Sistem Operasi IKH311 Pendahuluan Semester Pendek Genap 2013/2014 Administratif Perkuliahan Komponen Penilaian 10% Kuis 20% Tugas (Mandiri, programming) 30% UTS (14 Juli 2012, Open notes) 40% UAS (28 Juli 2012, Open notes) 5% Bonus (aktifitas, kreatifitas, inovasi) 2 Administratif Perkuliahan Semester Pendek 8+1 pertemuan (saja) Tidak ada UTS, digantikan dengan kuis harian Tugas pemrograman Dual boot; VirtualBox; VMWare Linux UAS hari Senin, 25 Agustus 2014 Administratif Perkuliahan Geser jadwal Mulai 8.00 WIB (Sholat Jumat) Kehadiran Kenyamanan dan Kemudahan bersama 30 menit toleransi keterlambatan bagi mahasiswa dan dosen Minimum partisipasi kehadiran 70% sepanjang semester 4 Administratif Perkuliahan Prasyarat akademis Struktur Data Dasar Pemrograman Organisasi dan Arsitektur Komputer Administratif Perkuliahan Prasyarat akademis Struktur Data Dasar Pemrograman Organisasi dan Arsitektur Komputer Prasyarat non-akademis Willing to learn (read, write, think) Open mind Pustaka Avi Silberschatz, "Operating System Concepts" http://codex.cs.yale.edu/avi/osbook/OS8/os8j/index.html Andrew Tanenbaum, "Modern Operating Systems" http://www.cs.vu.nl/~ast/books/mos2/ Harvey Deitel, "Operating Systems" tjerdastangkas.blogspot.com/search/label/ikh311 7 Sebutkan jenis-jenis Sistem Operasi Space Shuttle Cockpit ● http://static9.depositphotos.com/1685868/1178/i/950/depositphotos_1178685 2-Space-Shuttle-cockpit.jpg More Power to the GRID ● http://web.ornl.gov/info/ornlreview/v38_1_05/images/a11_controls_full.jpg CAF-Construcciones y Auxiliar de Ferrocarriles, your railway solutions ● http://www.caf.es/img/all/innovacion-tecnologia/senalizacion.jpg Beberapa Tokoh Penting Beberapa Tokoh Penting Beberapa Tokoh Penting Arsitektur von Neumann 15 Arsitektur von Neumann Tiga unit dasar Input, Output Memory CPU Fetch-Decode-Execute cycle Fetch dari mana? Decode di mana? Execute di mana? PDP-8 17 Enigma Machine 18 Instruction Cycle ● Fetch – Instruksi diambil dari RAM – Diletakkan di Instruction Register Instruction Cycle ● Decode – CPU ● menerjemahkan opcode – Operand, Operator Execute – Instruksi dijalankan – Hasil instruksi disimpan Instruction Cycle dan Process ● Kecepatan prosesor – Mis ● 1 Ghz 9 – 1 x 10 siklus F-D-E Process ● Instruksi bahasa mesin yang dijalankan oleh CPU Komponen Sistem Komputer Perangkat keras Systems programs Program-program aplikasi Sistem Operasi Extended Machine Menyembunyikan pernak-pernik perangkat keras Memudahkan user dalam menggunakan sistem komputer Resource Manager Setiap program mendapatkan sumber daya waktu Setiap program mendapatkan sumber daya ruang Sumber Daya Perangkat keras RAM I/O System bus Perangkat lunak User processes Kernel processes 24 Sumber Daya Waktu Response time Throughput Permasalahan algoritma Complexity Running time NP-Complete problems Sejarah Batch systems Pemrograman dengan kartu Data pada kartu dibaca ke tape magnetik (1401) Data pada tape diolah (7094) Hasil komputasi dicetak (1401) 26 Sejarah Generasi I: 1945 - 1955 vacuum tubes, plug boards Generasi II: 1955 - 1965 transistors, batch systems Generasi III: 1965 – 1980 Integrated Circuit dan multiprogramming Generasi IV: 1980 – 1990 personal computers Mobile devices 27 Process – Instruksi bahasa mesin yang dijalankan oleh CPU – Di mana Process diletakkan? – Seperti apa struktur dari setiap Process? Simpletron Model komputer sederhana ● ● ● ● ● 100 unit memory 1 Accumulator 1 Instruction Register 1 Input 1 Output Simpletron ● Instruction set – READ/WRITE – LOAD/STORE – ADD, SUB, DIV, MUL – BRANCH, BRANCHNEG, BRANCHZERO, HALT ● Single addressing mode Simpletron ● Instruction set –4 ● digit desimal – 2 digit instruksi – 2 digit alamat memori Memori – Signed 4 digit data Simpletron Contoh dan Demo 32 Single Process System ● Dalam satu saat hanya ada satu process yang dieksekusi di CPU ● Proses lain harus menunggu ● Kurang efektif Batch System ● ● ● Dalam satu saat ada satu process dieksekusi Lebih dari satu process diload ke RAM Antrian process Timesharing System ● Dalam satu saat ada lebih dari satu process dieksekusi ● Pembagian waktu antara proses ● Quantum time Sejarah 1990-sekarang • Cloud computing • Virtualization • Wearables, Personalization Sejarah Multiprogramming systems Beberapa program dijalankan bersamaan Motivasi Utama Mempermudah user menggunakan sistem komputer 37 Lingkungan Sistem Operasi Beragam jenis sistem operasi Tergantung kebutuhan user Lingkungan high-end Rancangan dan Kebutuhan dukungan perangkat keras yang khusus Large main memory Special-purpose hardware Large numbers of processes 38 Lingkungan Sistem Operasi Embedded systems Sumber daya khusus berukuran kecil Fungsionalitas untuk perangkat dengan sumber daya terbatas Mis: cell phones dan PDAs Kunci sukses: Pengelolaan sumber daya yang efisien Promote mobility 39 Lingkungan Sistem Operasi Real-time systems Tugas harus diselesaikan dalam rentang waktu yang singkat Autopilot feature of an aircraft must constantly adjust speed, altitude and direction Aksi-aksi yang tidak dapat menunggu Response time (Waktu tanggap) harus cepat 40 Lingkungan Sistem Operasi Virtual machines (VMs) Abstraksi komputer secara software Berjalan di atas native operating system Mis: VirtualBox, PC Anywhere Virtual machine operating system Manages resources provided by virtual machine 41 Lingkungan Sistem Operasi Penggunaan virtual machines Memungkinkan multiple instances of an operating system berjalan secara konkuren Emulasi Software or hardware mimics functionality of hardware or software not present in system Promote portability 42 Komponen dan Tujuan Sistem Operasi Sistem komputer berevolusi Generasi awal tidak memiliki SO Generasi berikutnya menuntut multiprogramming dan timesharing Personal computers dan sistem terdistribusi Perangkat mobile Perkembangan teknologi SO menyertai perkembangan teknologi perangkat keras 43 Komponen dan Tujuan Sistem Operasi Interaksi user dengan SO Special application called a shell Kernel Software that contains core components of operating system Komponen SO yang selalu ada Processor scheduler Memory manager I/O manager Interprocess communication (IPC) manager File system manager 44 Komponen Utama Sistem Operasi Multiprogrammed environments jamak ditemukan Kernel mengelola eksekusi proses-proses Program components which execute independently but use single memory space to share data are called threads. 45 Komponen Utama Sistem Operasi To access I/O device, process must issue system call Handled by device driver Software component that interacts directly with hardware Often contains device-specific commands 46 Model Process Timesharing antar process Hanya satu process yang aktif dieksekusi CPU Peralihan eksekusi berdasarkan jatah quantum time Karakteristik Proses: CPU Bound vs I/O Bound •Bursts of CPU usage alternate with periods of I/O wait –a CPU-bound process –an I/O bound process 48 Tujuan Utama Algoritma Penjadwalan 49 Penjadwalan dalam sistem Batch Penjadwalan shortest job first 50 Penjadwalan dalam sistem Batch Three level scheduling 51 Penjadwalan dalam sistem Interactive •Quantum time •CPU menjalankan process •Context-switching time •Menjalankan process kernel •Menyimpan status old process •Membaca status next process 52 Penjadwalan dalam sistem Interactive •Round Robin Scheduling –list of runnable processes 53 Penjadwalan dalam sistem Interactive A scheduling algorithm with 54 Status Process Process creation – Inisialisasi sistem – Permintaan dari user – Inisialisasi batch job Process Termination Voluntary / sukarela – Normal exit – Error – Fatal exit Involuntary – Kill / End process Scheduler Sebuah process Bagian dari OS – System process Perlu mendapatkan quantum time Peralihan Antar Process Bookkeeping Status terakhir process Melanjutkan kembali dari status terakhir Berbagai informasi harus dicatat Tugas scheduler Model Thread Lightweight process Ruang memori lebih kecil Pengelolaan lebih rumit Model Thread Informasi tertentu harus di-share antar thread Informasi lain tidak mungkin di-share Model Thread Stack space harus dimiliki masing-masing thread Pemanggilan fungsi / prosedur dalam program Aplikasi Thread Aplikasi Thread Aplikasi Thread Pseudocode multi-threaded Web Server Pustaka Avi Silberschatz, "Operating System Concepts" http://codex.cs.yale.edu/avi/osbook/OS8/os8j/index.html Andrew Tanenbaum, "Modern Operating Systems" http://www.cs.vu.nl/~ast/books/mos2/ Harvey Deitel, "Operating Systems" tjerdastangkas.blogspot.com/search/label/ikh311