Lampiran 1. Pedoman Wawancara Mendalam ANALISIS PELAKSANAAN PELAYANAN GIGI DAN MULUT PASIEN JKN DI PUSKESMAS KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2015 Identitas Informan Nomor Tanggal Wawancara Tempat Wawancara Nama Informan Umur Unit Kerja Jabatan Masa Kerja Pendidikan Informan a. Kepala Puskesmas : - Tanjung Morawa - Mulyorejo : : : : : : : : : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Pertanyaan Menurut Bapak/Ibu, apakah sarana dan prasarana puskesmas yang dimiliki saat ini sudah cukup membantu kelancaran pelayanan di poli gigi ? Bagaimana kondisinya sebelum dan sesudah JKN ? Sebagai Kapus, bagaimanakah peran Bapak/Ibu dalam upaya penyediaan fasilitas kesehatan (peralatan, bahan habis pakai) yang mendukung pelayanan poli gigi? bila belum terpenuhi apa kebijakan Bapak/ Ibu untuk mengatasi hal itu ? Bagaimana sistem pengadaan Bahan Habis Pakai dan Obat-obatan di poli gigi sebelum dan sesudah JKN ? Bagaimana menurut Bapak/Ibu tentang ketersediaan SDM (dokter gigi dan perawat gigi) yang melayani pasien di poli gigi, apakah sudah memilki SIP dan STR ? Apakah ada dilakukan pendidikan dan pelatihan bagi dokter gigi atau perawat gigi ? a. Jika ada, kapan dilakukan ? Bagaimana menurut Bapak/Ibu tentang pelayanan gigi dan mulut saat ini ? Bagaimana pola komunikasi Bapak/Ibu dalam melakukan pembinaan terhadap staf di poli gigi baik dokter gigi atau perawat gigi ? Apakah saran atau masukan dari Bapak/Ibu terkait tentang pelayanan gigi dan mulut di poli gigi puskesmas agar lebih optimal? Universitas Sumatera Utara ANALISIS PELAKSANAAN PELAYANAN GIGI DAN MULUT PASIEN JKN DI PUSKESMAS KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2015 Identitas Informan Nomor Tanggal Wawancara Tempat Wawancara Nama Informan Umur Unit Kerja Jabatan Masa Kerja Pendidikan Informan 2. Dokter gigi Puskesmas : - Tanjung Morawa - Mulyorejo : : : : : : : : : Pertanyaan 1. Apakah fasilitas di poli gigi sudah memenuhi standar yang dianjurkan ? sesuai Permenkes No 75 tahun 2014 2. Apakah fasilitas di poli gigi dapat digunakan dengan baik ? • Jika fasilitas dalam kondisi tidak baik/rusak, apakah ada cara untuk mengatasinya ? 3. Apakah bahan habis pakai yang dimiliki, tercukupi ? • Apabila tidak, bagaimana cara untuk mengatasinya? 4. Bagaimana sistem pengadaan bahan habis pakai dan obat-obatan di poli gigi sebelum dan sesudah JKN ? 5. Bagaimana sistem sterilisasi alat di poli gigi ? menggunakan sterilisasi apa ? 6. Apakah pernah mengikuti kegiatan seperti pendidikan atau pelatihan dari dinas kesehatan/instansi yang berkaitan dengan tugas di poli gigi ? • Jika ada, dalam setahun terakhir ada berapa kali ? 7. Kasus-kasus apa saja yang dapat ditangani di poli gigi puskesmas ? 8. Sejauh mana wewenang perawat gigi melakukan perawatan atau tindakan di poli gigi ? 9. Bagaimana cara Bapak/Ibu melakukan anamnesa kepada pasien yang datang ? 10. Bila pasien datang dengan keluhannya, kira-kira apa yang Bapak/Ibu sampaikan kepada pasien dan tindakan apa yang ibu lakukan untuk menangani keluhan pasien tersebut ? 11. Berapakah kira-kira jumlah kunjungan pasien per hari ? 12. Apakah sebelum melakukan tindakan, bapak/Ibu ada melakukan atau membuat Informed consent kepada pasien poli gigi ? 13. Apakah ada dokumen tertulis SOP di poli gigi puskesmas ? Universitas Sumatera Utara ANALISIS PELAKSANAAN PELAYANAN GIGI DAN MULUT PASIEN JKN DI PUSKESMAS KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2015 Identitas Informan Nomor Tanggal Wawancara Tempat Wawancara Nama Informan Umur Unit Kerja Jabatan Masa Kerja Pendidikan Informan 3. Perawat gigi Puskesmas : - Tanjung Morawa - Mulyorejo : : : : : : : : : Pertanyaan 1. Apakah fasilitas di poli gigi sudah memenuhi standar yang dianjurkan ? sesuai Permenkes No 75 tahun 2014 2. Apakah fasilitas di poli gigi dapat digunakan dengan baik ? • Jika fasilitas dalam kondisi tidak baik/rusak, apakah ada cara untuk mengatasinya ? 3. Apakah bahan habis pakai yang dimiliki, tercukupi ? • Apabila tidak, bagaimana cara untuk mengatasinya? 4. Bagaimana sistem pengadaan bahan habis pakai dan obat-obatan di poli gigi sebelum dan sesudah JKN ? 5. Bagaimana sistem sterilisasi alat di poli gigi ? menggunakan sterilisasi apa ? 6. Apakah pernah mengikuti kegiatan seperti pendidikan atau pelatihan dari dinas kesehatan/instansi yang berkaitan dengan tugas di poli gigi ? • Jika ada, dalam setahun terakhir ada berapa kali ? 7. Kasus-kasus apa saja yang dapat ditangani di poli gigi puskesmas ? 8. Pada kasus-kasus apa saja perawat gigi boleh melakukan perawatan atau tindakan di poli gigi ? 9. Bagaimana cara Bapak/Ibu melakukan anamnesa kepada pasien yang datang ? 10. Bila pasien datang dengan keluhannya, kira-kira apa yang Bapak/Ibu sampaikan kepada pasien dan tindakan apa yang ibu lakukan untuk menangani keluhan pasien tersebut ? 11. Berapakah kira-kira jumlah kunjungan pasien per hari ? 12. Apakah sebelum melakukan tindakan, bapak/Ibu ada melakukan atau membuat Informed consent kepada pasien poli gigi ? 13. Apakah ada dokumen tertulis SOP di poli gigi puskesmas ? Universitas Sumatera Utara ANALISIS PELAKSANAAN PELAYANAN GIGI DAN MULUT PASIEN JKN DI PUSKESMAS KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2015 Identitas Informan Nomor Tanggal Wawancara Tempat Wawancara Nama Informan Umur Pendidikan : : : : : : Informan 4. Pasien poli gigi Puskesmas : - Tanjung Morawa - Mulyorejo Pertanyaan 1. 2. 3. 4. 5. Saat Bapak/Ibu datang ke poli gigi puskesmas, apakah datang untuk berobat gigi karena sakit atau ingin memelihara kesehatan gigi ? Apakah Bapak/Ibu dilayani oleh petugas di poli gigi sesuai dengan keinginan ibu ? Pada saat Bapak/Ibu ke puskesmas dalam keadaan sakit, bagaimana sikap dari petugas poli gigi dalam memberikan penanganan terhadap keluhan bapak/Ibu ? Apakah dokter gigi atau perawat gigi, ada menjelaskan tentang diagnosa penyakit dan halhal lain terkait perawatan gigi Saudara ? Apakah Bapak/Ibu sebelum dilakukan tindakan (misalnya : pencabutan gigi), ada dimintai persetujuan oleh petugas poli gigi ? Universitas Sumatera Utara Lampiran 2. Daftar Tilik Observasi Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut Tanggal : Petunjuk Pengisian : − Setiap butir pada kolom Pembuktian harus diberi tanda √ pada kolom Y ( ada ), T ( Tidak ) − Gunakan kolom ” Catatan ” untuk menjelaskan dan menuliskan masalah lain yang ditemukan No 1. 2. Kriteria yang Diamati Sarana dan Peralatan Sumber Daya Manusia Cara Pembuktian Y T Catatan A. Adanya sarana fisik : Ruang Periksa Ruang Tunggu Ruang Sterilisasi B. Adanya peralatan yang sesuai dengan standar yang ditetapkan : Alat Diagnostik Alat Preventif Alat Medis Alat Kuratif Alat Sterilisasi Furnitur Alat Tulis Kantor Penerangan/Listrik Peralatan Non Pembuangan Sampah Medis Air bersih /Wastafel Dokter Gigi dengan SIP di Sarana Kesehatan tersebut Perawat Gigi dengan Adanya SIPG dan SIK di tenaga Sarana kesehatan tersebut Adanya Pelatihan/seminar sertifikat yang diikuti tenaga pelaksana Universitas Sumatera Utara Pelayanan 3. C. Pelayanan Kesehatan Gigi Mulut Kegawatdaruratan gigi dan mulut Promotif - Preventif - Pendidikan Kesehatan Gigi Mulut - Pengendalian plak - Aplikasi topikal Fluor - Penutupan fisur Kuratif - Pencabutan tanpa komplikasi Adanya - Bedah mulut dokumen minor tentang - Penumpatan gigi layanan : - Terapi periodontal - Pembersihan karang gigi - Penyakit mulut - Rujukan OUTPUT - Pelayanan Umum / Gigi dan Mulut Jumlah total kunjungan per bulan Kunjungan rata-rata per hari Jumlah kunjungan baru Jumlah kunjungan ulang Jumlah kasus gawat darurat Jumlah kasus rujukan Jumlah rata-rata jenis tindakan pelayanan a. b. c. : : : : : : : Universitas Sumatera Utara Lampiran 3. Tabel Peralatan dan Bahan Habis Pakai di Puskesmas Menurut Permenkes RI No.75 Tahun 2014 No Jenis Peralatan Ketersediaan Tidak Ada ada Keterangan I. Set Kesehatan Gigi & Mulut 1 Atraumatic Restorative Treatment (ART): Enamel Access Cutter Eksavator Berbentuk Sendok Ukuran Kecil (Spoon Excavator Small) Eksavator Berbentuk Sendok Ukuran Sedang (Spoon Excavator Medium) Eksavator Berbentuk Sendok Ukuran Besar (Spoon Excavator Large) Double Ended Applier and Carver Spatula Plastik Hatchet Batu Asah 2 Bein Lurus Besar 3 Bein Lurus Kecil 4 Bor Intan (Diamond Bur Assorted) untuk Air Jet Hand Piece (Kecepatan Tinggi) (round, inverted dan fissure) Bor Intan Kontra Angle Hand Piece 5 Conventional (Kecepatan Rendah) (round, inverted dan fissure) Ekskavator Berujung Dua (Besar) 6 Ekskavator Berujung Dua (Kecil) 7 Gunting Operasi Gusi 8 Handpiece Contra Angle 9 10 Handpiece Straight 11 Kaca Mulut Datar No.4 Tanpa Tangkai 12 Klem/Pemegang Jarum Jahit (Mathieu Standar) 13 Set Kursi Gigi Elektrik yang terdiri dari : Kursi Cuspidor Unit Meja Instrumen Foot Controller untuk Hand Piece Kompresor Oilless 1 PK 14 Jarum exterpasi 15 Jarum K-File (15-40) 16 Jarum K-File (45-80) 17 Light Curing Universitas Sumatera Utara 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 Mikromotor dengan Straight dan Contra Angle Hand Piece (Low Speed Micro Motor portable) Pelindung Jari Pemegang Matriks (Matrix Holder) Penahan Lidah Pengungkit Akar Gigi Kanan Mesial (Cryer Distal) Pengungkit Akar Gigi Kanan Mesial (Cryer Mesial) Penumpat Plastis Periodontal Probe Penumpat Semen Berujung Dua Pinset Gigi Polishing Bur Skeler Standar , Bentuk Cangkul Kiri (Type Chisel/Mesial) Skeler Standar , Bentuk Cangkul Kanan (Type Chisel/Mesial) Skeler Standar, Bentuk Tombak (Type Hook) Skeler Standar, Black Kiri dan Kanan (Type Chisel/Mesial) Skeler Standar, Black Kiri dan Kiri (Type Chisel/Mesial) Skeler Ultrasonik Sonde Lengkung Sonde Lurus Spatula Pengaduk Semen Spatula Pengaduk Semen Ionomer Set Tang Pencabutan Dewasa (set) : Tang gigi anterior rahang atas dewasa Tang gigi premolar rahang Tang gigi molar kanan rahang atas Tang gigi molar kiri rahang atas Tang molar 3 rahang atas Tang sisa akar gigi anterior rahang Tang sisa akar gigi posterior rahang Tang gigi anterior dan premolar rahang bawah Tang gigi molar rahang bawah kanan/kiri Tang gigi molar 3 rahang bawah Tang sisa akar rahang bawah Set Tang pencabutan gigi anak : Tang gigi anterior rahang atas Universitas Sumatera Utara Tang molar rahang atas Tang molar susu rahang atas Tang sisa akar rahang atas Tang gigi anterior rahang bawah Tang molar rahang bawah Tang sisa akar rahang bawah 41 Skalpel, Mata Pisau Bedah (Besar) 42 Skalpel, Mata Pisau Bedah (Kecil) 43 Skalpel, Tangkai Pisau Operasi 44 Tangkai kaca mulut II. Perlengkapan 1 Baki Logam Tempat Alat Steril 2 Korentang, Penjepit Sponge (Foerster) 3 Lampu Spiritus Isi 120 cc 4 Lemari peralatan 5 Lempeng Kaca Pengaduk Semen 6 Needle Destroyer 7 Silinder Korentang Steril 8 Sterilisator kering 9 Tempat Alkohol (Dappen Glas) 10 Toples Kapas Logam dengan Pegas dan Tutup (50x70mm) 11 Toples Pembuangan Kapas (50 x75 mm) 12 Waskom Bengkok (Neirbeken) III. Bahan Habis Pakai 1 Betadine Solution atau Desinfektan lainnya 2 Sabun tangan atau antiseptic 3 Kasa 4 Benang Silk 5 Chromik Catgut 6 Alkohol 7 Kapas 8 Masker 9 Sarung tangan IV. Meubelair 1 Kursi Kerja 2 Lemari arsip 3 Meja Tulis ½ biro ** Observasi dilakukan oleh peneliti Universitas Sumatera Utara Lampiran 4. Lembar Persetujuan Informan LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI INFORMAN PENELITIAN Saya bersedia turut berpartisipasi sebagai calon informan dalam penelitian yang akan dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Peminatan Administrasi dan Kebijakan Kesehatan Universitas Sumatera Utara atas nama IRMA SYAFRIANI Br SINAGA, NIM. 137032002 dengan judul ”Analisis Pelaksanaan Pelayanan Gigi Dan Mulut Pasien Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) Di Puskesmas Kabupaten Deli Serdang Tahun 2015 ”. Saya telah memahami maksud dan tujuan dari penelitian ini, dan tidak akan berakibat negatif terhadap saya, sehingga jawaban yang saya berikan adalah yang sebenarnya dan tanpa paksaan. Dengan demikian saya bersedia menjadi informan dalam penelitian ini. Medan, Informan, ( …………………………… ) Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara