SILABUS DISKUSI HUKUM INTERNASIONAL To Hari /tgl Tema

advertisement
SILABUS DISKUSI HUKUM INTERNASIONAL
To
1
Hari /tgl
Senin 27/0709
Tema
Asal dan
perkembangan
sejarah hukum
internasional
Modal bahasan




2
Senin 03/08/09
Page | 1
Kaedah-kaedah
hukum
internasional
dan hubunganya
dengan hukum
nasional

akar sejarah hukum internasional kuno= yunani,
romawi, islam.
Dalam islam: hubungan antara dar islam dan dar al
harb.
Permulaan hukum internasional klasik: Pendapat ahli
hukum sangat berpengaruh dalam hubungan
internasional.
 permikiran vittoria (1480-1546)=Negara seperti
individu, memerlukan aturan.
 pemikiran Grotius (1583-1645)= karangan de
jure belli ac pacis-hukum perang dan damai
pembedaan hukum alam dan hukum buatan
manusia, Negara terikat dengan hukum alam.
Perjanjian Westphalia 1648.
Hukum internasional modern: Putusan pengadilan dan
perjanjian/traktat lebih berpengaruh dari pada
pendapat ahli hukum.
 pembentukan permanent court of arbitration
1899 Den Hague.
 pembentukan permanent court of International
justice 1946.
apakah kaedah hukum internasional mempunyai
kekuatan memaksa?:
 teori positivisme; keinginan adalah yang
menciptakan hukum, hukum internasional
berdiri atas dasar kemauan Negara-negara.
 Kekuatan kaedah dapat bermacam-macam,
adanya kaedah hukum bersifat memaksa.
pemateri
Husam
Ferlyansah zais
keterangan


3
Kamis 13/08/09
Page | 2
Landasan
material hukum
internasional

Efektivitas kaedah hukum internasional dalam
pelaksanaanya.
Hubungan hukum internasional dengan hukum
nasional:
 Teori hubungan internasional dengan hukum
nasional
 Teori dualisme; anzilotti: hukum
nasional merupakan sistem yang
terpisah dari hukum internasional.
 Teori monisme; hukum internasional
dan hukum nasional merupakan satu
kesatuan.
 Primat hukum internasional
diatas hukum nasional
 Primat hukum nasional diatas
hukum internasional.
 Praktik hubungan antara hukum internasional
dan hukum nasional:
 Di Inggris: kebiasaan internasional,
kaedah kebiasaan hukum
internasional merupakan bagian dari
hukum nasional.
 Di Amerika: perjanjian internasional,
kaedah perjanjian internasional dapat
dilaksanakan sebagai hukum nasional
jika sesuai dengan konstitusi.
Perjanjian internasional/traktat(konvensi jenewa ttg
aturan perjanjian internasional)
 Macam-macam perjanjian
 Pembuatan dan pelaksanaan perjanjian
 Ruang lingkup berlakunya perjanjian terhadap
pihak penandatangan dan pihak bukan
Desi Hanara
penandatangan.
Revisi dan amandemen perjanjian
Hapusnya sebuah perjanjian; dengan
kesepakatan pihak dan tanpa kesepakatan.
Kebiasaan internasional
 Unsur-unsur kebiasaan internasional; materil,
moril.
 Ruang lingkup berlakunya kebiasaan
internasional.
Keputusan dan ketetapan lembaga atau konferensi
internasional
 Keputusan melahirkan kaedah hukum
 Ruang lingkup keputusan
Perilaku hukum yang lahir dari sebuah negara tertentu.
Perilaku hukum; pemberitahuan, pengakuan, protes,
pembatalan, janji.





4
Ahad 23/08/09
Unsur-unsur
Negara dalam
hukum
internasional



Page | 3
Bangsa/rakyat
 Status kewarganegaraan;jus sanguinis, jus soli
 Tidak mempunyai kewarganegaraan
 Kewarganegaraan ganda
 Kewarganegaraan badan hukum
 Status warga Negara asing
 Proses masuknya WNA kedalam
wilayah negara
 Perlakuan WNA, asas perlakuan
serupa
 Proses keluarnya WNA dari wilayah
Negara
 Ekstradisi, penyerahan dan hak suaka
Kekuasaan/kedaulatan Negara
Wilayah /territorial
Banu



Page | 4
Sebab-sebab Hak Negara atas wilayah;
penyisipan, penyerahan/pelepasan,
prescription/daluwarsa
Wilayah darat; batas wilayah, sungai-sungai,
terusan
Wilayah laut;
 Laut territorial (12 mil laut)
 Aturan-aturan; pengertian
dan batas laut teritorial, garis
pangkal mengukur batas laut
territorial, kedaulatan Negara
dalam laut territorial, status
teluk, hak lintas damai dan
atura-aturanya.
 Status selat untuk pelayaran
internasional
 Melintasnya kapal asing di
laut teritorial;
Kapal perang dan Negara,
selain kapal perang.
 Zona tambahan (dari12-24mil laut) ;
kedaulatan negara didalam zona
tambahan
 Zona ekonomi eksklusif ZEE( dari 24200 mil laut); Hak negara dalam ZEE,
Hak dan kewajiban negara asing dalam
ZEE, Status hukum ZEE
 Landas kontinen (dari 200-350 mil
laut)
 Proklamasi presiden truman
ttg landas kontinen 1945
 Kontek hak Negara pantai
atas landas kontinen
 Negara kepulauan
 Garis pangkal laut negara
kepulauan
 Status wilayah laut dan udara
negara kepulauan
 Hak lintas damai dan hak
lintas jalur
5
Kamis 03/09/09
Negara sebagai
subjek hukum
internasional


Page | 5
Pengakuan terbentuknya Negara
 De jure, de facto
 Akibat hukum dari pengakuan berdirinya
Negara baru
 Pengakuan terhadap pemerintahan
 Pengakuan terhadap kelompok pemberontak
 Macam-macam pengakuan;
 Secara kolektif dan secara
individual
 Secara terang-terang dan secara
diam-diam
Pembentukan hubungan diplomasi dan konsul
 Struktur hubungan diplomasi Negara; presiden,
mentri luar negeri.
 Hubungan diplomasi dan konsuler;
 Sejarah perkembangan hubungan
diplomasi
 Pegawai diplomat; hak-haknya, tugas,
personalia diplomatik, putusnya
hubungan diplomasi, berakhirnya misi
diplomasi.
 Hak istimewa dan kekebalan; untuk
pegawai diplomat, untuk pegawai
Muhammad Yasin
konsuler
Hubungan diplomasi pada lembaga
internasional; perwakilan tetap, duta
pada sebuah konverensi
 Pembedaan ruang lingkup tugas, hak
dan kewenangan antara pegawai
diplomat dengan pegawai konsuler
Pertanggung jawaban Negara
 Asas hukum dan macam-macam pertanggung
jawaban Negara
 Pertanggung jawaban didasarkan atas perilaku
person internasional;
 Perilaku lembaga-lembaga tinggi
Negara; DPR,MPR,Pemerintah
 Perilaku warga Negara
 Perilaku organisasi internasional
 Klaim;(hak Negara melindungi warganya di
Negara lain)
 Faktor-faktor yg membebaskan tanggung
jawab Negara
Persengketaan internasional
 Hukum perang;
 Sejarah dan usaha pembentukan hukum
perang;
 Hukum humaniter internasional
 Akibat pecahnya perang dan konflik bersenjata
 Larangan menggunakan cara perang dalam hukum
internasional; Peran liga bangsa-bangsa, Protokol
jenewa 1923, Piagam brian-kellog 1928, Piagam
PBB
 Metode perang ekonomi
Penyelesaian sengketa, secara damai


6
Ahad 27/09/09
Persengketaan
internasional
dan
penyelesaianya


Page | 6
Soul On

7
Senin 04/10/09
Page | 7
Lembagalembaga
internasional
dan fungsifungsinya
Melalui jalur politik
 Cara klasik; perundingan, usaha-usaha
baik, mediasi, penyelidikan, konsiliasi
 Peran lembaga internasional
 Melalui jalur pengadilan
 Arbitrase internasional; struktur
arbiter, prosedur arbitrase
 Pengadilan internasional
(internasional court of justice);
struktur, kewenangan-kewenangan
 Penyelesaian sengketa, dengan kekuatan; dalam liga
bangsa-bangsa, dalam PBB, pembentukan kekuatan
sekutu melawan musuh
 Pengertian lembaga-lembaga internasional
 Struktur konstitusional lembaga internasional,
 Proses lahirnya lembaga internasional
 Keanggotaan
 Instrument lembaga internasional
 Status hukum lembaga internasional
 Imunitas dan privilege lembaga internasional
 Tanggung jawab lembaga internasional
 Aktifitas – aktivitas lembaga internasional,
kewenanganya, dan pegawai-pegawainya
 PBB dan perwakilan-perwakilan khususnya
 Pembentukan dan tujuan PBB
 Struktur kelembagaan PBB; keanggotaan,
intrumen
 Kewenangan-kewenangannya
 majelis umum
 dewan keamanan
 lembaga internasional regional; ASEAN, OKI.
Andy M Sadly
NB: Diskusi dimulai pada jam 16.00 PM, waktu cairo.
Referensi:
Mubarak public library "‫"قانون التنظيم الدولى‬
‫ صالح الدين عامر‬.‫د‬
Mubarak Public Library "‫ عاكف يوسف صوفان "المنظمات اإلقليمية و الدولية‬.‫د‬
Perpustakaan Cairo University "‫ صالح الدين عامر "القانون الدولى للبحار‬.‫د‬
perpustakaan Liga Arab "‫ صالح الدين عامر " مقدمة لدراسة القانون الدولى العام‬.‫د‬
perpustakaan Al-azhar "‫ عبد الغنى "قانون الدولي العام‬.‫د‬
perpustakaan Al-azhar "‫ عبد الغنى "منظمات الدولية‬.‫د‬
J.G. Starke, Pengantar Hukum Internasional. Perpustakaan pribadi.
Drs. Suwardi wiriatmadja, pengantar ilmu hubungan internasional. Perpustakaan pribadi
Chairul Anwar, S.H. Horizon Baru Hukum Laut Internasional. Perpustakaan pribadi
www.pdf-search-engine.com
pencarian: public international law, United Nation Convention on Law Of the Sea…dll.
www.google.com
pencarian: Westphalia 1648, UN conventions, ASEAN, self defense on international law, the law of war…dll.
Page | 8
Download