perombakan bahan organik

advertisement
MATERI KULIAH BIOLOGI
TANAH UPNVY
Keterkaitan Energi Antara Perombakan bahan organik dengan
sintesis senyawa organik
PEROMBAKAN BAHAN
ORGANIK
Oleh: Ir. Sri Sumarsih, MP.
Jurusan Agroteknologi
FPUPN”Veteran” Yogyakarta
Jl. Ring Road Utara, Condongcatur, Sleman, Yogyakarta
Telp: (0274)486737 Faks: (0274) 486693
e-mail: [email protected]
weblog: Sumarsih07.wordpress.com
REAKSI SINGKAT PEROMBAKAN
BAHAN ORGANIK
Reduksi dalam Biomolekul
Aerobik (ada O2):
LIGNIN
SELULOSA (CH2O)X + XO2
PATI
GULA, dsb
lemak
karbohidrat
karbonil
karboksil
CO2
Ingat: Oxidation Is Loss Electrons (OIL)
Reduction Is Gain of Electrons (RIG)
Untuk atom anorganik, oksidasi meningkatkan jumlah muatan:
Mg
Mg2+
XCO2
N-ORGANIK (PROTEIN)
NH3+
S-ORGANIK
-S-H + X O2
P-ORGANIK
FITIN/LESITIN
Anaerobik (tidak ada O2):
(CH2O)X
CH3COOH
N-ORGANIK (PROTEIN)
SO42H2S + CO2
+ XH2O + E + HUMUS + UNSUR HARA
NO2-
NO3- + E
SO42H2PO4-
CH3COOH
CH4 + CO2
NH3+
(CH2O) + S + H2O
1
BLOTONG
Kumpul
LIMBAH PERTANIAN
Sampah rumah tangga
65% bahan organik
Angkut
(40%)
JERAMI
LIMBAH INDUSTRI
Buang ke TPA
1,6%
dikomposkan
Mikroba perombak bahan organik
(khemoheterotrof)
SUMBER MIKROBA PEROMBAK
BAHAN ORGANIK
Ragi pengembang roti (baker yeast)
Macam mikroba
Perombak protein- kebanyakan bakteri
Perombak pati- bakteri dan jamur penghasil ensim amilase
Perombak lemak- bakteri dan jamur penghasil ensim lipase
Perombak hemiselulosa- bakteri dan jamur penghasil ensim
hemiselulase
perombak gula dan pati
Ragi tape
Ragi tempe (jawa: usar)
perombak protein & lemak
Kompos
perombak berbagai senyawa
Pupuk kandang
perombak lignoselulosa
Ragi
tape
Tempe
Perombak selulosa- bakteri dan jamur penghasil ensim selulase
Perombak lignin- bakteri dan jamur penghasil ensim ligninase
Kompos
2
• Oyster mushrooms toxic or edible ???
PEMBUATAN BIOAKTIVATOR
DENGAN TEKNOLOGI MODEREN
EDIBLE and delicious !!!
BERBAGAI BIAKAN MURNI
LIGNOSELULOLITIK
DIPERBANYAK DALAM
FERMENTOR
PENANAMAN
KULTUR
MEDIA TANAM MIKROBA
ENKAS
MEDIA KULTUR
DARI BAHAN
KIMIA
MEDIA KULTUR
DARI BAHAN
ALAMI
LAMINER
AIR FLOW
3
Media
dari
bahan
yang
mudah
didapat
Diberi
sumber
mikroba
Starter
DISIRAM BIOAKTIVATOR
Skala
produksi
kecil
menggunakan
fermentor
sederhana
TEKNIK
PRODUKSI
MIKROBA
SECARA
SEDERHANA
BIOAKTIVATOR
DIENCERKAN
10 ml/liter air
DIADUK
Hasilnya dicampur menjadi
bioaktivator kompos
Pengomposan Sederhana
Pengomposan
sederhana
Seresah
daun
ROTARY DRUM
Setelah
dikomposkan
4
Hasil kompos dengan teknik sederhana
Sifat fisik kompos:
remah, tidak berbau,
berwarna coklat kehitaman
Komposisi :
pH : 7,2 – 7,5
C/N : 12 – 13
BO : 24,56 %
N : 1,2 %
P : 1,4 %
K : 1,2 %
HIDUP DARI SAMPAH ?
Pabrik Kompos Skala Besar
5
PENGOMPOSAN SKALA BESAR SECARA MEKANIS
Pemisahan bahan
Pengangkutan ke tempat
pengomposan
Penghancuran bahan
Pengomposan intensif dalam
ruangan tertutup (anerobik)
3-4 minggu
Pencampuran bahan
Pengomposan ruang terbuka
3-4 minggu
Stabilisasi
8-10 minggu
HASIL AKHIR KOMPOS
KOMPOS UNTUK PUPUK ORGANIK PADA TANAMAN HIAS
6
Download