Mengenal Gula Dalam Makanan Kemasan Dan Obat Penurun

advertisement
Mengenal Gula Dalam Makanan
Kemasan Dan Obat Penurun
Diabetes
Kenali Sumber-Sumber Gula Dalam
Makanan Siap Saji Dan Obat Penurun
Diabetes
Kadar gula darah Anda berada di atas normal dan Anda
diberitahu bahwa telah mengidap diabetes, mau tidak mau Anda
harus mengurangi asupan gula.
Namun gula tidak hanya berasal dari gula tebu, ketahui jenisjenis gula dan sumbernya lebih lanjut disini.
Cari Tahu
Berasal
Darimana
Asupan
Gula
Anda
Sebelum mengurangi asupan gula, Anda harus mencari tahu
darimana sumber-sumber gula.
Setelah Anda mengidentifikasi darimana sumber-sumber makanan
manis yang dapat membuat Anda dalam kesulitan, Anda dapat
mulai mengubah apa yang Anda makan dan seberapa sering Anda
memakannya.
Tempat yang baik untuk memulai adalah informasi gizi pada
makanan yang Anda beli.
Lihat komposisinya. Jika gula adalah salah satu dari empat
bahan utama, Anda jelas harus berhati-hati.
Gula kadang-kadang bersembunyi dengan nama yang berbeda.
Carilah kata-kata yang juga berakhiran “-ose,” ini biasanya
menunjukkan komposisi tersebut adalah termasuk jenis gula.
Kurangi Asupan Gula Tambahan
Beberapa makanan secara alami mengandung gula.
Buah-buahan adalah contoh baik makanan sehat yang manis secara
alami dan tidak meningkatkan risiko masalah kesehatan seperti
diabetes atau obesitas.
Tetapi gula seringkli bersembunyi dalam makanan yang tidak
pernah dimaksudkan mengandung gula di dalamnya, seperti
spaghetti atau salad dressing.
Biasanya ini merupakan sebagian besar makanan olahan yang
dikemas. Periksalah komposisi makanan olahan pada paket.
Jika terdapat gula, maka ia ditambahkan ke dalamnya.
Menemukan makanan kemasan tanpa tambahan gula bisa jadi sulit,
tetapi cobalah temukan yang mengandung hanya beberapa gram per
porsi (angka sajian).
Hati-hati dengan Makanan Kemasan
Setiap makanan siap saji dalam kemasan bisa mengandung gula
yang ditambahkan ke dalamnya.
Jangan tertipu oleh klaim tulisan “All-Natural” (seluruhnya
alami).
Makanan kesehatan dalam kemasan mungkin menggunakan gula yang
terdengar sehat, namun apakah gula itu berasal dari tebu, bit
atau jagung?
Periksalah komposisi dan letakkan kembali jika kandungan
gulanya terlalu tinggi.
Bebas Lemak Namun Kandungan Gula Tinggi
Produk bebas lemak mungkin tampak seperti cara yang bagus
untuk memotong kalori dari diet Anda.
Hati-hati. Makanan tanpa lemak akan terasa tidak seenak
makanan dengan lemak dan banyak produsen makanan menggantikan
kehilangan rasa tersebut dengan menambahkan gula.
Mungkin Anda akan menemukan pilihan untuk banyak makanan
dengan nol kalori, namun makanan jenis ini sering dikemas
dengan banyak bahan kimia untuk memberikan rasa pada makanan.
Fokuslah mengurangi kalori dengan mengecilkan porsi dan makan
makanan yang sama.
Lalu Apa Yang Harus Anda Lakukan?
Perlukah Konsumsi Obat Penurun Diabetes?
Ketika Anda mengidap penyakit diabetes, tentu saja Anda akan
memerlukan obat penurun diabetes untuk menjaga kadar gula
darah Anda dalam kondisi normal.
Anda dapat berkonsultasi dengan dokter maupun ahli gizi
langganan Anda untuk mengatur diet makanan yang sesuai.
Selain itu Anda juga dapat menanyakan kandungan makanan cepat
saji dengan berbagai kriteria di atas kepada ahli gizi Anda
sebelum memutuskan mengkonsumsi obat diabetes.
Anda dapat mencoba obat diabetes alternatif yang kami miliki
DISINI, terbuat dari bahan alam dan aman untuk penggunaan
jangka panjang.
Download