8. fantasi

advertisement
FANTASI
(IMAJINASI)
Oleh:
KUNTJOJO
UNP KEDIRI
2009
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
1
A. PENGERTIAN FANTASI
 Fantasi : proses menciptakan gambaran-
gambaran baru berdasarkan gambaran yg telah
ada , yang diperoleh dari pengamatan.
PENGAMATAN
7/18/2017
TANGGAPAN
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
FANTASI
2
B. KLASIFIKASI FANTASI
FANTASI
MENCIPTA
FANTASI
AKTIF
FANTASI
DISADARI
FANTASI
TUNTUNAN
FANTASI
PASIF
FANTASI
FANTASI
TAK DISADARI
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
3
1. FANTASI DISADARI: fantasi yang
terjadinya disadari oleh individu ybs.
Misal: seseorang sedang berimajinasi
tentang suatu kejadian untuk novelnya.
2. FANTASI YANG TAK DISADARI:
fantasi yang terjadinya tanpa disadari
atau disengaja oleh ybs. Fantasi
semacam ini terjadi pada anak-anak,
yang kadang-kadang menimbulkan
dusta semu pada anak ysb.
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
4
3.FANTASI AKTIF: Fantasi yang terjadinya melibatkan secara aktif gejala-gejala jiwa lainnya seperti pikiran, kemauan,
perasaan, dst.
4.FANTASI PASIF: Fantasi yang terjadinya tidak melibatkan gejala-gejala jiwa
lainnya secara pasif. Pada fantasi pasif
seolah-olah kedasaran dibiarkan untuk
tempat bermainnya daya fantasi.
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
5
5. FANTASI MENCIPTA: Fantasi aktif
yang mampu menghasilkan karya
kreatif misalnya lagu, lukisan, cerpen,
novel, dst.
6. FANTASI TUNTUNAN: Fantasi aktif
yang yang terjadinya dibawah tuntunan
sesuatu misalnya fantasi yang timbul
pada saat membaca novel, melihat film,
mendengarkan lagu, dst.
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
6
C. KEGUNAAN FANTASI
1. Dengan daya fantasinya, manusia
mampu membuat karya kreatif.
2. Dengan daya fantasinya, manusia dpt.
masuk kedunia imajiner, misalnya
pada saat membaca novel.
3. Dengan fantasi pasif (melamun),
manusia dapat menghibur dirinya
sejenak (asal tak terus menerus)
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
7
D. SISI NEGATIF FANTASI
 Fantasi pasif (melamun) tidak begitu
merugikan asal hal itu dilakukan
sebentar saja dan tidak sering terjadi.
 Jika melamun dijadikan kebiasaan,
orang ybs.akan mengalami kesulitan
jika menghadapi masalah di dunia
nyata, bukan dunia imajiner.
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
8
Thanks for Your Attention
7/18/2017
Designed by Kuntjojo, UNP
Kediri
9
Download