doa keluarga - St. Yakobus

advertisement
Jadwal
Pekan
Suci
2016
Kamis Putih
24 Maret 2016
St. Yakobus, Stasi KTG & Stasi P2
Pkl.17.30 & 20.30
Jumat Agung
25 Maret 2016
St. Yakobus: 08.00; 14.30; 19.00
Stasi KTG: 08.00; 14.30; 18.30
Stasi P2: 08.00; 15.00; 18.30
Sabtu Suci
St. Yakobus: 18.00 & 22.00
Stasi KTG & Stasi P2: 18.00 & 21.30
XXIX
579/1533
Tahun
Nomor
Hari Minggu Palma
Sabtu-Minggu
Tgl. 19-20 Maret 2016
Minggu Paskah
St. Yakobus: 06.00; 08.15; 10.30; 13.30(BIA/BIR); 17.30
Stasi KTG: 06.30; 09.00; 18.00
Stasi P2: 07.30; 09.30
Ya Allah, Engkaulah Bapa yang penuh belas kasih sekaligus Ibu
yang penuh kerahiman. Siapakah kami ini, sehingga Yesus Putra-Mu
rela berkorban menyerahkan Tubuh dan Darah-Nya sampai wafat
di kayu salib untuk menebus dosa kami? Kami adalah manusia yang rapuh
dan hina, tetapi Engkau selalu mengasihi dan mengampuni kami.
Bagai anak hilang yang telah pulang kembali dengan hati yang hancur,
tetapi Engkau selalu menerima, mengampuni bahkan merayakan
dengan pesta sukacita. Bagai hamba yang berhutang sangat besar
dan tak mampu membayar lagi, tetapi Engkaulah Raja
yang penuh belas kasih yang memerdekakan semua hutang kami.
Rahmat belas kasih dan kerahiman-Mu sungguh jauh lebih besar melampui
kesalahan dan dosa kami. Ya Allah yang Maharahim mampukan kami juga
berbelaskasih dan penuh pengampunan kepada sesama, anggota keluarga,
lingkungan, gereja, komunitas, masyarakat dan negara kami. Utuslah Roh
Kudus-Mu, agar kami mampu mewujudnyatakan syukur dan sukacita iman
kami, dengan semakin berbelarasa kepada sesama, terlebih yang lemah,
kecil, miskin, berkebutuhan khusus dan tersingkir serta
lingkungan hidup di Jakarta, Tangerang dan Bekasi.
Bunda Maria Bunda Kerahiman, doakanlah kami putera dan puteri-Mu
yang mudah jatuh dan jatuh lagi dalam goda dan dosa.
Amin
8...................................................................................Tgl. 19 -20 Maret 2016 / Berita Minggu
Sebagai Raja, Kuasa Kristus Terhadap Umat-Nya
Adalah Kuasa Cinta
Meski Yesus tampil sangat sederhana, namun disambut oleh begitu
banyak murid-murid-Nya dengan sangat meriah sebagai raja yang datang dari
surga sambil memuji Allah, bahkan semua yang ada pun ikut menyambut
meski tanpa suara (Bacaan Injil Pemberkatan Palma, Luk.19:28-40). Nubuat
nabi Yesaya menyatakan akan ketabahan Yesus melaksanakan kehendak
Allah Bapa, meski menghadapi penghinaan dan penderitaan, Ia tidak
berusaha memalingkan muka dari cercaan dan ludahan (Bacaan pertama,
Yes.50:4-7). Rasul Paulus menangkap apa yang dilakukan Yesus itu
merupakan ajaran budi pekerti, bahwa kerendahan hati itu akan membawa
orang kepada kehormatan, karena akan diakui semua orang kedewasaan dan
kematangan pribadinya (Bacaan kedua, Flp.2:6-11). Jalan salib yang
dilaksanakan Kristus adalah ungkapan cinta kasih Allah yang paling besar
kepada umat manusia, karena dilakukan atas kehendak-Nya sendiri demi
keselamatan manusia (Bacaan Injil, Luk.22:14—23:56).
“Tidak ada kasih yang lebih besar daripada kasih seorang yang
memberikan nyawanya untuk sahabat-sahabatnya” (Yoh.15:13). Dan juga,
“Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah
mengaruniakan anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya
kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup kekal” (Yoh.3:16). Kristus
adalah Allah Putera yang dikaruniakan Allah Bapa untuk menyelamatkan umat
manusia. Itulah cinta Allah, bukan hanya yang begitu besar, tetapi yang maha
besar. Itulah misteri penyelamatan dalam Kristus, yang merupakan wahyu
mengenai apa dan siapa manusia, serta teladan bagaimana manusia harus
menjalani atau menghidupi hdupnya.
Minggu Palma ini mengingatkan kita, bahwa nilai perbuatan kita
di hadapan Allah ditentukan oleh apa yang ada dalam hati kita. Seperti yang
dialami Kristus, bukan hanya penderitaan yang begitu hebat sampai wafat,
tetapi juga penghinaan, tuduhan dan perlakuan yang sangat merendahkan
martabat kemanusiaan-Nya, tetapi justru semua bernilai kemenangan berkat
cinta dan ketaatan yang ada dalam hati-Nya. Sebab semua itu dikehendaki
Allah Bapa dan Kristus mentaati, karena itu menyongsongnya. Sekalipun Ia
adalah Penguasa hidup, Raja, tetapi naik keledai muatan yang dianggap
rendah, bahkan disamakan dengan barang yang hanya pantas dibawa
keledai. Keledai yang dinaiki-Nya belum pernah digunakan sebagai muatan
ataupun tunggangan, itu juga merupakan lambang hati yang taat dan cinta
kepada Bapa-Nya yang mencintai manusia yang hanya ciptaan-Nya. “Bapa,
ke dalam tangan-Mu Kuserahkan Roh-Ku!”. Itulah nilai yang juga ditangkap
oleh rasul Paulus, setelah ia dikuasai cinta kasih Kristus. Apa yang dialami
Kristus dari penghinaan dan penderitaan sampai wafat, justru dilihat-Nya
sebagai kemuliaan cinta kasih ilahi-Nya. “Dari sebab itu Allah mengagungkan
Yesus dan menganugerahkan kepada-Nya nama yang paling luhur, supaya
semua makhluk di surga dan di bumi dan di bawah bumi, bertekuk lutut
menghormati Yesus, dan supaya semua orang mengakui Yesus Kristus
adalah Tuhan, untuk memuliakan Allah Bapa”.
Nabi Yesaya telah menubuatkan cinta dan ketaatan Kristus itu, yang
menerima dengan penuh kerelaan penghinaan ataupun penderitaan sampai
kematian, karena semua itu demi keselamatan umat manusia. “Hatiku tabah,
sebab aku yakin, aku takkan dipermalukan”.
Sadarkah kita bahwa berkuasa itu tidak sama dengan berwenang semaumaunya (sewenang-wenang)? Sadarkah kita bahwa berkuasa bagi manusia
itu untuk memanusiakan manusia dan karena itu hanya dengan cinta kasih?
St. Sutopanitro
Rapat Depa Pleno Besar
Diadakan pada
Hari/Tgl.
: Minggu/03 April 2016
Waktu
: Pkl.12.30 Wib
Tempat
: Aula Lt.4, Gdg. Pastoral
Bila berhalangan hadir, mohon mengutus wakilnya
2....................................................................................Tgl. 19-20 Maret 2016 / Berita Minggu
SABTU, 26 Maret 2016 MALAM TIRAKATAN KEBANGKITAN TUHAN
GRJ PKL
YKB
YKB
KTG
KTG
P2
P2
TATIB
KOOR
Organis
LekKom
18:00
Wil. Clara
Wil Andreas
Indrawati EEA/ZAL/ALE
22:00
Wil. Rafael
Caecilia Chorus
Sisi
LYS/ESG/MEL
18:00 Wil. Bartolomeus Wil. Anastasia Sylvester CSL/HSE/STF
21:30 Wil. Philipus
Wil Petrus
Terry
TAA/YEN/SHS
18:00
F.X 2,4
Wil Timotius
Intan
KHL/LEN/SDS
21:30
Wil. Ursula
Wil Matius
Ibu Rosa SAT/YOS/LVM
Pemazmur
Vita
Fenni
Vindy
Veronika
Ike
Ciela
MINGGU 27 Maret 2016 HARI RAYA PASKAH
KEBANGKITAN TUHAN YESUS
Lagu : PS 517/524 – 525 – 527 – 672
GRJ PKL
YKB
KTG
P2
YKB
KTG
P2
YKB
YKB
YKB
KTG
TATIB
KOOR/DU
Organis
LekKom
06:00
Petrus 1
Pius
Denny
GUS/RZA
06:30
Anna 3
Ibu Eunice
Dahlia
NMS/EUG
07:30 Timotius 2
Andri Untung
Bu Nani
AEF/HEN
08:15 Wil. Sesilia
Wil. Elizabeth
Indrawati
KIM/BTA
09:00
Anna 2
Wil. Bernadette
Lina
MLO/THM
09:30 Timotius 1 Wil. Bartolomeus Stephanie
TRI/DNA
10:30 Wil. Andreas
Wil Agnes
IKA/EHS
13:30 Yohanes 1,3
BIA / BIR
BIA / BIR
17:30 Yohanes 2,4
Wil Rafael
TCH/TAP
18:00
Anna 1
Wil Markus
Stella
NAI/AJP
Pemazmur
Isabella
Jessica
Cisca
Citra
Astrid
Setiawaty
Christine
Febrian
Siska
Ditha
Cara Pandang terhadap Beban Berat
Bukan berat Beban yang membuat kita Stress, tetapi lamanya kita memikul beban
tersebut. Pada saat memberikan kuliah tentang Manajemen Stress, Stephen Covey
mengangkat segelas air dan bertanya kepada para siswanya: "Seberapa berat menurut
anda kira segelas air ini?" Para siswa menjawab mulai dari 200 gr sampai 500 gr."Ini
bukanlah masalah berat absolutnya, tapi tergantung berapa lama anda memegangnya."
kata Covey. "Jika saya memegangnya selama 1 menit, tidak ada masalah. Jika saya
memegangnya selama 1 jam, lengan kanan saya akan sakit. Dan jika saya
memegangnya selama 1 hari penuh, mungkin anda harus memanggilkan ambulans
untuk saya. Beratnya sebenarnya sama, tapi semakin lama saya memegangnya, maka
bebannya akan semakin berat." "Jika kita membawa beban kita terus menerus, lambat
laun kita tidak akan mampu membawanya lagi. Beban itu akan meningkat beratnya."
lanjut Covey. "Apa yang harus kita lakukan adalah meletakkan gelas tersebut, istirahat
sejenak sebelum mengangkatnya lagi". Kita harus meninggalkan beban kita secara
periodik, agar kita dapat lebih segar dan mampu membawanya lagi. Jadi sebelum
pulang ke rumah dari pekerjaan sore ini, tinggalkan beban pekerjaan. Jangan bawa
pulang. Beban itu dapat diambil lagi besok. Apapun beban yang ada dipundak anda
hari ini, coba tinggalkan sejenak jika bisa. Setelah beristirahat nanti dapat diambil lagi.
Hidup ini singkat, jadi cobalah menikmatinya dan memanfaatkannya...!! Hal terindah
dan terbaik di dunia ini tak dapat dilihat, atau disentuh, tapi dapat dirasakan
jauh di relung hati kita.
Sumber: http://ellyxmas.blogspot.co.id
Paroki Kelapa Gading /Tgl. 19-20 Maret 2016........................................................................7
Doa untuk Gereja St. Andreas Kim Taegŏn
Allah Bapa yang penuh cinta, Engkau senantiasa memperhatikan
keselamatan seluruh umat-Mu di Paroki Kelapa Gading. Berkat kebaikan dan
kepedulian-Mu, Engkau memperkenankan kami mewujudkan pembangunan
Gereja St. Andreas Kim Taegŏn, agar ibadat kami semakin layak dan pantas
bagi-Mu. Semoga banyak hati tergerak untuk ambil bagian dalam karya
pembangunan rumah-Mu yang kudus ini. Semoga berkat-Mu senantiasa
menyertai kami dalam mewujudkan Gereja ini, agar karya penyelamatan-Mu
semakin ditampakkan bagi dunia. Amin.
Mohon dukungan doa dan partisipasi dari umat sekalian.
Dukungan anda dapat disalurkan melalui No. Rekening BCA 7480608989
a/n: PGDP Gereja St. Yakobus.
JADWAL BAKTI LITURGIS
KAMIS PUTIH, 24 Maret 2016
GRJ PKL
YKB
YKB
KTG
KTG
P2
P2
TATIB
KOOR
17:30 Paulus 1,2,3,4
20:30
Wil. Lucia
17:30
Wil. Lukas
20:30 Wil. Kristoforus
17:30 Wil. Stephanus
20:30
Wil. Brigitta
Organis LekKom Pemazmur
Wil Mikael
Felicia
SIS/TAJ
Wil Andreas
Indrawati LIA/FCS
Wil Petrus
Terry
SSS/ELB
Wil Frumentius
Nia
YUL/YLW
Wil. Agnes
PLK/SRO
Wil. Ursula
MCM/ADR
Harryanto
Benny
Martinus
Julius
Albert A.
Willy
JUMAT AGUNG, 25 Maret 2016
Ibadat Jalan Salib
GRJ
PKL
TATIB
KOOR/DU
Organis
LekKom
YKB
KTG
P2
08:00
08:00
08:00
PANITIA
PANITIA
PANITIA
Bp Hadianto
Ibu Eunice
Bp Robert
Lidwina
Dahlia
Denny
DDR/AMR
SDS/TCH
GRJ
PKL
TATIB
YKB
YKB
14:30
19:00
W.K.R.I
Wil. Elizabeth
Wil Maria
Gerry
Wil ThereLucia
FWG/EVI
MON/NTA
KTG
14:30
Wil. Bernadette
Wil Sesilia
CYY/DEW
KTG
P2
P2
18:30
15:00
18:30
Wil. Bernardus
F.X 1,3
Wil. Ignatius
Misa
Hari/Tgl.
Waktu
Tempat
KOOR
Pemazmur
Organis LekKom Pemazmur
Wil Lukas
Theodora JMN/CBR
Wil ThomPaul
Grace
AMT/JJR
Wil Clara
LUL/ALB
Krisma
2016
diadakan pada:
: Kamis/24 Maret 2016
: Pkl.08.00 Wib
: Gereja Katedral, Jakarta
Dimohon kehadiran seluruh imam KAJ
Umat diundang turut hadir
6....................................................................................Tgl. 19-20 Maret 2016 / Berita Minggu
SAKRAMEN PERKAWINAN
Pengumuman Pertama :
Lukas Eric Setiawan (Bernardus 5) & Elisabeth Marieska Meinar
Sebastian (Jakarta).
Fransiscus Ferdinand Wirawan (Frumentius 1) & Maria Rafaela Theresia
Budiyanti (Paroki Curug, St. Helena).
Maria Roswita Soeryanto (Clara 4) & Hendrik Wijaya (Jakarta).
Julius Anthony (Ignatius 1) & Agnes Monica (Paroki Cengkareng, Trinitas)
Pengumuman Kedua :
Maria Sri Retno Wijayanti (Matius 3) & Nicolaus Jimmy Hadiarto Susanto
(Matius 3).
Mayella Andriana (Brigita 2) & Antoni Brian Andoni (Frumentius 1).
Christophorus Danny Andika (Thomas 2) & Cinthia Julia Mamias (Jakarta).
Vincentius Evert Valentino (Mikael 2) & Kartika Indradjaja (Jakarta).
Pengumuman Ketiga :
Martinus Edward Kristandi (Clara 3) & Anna Cynthia Meita Guchi (Paroki
Serpong, St. Monica).
Paroki Kelapa Gading /Tgl. 19-20 Maret 2016........................................................................3
SEKSI - SEKSI
 Perduki Chapter Utara I mengadakan pertemuan pada hari Senin,
Tgl. 21 Maret 2016, Pkl.19.30 di Gdg. Marina Lt.1 Tema: “Bangkit dari
Keterpurukan”. Renungan dibawakan oleh Bp. Robby Jonosewojo.
 Konseling On Line di Ph: 0821 1000 5823, mulai Pkl.09.00-21.00.
Silahkan menghubungi untuk masalah-masalah keluarga Bapak/Ibu.
 PD OMPKK mengadakan Seminar Hidup dalam Roh (SHDR) dengan
tema: “Hope..Holy Spirit as a Pure and Eternal God’s Love” (Roma 5:5)
pada Tgl. 02, 08 & 09 April 2016, Pkl.10.00 di Aula Lt.4 Gdg. Pastoral.
Pada Tgl. 08 April akan diadakan penerimaan Sakramen Tobat. Biaya:
Rp. 30.000. Tempat terbatas. CP: Alvin, Ph: 0813 2700 0785; Ina,
Ph: 0897 8188 357.
 Misa & Adorasi Kerahiman Allah diadakan pada hari Senin,
Tgl. 21 Maret 2016, Pkl.19.00 di Rg. Adorasi dipimpin oleh Rm. Jost
Kokoh, Pr. Diawali dengan Doa Rosario & Nyanyian Doa Koronka pada
Pkl. 18.00.
 Jadwal Petugas Relawan Mesin EDC Pembangunan KTG: Yakobus:
Tgl. 24 Maret: PIC. Tgl. 25 Maret. Gereja: Wil. Paulus. KTG: Wil. Anna.
P2: Wil. Brigitta. Tg. 26 Maret: PIC. Tgl. 27 Maret. Gereja: Wil. Maria.
KTG: Wil. Antonius. P2: Wil. Stephanus.
Konsultasi Keluarga
Menerima konsultasi keluarga bertempat di Gedung Pastoral Paroki Kelapa Gading.
Silahkan menghubungi untuk perjanjian
1. Dr. Irene Setiadi, Ph: 081 6195 2092; Email: [email protected].
2. Ibu Martha Gerda, Ph: 0878 8540 0699.
3. Ibu Grace, Ph: 081 5994 5053; Bpk. Marthen, Ph: 081 5999 7971.
Email: [email protected].
4. Ibu Lani Pudjianto, Ph: 0811 815 864. Email: [email protected].
5. Bpk. George Chandra, Ph: 0818 946 305. Email: [email protected].
6. Bpk. Agus Susanto, Ph: 081 6197 0970. Email: [email protected].
7. Bpk. Kristanto Aspin, Ph: 0878 7852 2407. Email: [email protected].
8. Ibu Vinsensia Shanty, Ph: 021-7152 8252. Email: [email protected].
9. Bpk. Hanung D. P, Ph: 0813 8060 1075. Email: [email protected].
10. Ibu Sri Ismiyati, Ph: 0816 869 990/0811 139 899.
Email: [email protected].
BURSA LOWONGAN KERJA
 (1)Asst. Guru Matematika: part time(mahasiswi)/full time(p/w, pend. D3/S1


Konsultasi Khusus Narkoba
1. Ibu Emiliana Effendy, Ph: 0818 697 600.

KATEGORIAL
 PDKK (pagi) Selasa, Tgl. 22 Maret 2016, Pkl. 10.00 di Aula Lt.4, Gdg.
Pastoral. Tema: “Melawan Dosa dan Bertobat”. Pembicara oleh
Bp. Hendrik Pola.
PDKK (malam) Kamis, Tgl. 24 Maret 2016, libur dalam rangka Kamis
Putih.
 Meditasi Katolik ANCILLA DOMINI hari Kamis, Tgl. 24 Maret 2016, libur
dalam rangka Kamis Putih.
 Komunitas Meditasi Kristiani Tgl. 26 Maret 2016, libur dalam rangka
Kamis Putih.
INFO WARNA SARI
 Novena Kerahiman Ilahi dan Doa Koronka akan diadakan pada hari


MIPA). (2)Admin.: w/, pend. SMK/SMU. Syarat umum: menyukai anak kecil.
Kirim lamaran lengkap ke email: [email protected].
Accounting: p/w, fresh graduate (IPK min.3.00), bs ms. office, pend. min.
D3/S1 Accounting/Management, komunikatif, jujur, disiplin, tgg jwb, bs kerja
tim/sdr. Kirim lamaran lengkap ke: PT. Sinar Surya Graha Persada,
Perkantoran Gading Bukit Indah Blok H/5, Kelapa Gading, Jakut 14240. Email:
[email protected].
Staf Gudang: u/ perusahaan transportasi, pend. SMK otomotif, maks.27thn,
bs komputer, pny sim A & C. Kirim lamaran lengkap ke: PT. Garuda Mas
Putera Jl. Raya Bekasi KM.20 Pegangsaan II No.11 Pulogadung (depan
Pulogadung Trade Centre). Email: [email protected].
Sales Online: p/w, maks.35thn, pglmn jual online, pend. min. SMU/SMK,
bersedia bekerja dengan target. Bawa/Kirim lamaran ke: Graha Cempaka Mas
Blok A17-18, Jl. Letjen Suprapto, Jakpus. (Senin-Jumat, jam kerja). Ph: 4287
8471/72.
Karyawan/ti: u/ laundry, usia 18-25thn, single, domisili Gading/Sunter, jujur,
rajin, kerja keras, disiplin. Hub: Ronald, Ph: 0819 3209 0303; Lany, Ph: 0877
8003 4249.
Programer/Coding (5 orang): p/w, maks.30thn, pend. min. SMU, domisili Klp
Gading & sekitarnya, pglmn di bidang blog, website, bs kerja tim. Kirim
lamaran lengkap ke: Mall of Indonesia (MOI)Ruko F-8, Kelapa Gading SquareJakut 14240. Email: [email protected]. Up: Ibu Sondra.
 (1)Pengawas Proyek:
pend. S1 Tek. Sipil/Mekanikal, pglmn 5thn.
(2)Accounting/Auditor: pend. S1/D3, pglmn. (3)Mekanik alat-alat berat:
pend. STM mesin, pglmn. 3thn. Kirim lamaran lengkap ke email:
[email protected]. Up: Bp. Tjandra, Ph: 0858 1071 4345.
 Center Director: p/w, maks.40thn, jujur, bs dipercaya, detail, orientasi pada
hasil, mengerti marketing & edukasi. Kirim lamaran lengkap ke email:
[email protected] atau [email protected].
Jumat, Tgl. 25 Maret 2016, Pkl. 13.00 di Gereja.
4....................................................................................Tgl. 19-20 Maret 2016 / Berita Minggu
Paroki Kelapa Gading /Tgl. 19-20 Maret 2016........................................................................5
Download