laporan monev technopreneurship pemuda

advertisement
SOSIALISASI
PROGRAM INKUBASI BISNIS TEKNOLOGI (IBT)
Kementerian Riset , Teknologi, dan Pendidikan Tinggi
2015
Latar Belakang
LATAR BELAKANG
Peran Iptek Bagi Kemajuan
Suatu Bangsa
Peranan Iptek Bagi
Kemajuan industri
- Iptek memberikan
kontribusi sangat besar
terhadap kemajuan suatu
Bangsa dan Negara;
- Mendorong
pertumbuhan ekonomi
yang semakin tinggi
- Penguasaan iptek yang
- Terjadinya pertumbuhan
mumpuni bagi suatu
industri
bangsa pada
kenyataannya
- Produktivitas dunia
mencerminkan tingkat
industri semakin
daya saing ekonomi
meningkat
Negara secara otomatis
mengurangi
ketergantungan terhadap
produk-produk dari luar
Peran Pemerintah
Menumbuhkan Perusahaan
Pemula Berbasis Teknologi
(PPBT)
Inkubator Bisnis Tekologi
adalah upaya akselerasi
alih teknologi/komersialisasi
teknologi melalui
pematangan konsep bisnis
dan teknisnya
Landasan Hukum
UU No. 18 Tahun 2002 tentang Sistem Nasional
Penelitian, Pengembangan dan Penerapan Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi
UU No. 17 Tahun 2007
tentang Rencana
Pembangunan Jangka
Panjang Nasional Tahun
2005 – 2025
Perpres No.35 Tahun 2007 tentang
Pengalokasian Sebagian Pendapatan Badan
Usaha Untuk Peningkatan Kemampuan
Perekayaan, Inovasi dan Difusi Teknologi
Perpres No.32 Tahun 2011 tentang Masterplan
Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi
Indonesia 2011-2025.
PP No. 20 Tahun 2005 Tentang Alih Teknologi
Kekayaan Intelektual serta Hasil Kegiatan
Penelitian dan Pengembangan oleh Perguruan
Tinggi dan Lembaga Litbang
 Kewajiban melakukan alih
teknologi kekayaan intelektual/
hasil litbang.
 Dalam pelaksanaan alih teknologi
lemlitbang & perguruan tinggi
wajib membentuk unit kerja
pengelola alih teknologi.
Peraturan Menteri Negara Riset dan Teknolog
Nomor 1 Tahun 2012 tentang bantuan teknis
Penelitian dan Pengembangan Kepada Badan
Usaha
Perpres No.27 Tahun 2013 tentang
Pengembangan Inkubator Wirausaha
Perpres No.27 Tahun 2013
Inkubator Wirausaha adalah suatu lembaga intermediasi
yang melakukan proses inkubasi terhadap Peserta Inkubasi
(Tenant).
Inkubasi adalah suatu proses pembinaan, pendampingan,
dan pengembangan yang diberikan oleh Inkubator Wirausaha
kepada Peserta Inkubasi (Tenant).
TUJUAN
SASARAN
LUARAN
Tumbuhnya tenant
yang dibina untuk
menjadi perusahaan
pemula bebasis
teknologi
Adanya 54 tenant yang
dibina untuk menjadi
Perusahaan Pemula
Berbasis Teknologi
- Penguatan Peran Inkubator
Bisnis Teknologi;
- Penumbuhan tenant yang
dibina untuk menjadi
Perusahaan Pemula
Berbasis teknologi;
- Pemodelan inkubasi
wirausaha baru berbasis
inovasi teknologi melalui
Inkubator Bisnis Teknologi
Highligt IBT 2013
Business Proposal
Incubator
Tenant
Information Technology Digital Advertising
Solution & Consultant
Inkubator - Swiss German
University
PT. Garuda Solusi Kreatif
Inkubator - Institut Pertanian Bogor
Elsafta Indonesia
Inkubator - Lembaga Ilmu
Pengetahuan Indonesia
PT. Tritunggal Prakarsa
Global
Pengembangan Mesin Uji Universal (UTM)
Kapasitas 25 Ton
Business Innovation Center
PT. Testindo
Pewarna Alami untuk Batik dari Tanaman
Lokal Indonesia
Business Technology Incubation
Center - MITI
Flavamia Pratama
Pengembangan Healthy
Pemanis Organik
Sweet
Sebagai
Peralatan Konverter Kit LGV
Highligt IBT 2014
Business Proposal
Inkubasi Bisnis Ultimate Surface Aerator
(USA) sebagai Solusi Penanganan Limbah Cair
TrafficGrab Traffic Monitoring System
Berbasis Computer Vision
Mobile Online Survey System untuk Efisiensi
Pencatatan Meteran Air
Kapal Pelat Datar
B-Lemon (Beta Lemon)
Peningkaatan Skala Produksi Pigmen Besi
Oksida
Teknologi Hybrid Bioelectricity sebagai Solusi
bagi Daerah Langka Energi
Information Technology Digital Advertising
Solution
Pengembangan
Healthy
Sweet
sebagai
Pemanis Organik
Pengembangan Mesin Uji Universal (UTM)
Kapasitas 25 Ton
Incubator
Tenant
Pusat Inkubator Bisnis dan
Pengembangan Kewirausahaan
(Incubie) IPB
APPA Industries
Bandung Techno Park
TransVision Studio
Pusat Kreatif - Bandung
CV. Karya Teknologi
Mandiri
Direktorat Kemitraan dan Inkubator
Bisnis
Universitas Indonesia
Inkubator Bisnis Universitas Trisakti
(Maira)
Inkubator Bisnis Teknologi Pusat
Inovasi Lembaga Ilmu Pengetahuan
Indonesia
Juragan Kapal
PT. Pubu Cipta Mulia
PT. Nanotech Inovasi
Indonesia
Realitas
PT. BioElektrik
Engineering
Inkubator - Swiss German University
PT. Garuda Solusi Kreatif
Inkubator - Institut Pertanian Bogor
Elsafta Indonesia
Business Innovation Center
PT. Testindo
Bagan Alir dan Tahapan Program IBT
PROSES INKUBASI
TAHAP
PERSIAPAN


INKUBATOR
Pelatihan Teknis dan
Managemen
Legalitas Usaha




TENANT
Produksi Awal
Pemasaran
Produksi Komersial
Perluasan Pasar
PENGEMBANGAN DAN 
LANJUTAN

Sertifikasi dan
Standardisasi
Perluasan Network
(jaringan)



Business Plan
Uji Coba Produksi
Uji Coba Pasar
PASCA INKUBASI
Pelepasan tenant IKM yang
inovatif mandiri dan
berdaya saing

Perluasan Jaringan
Usaha : Nasional dan
Internasional

Periode Inkubasi 2 tahun
Konsultasi dan Pendampingan : Teknologi Produksi, Managemen, Akses Pasar, Fasilitas
Tahapan Pelaksanaan Program
Penyusunan
Pedoman
Sosialisasi Pedoman
Program Inkubasi
Bisnis Teknologi
Penerimaan Proposal
Seleksi Inkubator dan
Tenant
Tenant Perusahaan Pemula
Berbasis Teknologi
Proses Inkubasi
Lolos Tahun ke-1
Monitoring &
Evaluasi
Lanjut
Tidak
Lanjut
Pendanaan Tahap ke II
Selesai
Alur Pelaksanaan Program
Kemenristekdikti
Inkubator
&
Tenant
Tim Penilai
(1)
(2)
Buku Panduan
Sosialisasi
(1a)
Usulan Program (3)
Pengelola
Program
(4)
Seleksi
(5)
(6)
Hasil Seleksi
Keputusan
Pendanaan Program
(8)
(7)
Pelaksanaan Program
Monev
(12)
(9)
(10)
(11)
Pelaporan
Hasil Monev
Keputusan
(13)
Pendanaan
Lanjut / Tidak
Skema Pendanaan

Dana yang dialokasikan untuk kegiatan
inkubasi pada tahun 2015 adalah maksimal
sebesar Rp 250 juta per tahun per IKM-TI
yang akan disalurkan melalui Inkubator
Bisnis Teknologi (IBT) terkait.

Untuk Inkubasi Bisnis Teknologi lanjutan
(tahap kedua), maksimal pembiayaan
sebesar maksimal Rp 250 juta per IKM-TI.
Alokasi Pendanaan
ALOKASI PENDANAAN

Operasional manajemen tim
Inkubator (maksimal 25 % dari
total biaya)
•
•
•
•

•
Kegiatan Usaha IKM tenant
peserta program (minimal 75 %
dari total biaya)
•
•
•
•
•
Daya dan jasa Inkubator Bisnis
Teknologi
Kegiatan Inkubasi :
Honor Tim Inkubasi
Honor Mentor
Perjalanan Tim Inkubasi
Perjalanan Mentor
•
Lain-Lain :
 Komunikasi
 ATK
 Penyusunan
dan
Penggandaan
Laporan
 Monev
Pelatihan yang
diselenggarakan
Kemenristekdikti (General
dan Spesifik)
Pengembangan Produk
Sewa peralatan, dan bahan
perlengkapan
Pembelian bahan baku dan
bahan pendukung produksi
Kemasan
Pemasaran
•
•
•
Legalitas Usaha
Benchmarking
HKI, standarisasi dan
sertifikasi
Biaya ruangan dan
utilitas
Konsultasi
Penyusunan &
Penggandaan
Laporan
•
•
•
Persyaratan Inkubator Pembina
1. Wajib ada pendamping yang
memiliki keahlian yang berkaitan
dengan proses inkubasi.
2. Menugaskan minimal 1 (satu) orang
tenaga pendamping (mentor) dalam
rangka mendampingi tenant secara
intensif.
3. Wajib memiliki jejaring dengan
pemangku kepentingan seperti
pemda, dan lembaga keuangan.
4. Diutamakan bagi Inkubator yang
sudah berpengalaman minimal tiga
tahun dalam kegiatan inkubasi
tenant.
Persyaratan Tenant Inkubator
1. Start up company ( ≤ 2 tahun).
2. Memiliki Proposal Rencana Usaha.
3. Produk memiliki prospek pasar
nasional dan/atau global.
4. Produk berbasis teknologi yang
berorientasi pada 6 (enam) bidang
prioritas Iptek (ketahanan pangan,
kesehatan dan obat, teknologi dan
manajemen transportasi, teknologi
Informasi dan Komunikasi, energi,
dan material maju) .
5. Produk teknologi diutamakan
berasal dari lembaga Litbang dan
Perguruan Tinggi yang sudah dinilai
tingkat kesiapan teknologi pada
tingkatan 7.
Mekanisme Seleksi
Inkubator
pelaksana
program
mengajukan
sebanyak-banyaknya
usulan calon tenant, diprioritaskan
pada
produk
teknologi
yang
dikembangkan oleh tenant atau oleh
Inventor lain.
Tahap Seleksi :
1. Desk evaluation yaitu seleksi
administrasi.
2. Calon tenant dan inkubator yang
lolos seleksi tahap pertama akan
mengikuti seleksi tahap kedua,
seleksi
tahap
kedua
berupa
pendalaman produk calon tenant
dalam
bentuk
penyampaian
presentasi
melalui
wawancara
dengan Tim Penilai yang mencakup
aspek (a) Karakter Pengusaha, dan
(b) Proposal Usaha.
Unsur Penilaian
(Pada saat presentasi dan wawancara)
1. Karakter tenant, aspek yang dinilai
adalah : Ketekunan, Kemampuan
kerja
sama,
Kepemimpinan,
Antusiasme
terhadap
usaha,
kejujuran
2. Proposal Usaha, aspek yang dinilai
adalah kesediaan bahan pasar,
business plan, keberlanjutan rencana
penggunaan
anggaran
dan
marketable
Pendaftaran Proposal
Pendaftaran proposal kegiatan inkubasi
bisnis teknologi dikirimkan kepada :
Tim Pengelola Program Inkubasi Bisnis
Teknologi Kementerian Riset, Teknologi
dan Perguruan Tinggi, Asisten Deputi
Iptek IKM, Deputi Bidang Pendayagunaan
Iptek, Gedung II BPPT Lantai 22 Jl. MH.
Thamrin No. 8 Jakarta Pusat,
dalam bentuk hardcopy sebanyak 3 (tiga)
eksemplar dan softcopy (file dalam usb),
paling lambat tanggal 6 Juli 2015 (cap
pos).
Terima Kasih
Download