23 BAB III METODE PENELITIAN ........................................ 25 3.1 Desain Penelitian ......................................................... 25 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian ..................................... 25 3.3 Partisipan Penelitian .................................................... 25 3.4 Metode Pengumpulan Data ........................................ 27 3.5 Validitas dan Reliabilitas ............................................. 29 3.6 Analisis Data................................................................ 32 3.7 Etika penelitian ............................................................ 33 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN .................................. 34 4.1 Gambaran Responden Penelitian ............................... 34 4.2 Hasil Penelitian ........................................................... 35 xii 4.3 Pembahasan Hasil Penelitian ..................................... 41 4.4 Keterbatasan Penelitian .............................................. 47 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ................................. 48 5.1 Simpulan .................................................................... 48 5.2 Saran .......................................................................... 49 DAFTAR PUSTAKA .......................................................... 51 xiii DAFTAR TABEL Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Kuesioner ............................. 30 Tabel 3.6 Hasil Uji Reliabilitas Kuesioner .......................... 31 Tabel 4.1 Gambaran Pengkajian Nyeri .............................. 35 Tabel 4.1.1 Penilaian Pelaksanaan Pengkajian Nyeri ....... 36 Tabel 4.2 Implementasi Manajemen Nyeri ........................ 37 Tabel 4.2.1 Penilaian Pelaksanaan Implementasi Nyeri ... 38 Tabel 4.5 Evaluasi Manajemen Nyeri ............................... 39 Tabel 4.5.1 Penilaian Pelaksanaan Evaluasi Nyeri ........... 40 xiv DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lembar Persetujuan ....................................... 56 Lampiran 2 Kuesioner Penelitian ....................................... 59 Lampiran 3 Uji Validitas Angket ......................................... 62 Lampiran 4 Uji Reliabilitas Angket ..................................... 63 Lampiran 5 Uji Validitas Content oleh Pakar ..................... 67 Lampiran 6 Surat Ijin Validitas Content ............................. 71 Lampiran 7 Surat Ijin Penelitian ........................................ 72 Lampiran 8 Surat Ijin Penelitian dari Rumah Sakit ............ 73 xv