Mata Kuliah : Pengantar Ekonomi Penghitungan Pendapatan Nasional Chairul Maulidi Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota 2012 Pengantar Mengapa PERENCANA perlu memahami PENDAPATAN NASIONAL beserta cara PENGHITUNGANNYA.... ??? Pengantar PENDAPATAN NASIONAL sbg ... merupakan gambaran awal tentang Merupakan gambaran awal tentang seberapa efisien sumber daya yg ada dalam perekonomian (tenaga kerja, barang modal, uang dan kemampuan kewirausahaan) digunakan untuk memroduksi barang dan jasa; produk=vitas & =ngkat kemakmuran suatu negara (pendapatan per kapita); merupakan gambaran awal tentang masalah-­‐ masalah struktural (mendasar) yang dihadapi suatu perekonomian diantaranya distribusi pendapatan, ke=mpangan struktur produksi. Bahasan a. b. c. d. e. Siklus Aliran Pendapatan Nasional Penghitungan Pendapatan Nasional Konsepsi Pendapatan Nasional Pendapatan Nasional sbg Indikator Distribusi Pendapatan (A) Siklus Aliran Pendapatan Nasional Siklus Aliran Pendapatan Nasional rumah tangga ✤ P e r e k o n o m i a n s u a t u n e g a r a digerakkan oleh pelaku-­‐pelaku kegiatan ekonomi. ✤ Pelaku kegiatan ekonomi secara umum dikelompokkan kepada 4 pelaku, yaitu rumah tangga , p e r u s a h a a n ( s w a s t a ) , pemerintah dan ekspor-­‐impor. pemerintah swasta ekspor-­‐impor rumah tangga Siklus Aliran Pendapatan Nasional (4) pembelian brg & jasa pembelian brg & jasa pajak (5) (3) PERUSAHAAN) PEMERINTAH* RUMAH&TANGGA& (2) (6) pajak (1) gaji, pembayaran bunga, PNJB gaji, bunga, dividen, sewa (7) ekspor DUNIA& INTERNASIONAL& (8) impor (B) Metode Penghitungan Pendapatan Nasional Penghitungan Pendapatan Nasional Terdapat 3 macam pendekatan yang biasa dipergunakan dalam penghitungan pendapatan nasional suatu negara : 1. Output Approach (Pendekatan Produksi) 2. Income Approach (Pendekatan Pendapatan) 3. Expenditure Approach (Pendekatan Pengeluaran) Penghitungan Pendapatan Nasional Output Approach (metode produksi) ✤ Pendapatan Nasional sebagai penjumlahan dari seluruh nilai barang dan jasa yang dihasilkan oleh seluruh sektor ekonomi masyarakat dalam periode tertentu; ✤ Dengan mempergunakan nilai barang akhir atau menjumlahkan nilai tambah (value added) semua barang dan jasa yang diproduksi Map proses produksi di suatu negara dalam satu tahun. 1 Nilai Barang Akhir : nilai barang yang siap dikonsumsi & Mdak lagi digunakan dlm proses produksi berikutnya Nilai Tambah : selisih antara nilai suatu barang dengan biaya yang dikeluarkan untuk proses produksi Penghitungan Pendapatan Nasional Output Approach (metode produksi) Contoh Perhitungan Nilai barang Akhir & Nilai Tambah Sektor Industri / Subsektor Pakaian Jadi Sektor Pertanian Sektor Industri Double Counting X 1 Dalam Perhitungan Pendapatan Nasional Sektor Industri / Subsektor Pakaian Jadi = 4.500 Nilai Akhir Barang : 4.500 Jumlah Nilai Tambah : 4.500 Penghitungan Pendapatan Nasional Output Approach (metode produksi) Dalam Penghitungan Pendapatan Nasional, kegiatan ekonomi dipilah menjadi beberapa jenis lapangan usaha (sektor ekonomi), diantaranya : pertanian, pertambangan, energi, jasa-­‐jasa, dsb. Selanjutnya Pendapatan Nasional dgn pendekatan produksi dilakukan dengan menjumlah produksi seluruh sektor ekonomi: Formula : Y = (Q1 x P1) + (Q2 x P2) + ..... (Qn x Pn) Keterangan: Y : Pendapatan nasional (PDB) Q : Jumlah barang sektor -­‐n P : Harga barang sektor -­‐n 1 Penghitungan Pendapatan Nasional Output Approach (metode produksi) Pendekatan Produksi No. Sektor Ekonomi Nilai 1. Pertanian, peternakan, kehutangan, dan perikanan Rp xxx 2. Pertambangan, dan Penggalian Rp xxx 3. Industri pengolahan Rp xxx 4. Listrik, gas dan air minum Rp xxx 5. Bangunan Rp xxx 6. Pengangkutan dan komunikasi Rp xxx 7. Perdagangan Rp xxx 8. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya Rp xxx 9. Sewa Rp xxx 10. Pemerintah dan Pertahanan Rp xxx 11. Jasa-jasa lain Rp xxx Jumlah GDP 1 Rp xxx Penghitungan Pendapatan Nasional INCOME Approach (metode PENDAPATAN) ✤ Pendapatan Nasional sebagai jumlah pendapatan yang diterima oleh pemilik faktor-­‐faktor produksi yang digunakan untuk memproduksi barang dan jasa dalam satu tahun tertentu. ✤ Komponen-­‐komponen pendapatan nasional menurut pendekatan ini, al: Alam dengan sewa (Rent = r ) sbg balas jasa 2 Tenaga kerja dgn upah/gaji (Wagel = w ) sbg balas jasa Modal dgn bunga (Interest = i ) sbg balas jasa Skill kewirausahaan dengan laba (Profit = p ) ✤ Rumus: Y = r + w + i + p Penghitungan Pendapatan Nasional EXPENDITURE Approach (metode PENGELUARAN) ✤ Pendapatan Nasional sebagai jumlah pengeluaran secara nasional untuk membeli barang dan jasa dlm satu tahun. ✤ Komponen-­‐komponen pendapatan nasional menurut pendekatan ini, al: Rumah tangga dgn jenis Pengeluaran Konsumsi ( C ) Perusahaan dgn jenis Pengeluaran Investasi ( I ) 3 Pemerintah dgn jenis pengeluaran pemerintah ( G ) Masyarakat luar negeri dgn jenis pengeluaran Eskpor-­‐ Impor ( X-­‐M ) ✤ Rumus: Y = C + I + G + (X -­‐ M) Penghitungan Pendapatan Nasional EXPENDITURE Approach (metode PENGELUARAN) Contoh Perhitungan Pendapatan Nasional dgn Pendekatan Pengluaran Contoh Penghitungan Pendapatan Nasional dgn Pendekatan Pengeluaran - Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga Rp xxx - Pengeluaran Konsumsi Pemerintah Rp xxx - Pembentukan Modal Domestik Bruto Rp xxx - Ekspor netto barang dan jasa Rp xxx Jumlah GDP Rp xxx - Ditambah pendapatan netto factor produksi dari luar negeri (net Rp xxx factors income from abroad) Jumlah GNP Rp xxx - Dikurangi Pajak tidak langsung Rp xxx - Dikurangan penyusutan Rp xxx Jumlah National Income Rp xxx - Dikurangan pajak langsung netto (pajak langsung – pembayaran Rp xxx transfer) Pendapatan Disposable (Yd) Rp xxx 3 (C) Konsepsi Pendapatan Nasional Konsepsi Pendapatan Nasional ✤ Pendekatan Produksi Y dari pendekatan ini -­‐-­‐> Produk Domestik Bruto (PDB) atau Gross Domestic Product (GDP) ✤ Pendekatan Pendapatan Y dari pendekatan ini -­‐-­‐> Pendapatan Nasional (PN) atau National Income (NI) ✤ Pendekatan Pengeluaran Y dari pendekatan ini -­‐-­‐> Produk Nasional Bruto (PNB) atau Gross National Product (GNP). YPNB / jml penduduk = pendapatan per kapita GDP vs. GNP ✤ GDP dihitung berdasar konsep kewilayahan. Dihitung dari jumlah seluruh produksi masyarakat baik warga pribumi dan warga asing di suatu wilayah (negara atau kota). ✤ GNP dihitung berdasarkan konsep kewarganegaraan. Dihitung dari jumlah seluruh produksi yang dihasilkan oleh masyarakat Indonesia, baik di dalam negeri maupun yang di luar negeri. Konsepsi Pendapatan Nasional NNI vs. Disposable Income ✤ Net National Income adalah GDP atau GNP yg telah dikurangkan dengan pajak tidak langsung dan penyusutan. ✤ Disposable Income merupakan pendapatan yang siap untuk dikonsumsi, karena pendapatan ini telah dikurangi oleh pajak langsung (mis: pajak penghasilan) dan ditambah dengan subsidi. Pendapatan disposable income inilah yang digunakan individu untuk konsumsinya Konsepsi Pendapatan Nasional GDP Nominal vs. GDP Riil ✤ GDP Nominal (PDB harga berlaku) adlh nilai produk yg dihasilkan berdasarkan harga-­‐harga yg berlaku pada waktu output tersebut diproduksi ✤ GDP Riil (PDB harga konstan) adlh nilai output yg dihasilkan pada satu waktu berdasar pada harga tahun dasar tertentu (harga konstan). Mis: GDP Riil 1990 dihitung berdasar tahun 1980 Konsepsi Pendapatan Nasional GDP Nominal vs. GDP Riil GDP Nominal vs GDP Riil Jenis Barang dan Jasa Jumlah Harga per Unit 1893 1990 GDP Riil tahun dasar 1983 Nominal 1990 GDP Nominal vs GDP Riil Beras 40 kg 300 500 12.000 20.000 Pakaian 2 potong 10.000 15.000 20.000 30.000 Rekreasi 1 tiket 1.000 1.500 1.000 1.500 33.000 51.500 Dengan menghitung nilai GDP riil dan GDP nominal di atas, kita dapat menghitung inflasi antara tahun 1983 sampai tahun 1990 yaitu dengan cara: GDP deflator Inflasi = GDP nominal 1990 GDP riil 1990 tahun dasar1983 1 • Gdp deflator = 1,56 – 1 = 0,56 atau 56% • GDP deflator juga mencerminkan peningkatan harga barang/jasa di suatu negara • Angka GDP deflator 0,56 artinya dari tahun 1983 sampai Konsepsi Pendapatan Nasional (D) Pendapatan Nasional sbg Indikator PDB & ANALISIS KESEJAHTERAAN SOSIAL Ukuran Mngkat kesejahteraan adalah Mngkat kependidikan, kesehatan dan gizi, kebebasan memilih pekerjaan & jaminan masa depan yang lebih baik; Ada hubungan yang posiMf antara Mngkat PDB per kapita dengan Mngkat kesejahteraan sosial; PDB per kapita makin Mnggi, maka daya beli masyarakat meningkat, kesempatan kerja/berusaha Mnggi, gizi, kesehatan, pendidikan meningkat; Semua bisa berjalan jika disertai perbaikan distribusi pendapatan yang baik; Semua diukur dengan materi/uang, dalam kenyataan kebahagiaan Mdak hanya ditentukan oleh Mngkat kemakmuran tetapi juga ketenangan baMn/spiritual. PDB PERKAPITA & PRODUKTIVITAS PDB juga mencerminkan Mngat produkMvitas suatu negara Perbandingan produkMvitas antar negara perlu memperMmbangkan beberapa hal: Jumlah dan komposisi penduduk (jumlah penduduk >> usia kerja >> pendidikan Mnggi >> output & produk=vitasnya Mnggi Jumlah & struktur kesempatan kerja (jumlah pekerja >> kesempatan kerja >> tetapi sektornya hanya pertanian produkMvitas Mdak Mnggi) ... perlu kegiatan ekonomi modern, seperM industri berbasis sektor pertanian, dll. PDB & KEGIATAN EKONOMI TAK TERCATAT Angka staMsMk PDB Indonesia yang dilaporkan BPS hanya mencatat kegiatan-­‐kegiatan ekonomi formal; StaMsMk PDB belum mencerminkan seluruh akMvitas perekonomian suatu negara, misal upah pembantu RT di Indonesia Mdak tercatat dalam staMsMk PDB; hal ini disebabkan krn kelemahan administrasi & struktur kegiatan ekonomi masih didominasi oleh kegiatan pertanian & informal; Kalau di negara maju kegiatan ekonomi Mdak tecatat karena kegiatan tersebut melawan hukum/ilegal, misalnya kegiatan penjualan obat bius/narkoMka; (E) Distribusi Pendapatan Nasional Distribusi Pendapatan Nasional Untuk mengukur Mngkat keMmpangan distribusi pendapatan, mempergunakan KURVA LORENZ dan INDEKS GINI 1. KURVA LORENZ Pendapatan didistribusikan adil sempurna bila 20% keluarga miskin menikmaM 20% pendapatan nasional, 20% kelompok keluarga berikutnya juga menikmaM 20% PN dst... (membentuk garis lurus O-­‐ E) 2. INDEKS GINI Alat ukur kuanMtaMf untuk mengukur Mngkat keMdakstabilan distribusi pendapatan. Ketentuan : Lebih kecil dari 0,3 = Mngkat keMmpangan rendah Antara 0,3 -­‐ 0,5 = Mngkat leMmpangan moderat Lebih dari 0,5 = Mngkat keMmpangan rendah % Kumulatif Pendapatan Distribusi pendapatan dikatakan makin memburuk bila garis lengkung lorenz makin menjauhi diagonal O-­‐E E O A B % Kumulatif Penduduk P Distribusi Pendapatan Nasional Ekonomi Kelas X: Indikator Ketimpangan Distribusi Pendapatan Pendapatan Per K Membandingkan P 2. Menurut Bank Dunia Indonesia dengan unia BankBank Dunia Dmengukur Indeks Harga Kon ketimpangan distribusi pendapatan suatu negara dengan melihat besarnya kontribusi 40% penduduk termiskin. Kriterianya dapat dilihat pada tabel berikut. Pengertian Inflasi Macam-macam In Teori Inflasi Distribusi Pendapatan Kelompok 40% termiskin pengeluarannya < 12% dari keseluruhan pengeluaran Kelompok 40% termiskin pengeluarannya 12%–17% dari keseluruhan pengeluaran Kelompok 40% termiskin pengeluarannya > 17% dari keseluruhan pengeluaran Tingkat Ketimpangan Tinggi Sedang Rendah Sumber : Eko, Yuli. 2009. Ekonomi 1 : Untuk SMA dan MA Kelas X. Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional : Jakarta. Mulyati, sri Nur dan Mahfudz, Agus dan Permana, Leni. 2009. Ekonomi 1 : Untuk Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah Kelas X. Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional : Jakarta. Dampak Inflasi Peran Bank Sentra Kebijakan untuk M Fungsi konsumsi pengertian fungsi konsumsi fungsi tabungan Uang dan Perban Pengertian Uan Jenis-jenis Uan Teori Nilai Uan Permintaan Uan Penawaran Uan Terimakasih....