HAK-KEWAJIBAN

advertisement
PENGERTIAN
• Hak : kekuasaan/kewenangan yang dimiliki oleh seseorang
atau suatu badan hukum untuk mendapatkan atau
memutuskan untuk berbuat sesuatu
• Kewajiban : sesuatu yang harus diperbuat atau yang harus
dilakukan oleh seseorang atau suatu badan hukum
• Pasien : penerima jasa pelayanan kesehatan di rumah sakit
baik dalam keadaan sehat maupun sakit
• Dokter : tenaga medis yang memberikan pelayanan
kesehatan di rumah sakit, mencakup dokter dan dokter gigi
• Rumah sakit : sarana upaya kesehatan yang
menyelenggarakan kegiatan pelayanan kesehatan serta
dapat dimanfaatkan untuk pendidikan tenaga kesehatan dan
penelitian
HAK ASASI
(dalam Kitan Al-qur’an)
•
•
•
•
persamaan derajat manusia
jaminan atas hak milik
jaminan atas hak hidup
jaminan kebebasan untuk
mengeluarkan pendapat
PIAGAM MAGNA CHARTA
(+/- 1215 M)
 didahului oleh pemaksaan kepada raja Jhon
Lockland
• kemerdekaan seseorang tidak bebas disandera
atau dirampas selain selain berdasarkan Undang
Undang atau keputusan Hakim
• pemungutan pajak tidak boleh dilakukan kalau
hanya berdasarkan atas perintah raja
Tahun 1689
 terjadi “GLRORIUS REVOLUTION”
 melahirkan “BILL OF RIGHT”
 sebagai tonggak awal
kebebasan mengeluarkan
pendapat di Barat.
Hak asasi manusia dibedakan dalam
beberapa jenis
•
•
•
•
•
•
personal right  hak asasi pribadi
property right  hak memiliki sesuatu
right of legal equality  hak mendapat
perlakuan yang sama & sederajad dalam
hukum & pemerintahan
political right  hak asasi politik
social and culturalo right  hak asasi social &
budaya
procedural right  hak untuk memperoleh tata
cara peradilan dan jaminan perlindungan
PERATURAN YANG MENGATUR HAK & KEWAJIBAN
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
KUHAP psl. 170 tentang Wajib simpan Rahasia Jabatan
UU No. 23 tahun 1992 tentang Kesehatan
UU. No. 29 tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran
PP. No. 10 tahun 1966 tentang Wajib Simpan Rahasia Kedokteran
PP. No. 23 tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan
Permenkes No. … tahun 2008 tentang Persetujuan Tindakan Medik
Permenkes No. .. a tahun 2008 tentang Rekam Medik
Permenkes No. 1239 tahun 2000 tentang Registrasi Praktik
Keperawatan
Permenkes No. 1419 tahun 2005 tentang Registrasi Praktik
Kedokteran
SE. Dirjen Yanmed No. YM.02.04.3.5.2504 tentang Pedoman Hak
dan Kewajiban Pasien, Dokter dan Rumah Sakit
SE. Dirjen Yanmed No. YM.00.03.2.6. 956 tentang Hak dan
Kewajiban Perawat dan Bidan di Rumah Sakit
HAK PASIEN
• hak untuk hidup
• hak untuk mati secara wajar
• hak atas penghormatan terhadap
integritas badaniah dan rohani
• hak atas tubuh sendiri (operasi,
transplantasi, eksperimentasi)
 merupakan dasar hak pribadi sebagai
subyek hukum
 dapat dibatasi/dilanggar
Yang dimaksud dengan HAK PASIEN , antar
lain
- hak informasi,
- hak untuk memberikan persetujuan,
- hak atas rahasia kedokteran dan
- hak atas pendapat kedua (second opinion)
HAK PASIEN
• Hak pasien adalah hak pribadi yang dimiliki manusia sebagai pasien
• memperoleh informasi mengenani tata tertib dan peraturan yang
berlaku di rumah sakit
• atas pelayanan yang manusiawi, adil dan jujur
• memperoleh pelayanan medis yang bermutu sesuai standar profesi
kedokteran/kedokteran gigi, tanpa diskriminasi
• memperoleh asuhan keperawatan sesuai standar profesi keperawatan
• memilih dokter dan kelas perawatan sesuai keinginannya dan sesuai
dengan peraturan yang berlaku di rumah sakit
• Dirawat oleh dokter yang secara bebas menentukan pendapat klinis dan
pendapat etisnya tanpa campur tangan dari pihak luar
• Meminta konsultasi kepada dokter lainm yang terdaftar di rumah sakit
tersebut (second opinion) terhadap penyakit yang dideritanya,
sepengetahuan dokter yang merawat
• Atas “privacy” dan kerahasiaan penyakit yang dideritanya termasuk
data-data medisnya
HAK PASIEN
•
•
•
•
•
•
•
•
Pasien berhak mendapat informasi yang meliputi :
–
penyakit yang dideritanya
–
tindakan medik apa yang hendak dilakukan
–
kemungkinan penyulit sebagai akibat tindakan tersebut dan
tindakan untuk mengatasinya
–
alternative terapi lainnya
–
prognosanya
–
perkiraan biaya pengobatan
Menyetujui/memberikan izin atas tindakan yang dilakukan oleh
dokter sehubngan dengan penyakit yang dideritanya
Menolak tindakan yang hendak dilakukan terhadap dirinya dan
mengakhiri pengobatan serta perawatan atas tanggung jawab sendiri
sesudah memperoleh informasi yang jelas tentang penyakitnya
Didampingi keluarganya dalam keadaan kritis
Menjalankan ibadah sesuai agama/kepercayaan yang dianutnya
selama hal itu tidak mengganggu pasien lainnya
Atas keamanan dan keselamatan dirinya selama dalam perawatan di
rumah sakit
Mengajukan usul, saran, perbaikan atas perlakuan rumah sakit
terhadap dirinya
Menerima atau menolak bimbingan moril maupun spiritual
KEWAJIBAN PASIEN
• Pasien dan keluarganya berkewajiban untuk
mentaati segala peraturan dan tata tertib rumah
sakit
• Pasien berkewajiban mematuhi segala instruksi
dokter dan perawat dalam pengobatannya
• memberikan informasi dengan jujur dan
selengkapnya tentang penyakit yang dideritanya
kepada pasien yang merawat
• Pasien dan atau penanggungnya berkewajiban
untuk melunasi semua imbalan atas jasa
pelayanan rumah sakit / dokter
• pasien dan atau penanggungnya berkewajiban
mematuhi hal-hal yang telah
disepakati/perjanjian yang dibuatnya
HAK DOKTER
• Mendapat perlindungan hukum dalam melaksanakan tugasnya sesuai
profesinya
• bekerja menurut standar profesi serta berdasarkan hak otonomi
• menolak keinginan pasien yang bertentangan dengan peraturan
perundang undangan profesi dan etika
• menghentikan jasa profesionalnya kepada pasien apabila hubungan
dengan pasiennya sudah berkembang begitu buruk sehingga kerjasama
yang baik tidak mungkin diteruskan lagi, kecuali untuk pasien gawat
darurat dan wajib menyerahkan pasiennya kepada dokter lain
• Dokter berhak atas privacy (berhak menuntut apabila nama baiknya
dicemarkan oleh pasien dengan ucapan atau tindakan yang melecehkan
atau memalukan)
• Mendapat informasi lengkap dari pasien yang dirawatnya atau
keluarganya
• Dokter berhak atas informasi atau pemberitahuan pertama dalam
menghadapi pasien yang tidak puas terhadap pelayanannya
• Diperlakukan adil dan jujur, baik oleh rumah sakit maupun oleh pasien
• mendapat imbalan atas jasa profesi yang diberikannya berdasarkan
perjanjian dan atau ketentuan/peraturan yang berlaku di rumah sakit
tersebut
KEWAJIBAN DOKTER
• Mematuhi peraturan rumah sakit sesuai dengan hubungan hukum
antara dokter-RS
• Memberikan pelayanan medis seuai standar profesi dan menghormati
hak2 pasien
• Merujuk pasien ke dokter lain/rumah sakit lain yang mempunyai
keahlian/kemampuan lebih baik
• Memberikan kesempatan kepada pasien agar dapat menjalankan ibadah
sesuai keyakinannya
• Merahasiakan segala sesuatu yang diketahui ttg seorang pasien
• Memberikan pertolongan darudart sebagai tugas perikemanusiaan
kecuali bila ia yakin ada orang lain bersedia & mampu
• Memberikan informasi yang adekwat
• Membuatrekam medis yang baik
• Tewrus menerus menambah ilmu pengetahuan fdan mengikuti
perkembangan ilmu kedokteran/kedokteran gigi
• Memenuhi hal-hal yang telah disepakati/perjanjian yang telah dibuat
• Bekerja sama dengan profesi terkait secara timbal balik
HAK RUMAH SAKIT
• Membuat peraturan yang berlaku di rumah sakit
sesuai kondisi/keadaan yang ada di rumah sakit
(hospital by laws)
• Memilih tenaga dokter yang akan bekerja di rumah
sakit melalui panitia kredensial
• Mensyaratkan bahwa pasien harus mentaati segalam
instruksi yang diberikan dokter kepadanya
• Mensyaratkan bahwa pasien harus mentaati segala
peraturan rumah sakit
• Menuntut pihak-pihak yang melakukan wanprestasi
• Mendapat perlindungan hukum
TANGGUNG JAWAB RUMAH SAKIT
• PERSONIL
• DUTY OF CARE
• EQUIPMENT
Download