komentar terhadap tren ketenagakerjaan indonesia

advertisement
KOMENTAR TERHADAP TREN KETENAGAKERJAAN INDONESIA
NINASAPTI TRIASWATI
KOMITE EKONOMI NASIONAL
DESEMBER 2013
TREN EKONOMI DAN PASAR KERJA
• TUJUAN: PERTUMBUHAN INKLUSIF , MENINGKATKAN PEKERJA LAYAK – TANTANGAN PEREKONOMIAN INDONESIA:
• GLOBALISASI  MASYARAKAT EKONOMI ASEAN, BILATERAL FTAs • PERMASALAHAN INDONESIA:
– JOBLESS GROWTH, SEMAKIN PADAT MODAL
– PEMBAGIAN PERAN YANG SEIMBANG ANTAR PELAKU EKONOMI
• PEMERINTAH: PERLINDUNGAN SOSIAL
• SWASTA: UPAH DAN PRODUKTIVITAS
• MASYARAKAT: HAK DAN KEWAJIBAN PEKERJA
TOPIK JANGKA PENDEK
PENINGKATAN EFEKTIVITAS PERAN PEMERINTAH
• EFEKTIVITAS INFORMASI PASAR KERJA
• EFEKTIVITAS PELATIHAN (KETRAMPILAN, UKM)
• EFEKTIVITAS INSENTIF (PAJAK, NON PAJAK) • EFEKTIVITAS PROGRAM KOMPETENSI DAN SERTIFIKASI PEKERJA
PENINGKATAN EFEKTIVITAS PERAN SWASTA
 PRODUKTIVITAS PEKERJA (semakin padat modal, maka produktivitas per pekerja meningkat)  mengurangi lapangan kerja bagi pekerja berpendidikan rendah
 INFORMASI PASAR KERJA
 PENINGKATAN PERAN UKM
PENINGKATAN PERAN MASYARAKAT
• PERAN LSM : PENDIDIKAN DAN PENDAMPINGAN TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PEKERJA DAN PENGUSAHA
• PENINGKATAN AKSES TERHADAP PELATIHAN (UKM, KETRAMPILAN)
TOPIK JANGKA MENENGAH/PANJANG
• PEMERINTAH
– PENYEMPURNAAN REGULASI: UU TENTANG PERLINDUNGAN SOSIAL DAN UU KETENAGAKERJAAN (UPAH MINIMUM, PESANGON, OUTSOURCING, STANDAR INTERNASIONAL PEKERJA)
– PENDIDIKAN DAN KESEHATAN BAGI PEKERJA
• SWASTA
– PENINGKATAN IKLIM USAHA AGAR PEREKONOMIAN TUMBUH SECARA INKLUSIF • MASYARAKAT
– PENINGKATAN AKSES TERHADAP PENDIDIKAN UNTUK MENINGKATKAN MUTU PEKERJA
Download