Kontrak Perkuliahan: Kalkulus Multivariabel I

advertisement
Kontrak Perkuliahan:
Matematika
Atina Ahdika, S.Si., M.Si.
D3 Analis Kimia
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Islam Indonesia
2016
Silabus
Sistem Bilangan Real
Fungsi dan Grafik Fungsi
Limit Fungsi dan Kekontinuan
Diferensial
Integral
Fungsi Transenden
Referensi
Cunningham, Allan & Whelan, Rory. 2014. Maths for Chemists
. University of Birmingham, University of Leeds.
Parker, J.E. 2011. Chemistry Maths 1. Ventus Publishing ApS.
Stewart, J. 2008. Calculus, Early Trancendentals Sixth Edition.
Thomson, Brooks/Cole.
Bird, John. 2007. Engineering Mathematics, Fifth Edition.
Elsevier, Newnes.
Pertemuan
1
2
3
4
5
6
7
Materi
Kontrak Perkuliahan dan Dasar Matematika
Sistem Bilangan Real
Fungsi dan Grafik Fungsi
Limit Fungsi dan Kekontinuan
UTS
9
10
Diferensial dan Aplikasinya
11
12
Integral dan Aplikasinya
13
14
15
Fungsi Transenden (Logaritma dan Eksponensial)
UAS
Penilaian
No
Komponen
Bobot
1
Tugas dan Quiz
25 %
2
UTS
35 %
3
UAS
35 %
4
Keaktifan
5%
Aturan Perkuliahan
1. Keterlambatan 15 menit (finger print ditutup, tidak pakai salam)
2. Tidak ada susulan tugas, quiz, UTS, dan UAS dengan alasan
apapun kecuali opname, terkena musibah, haji, menikah.
3. Quiz bersifat insidental
4. Tidak makan di dalam kelas, diperbolehkan minum
5. Berpakaian dan berperilaku sopan
Download