INFORMASI PENDAFTARAN RENCANA STUDI

advertisement
INFORMASI PENDAFTARAN RENCANA STUDI BAGI MAHASISWA ANGKATAN 2012/2013
Pola Pengambilan Mata Kuliah – Bagi Mahasiswa Dengan IPK Kurang Dari 3.00 (Tidak Dapat
Mengambil 24 sks) – POLA “NORMAL” – 6 Semester.
SEMESTER I
SEMESTER II
1 Pendidikan Agama
2
1 Akuntansi Sektor Publik
3
2 Bahasa Inggris
3 Ek. Pengantar
Pend. Pancasila dan
4 Kewarganegaraan
5 Akuntansi Pengantar I
3
3
2 Etika Bisnis &Profesi
3 Statistika
2
3
3
3
3
3
6 Perpajakan I
Praktikum Komputer – Aplikasi
7 Pengolah Data
3
4 Akuntansi Pengantar II
5 Perpajakan II
Praktikum Komputer – Aplikasi
6 Pengolah Angka
3
7 Praktikum Siklus Akuntansi
3
8 Manajemen
3
8 Komunikasi Bisnis
2
TOTAL SKS
SEMESTER III
23
1 Akuntansi Keuangan Menengah I
3
2
3
4
5
6
Akuntansi Biaya
Sistem Informasi Akuntansi
Manajemen Keuangan
Penganggaran
Praktikum Perpajakan
Praktikum Komputer- Aplikasi
7 Akuntansi
TOTAL SKS
SEMESTER V
TOTAL SKS
SEMESTER IV
3
22
3
3
3
3
3
1 Akuntansi Keuangan Menengah II
Praktikum Akuntansi Keuangan
2 Menengah
3 Akuntansi Manajemen
4 Pengauditan I
5 Praktikum Akuntansi Biaya
6 Akuntansi Keuangan Lanjutan
3
3
3
3
3
3
7 Peminatan Level I
3
21
TOTAL SKS
SEMESTER VI
3
21
1 Pengauditan II
3
1 Praktik Kerja Lapangan
2
2 Praktikum Pengauditan
Praktikum Akuntansi Keuangan
3 Lanjutan
4 Analisis Laporan Keuangan
5 Bahasa Indonesia
3
2 Tugas Akhir
2
3
3
2
3 Peminatan Level III
3
7 Peminatan Level II
3
TOTAL SKS
17
TOTAL SKS
7
Pola Pengambilan Mata Kuliah – Bagi Mahasiswa Dengan IPK Lebih Dari 3.00 (Bisa Mengambil 24
sks) – POLA “PERCEPATAN” – 5 Semester.
SEMESTER I
SEMESTER II
1 Pendidikan Agama
2
1 Akuntansi Sektor Publik
3
2 Bahasa Inggris
3 Ek. Pengantar
Pend. Pancasila dan
4 Kewarganegaraan
5 Akuntansi Pengantar I
3
3
2 Etika Bisnis &Profesi
3 Statistika
2
3
3
3
3
3
6 Perpajakan I
Praktikum Komputer – Aplikasi
7 Pengolah Data
3
4 Akuntansi Pengantar II
5 Perpajakan II
Praktikum Komputer – Aplikasi
6 Pengolah Angka
3
7 Praktikum Siklus Akuntansi
3
8 Manajemen
3
8 Komunikasi Bisnis
2
TOTAL SKS
SEMESTER III
23
1 Akuntansi Keuangan Menengah I
3
2
3
4
5
6
Akuntansi Biaya
Sistem Informasi Akuntansi
Manajemen Keuangan
Penganggaran
Praktikum Perpajakan
Praktikum Komputer- Aplikasi
7 Akuntansi
8
Peminatan Level I
TOTAL SKS
SEMESTER V
22
3
3
3
3
3
1 Akuntansi Keuangan Menengah II
Praktikum Akuntansi Keuangan
2 Menengah
3 Akuntansi Manajemen
4 Pengauditan I
5 Praktikum Akuntansi Biaya
6 Akuntansi Keuangan Lanjutan
3
3
3
3
3
3
7 Bahasa Indonesia
2
3
8 Peminatan Level II
3
24
1 Pengauditan II
3
2 Praktikum Pengauditan
Praktikum Akuntansi Keuangan
3 Lanjutan
4 Analisis Laporan Keuangan
5 Praktik Kerja Lapangan
6 Tugas Akhir
3
7 Peminatan Level III
3
TOTAL SKS
TOTAL SKS
SEMESTER IV
3
3
3
2
2
19
TOTAL SKS
SEMESTER VI
3
23
Ketentuan Pengambilan Mata Kuliah
Jumlah sks maksimum yang boleh ditempuh oleh mahasiswa ditentukan berdasarkan indeks prestasi
tertinggi antara indek prestasi semester sebelumnya dan indek prestasi kumulatif. Untuk mahasiswa
semester pertama, jumlah sks yang ditempuh ditentukan secara paket.
Ketentuan indek prestasi dan jumlah sks maksimum yang boleh ditempuh adalah sebagai berikut:
Indek Prestasi
Jumlah Maksimum sks yang Boleh
Ditempuh
3,00 - 4,00
2,00 - 2,99
0,00 - 1,99
24
22
20
Mata Kuliah Berprasyarat
Mata kuliah berprasyarat adalah mata kuliah yang hanya bisa diambil dengan prasyarat tertentu, mata
kuliah tersebut adalah sebagai berikut:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
Mata Kuliah
Akuntansi Pengantar II
Perpajakan II
Akuntansi Keuangan Menengah II
Pengauditan I
Praktikum Siklus Akuntansi
Akuntansi Manajemen
Praktikum Akuntansi Biaya
Praktikum Akuntansi Keuangan Lanjutan
Akuntansi Keuangan Menengah I
Akuntansi Biaya
Sistem Informasi Akuntansi
Manajemen Keuangan
Penganggaran
Praktikum Komputer Pengolah Angka
Praktikum Komputer Akuntansi
Praktikum Perpajakan
Analisis Laporan Keuangan
18. Praktikum Akuntansi Keuangan
Menengah II
Prasyarat
Pernah menempuh Akuntansi Pengantar I
Pernah menempuh Perpajakan I
Pernah menempuh Akuntansi Keuangan Menengah
Pernah menempuh Akuntansi Keuangan Menengah
Nilai Akuntansi Pengantar I minimal D.
Nilai Akuntansi Biaya minimal D.
Nilai Akuntansi Biaya minimal D.
Nilai Akuntansi Keuangan Lanjutan minimal D.
Nilai Akuntansi Pengantar I dan II minimal D.
Nilai Perpajakan I dan II minimal D
Nilai Akuntansi Keuangan Menengah I dan II minimal
D.
1. Nilai Akuntansi Keuangan Menengah I minimal
D.
2. Sedang menempuh Akuntansi Keuangan
Menengah II.
Mata Kuliah
19. Akuntansi Keuangan Lanjutan
20. Pengauditan I
21. Pengauditan II
21. Praktikum Pengauditan
22.
23.
24.
25.
Peminatan Level I
Peminatan Level II
Peminatan Level III
Praktik Kerja Lapangan
Prasyarat
1. Nilai Akuntansi Keuangan Menengah I minimal D
2. Sedang menempuh Akuntansi Keuangan
Menengah II
1. Nilai SIA minimal D
2. Pernah menempuh Pengauditan I
3. Nilai Akuntansi Keuangan Menengah I dan II
minimal D.
Nilai Pengauditan I minimal D dan sedang
menempuh Pengauditan II
Nilai Akuntansi Pengantar I dan II minimal D
Pernah menempuh Peminatan Level I
Pernah menempuh Peminatan Level II
Telah menempuh 104 sks dengan indek prestasi
minimal 2.
KELULUSAN
Seorang mahasiswa dinyatakan lulus dari AA YKPN apabila yang bersangkutan memenuhi persyaratan
sebagai berikut:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
Memenuhi syarat administrasi dan keuangan yang ditetapkan Akademi.
Menyelesaikan semua mata kuliah yang ditentukan dalam kurikulum.
Memiliki indeks prestasi kumulatif minimum 2,00.
Memiliki nilai minimum C untuk mata kuliah Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.
Tidak memiliki nilai E.
Tidak memiliki nilai D, dan/atau D+, dan/atau C- lebih dari 2 (dua) untuk kelompok Mata Kuliah
Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Tidak memiliki nilai D, dan/atau D+, dan/atau C- lebih dari 2 (dua) untuk kelompok Mata Kuliah
Keahlian Berkarya (MKB)
Tidak memiliki nilai D, dan/atau D+, dan/atau C- lebih dari 2 (dua) untuk kelompok Mata Kuliah
Perilaku Berkarya (MPB)
Tidak memiliki nilai D, dan/atau D+, dan/atau C- lebih dari 5 (lima) untuk semua kelompok mata
kuliah.
Catatan:
Nilai C- dan D+ adalah setara dengan nilai D
*****
Download