Rapat Asosiasi Program Studi Ekonomi Pembangunan (APSEPI) Abd. Jamal Pontianak, 18 November 2015 Agenda 1. Nama Asosiasi 2. MoU Pertukaran Dosen antar Prodi Ekonomi Pembangunan 3. AD/ART APSEPI 4. Seminar Nasional Ekonomi 1. Nama Asosiasi • Asosiasi Program Studi Ekonomi Pembangunan Indonesia APSEPI – Ditjen AHU Lembaga tidak boleh bernama ASOSIASI & INDONESIA • Alternatif: – Aliansi Program Studi Ekonomi Pembangunan – Perhimpunan Program Studi Ekonomi Pembangunan – ??? Program Studi Ekonomi Pembangunan 2. Pertukaran Dosen antar Prodi • Kebutuhan dosen tidak berimbang ketersediaan dosen antar PT/Prodi – Terpusat di wilayah tertentu – Terpusat pada konsentrasi tertentu • Perlu pertukaran pengalaman dan ‘sharing’ antar dosen antar PT peningkatan wawasan pengalaman dosen/mahasiswa • Kualifikasi dosen – Doktor – Lektor Kepala • Bidang konsentrasi ilmu semua bidang konsentrasi? 3. AD/ART APSEPI • AD/ART APSEPI belum ada hanya merujuk pada AD/ART AFEBI • AD/ART AFEBI masih dalam koreksi? – APSEPI underbow AFEBI? – Dalam AD/ART AFEBI tidak disebutkan Asosiasi Program Studi • Pengurus? – Periode kepengurusan 1 tahun? – Mulai 2014 – 2015 – Pengurus 2015 – 2016? 4. SNE/SIE • Pertemuan Rutin – Pengembangan hasil penelitian – Seminar Nasional Ekonomi (SNE) bergilir (cikal bakal Unimal) – Seminar Internasional Ekonomi (SIE) bergilir • USU welcome tahun 2016 • Asosiasi lain: – AJIEI PTN & PTS (ide Unsyiah, 2010; Kongres I Denpasar, 2011; Kongres II Padang, 2014) Seminar – Hasil pertemuan Padang USU (2015) • SNE/SIE PTN/PTS? (merujuk pada ide AJIEI)? Rekomendasi???