ASESMEN DALAM PSIKOLOGI KLINIS

advertisement
INTERVENSI DALAM PSIKOLOGI
KLINIS
DITA RACHMAYANI, S.Psi., M.A
dita.lecture.ub.ac.id
[email protected]
INTERVENSI ?
 Penggunaan prinsip-prinsip psikologi untuk menolong orang mengalami
masalah-masalah dan memiliki keinginan mengembangkan
kehidupannya berdasarkan etika profesional.
 Adanya komunikasi antara klien dengan psikolog tentang kebutuhan
pribadi / distress emosional tertentu, & sebagian merasakan perubahan
cara pandang terhadap dirinya & disekitarnya juga tindakannya.
TUJUAN
AMELIORASI
• Menolong individu / sistem sosial untuk menanggulangi masalah2 yg
telah terjadi.
PREVENSI
• Usaha2 untuk meramalkan masalah2 sebelum berkembang
PENGEMBANGAN
• Usaha untuk membantu meningkatkan keterampilan pribadi, relasi &
lingkungan hidupnya.
MACAM-MACAM INTERVENSI
intervensi
Level
Jenis
Individual
Konseling
Psikoterapi
Kelompok
Konseling
kelompok
Terapi
Pasangan,
Keluarga
Sistem
Komunitas
KONSELING
 Pengertian : adanya interaksi antara konselee dan konselor
dengan tujuan pengembangan diri individu
 Problem solver adalah konselee
 peran dari konselor adalah mengarahkan (bukan menentukan).
 Fokus : Permasalahan2 umum yang dihadapi oleh konselee ,
terutama untuk pengembangan diri, berdasarkan kelemahan dan
kelebihan individu.
PSIKOTERAPI
 Adalah interaksi antara profesional
(psikolog/psikiater) sebagai
penolong dan klien sebagai yang
ditolong
 Menggunakan teknik intervensi
tertentu berdasarkan prinsip2
psikologis dalam memodifikasi
perilaku, kognisi, emosi dan atau
karakteristik pribadi sehingga
terjadi perubahan pada klien
kesempatan untuk
belajar kembali
kesempatan
mengalami kembali
pikiran, perasaan dan
perbuatan yg sesuai
dg pengalamannya
Adaya hubungan
terapeutik
PSIKOTERAPI
Menggunakan
Metode2 Psikologis
Mengatasi
Permasalahan
Emosional
Dilakukan oleh
profesional
Untuk Meningkatkan
pertumbuhan &
Perkembangan
Kepribadian yg
positif.
Dengan klien
Membangan
relasi/Hub terapeutik
Tujuan Psikoterapi
Mengurangi
Meningkatkan
Mengubah
• tekanan emosional
• Pengembangan potensi
• Pengetahuan diri & Kapasitas Klien
• Motivasi
• Hubungan interpersonal
• Kebiasaan klien dg yg baru
• Struktur kognitif klien
PSIKOTERAPI PSIKODINAMIKA
Konsep
Abnormal
Tujuan
Psikoterapi
Fokus
Jenis
Psikoterapi
• Adanya cara maladaptif untuk mengurangi kecemasan yang
berasal dari konflik
•
Mencapai kematangan psikoseksual, memperkuat fungsi
ego, mengurangi kontrol dr ketidaksadaran & impuls2 yang
direpres
• Proses intelektual
• Masa lalu
• Psikoanalisis : Analisis Mimpi, Asosiasi Bebas
• Adlerian therapy
PSIKOTERAPI HUMANISTIK
Konsep
Abnormal
• Kesulitan mendapatkan kesenangan dan fullfilment
dalam hubungannya dengan orang lain
Tujuan
Psikoterapi
• Pengembangan pribadi positif pada situasi yg kondusif
• Mengurangi incongruence
Fokus
Jenis
Psikoterapi
• Pengalaman subjektif
• Proses emosional
• Client/person-Centered Therapy
PSIKOTERAPI PERILAKU
Konsep
Abnormal
Tujuan
Psikoterapi
Fokus
Jenis
Psikoterapi
• Adanya perilaku maladaptif yang dipelajari
•
Merubah perilaku maladaptif menggunakan
prinsip-prinsip perilaku
• Dapat diobservasi
• Proses perilaku
• Terapi Perilaku
• Teknik-Teknik Modifikasi Perilaku : exposure, DS, dll
PSIKOTERAPI KOGNITIF
Konsep
Abnormal
• Adanya pola pikir yang maladaptif
Tujuan
Psikoterapi
• Pengembangan pola pikir yang adaptif
Fokus
Jenis
Psikoterapi
• Proses kognitif
• Terapi Kognitif
• Pengembangan : Terapi Kognitif-Perilaku, REBT
TERAPI KELOMPOK
Konsep
Abnormal
• Adanya permasalahan psikologis individu yg sama dg
individu lainnya
Tujuan
Psikoterapi
•
Fokus
Jenis
Psikoterapi
Secara bersama-sama memperbaiki diri
• Interaksi interpersonal (kohesivitas klp, pembelajaran)
•Support group therapy
•Psikodrama
•Self-Help Group
TERAPI KELUARGA
Konsep
Abnormal
• Sistem keluarga yg salah (Interaksi, pola asuh dll)
Tujuan
Psikoterapi
•
Fokus
Jenis
Psikoterapi
Memperbaiki pola interaksi dalam keluarga
• Pengembangan komunikasi yg baik
• Family therapy
• Terapi terfokus solusi
Download