FFS Takafulink Desember 2016.cdr

advertisement
Istiqomah
FUND FACT SHEET
NAV: 1,906.6716
30 Desember 2016
Takafulink Salam Is qomah
Grafik Pertumbuhan Investasi
Merupakan suatu produk investasi yang bersifat
konservatif dimana bertujuan memperoleh hasil
yang optimal dalam jangka panjang melalui
penempatan pada sebagian besar efek syariah yang
bersifat pendapatan tetap.
Profile
Tipe
Sharia Fixed Income Fund
Terbit
28 Februari 2005
80% - 100%
Sharia Fixed Income
0% - 20%
Sharia Money Market
-
Sharia Equity
Kebijakan
Investasi
Alokasi Aset Investasi
15%
ISBI (Infovesta Sharia Bond Indeks) merupakan Indeks obligasi syariah yang dikeluarkan infovesta.
Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga, infovesta.com
85%
Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 30 Desember 2016)
1 bulan
3 bulan
1 tahun
YTD
Sejak Terbit
Is qomah
0.04%
3.69%
3.42%
3.42%
90.67%
ISBI
0.68%
1.76%
7.00%
7.00%
187.05%
Takafulink Istiqomah sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 90.67%.
Market Note
Di bulan Desember pasar obligasi domestik cenderung bergerak dengan volatilitas yang cukup
rendah, hal ini disebabkan antara lain oleh minimnya aktivitas transaksi investor asing di pasar
SBN pada pekan terakhir Desember sejalan dengan datarnya pergerakan nilai tukar Rupiah
terhadap USD.
Aktivitas yang sepi pada pasar obligasi secara tidak langsung mempengaruh kinerja dari
beberapa unit unit link yang bersifat pendapatan tetap sebagaimana yang terjadi pada
Takafulink Istiqomah yang mengalami kenaikan tipis sebesar 0.04% selama bulan Desember.
Kondisi ketidakpastian perekonomian yang saat ini terjadi di beberapa negara maju, secara
tidak langsung juga akan berpengaruh ke negara berkembang seperti Indonesia. Namun
dengan fundamental ekonomi pada bulan Desember yang menurut kami cukup kuat didukung
dengan data inflasi dan cadangan devisa serta beberapa Indikator ekonomi lainnya merupakan
salah satu katalis positif yang dapat dijadikan pertimbangan para investor asing untuk terus
berinvestasi di Indonesia.
Dengan kondisi seperti ini, dapat kita jadikan momentum untuk terus melakukan penambahan
dana guna mendapatkan imbal hasil yang lebih besar. Dengan profil konservatif yang dimiliki
oleh Takafulink Istiqomah dapat dijadikan salah satu alternatif untuk mendapatkan imbal hasil
dengan risiko yang lebih rendah.
Disclaimer
Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan
dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan
informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang
akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab
terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini.
Sharia Money Market
Sharia Equity
Sharia Fixed Income Securi es
Is qomah - Top 5 Holdings
SBSN SERI PBS0012
62.56%
INDOSAT SI BK1-2E/15
6.77%
INDOSAT SUKUK I 5/12
6.73%
ADHI BKLJ SKK M.2/13
6.59%
SBSN SERI PBS006
2.59%
Dana Kelolaan/AUM
Rp. 15,012,839,770
Kustodian
Bank CIMB Niaga
Publikasi NAB
Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan
Subscrip on / Redemp on
Harian
PT Asuransi Takaful Keluarga
Graha Takaful Indonesia
Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100
Jakarta 12790 - Indonesia
www.takaful.co.id
Layanan Peserta:
(021) 7919 0005 | 0807 100 3456
Mizan
NAV: 1,975.5625
FUND FACT SHEET
30 Desember 2016
Takafulink Salam Mizan
Grafik Pertumbuhan Investasi
Merupakan investasi yang bersifat balanced
moderate dengan tujuan memperoleh hasil yang
optimal dalam jangka panjang dengan tetap
memberikan pendapatan yang memadai melalui
penempatan pada efek syariah bersifat ekuitas,
sukuk, dan pasar uang syariah.
Profile
Tipe
Sharia Balance Moderate Fund
Terbit
28 Februari 2005
Kebijakan
Investasi
50% - 70%
Sharia Fixed Income
0% - 20%
Sharia Money Market
20% - 40%
Sharia Equity
Alokasi Aset Investasi
17%
32%
Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga
Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 30 Desember 2016)
51%
Mizan
1 bulan
3 bulan
1 tahun
YTD
Sejak Terbit
6.58%
4.59%
1.95%
1.95%
97.56%
Takafulink Mizan sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 97.56%.
Sharia Money Market
Sharia Equity
Sharia Fixed Income Securi es
Market Note
Fundamental ekonomi Indonesia yang kuat mendorong BI untuk mempertahankan suku
bunga acuan (BI 7 Days repo Rate) pada level 4.75% pada bulan Desember 2016, hal itu
dilakukan untuk mengimbangi kenaikan suku bunga Bank Sentral Amerika Serikat yang
sesuai perkiraan kembali naik sebesar 25 basis poin ke level 0.75%. Pada pertemuan
tersebut, Bank Sentral Amerika Serikat juga mengindikasikan akan menaikan suku bunga
acuan pada tahun 2017 seiring dengan ekspektasi menguatnya pertumbuhan ekonomi AS.
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat +2.87% dalam sebulan diposisi
5296.71 pada akhir Desember 2016. Inflasi bulan Desember tercatat sebesar 0.42% MoM,
lebih tinggi dibandingkan pada bulan sebelumnya dan konsensus pasar masing-masing
sebesar 0.47% MoM dan 0.45% MoM. Namun secara tahunan, inflasi desember sebesar
3.04% YoY atau lebih baik dari target Pemerintah.
Pasar obligasi domestik menutup tahun 2016 dengan kinerja positif di tandai dengan
berbalik menurunnya yield, membaiknya kinerja pasar obligasi domestik tersebut tidak
terlepas dari terjaganya kondisi fundamental ekonomi Indonesia. Fundamental ekonomi
dalam negeri seperti pertumbuhan GDP dan Inflasi Indonesia yang masih sesuai dengan
target yang ditetapkan Pemerintah menjadi kunci dalam menghadapi berbagai isu ekonomi
global.
Ditengah kondisi seperti ini merupakan langkah yang bijak apabila melakukan penempatan
secara bertahap pada dengan memanfaatkan setiap momentum yang terjadi dengan
obyektif investasi jangka panjang untuk mendapatkan pertumbuhan maksimal.
Disclaimer
Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan
dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan
informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang
akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab
terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini.
Mizan - Top 5 Holdings
SBSN SERI PBS0012
33.42%
SBSN SERI PBS014
11.88%
PPRO
11.14%
RD PACIFIC SAHAM SY
8.92%
WSBP
3.71%
Dana Kelolaan/AUM
Rp. 134,668,334,287
Kustodian
Bank CIMB Niaga
Publikasi NAB
Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan
Subscrip on / Redemp on
Harian
PT Asuransi Takaful Keluarga
Graha Takaful Indonesia
Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100
Jakarta 12790 - Indonesia
www.takaful.co.id
Layanan Peserta:
(021) 7919 0005 | 0807 100 3456
Ahsan
NAV: 1,233.5855
FUND FACT SHEET
30 Desember 2016
Takafulink Salam Ahsan
Grafik Pertumbuhan Investasi
Merupakan investasi yang bersifat balanced
progressive dengan tujuan memperoleh hasil yang
optimal dalam jangka panjang dengan tetap
memberikan pendapatan yang memadai melalui
penempatan pada efek syariah bersifat ekuitas,
sukuk, dan pasar uang syariah.
Profile
Tipe
Sharia Balance Progressive Fund
Terbit
31 Mei 2010
Kebijakan
Investasi
20%-40%
Sharia Fixed Income
0% - 20%
Sharia Money Market
50%-70%
Sharia Equity
Alokasi Aset Investasi
Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga
11%
Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 30 Desember 2016)
30%
Ahsan
1 bulan
3 bulan
1 tahun
YTD
Sejak Terbit
0.80%
2.89%
7.84%
7.84%
23.36%
59%
Takafulink Ahsan sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 23.36%.
Market Notes
Fundamental ekonomi Indonesia yang kuat mendorong BI untuk mempertahankan suku
bunga acuan (BI 7 Days Repo Rate) pada level 4.75% pada bulan Desember 2016, hal itu
dilakukan untuk mengimbangi kenaikan suku bunga Bank Sentral Amerika Serikat yang
sesuai perkiraan kembali naik sebesar 25 basis poin ke level 0.75%. Pada pertemuan
tersebut, Bank Sentral Amerika Serikat juga mengindikasikan akan menaikan suku bunga
acuan pada tahun 2017 seiring dengan ekspektasi menguatnya pertumbuhan ekonomi
AS.
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat +2.87% dalam sebulan diposisi
5296.71 pada akhir Desember 2016. Inflasi bulan Desember tercatat sebesar 0.42% MoM,
lebih tinggi dibandingkan pada bulan sebelumnya dan konsensus pasar masing-masing
sebesar 0.47% MoM dan 0.45% MoM. Namun secara tahunan, inflasi desember sebesar
3.04% YoY atau lebih baik dari target Pemerintah.
Pasar obligasi domestik menutup tahun 2016 dengan kinerja positif di tandai dengan
berbalik menurunnya yield, membaiknya kinerja pasar obligasi domestik tersebut tidak
terlepas dari terjaganya kondisi fundamental ekonomi Indonesia. Fundamental ekonomi
dalam negeri seperti pertumbuhan GDP dan Inflasi Indonesia yang masih sesuai dengan
target yang ditetapkan Pemerintah menjadi kunci dalam menghadapi berbagai isu
ekonomi global.
Ditengah kondisi seperti ini merupakan langkah yang bijak apabila melakukan
penempatan secara bertahap pada dengan memanfaatkan setiap momentum yang terjadi
dengan obyektif investasi jangka panjang untuk mendapatkan pertumbuhan maksimal.
Disclaimer
Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan
dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan
informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang
akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab
terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini.
Sharia Money Market
Sharia Equity
Sharia Fixed Income Securi es
Ahsan - Top 5 Holdings
SBSN SERI PBS012
26.68%
PPRO
26.07%
RD PACIFIC SAHAM SY
8.67%
WSBP
7.79%
WIKA
7.11%
Dana Kelolaan/AUM
Rp. 56,229,023,609
Kustodian
Bank CIMB Niaga
Publikasi NAB
Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan
Subscrip on / Redemp on
Harian
PT Asuransi Takaful Keluarga
Graha Takaful Indonesia
Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100
Jakarta 12790 - Indonesia
www.takaful.co.id
Layanan Peserta:
(021) 7919 0005 | 0807 100 3456
Alia
NAV: 2,380.5578
30 Desember 2016
FUND FACT SHEET
Takafulink Salam Alia
Grafik Pertumbuhan Investasi
Merupakan investasi yang bersifat agresif dengan
tujuan memperoleh hasil yang optimal dalam jangka
panjang melalui penempatan pada sebagian besar
efek syariah bersifat ekuitas.
Profile
Tipe
Sharia Balance Moderate Fund
Terbit
28 Februari 2005
Kebijakan
Investasi
-
Sharia Fixed Income
0% - 20%
Sharia Money Market
80% - 100%
Sharia Equity
Alokasi Aset Investasi
JII merupakan Jakarta Islamic Indeks
Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga
5%
Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 30 Desember 2016)
1 bulan
3 bulan
1 tahun
YTD
Sejak Terbit
Alia
2.03%
-6.66%
13.70%
13.70%
138.06%
Jakarta Islamic Index
1.67%
-6.16%
15.05%
15.05%
99.65%
Jakarta Composite Index (IHSG)
2.87%
-1.27%
15.32%
15.32%
155.72%
Takafulink Alia sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 138.06%.
Market Notes
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di penghujung tahun 2016 mengalami kenaikan
sebesar 2.87% selama sebulan terakhir dari level 5.148,91 di akhir November menjadi
5.296,71 di akhir Desember 2016. Hal ini berdampak juga pada Takafulink Alia dengan
kinerja 2.03% selama bulan Desember.
Kenaikan ini terjadi salah satunya didukung oleh ekspektasi positif dari program tax
amnesty menjelang berakhirnya periode kedua dan masuknya dana repatriasi menjadi
katalis bursa menjelang akhir tahun. Hingga tax amnesty periode II, uang tebusan capai
Rp103,3 triliun atau 86% dari target. Repatriasi mencapai Rp 141 triliun, deklarasi luar
negeri Rp 1.013 triliun dan deklarasi dalam negeri Rp 3.143 triliun.
Kondisi ketidakpastian perekonomian yang terjadi di beberapa negara maju, secara tidak
langsung juga akan berpengaruh ke negara berkembang seperti Indonesia. Namun dengan
fundamental ekonomi pada bulan Desember yang menurut kami cukup kuat didukung
dengan data inflasi dan cadangan devisa serta beberapa Indikator ekonomi lainnya
merupakan salah satu katalis positif yang dapat dijadikan pertimbangan para investor
asing untuk terus berinvestasi di Indonesia.
Dengan kondisi seperti ini, dapat kita jadikan momentum untuk terus melakukan
penambahan dana guna mendapatkan imbal hasil yang lebih besar. Dengan profil agresif
yang dimiliki oleh Takafulink Alia dapat dijadikan salah satu alternatif untuk mendapatkan
imbal hasil yang tinggi dengan risiko yang tinggi pula.
Disclaimer
Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan
dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan
informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang
akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab
terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini.
95%
Sharia Money Market
Sharia Equity
Sharia Fixed Income Securi es
Alia - Top 5 Holdings
TLKM
20.80%
ASII
17.40%
UNVR
15.50%
ICBP
6.97%
PTPP
5.82%
Dana Kelolaan/AUM
Rp. 203,527,749,206
Kustodian
Bank CIMB Niaga
Publikasi NAB
Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan
Subscrip on / Redemp on
Harian
PT Asuransi Takaful Keluarga
Graha Takaful Indonesia
Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100
Jakarta 12790 - Indonesia
www.takaful.co.id
Layanan Peserta:
(021) 7919 0005 | 0807 100 3456
Download