COVER KLAS_das.pub - sipdas mahakam berau

advertisement
LAPORAN HASIL
PENYUSUNAN KLASIFIKASI DAS
DI WILAYAH KERJA
BPDAS MAHAKAM BERAU
TAHUN 2014
DAS Kayan
(Klasifikasi DAS dipertahankan daya dukungnya) - Provinsi Kalimantan Utara
DAS Samboja Kuala
(Klasifikasi DAS dipulihkan daya dukungnya) - Provinsi Kalimantan Timur
KEMENTERIAN KEHUTANAN
DITJEN BINA PENGELOLAAN DAS DAN PERHUTANAN SOSIAL
BALAI PENGELOLAAN DAS MAHAKAM BERAU
SAMARINDA, DESEMBER 2014
LEMBAR PENGESAHAN
KEMENTERIAN KEHUTANAN
DIREKTORAT JENDERAL BINA PENGELOLAAN DAS DAN PERHUTANAN SOSIAL
BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI MAHAKAM BERAU
LAPORAN HASIL PENYUSUNAN KLASIFIKASI DAS
DI WILAYAH KERJA
BALAI PENGELOLAAN DAS MAHAKAM BERAU
TAHUN 2014
Disusun oleh :
Koordinator Kegiatan
Dinilai oleh :
Kepala Seksi Program DAS
Sardimi, S.Hut
NIP. 19761215 199603 1 001
Indi Hendraswari, S.Hut, M.Sc, MP
NIP. 19780508 200312 2 003
Disahkan Oleh :
Kepala Balai Pengelolaan DAS Mahakam Berau
Ir. Irwansyah Windu Asmoro, M.Si
NIP. 19610705 198903 1 002
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
ii
KATA PENGANTAR
Dalam rangka pemuktahiran (updating) data dan informasi DAS Tahun 2014,
BPDAS Mahakam Berau melaksanakan kegiatan penyusunan klasifikasi DAS. Sasaran
kegiatan tersebut adalah 478 DAS di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau sesuai
Penetapan Peta DAS dalam Keputusan Menteri Kehutanan Nomor SK.511/MenhutV/2011.
Terpublikasinya data klasifikasi DAS di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau
merupakan salah satu rangkaian kegiatan penyebarluasan data dan informasi
pengelolaan DAS. Hasil penyusunan klasifikasi DAS tersebut diharapkan dapat
menggambarkan tingkat urgensi penanganan DAS dalam skala nasional, provinsi, dan
kabupaten/kota. Penyusunan klasifikasi DAS ini tentunya tidak lepas dari kontribusi data
dari berbagai instansi/lembaga di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota. Oleh karena
itu, pada kesempatan ini kami memberikan apresiasi dan ucapan terimakasih atas
kerjasama para pihak tersebut. Akhir kata, semoga informasi yang kami sampaikan
dalam bentuk laporan ini bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukannya.
Kepala Balai,
Ir. Irwansyah Windu Asmoro, M.Si
NIP. 19610705 198903 1 002
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
iii
DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL ..............................................................................................
i
LEMBAR PENGESAHAN ...................................................................................
ii
KATA PENGANTAR ...........................................................................................
iii
DAFTAR ISI ........................................................................................................
iv
DAFTAR TABEL .................................................................................................
v
DAFTAR GAMBAR .............................................................................................
ix
I.
PENDAHULUAN ..........................................................................................
1
A. Latar Belakang .........................................................................................
1
B. Maksud dan Tujuan .................................................................................
2
C. Waktu Pelaksanaan ................................................................................
2
II. METODOLOGI .............................................................................................
3
A. Dasar Pelaksanaan .................................................................................
3
B. Bahan dan Peralatan ...............................................................................
3
C. Metode Pelaksanaan ...............................................................................
3
III. HASIL PELAKSANAAN ...............................................................................
22
A. Gambaran Umum Wilayah ......................................................................
22
B. Hasil Pelaksanaan ..................................................................................
47
IV. PERMASALAHAN DAN SARAN TINDAK LANJUT .....................................
192
A. Permasalahan .........................................................................................
192
B. Saran Tindak Lanjut ................................................................................
193
V. PENUTUP ......................................................................................................
197
DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................
210
LAMPIRAN ........................................................................................................
213
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
iv
DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 1.1. Jadwal pelaksanaan kegiatan penyusunan klasifikasi DAS Tahun
2014 ..................................................................................................
2
Tabel 2.1. Kriteria, sub kriteria dan pembobotan dalam penetapan klasifikasi
DAS ...................................................................................................
4
Tabel 2.2. Kriteria penilaian kondisi lahan berdasarkan persentase lahan kritis
dalam DAS ........................................................................................
6
Tabel 2.3. Kriteria penilaian kondisi lahan berdasarkan persentase penutupan
vegetasi .........................................................................
6
Tabel 2.4. Kriteria baku kerusakan tanah lahan kering akibat erosi air (Nilai Ti)
7
Tabel 2.5. Kriteria penilaian indeks erosi ............................................................
7
Tabel 2.6. Variasi nilai Cdan P ...........................................................................
8
Tabel 2.7. Kriteria nilai tertimbang pengelolaan lahan dan tanaman pada DAS
tertentu (CP) .....................................................................................
9
Tabel 2.8. Kriteria penilaian koefisien aliran (KRA) ............................................
9
Tabel 2.9. Kriteria penilaian koefisien aliran tahunan (C) ...................................
10
Tabel 2.10. Kriteria penilaian muatan sedimentasi (MS) ....................................
10
Tabel 2.11. Kriteria penilaian kejadian banjir ......................................................
11
Tabel 2.12. Kriteria penilaian indeks penggunaan (IPA) ....................................
11
Tabel 2.13. Kriteria penilaian indeks ketersediaan lahan (IKL) ..........................
12
Tabel 2.14. Kriteria penilaian tingkat kesejahteraan penduduk (TKP) ...............
12
Tabel 2.15. Standar penilaian tingkat kesejahteraan penduduk (TKP)
berdasarkan pendapatan rata-rata per kapita per tahun .................
12
Tabel 2.16. standar penilaian keberadaan dan penegakan norma ....................
13
Tabel 2.17. Kriteria penilaian keberadaan kota ..................................................
13
Tabel 2.18. Kriteria penilaian investasi bangunan air (IBA) ................................
14
Tabel 2.19. Kriteria penilaian kawasan lindung (PTH) berdasarkan persentase
luas liputan vegetasi terhadap kawasan lindung di dalam DAS (%)
15
Tabel 2.20. Kriteria penilaian kawasan budidaya berdasarkan keberadaan
lereng 0 –25% ................................................................................
16
Tabel 2.21. Kriteria penetapan klasifikasi DAS ..................................................
17
Tabel 2.22. Daftar isian untuk perhitungan klasifikasi DAS ................................
21
Tabel 3.1. Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Berdasarkan Administrasi
Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara ............................
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
22
v
DAFTAR TABEL (LANJUTAN)
Halaman
Tabel 3.2. Luas dan Bentuk DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau
23
Tabel 3.3. Keadaan Iklim di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau … … … ..…
24
Tabel 3.4. Ordo Tanah (Taksonomi Tanah) di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara ...............................................................................
25
Tabel 3.5. Formasi Geologi Penting di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara ...............................................................................
26
Tabel 3.6. Geomorfologi (Bentuk Lahan) di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara ...............................................................................
27
Tabel 3.7. Ketinggian Beberapa Kota dari Permukaan Laut di Wilayah Provinsi
Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara … … … .… … … … … .............
28
Tabel 3.8. Kelas Ketinggian Tempat di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara ...............................................................................
28
Tabel 3.9. Kelas Kemiringan Lereng di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara ...............................................................................
29
Tabel 3.10. Nama-Nama Danau di Provinsi Kalimantan Timur .........................
30
Tabel 3.11. Nama-Nama Gunung/Bukit di Kalimantan Timur dan Kalimantan
Utara ................................................................................................
30
Tabel 3.12. Nama dan Panjang Sungai di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara .............................................................................
Tabel 3.13. Prasaranan Pengairan di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau
34
38
Tabel 3.14. Penduduk Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Timur
dan Kalimantan Utara ......................................................................
41
Tabel 3.15. Banyaknya Sekolah, Murid dan Guru Menurut Kabupaten/Kota di
Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara … … … … … … … ..
45
Tabel 3.16. Data Panjang Jalan di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan
Utara ................................................................................................
46
Tabel 3.17. Hasil Penyusunan Klasifikasi DAS pada 31 SWP DAS (478 DAS)
di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014 ..................
48
Tabel 3.18. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Lahan Kritis .............
96
Tabel 3.19. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Penutupan Vegetasi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
99
vi
DAFTAR TABEL (LANJUTAN)
Halaman
Tabel 3.20. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Erosi ................................ 103
Tabel 3.21. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Rejim Aliran ................ 108
Tabel 3.22. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Aliran … … … … … … ....
109
Tabel 3.23. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Muatan Sedimen … … … .............. 110
Tabel 3.24. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Frekuensi Banjir .......................... 111
Tabel 3.25. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Ketersediaan Lahan Pertanian ..
115
Tabel 3.26. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Keberadaan dan Penegakan
Peraturan Sosial Pro-Konservasi Tanah dan Air (Norma) ............... 120
Tabel 3.27. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Klasifikasi Kota ........................... 123
Tabel 3.28. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Klasifikasi Nilai Investasi
Bangunan Air ................................................................................... 123
Tabel 3.29. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Kawasan Lindung (PTH) ............ 124
Tabel 3.30. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Kawasan Budidaya dengan
Kemiringan Lereng 0 –25% (LKB) … … … … … … … … … … … … … ... 129
Tabel 3.31. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Penutupan Vegetasi
131
Tabel 3.32. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Erosi ................................ 135
Tabel 3.33. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Rejim Aliran ................ 144
Tabel 3.34. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Aliran … … … … … … ....
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
146
vii
DAFTAR TABEL (LANJUTAN)
Halaman
Tabel 3.35. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Muatan Sedimen … … … .............. 148
Tabel 3.36. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Frekuensi Banjir .......................... 149
Tabel 3.37. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Penggunaan Air .............. 155
Tabel 3.38. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Ketersediaan Lahan Pertanian ... 155
Tabel 3.39. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Keberadaan dan Penegakan
Peraturan Sosial Pro-Konservasi Tanah dan Air ............................. 166
Tabel 3.40. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Klasifikasi Kota ........................... 174
Tabel 3.41. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Klasifikasi Nilai Investasi
Bangunan Air ................................................................................... 175
Tabel 3.42. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Kawasan Lindung (PTH) ............ 175
Tabel 3.43. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya
Dukungnya Berdasarkan Kriteria Kawasan Budidaya dengan
Kemiringan Lereng 0 –25% (LKB) … … … … … … … … … … … … … ... 189
Tabel 5.1. DAS yang Termasuk Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya
197
Tabel 5.2. DAS yang Termasuk Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya
200
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
viii
DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 3.1. Peta Hidrologi dan DAS di Wilayah Provinsi Kalimantan Timur
dan Kalimantan Utara ...................................................................
33
Gambar 3.2. Keadaan Penutupan Lahan di Wilayah Provinsi Kalimantan
Timur dan Kalimantan Utara .........................................................
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
40
ix
I. PENDAHULUAN
A.
Latar Belakang
Pentingnya Daerah Aliran Sungai (DAS) sebagai satu kesatuan (unit) perencanaan
dan pengelolaan sumber daya alam telah diterima oleh berbagai pihak, baik di tingkat
nasional maupun daerah, dengan
pemahaman bahwa DAS adalah merupakan
kesatuan ekosistem yang mencakup hubungan timbal balik sumber daya alam dan
lingkungan DAS dengan kegiatan manusia guna kelestarian lingkungan dan
kesejahteraan masyarakat.
Menurut Peraturan Pemerintah No. 37 Tahun 2012, daya dukung DAS adalah
kemampuan DAS untuk mewujudkan kelestarian dan keserasian ekosistem serta
meningkatnya kemanfaatan sumber daya alam bagi manusia dan makhluk hidup lainnya
secara berkelanjutan. Dalam Peraturan Pemerintah tersebut kondisi DAS diklasifikasikan
menjadi dua kategori, yaitu DAS yang dipulihkan daya dukungnya dan DAS yang
dipertahankan daya dukungnya. DAS yang dipulihkan daya dukungnya adalah DAS
dengan kondisi lahan serta kuantitas, kualitas dan kontinuitas air, sosial ekonomi,
investasi bangunan air dan pemanfaatan ruang wilayah yang tidak berfungsi
sebagaimana mestinya. Sedangkan DAS yang perlu dipertahankan daya dukungnya
adalah DAS yang masih berfungsi sebagaimana mestinya. Dengan dipulihkan dan
dipertahankannya daya dukung DAS maka tujuan mewujudkan kondisi lahan yang
produktif sesuai dengan daya dukung dan daya tampung lingkungan DAS secara
berkelanjutan, mewujudkan kuantitas, kualitas dan keberlanjutan ketersediaan air yang
optimal menurut ruang dan waktu dan mewujudkan peningkatan kesejahteraan
masyarakat dapat tercapai.
Data dan informasi mengenai DAS khususnya mengenai klasifikasi DAS sangat
dibutuhkan, mengingat bahwa setiap kegiatan pembangunan yang dilaksanakan
senantiasa berkaitan dengan lahan yang berada dalam suatu wilayah DAS mulai dari
wilayah hulu sampai hilir. Untuk mendukung ketersediaan data dan informasi DAS, maka
pada Tahun 2014 ini Balai Pengelolaan DAS Mahakam Berau melaksanakan kegiatan
penyusunan klasifikasi DAS.
Penyusunan klasifikasi DAS ini mereview hasil penyusunan urutan prioritas DAS
pada 31 DAS yang dilaksanakan BPDAS Mahakam Berau Tahun 2008, dimana
diperoleh 7 DAS Prioritas I, 17 DAS Prioritas II, dan 7 DAS Prioritas III. DAS yang
termasuk ke dalam Prioritas I tersebut yaitu DAS Manggar, DAS Bontang, DAS Pulau
Nunukan, DAS Pulau Tarakan, DAS Sangatta, DAS Kendilo, dan DAS Mahakam.
Seiring dengan semakin pesatnya dinamika pembangunan yang mengakibatkan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
1
perubahan kondisi biofisik maupun kondisi sosial ekonomi yang terdapat dalam suatu
DAS, hasil penetapan urutan prioritas DAS tersebut perlu dikaji ulang, dalam hal ini
berupa kegiatan penyusunan klasifikasi DAS.
B.
Maksud dan Tujuan
Maksud dari penyusunan klasifikasi DAS tersebut adalah untuk tersedianya data
dan informasi mengenai DAS yang daya dukungnya termasuk dalam kategori
dipertahankan atau dipulihkan, serta tersedianya informasi yang dapat digunakan
sebagai dasar evaluasi dan perencanaan pengelolaan DAS berbasis permasalahan
aktual di lapangan. Sedangkan tujuannya adalah terklasifikasinya DAS di Provinsi
Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara, yang dapat menggambarkan tingkat urgensi
penanganan DAS dalam skala nasional, provinsi, dan kabupaten/kota.
C.
Waktu Pelaksanaan
Waktu pelaksanaan kegiatan penyusunan klasifikasi DAS Tahun 2014 ini dapat
dilihat pada tabel berikut.
Tabel 1.1. Jadwal pelaksanaan kegiatan penyusunan klasifikasi DAS Tahun 2014
No.
Tahapan Kegiatan
Bulan ke-
1
Penyusunan rencana kerja
2
Koordinasi dengan instansi terkait
3
Perjalanan dinas dalam rangka
3
7
8
9
10
11
12
pengumpulan data terkait daya dukung
DAS
4
Pengadaan ATK dan bahan komputer
5
Pengolahan data kondisi lahan, tata air,
sosek dan kelembagaan, investasi
bangunan air dan pemanfaatan ruang
wilayah
6
Analisa data kondisi lahan , tata air , sosek
dan kelembagaan, investasi bangunan air
dan pemanfaatan ruang wilayah
7
Penyusunan draft naskah
8
Pembahasan dengan instansi terkait
9
Penyusunan naskah definitif/laporan dan
penggandaan laporan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
2
II. METODOLOGI
A.
Dasar Pelaksanaan
Dasar pelaksanaan kegiatan penyusunan klasifikasi DAS Tahun 2014 ini adalah
sebagai berikut:
1.
Pengesahan DIPA BA 029 Tahun 2014 APBN-P Satker BPDAS Mahakam Berau
No: DIPA-029.042.427341/2014 tanggal 4 Juli 2014
2.
Peraturan Menteri Kehutanan (Permehut) Nomor: P.60/Menhut-II/2014 tanggal 29
Agustus 2014 Tentang Kriteria Penetapan Klasifikasi DAS
3.
Surat
Keputusan
Kepala
BPDAS
Mahakam
Berau
Nomor:
SK.247/KPA/BPDAS.MB/2014 Tanggal 24 Oktober 2014 Tentang Tim Pelaksana
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau
B.
Bahan dan Peralatan
Bahan dan peralatan yang diperlukan dalam kegiatan penyusunan klasifikasi DAS
ini antara lain sebagai berikut:
Bahan
−
:
Peta Digital Hasil Review Data Spasial Lahan Kritis Tahun 2013,
Peta Kawasan Hutan Tahun 2013, Peta Digital Penetapan Batas
DAS Tahun 2011, Peta Digital Administrasi Tahun 2013, Peta
Digital Penutupan Lahan Tahun 2013, Peta Digital Erosivitas
Hujan Tahun 2003-2013, Peta Digital Reppot Tahun 1987, Peta
Digital Elevation Model Akurasi 90 meter, Peta Digital Hujan
Tahun 2003-2013, Peta Digital Arahan Fungsi Kawasan Tahun
2013
−
Hardware
:
PC/Komputer GIS (CPU, Monitor, Plotter, Printer)
−
Software GIS
:
ARCVIEW 3.3, ARC GIS 10.1
C.
Metode Pelaksanaan
C.1. Persiapan
Persiapan kegiatan penyusunan klasifikasi DAS Tahun 2014 ini meliputi:
1.
Pembentukan Tim Kerja
Tim merupakan staf teknis dan fungsional BPDAS Mahakam Berau, didampingi
oleh anggota Dewan Pakar Forum DAS Kalimantan Timur
2.
Persiapan Administrasi
− Pembuatan konsep surat pengantar untuk keperluan koordinasi dengan instansi
terkait, permintaan data sekunder, SPT, SPD dan lain-lain.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
3
− Penyusunan blanko-blanko untuk pengumpulan, sortasi dan tabulasi data yang
diperlukan.
− Persiapan bahan, alat dan ATK yang digunakan.
C.2. Pengumpulan dan Analisis Data
Data dan informasi yang dikumpulkan diupayakan dengan memanfaatkan sumber
data yang telah tersedia di berbagai instansi terkait dan seminimal mungkin pengambilan
data primer secara langsung di lapangan untuk efisiensi kebutuhan dana, waktu,
peralatan dan jumlah tenaga yang tersedia. Jenis data yang dikumpulkan adalah
sebagai berikut:
1.
Kondisi lahan, meliputi persentase lahan kritis, persentase penutupan vegetasi, dan
indeks erosi (IE) atau nilai faktor pengelolaan lahan (CP).
2.
Kualitas, kuantitas dan kontinuitas air (tata air), meliputi koefisien rejim aliran,
koefisien aliran tahunan, muatan sedimen, banjir dan indeks penggunaan air.
3.
Sosial ekonomi dan kelembagaan meliputi jumlah total KK, jumlah KK penduduk
miskin, luas lahan baku pertanian, jumlah KK petani serta jenis peraturan
daerah/Surat Keputusan Gubernur/Bupati/Walikota yang terkait dengan konservasi
tanah dan air.
4.
Investasi bangunan air, meliputi nilai investasi bangunan air.
5.
Pemanfaatan ruang wilayah meliputi peta penunjukkan kawasan hutan dan peta
RTRWP/K.
Data sekunder yang telah dihimpun kemudian diolah dan dianalisis berdasarkan
masing-masing kriteria, indikator dan parameter yang telah ditentukan pada draf
pedoman klasifikasi DAS, sesuai dengan Permenhut Nomor: 60/Menhut-II/2014 tanggal
29 Agustus 2014.
C.2.1. Kriteria dan Sub Kriteria Terpilih
Jenis kriteria, sub kriteria terpilih dan pembobotannya disajikan pada Tabel 2.1
berikut ini.
Tabel 2.1. Kriteria, sub kriteria dan pembobotan dalam penetapan klasifikasi DAS
No.
Kriteria/Sub Kriteria
Bobot
1. Kondisi lahan
a. Persentase lahan kritis
b. Persentase penutupan vegetasi
c. Indeks erosi (IE) atau nilai faktor CP
40
2. Kualitas, Kuantitas dan Kontinuitas Air
(Tata Air)
a. Koefisien rejim aliran
b. Koefisien aliran tahunan
c. Muatan sedimen
20
Sumber Data
20 BPDAS
10 Ditjen Planologi, BPKH
10 BPDAS
5 PU, BWS
5 BPDAS, PU, BWS
4 PU, BWS, BLH
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
4
Lanjutan Tabel 2.1
No.
Kriteria/Sub Kriteria
Bobot
d. Banjir
e. Indeks Penggunaan air
Sumber Data
2 PU, BWS, BPBD, BPDAS
4 PU, BWS, Pertanian
3. Sosial ekonomi dan kelembagaan
a. Tekanan penduduk terhadap lahan
b. Tingkat kesejahteraan penduduk
c. Keberadaan dan penegakan peraturan
20
4. Investasi bangunan air
a. Klasifikasi kota
b. Klasifikasi nilai bangunan air
10
5. Pemanfaatan ruang wilayah
a. Kawasan lindung
b. Kawasan budidaya
10
10 BPDAS, BPS, Dinas Pertanian
7 BPDAS, BPS, Dinas Sosial
3 BPDAS, LSM, Tokoh Masyarakat
5 RTRW, BPDAS, PEMDA
5 PU, BWS, PEMDA
5 RTRWP/K, BPKH, BAPLAN
5 RTRWP/K, BPKH, BAPLAN
C.2.2. Metode dan Prosedur Penerapan
Kriteria dan sub kriteria terpilih pada Tabel 2.1 di atas dalam penerapannya
memerlukan parameter-parameter yang harus dihitung, dimana hasilnya dikualifikasikan
dalam beberapa kelas, dan di masing-masing kelas tersebut diberi skor yang
mencerminkan kualifikasi indikator, yaitu dari sangat rendah hingga sangat tinggi.
Metode dan prosedur penerapan kriteria/sub kriteria dijelaskan dalam uraian berikut ini.
1) Kondisi Lahan
Kriteria Kondisi lahan meliputi 3 (tiga) sub kriteria sebagai berikut:
a)
Persentase Lahan Kritis, dihitung dengan rumus :
LK x 100%
PLLK = ----------------A
Keterangan:
PLLK = Persentase luas lahan kritis (%)
LK
= Luas lahan kritis dan sangat kritis (ha)
A
= Luas DAS (ha)
LK diperoleh dari hasil review data spatial lahan kritis BPDAS Mahakam Berau
Tahun 2013. Kelas kekritisan lahan yang dimasukkan dalam perhitungan ini
adalah kategori kritis dan sangat kritis. Kriteria penilaian kekritisan lahan disajikan
pada Tabel 2.2.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
5
Tabel 2.2. Kriteria penilaian kondisi lahan berdasarkan persentase lahan kritis
dalam DAS
No.
1.
2.
3.
4.
5.
b)
Persentase Lahan Kritis dalam DAS
PLLK < 5
5 < PLLK < 10
10 < PLLK < 15
15 < PLLK < 20
PLLK > 20
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Persentase Penutupan Vegetasi, dihitung dengan rumus:
LV x 100%
PPV = ---------------A
Keterangan:
PPV
= Persentase Penutupan Vegetasi (%)
LV
= Luas penutupan lahan vegetasi (ha)
A
= Luas DAS (ha)
LV diperoleh dari peta penutupan lahan Tahun 2012 Ditjen Planologi
Kementerian Kehutanan. Kriteria penilaian persentase penutupan vegetasi
disajikan pada Tabel 2.3 berikut.
Tabel 2.3. Kriteria penilaian kondisi lahan berdasarkan persentase penutupan
vegetasi
Persentase Penutupan Vegetasi
dalam DAS
1. 80 < PPV
2. 60 <PPV≤ 80
3. 40 <PPV≤ 60
4. 20 <PPV≤ 40
5. PPV≤ 20
Indeks Erosi (IE), dihitung dengan rumus:
No.
c)
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi
Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
IE
Ai
= ∑ ( ------ x IEi)
A
.................................(1)
IEi
= PEi/Ti
................................ (2)
PEi
= R. K. Ls. C. P
................................ (3)
Keterangan:
IE
= Indeks erosi DAS
PEi
= prediksi erosi dengan USLE pada land unit ke-i (ton/ha/tahun)
IEi
= Indeks erosi pada land unit ke-i
A
= Luas DAS (ha); Ai = luas land unit ke-i
T
= Erosi yang diperbolehkan dalam DAS (tergantung solum tanah)
Ti
= Erosi yang diperbolehkan pada land unit ke-i
R
= Erosivitas hujan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
6
K
= Erodibilitas tanah
Ls
= Panjang dan kemiringan lereng (slope-length)
C
= Pengelolaan vegetasi (crop management)
P
= Teknik konservasi tanah (conservation practices)
Perhitungan nilai erosi yang diperbolehkan pada unit lahan ke-i (Ti) dihitung
berdasarkan kriteria baku kerusakan tanah pada lahan kering akibat erosi air
yang terdapat pada Lampiran Peraturan Pemerintah Nomor 150 Tahun 2000
tentang Pengendalian Kerusakan Tanah Untuk Produksi Biomassa, seperti yang
tercantum pada Tabel 2.4.
Tabel 2.4. Kriteria baku kerusakan tanah lahan kering akibat erosi air (nilai Ti)
Tebal Tanah (cm)
< 20
20 - < 50
50 - <100
100 –150
> 150
Ambang Kritis Erosi (Ti)
ton/ha/th
mm/10 th
> 0,1 - < 1
> 0,2 - < 1,3
1-<3
1,3 - < 4
3-<7
4,0 - < 9,0
7 –9
9,0 –12
>9
> 12
Kriteria penilaian Indeks Erosi dapat dilihat pada Tabel 2.5 berikut.
Tabel 2.5. Kriteria penilaian indeks erosi
No.
1.
2.
3.
4.
5.
Nilai Indeks Erosi
IE ≤ 0,5
0,5 < IE ≤ 1
1 < IE ≤ 1,5
1,5 < IE ≤ 2
IE > 2
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi
Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Perhitungan nilai IE disamping menggunakan rumus dan kriteria penilaian di atas
juga dapat menggunakan nilai pengelolaan lahan dan tanaman (CP). Cara
perhitungannya adalah sebagai berikut:
CP = ∑ ( Ai x CPi )
A
Dimana,
CP = nilai tertimbang pengelolaan lahan dan tanaman pada DAS tertentu
CPi = nilai pengelolaan lahan dan tanaman pada unit lahan ke-i
Ai
= luas unit lahan ke-i (ha) pada DAS tertentu
A
= luas DAS (ha)
Variasi nilai C dan P dapat dilihat pada Tabel 2.6 berikut ini.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
7
Tabel 2.6. Variasi nilai C dan P
No.
1
Jenis Perlakuan
Teras bangku
- Konstruksi bagus
- Konstruksi sedang
- Konstruksi jelek
2
Teras tradisional
3
Teras koluvial pada strip rumput atau bambu
- Konstruksi bagus
- Konstruksi jelek
4
Hillside ditch atau field pits
5
Rotasi Crotalaria sp. (legume)
6
Mulsa (sersah atau jerami 6 ton/ha/th)
7
Mulsa (sersah atau jerami 3 ton/ha/th)
8
Mulsa (sersah atau jerami 1 ton/ha/th)
9
Kontur cropping, kemiringan < 8 %
10
Kontur cropping, kemiringan 9 - 20 %
11
Kontur cropping, kemiringan > 20 %
12
Teras bangku dengan tanaman kacang tanah
13
Teras bangku dengan tanaman maize dan mulsa jerami
4 ton/ha
14
Teras bangku dengan tanaman sorgum-sorgum
15
Teras bangku dengan tanaman maize
16
Teras bangku dengan kacang tanah
17
Strip rumput Bahia (3 tahun) pada tanaman Citonella
18
Strip rumput Brachiaria (3 tahun)
19
Strip rumput Bahia (1 tahun) pada tanaman kedele
20
Strip crotalaria pada tanaman kedele
21
Strip crotalaria pada tanaman padi gogo
22
Strip crotalaria pada tanaman kacang tanah
23
Strip "maize" dan kacang tanah, mulsa dari sersah
24
Teras gulud dengan penguat rumput
25
Teras gulud, dengan tanaman bergilir padi dan maize
26
Teras gulud, sorgum-sorgum
27
Teras gulud, singkong
28
Teras gulud, maize-kacang tanah
29
Teras gulud, pergiliran kacang tanah –kedele
30
Teras gulud, padi gogo-maize
31
Teras bangku, maize - singkong/kedele
32
Teras bangku, sorgum-sorgum
33
Teras bangku, kacang tanah
34
Teras bangku, tanpa tanaman
35
Strip Crotalaria pada tanaman sorgum-sorgum
36
Strip Crotalaria pada tanaman kacang tanah/singkong
37
Strip Crotalaria pada tanaman padi gogo/singkong
38
Strip rumput pada tanaman padi gogo
39
Alang-alang permanen
40
Semak belukar
Sumber: Hammer W.I. (1980) dan Wood, S.R. and F.J.Dent (1983).
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Nilai CP
0.37
0.04
0.15
0.35
0.40
0.50
0.04
0.40
0.30
0.60
0.30
0.50
0.80
0.50
0.75
0.90
0.009
0.006
0.012
0.048
0.053
0.00
0.00
0.02
0.111
0.34
0.398
0.05
0.50
0.013
0.041
0.063
0.006
0.105
0.012
0.056
0.024
0.009
0.039
0.264
0.405
0.193
0.841
0.02
0.01
8
Kriteria penilaian CP tersaji di dalam Tabel 2.7 berikut.
Tabel 2.7. Kriteria nilai tertimbang pengelolaan lahan dan tanaman pada DAS
tertentu (CP)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
2)
Nilai CP
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
CP ≤ 0,1
0,1 < CP ≤ 0,3
0,3 < CP ≤ 0,5
0,5 < CP ≤ 0,7
CP > 0,7
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Kualitas, Kuantitas dan Kontinuitas Air (Tata Air)
Kriteria kualitas, kuantitas dan kontinuitas air (tata air) terpilih untuk
menggambarkan kondisi hidrologis DAS, didekati dengan lima sub kriteria yaitu
koefisien rejim aliran, koefisien aliran tahunan, muatan sedimen, banjir dan
indeks penggunaan air. Cara perhitungan parameter untuk setiap sub kriteria
tersebut adalah sebagai berikut
a)
Koefisien Rejim Aliran (KRA) dihitung dengan rumus:
KRA
= Q max/Qa
Qa
= 0,25 x Qrata
Keterangan:
Qmax
= debit harian rata-rata tahunan tertinggi
Qa
= debit andalan (debit yang dapat dimanfaatkan/berarti)
Qrata
= debit harian rata-rata bulanan lebih dari 10 tahun
Kriteria penilaian KRA dapat dilihat di dalam Tabel 2.8 berikut ini.
Tabel 2.8. Kriteria penilaian koefisien rejim aliran (KRA)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
b)
Nilai KRA
KRA ≤ 5
5 < KRA ≤ 10
10 < KRA ≤ 15
15 < KRA ≤ 20
KRA > 20
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Koefisien Aliran Tahunan dihitung dengan rumus:
kxQ
C = ------------CH x A
Keterangan:
C
= koefisien aliran tahunan
k
= faktor konversi = (365x86.400)/10
A
= luas DAS (ha)
Q
= debit rata-rata tahunan (m3/det)
CH = curah hujan rata-rata tahunan (mm/th)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
9
Kriteria penilaian koefisien aliran tahunan tersaji di dalam Tabel 2.9.
Tabel 2.9. Kriteria penilaian koefisien aliran tahunan (C)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
c)
Nilai Koefisien Aliran Tahunan
≤ 0,2
0,2 < C ≤ 0,3
0,3 < C ≤ 0,4
0,4 < C ≤ 0,5
C > 0,5
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Muatan Sedimen dihitung dengan rumus:
MS = k x Cs x Q (ton/tahun)
Keterangan:
MS
= Muatan sedimen
k
= faktor konversi (365 x 86.400)
Cs
= konsentrasi sedimen gr/liter (rata-rata tahunan)
Q
= debit rata-rata tahunan (m3 /det)
Muatan sedimen diukur pada tempat yang sama dengan lokasi pengukuran
debit (SPAS) dan diupayakan mencerminkan kondisi DAS baik di bagian
hulu, tengah maupun hilir. Kriteria penilaian muatan sedimen tersaji di dalam
Tabel 2.10.
Tabel 2.10. Kriteria penilaian muatan sedimen (MS)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
d)
Nilai Muatan Sediman
≤5
5 < MS ≤ 10
10 < MS ≤ 15
15 < MS ≤ 20
MS ≥ 20
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Banjir
Banjir dalam hal ini diartikan sebagai meluapnya air sungai atau danau atau
laut yang menggenangi areal tertentu (biasanya kering) yang secara
signifikan menimbulkan kerugian baik materi maupun non materi terhadap
manusia dan lingkungannya. Data yang diperlukan berupa data frekuensi
banjir yang diperoleh dari laporan kejadian bencana banjir atau pengamatan
langsung. Kriteria penilaian kejadian banjir dapat dilihat di dalam Tabel 2.11
berikut ini.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
10
Tabel 2.11. Kriteria penilaian kejadian banjir
No.
1.
2.
3.
4.
5.
e)
Frekuensi Banjir
Tidak pernah
1 kali dalam 5 tahun
1 kali dalam 2 tahun
1 kali tiap tahun
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Indeks Penggunaan Air dihitung dengan rumus:
Kebutuhan air pada berbagai penggunaan lahan di wilayah DAS (∑ET)
IPA = ---------------------------------------------------------------------------------------------Jumlah curah hujan di wilayah DAS dalam satu tahun (∑CH)
Keterangan:
IPA
= Indeks Penggunaan Air
Total kebutuhan air
= Perkiraan
kebutuhan
air
pada
berbagai
penggunaan lahan dan nilai evapotranspirasi (ET)
dari berbagai jenis vegetasi yang ada di dalam
wilayah DAS dalam satu tahun
Kriteria penilaian indeks penggunaan air tersaji di dalam Tabel 2.12 berikut.
Tabel 2.12. Kriteria penilaian indeks penggunaan air (IPA)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
Nilai IPA
IPA ≤ 0,25
0,25 < IPA ≤ 0,50
0,50 < IPA ≤ 0,75
0,75 < IPA ≤ 1,00
IPA > 1,00
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Semakin tinggi nilai IPA maka semakin kritis DAS.
3)
Sosial Ekonomi dan Kelembagaan
Kriteria sosial ekonomi dan kelembagaan DAS didekati dengan 3 (tiga) sub
kriteria, yaitu tekanan penduduk terhadap lahan, tingkat kesejahteraan
masyarakat dan kelembagaan DAS. Tekanan terhadap lahan diprediksi melalui
parameter rata-rata luas lahan pertanian per keluarga petani. Kesejahteraan
penduduk diprediksi melalui parameter persentase keluarga miskin dalam DAS
atau rata-rata tingkat pendapatan per kapita per tahun. Sedangkan kelembagaan
DAS dilihat dari kondisi keberadaan dan penegakan norma konservasi hutan dan
lahan oleh masyarakat DAS.
a)
Tekanan Penduduk terhadap Lahan dihitung dengan rumus:
IKL = A / P (ha/kk)
Keterangan:
IKL
= Indeks ketersediaan lahan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
11
A
= Luas baku lahan pertanian di dalam DAS
P
= Jumlah KK petani di dalam DAS
Kriteria penilaian indeks ketersediaan lahan tersaji di dalam Tabel 2.13.
Tabel 2.13. Kriteria penilaian indeks ketersediaan lahan (IKL)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
b)
Selang Ukuran
(Ha/KK)
IKL > 4
2 < IKL≤ 4
1 < IKL ≤ 2
0,5 < IKL ≤ 1
IKL ≤ 0.5
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Tingkat Kesejahteraan Penduduk dihitung dengan rumus:
KK miskin x 100 %
TKP = -----------------------Total KK
Keterangan:
TKP
= tingkat kesejahteraan penduduk di dalam DAS
KK miskin
= jumlah kepala keluarga miskin di dalam DAS
Total KK
= jumlah total kepala keluarga di dalam DAS
Garis kemiskinan ditetapkan menggunakan data yang tersedia di BPS, yaitu
320 – 400 kg setara beras/kapita/tahun. Standar penilaian yang digunakan
dapat dilihat di dalam Tabel 2.14 berikut ini.
Tabel 2.14. Standar penilaian tingkat kesejahteraan penduduk (TKP)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
Selang Ukuran (%)
TKP ≤ 5
5 < TKP ≤ 10
10 < TKP ≤ 20
20 < TKP ≤ 30
TKP > 30
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Sedangkan apabila parameter yang digunakan adalah rata-rata pendapatan
per kapita per tahun, maka standar penilaian yang digunakan seperti yang
terlihat di dalam Tabel 2.15 berikut ini.
Tabel 2.15. Standar penilaian tingkat kesejahteraan penduduk (TKP)
berdasarkan pendapatan rata-rata per kapita per tahun
No.
1.
2.
3.
4.
5.
Selang Ukuran
(juta rupiah)
TKP > 5
4 < TKP ≤ 5
3 < TKP ≤ 4
2 < TKP ≤ 3
TKP < 2
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi
Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
12
c)
Keberadaan dan Penegakan Peraturan
Data diperoleh dari para tokoh masyarakat dan laporan dari instansi terkait.
Data yang diperlukan untuk analisa sub 13riteria ini berupa keberadaan
norma
yang
berkaitan
dengan
konservasi
tanah
dan
air
serta
implementasinya di lapangan (dalam wilayah DAS). Standar penilaian
keberadaan dan penegakan norma dapat dilihat di dalam Tabel 2.16.
Tabel 2.16. Standar penilaian keberadaan dan penegakan norma
No.
1.
2.
3.
4.
5.
4)
Keberadaan dan Keberfungsian
Skor
Ada, dipraktekkan luas
Ada, dipraktekkan terbatas
Ada, tapi tidak dipraktekkan lagi
Tidak ada norma pro-konservasi
Ada norma kontra konservasi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi
Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Investasi Bangunan Air
Aset dan nilai investasi bangunan air dalam suatu DAS mencerminkan besar
kecilnya sumber daya buatan manusia yang perlu dilindungi dari bahaya
kerusakan lingkungan DAS seperti banjir, tanah longsor, sedimentasi dan
kekeringan. Semakin besar nilai investasi dalam suatu DAS maka semakin
penting penanganan konservasi, rehabilitasi hutan dan lahan di DAS tersebut.
Dengan kata lain, skala pemulihan DAS menjadi sangat tinggi apabila
investasinya sangat tinggi dan kondisi biofisiknya telah mengalami degradasi.
Untuk hal ini didekati dengan sub kriteria keberadaan kota dan nilai investasi
bangunan air seperti waduk/bendungan/saluran irigasi.
a)
Klasifikasi Kota
Data yang diperlukan adalah keberadaan kota di dalam wilayah DAS serta
kategori dari kota tersebut. Informasi keberadaan kota tersebut diperoleh dari
peta RTRWP/K dan atau hasil pengamatan. Apabila dalam satu DAS
terdapat lebih dari satu kelas kota, maka dipakai kelas kota yang tertinggi
(skor tertinggi). Kriteria penilaian keberadaan kota terlihat di dalam Tabel 218
berikut ini.
Tabel 2.17. Kriteria penilaian keberadaan kota
No.
1.
2.
3.
4.
5.
Kebaradaan Kota
Tidak ada kota
Kota kecil
Kota madya
Kota besar
Metropolitan
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
13
b)
Klasifikasi Nilai Bangunan Air (IBA)
Data yang perlu diinventarisir adalah besarnya nilai investasi bangunan air
(waduk, bendungan, saluran irigasi) dalam nilai rupiah. Data nilai investasi
diperoleh dari Dinas Pekerjaan Umum, Dinas Pengairan, Balai Wilayah
Sungai. Kriteria penilaian investasi tersebut, dengan klasifikasi yang tersaji di
dalam Tabel 2.18.
Tabel 2.18. Kriteria penilaian investasi bangunan air (IBA)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
5)
Nilai Investasi Bangunan
(Rp miliar)
IBA ≤15
15 < IBA ≤ 30
30 < IBA ≤ 45
45 < IBA ≤ 60
IBA > 60
Skor
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kualifikasi
Pemulihan
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Pemanfaatan Ruang Wilayah
Kriteria pemanfaatan ruang wilayah terdiri dari sub kriteria kawasan lindung dan
kawasan budidaya. Kawasan lindung adalah wilayah yang ditetapkan dengan
fungsi utama melindungi kelestarian lingkungan hidup yang mencakup sumber
daya alam dan sumber daya buatan. Sedangkan Kawasan budi daya adalah
wilayah yang ditetapkan dengan fungsi utama untuk dibudidayakan atas dasar
kondisi dan potensi sumber daya alam,sumber daya manusia, dan sumber daya
buatan. Semakin sesuai kondisi lingkungan dengan fungsi kawasan maka
kualifikasi pemulihan DAS adalah rendah dan sebaliknya apabila tidak sesuai
fungsinya maka kualifikasi pemulihannya tinggi.
a)
Kawasan Lindung
Perhitungan dilakukan dengan mengukur luas liputan vegetasi di dalam
Kawasan Lindung. Dengan demikian, sub kriteria ini sebenarnya juga untuk
melihat kesesuaian peruntukan lahan mengingat kawasan lindung sebagian
besar terdiri atas kawasan hutan.
Luas liputan vegetasi di dalam kawasan lindung dapat dihitung dengan:
Luas liputan vegetasi x 100%
PTH = -------------------------------------------------Luas Kawasan Lindung di dalam DAS
Keterangan:
PTH =
persentase luas liputan vegetasi terhadap luas kawasan lindung di
dalam DAS
Yang termasuk kawasan lindung adalah Hutan Lindung dan Hutan
Konservasi (Cagar Alam, Suaka Margasatwa, Taman Buru, Tahura, Taman
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
14
Wisata Alam dan Taman Nasional) dan kawasan lindung lainnya. Data
diperoleh dari BPKH. Kriteria penilaian kawasan lindung tersebut kemudian
disesuaikan dengan klasifikasi yang tersaji di dalam Tabel 2.19 berikut.
Tabel 2.19. Kriteria penilaian kawasan lindung (PTH) berdasarkan
persentase luas liputan vegetasi terhadap kawasan Lindung di
dalam DAS (%)
No.
1.
2.
3.
4.
5.
b)
Persentase Luas Liputan
Vegetasi Terhadap Kawasan
Lindung dalam DAS (%)
PTH>70%
45<PTH≤70%
30<PTH ≤45 %
15 <PTH≤30 %
PTH ≤ 15 %
Skor
Kualifikasi Pemulihan
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Kawasan Budidaya
Sub kriteria ini memfokuskan pada lahan dengan kelerengan 0-25% pada
kawasan budidaya. Kelas kelerengan 0-25% ini adalah paling sesuai untuk
budidaya tanaman sehingga akan cocok berada pada kawasan budidaya.
Penghitungan dilakukan dengan mengukur luas total lahan dengan
kelerengan 0-25% yang berada pada kawasan budidaya. Semakin tinggi
persentase luas unit lahan dengan kerengan dimaksud pada kawasan
budidaya maka kualifikasi pemulihan DAS semakin rendah. Sebaliknya
semakin rendah persentase luas unit lahan dengan kelerengan dimaksud
pada kawasan budidaya (semakin tinggi persentase luas unit lahan dengan
kelerengan >25%), maka kualifikasi pemulihan DAS semakin tinggi.
Luas kawasan budidaya dapat dihitung dengan rumus:
Luas total lahan dengan kemiringan lereng 0-25% x 100%
LKB = ---------------------------------------------------------------------------Luas Kawasan Budidaya di dalam DAS
Keterangan:
LKB =
persentase luas lahan dengan kemiringan lereng 0-25% terhadap
luas kawasan budidaya di dalam DAS
Kriteria penilaian kawasan budidaya tersebut menggunakan klasifikasi
seperti yang tersaji di dalam Tabel 2.20 berikut.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
15
Tabel 2.20. Kriteria penilaian kawasan budidaya berdasarkan keberadaan
lereng 0-25%
Persentase Lahan yang
No.
Berkemiringan Lereng 0 -25 %
di dalam Kawasan Budidaya (%)
1. LKB >70
2. 45 < LKB < 70
3. 30 < LKB < 45
4. 15 < LKB < 30
5. LKB < 15
Skor
Kualifikasi
Pemulihan
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Sangat rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat tinggi
Prosedur penerapan, yaitu cara pemberian bobot, penetapan kelas,
perhitungan skor dan penilaian dari masing-masing sub kriteria penetapan
klasifikasi DAS tersebut di atas disusun dan disajikan secara ringkas pada
Tabel 2.21.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
16
Tabel 2.21. Kriteria Penetapan Klasifikasi DAS
No
Kriteria/Sub Kriteria
1
1.
a.
2
KONDISI LAHAN (40)
Persentase Lahan Kritis
(20)
b.
Persentase Penutupan
Vegetasi (10)
c.
Indeks Erosi / IE (10)
Cara/Rumus
Perhitungan
3
2.
a.
TATA AIR (20)
Koefisien Rejim Aliran/
KRA (5)
4
Kriteria Penilaian
Kualifikasi Pemulihan
5
Skor
6
Keterangan
7
LK X 100 %
A
≤5
5 < PLLK ≤ 10
10 < PLLK ≤ 15
15 < PLLK ≤ 20
PLLK > 20
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
LK = Luas lahan kritis dan sangat kritis dalam DAS
A = Luas DAS (ha)
LV X 100 %
A
80 < PPV ≤ 100
60 < PPV ≤ 80
40 < PPV≤ 60
20 <PPV ≤ 40
PPV≤ 20
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
LV = Luas penutupan lahan vegetasi berkayu hasil
interpretasi citra satelit (ha)
A = Luas DAS (ha)
Ai
PEi = ∑ ( ----- x PE)
A
IEi = PEi / Ti
Atau
Nilai Pengelolaan Lahan
dan Tanaman (CP)
Klas
=
×
Q max
Qa
IE ≤ 0,5
0,5 < IE ≤ 1,0
1,0 < IE ≤ 1,5
1,5 < IE ≤ 2,0
IE > 2
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
PEi = Prediksi Erosi dengan USLE (RKLSCP) pada
land unit ke-i
T = Erosi yang diperkenankan (tergantung tebal
solum tanah)
Ti = Erosi yang diperkenankan pada unit lahan ke-i
A = Luas DAS (ha)
Ai = Luas land unit ke-i (ha)
IE = Nilai tertimbang Indeks Erosi DAS
IEi = Nilai tertimbang Indeks Erosi pada unit lahan ke-i
CP ≤ 0,1
0,1 < CP ≤ 0,3
0,3 < CP ≤ 0,5
0,5 < CP ≤ 0,7
CV > 0,7
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Data di ambil dari tabel nilai kombinasi Pengelolaan
Lahan (P) dan Pengelolaan Tanaman (C)
Ai = Luas unit lahan ke-i (ha)
A = Luas DAS (ha)
CPi = nilai CP pada unit lahan ke-i
CP = nilai tertimbang CP DAS
KRA ≤ 5
5 < KRA ≤ 10
10 < KRA ≤ 15
15 < KRA ≤ 20
KRA > 20
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Q max = debit bulanan tertinggi dalam tahun terakhir
Qa (debit andalan) = 0,25 Q rata-rata bulanan
Q rata-rata = debit bulanan rata-rata
Diperlukan debit bulanan lebih dari 10 tahun
Perlu regionalisasi menurut iklim
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
17
2
Lanjutan Tabel 2.21.
1
b.
2
Koefisien Aliran / C (5)
3
kxQ
CH x A
4
C ≤ 0,2
0,2 < C ≤ 0,3
0,3 < C ≤ 0,4
0,4 < C ≤ 0,5
C > 0,5
5
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
6
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
7
k = faktor konversi = (365 x 86.400)/10
A = Luas DAS (ha)
3
Q = Debit rata-rata tahunan (m /det)
CH = CH rata-rata tahunan (mm/th)
c.
Muatan Sedimen / MS
(4)
kCs x Q (mm/thn)
A x SDR
<5
5 < MS ≤ 10
10 < MS ≤ 15
15 < MS ≤ 20
MS > 20
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
k = faktor konversi = 365 x 86400 det/hr
Cs = Konsentrasi sedimen gr/liter
3
Q = Debit rata-rata tahunan (m /det)
A = Luas DAS (ha)
SDR (sediment delivery ratio) = fungsi luas DAS
d.
Banjir (2)
- tidak pernah
- 1 x dalam 5 thn
- 1 x dalam 2 thn
- 1 x tiap thn
> 1 x / thn
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Data diperoleh dari laporan kejadian bencana banjir
atau pengamatan langsung
e.
Indeks Penggunaan Air/
IPA (4)
IPA ≤ 0,25
0,25 < IPA ≤ 0,50
Sangat Rendah
Rendah
0,50
0,75
∑ET = Kebutuhan air pada berbagai penggunaan
lahan di wilayah DAS
0,50 < IPA ≤ 0,75
Sedang
1,00
0,75 < IPA ≤1,00
IPA > 1,00
Tinggi
Sangat Tinggi
1,25
1,50
∑CH = Jumlah curah hujan di wilayah DAS
dalam satu tahun
Data ini diperoleh dari hasil analisi GIS
3.
a.
SOSIAL EKONOMI
DAN KELEMBAGAAN
(20)
Tekanan Penduduk thd
lahan dinyatakan dengan
indeks ketersediaan
Lahan pertanian (10)
Frekuensi Banjir
∑ET
∑CH
IKL = A / P
(ha / kk)
IKL > 4
2 < IKL ≤ 4
1 < IKL ≤ 2
0,5 < IKL ≤ 1
0 < IKL ≤ 0,5
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
18
A = Luas baku lahan pertanian di dalam DAS
P = Jumlah KK petani di dalam DAS
IKL = Indeks Ketersediaan Lahan
Lanjutan Tabel 2.21.
1
b.
2
Tingkat Kesejahteraan
Penduduk (7)
3
%KK Miskin
Di dalam DAS =
Kk miskin x 100%
Jml total kk DAS
atau :
Rata-rata
Pendapatan Per
Kapita per tahun
c.
Keberadaan dan
penegakan Peraturan
Sosial pro konservasi
SDA (3)
4.
INVESTASI
BANGUNAN AIR (10)
Klasifikasi Kota (5)
a.
b.
Klasifikasi Nilai
Bangunan Air (NBA) (5)
Ada atau tidak ada
norma konservasi
di wilayah DAS
Diidentifikasi kota
yang ada di dalam
DAS
Besarnya nilai
investasi
bangunan air
(waduk, irigasi)
4
TKP ≤ 5
5 < TKP ≤ 10
10 < TKP ≤ 20
20 <TKP ≤ 30
TKP > 30
5
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
TKP > Rp. 5jt
Rp. 4 jt<TKP≤Rp. 5 jt
Rp. 3 jt<TKP≤Rp .4 jt
Rp. 2 jt<TKP≤Rp. 3 jt
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Rata-rata Pendapatan per kapita per tahun =
∑ Pendapatan per Kapita Kabupaten
∑ Kabupaten
Kelas 1
Kelas 2
Kelas 3
Kelas 4
Kelas 5
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Deskripsi kelas keberadaan norma :
1 = ada norma dan dipraktekkan secara luas
2 = ada norma dan dipraktekkan secara terbatas
3 = ada norma tapi tidak dipraktekkan
4 = tidak ada norma pro konservasi
5 = ada norma, kontra konservasi
Data diperoleh dari para tokoh masyarakat dan laporan
dari instansi terkait
- tidak ada kota
- kota kecil
- kota madya
- kota besar
- metropolitan
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Peta RTRWP/K dan atau hasil pengamatan dalam
satu DAS
Apabila terdapat lebih dari satu kelas kota, maka
dipakai skor tertinggi
0 < IBA ≤ Rp. 15 M
Rp.15 M <IBA≤30 M
Rp. 30 M<IBA≤45 M
Rp.45 M<IBA≤60 M
IBA > Rp. 60 M
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Data nilai investasi diperoleh dari : Kementerian PU,
Dinas Pengairan, atau Balai Wilayah Sungai
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
6
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
19
7
Garis kemiskinan ditetapkan menggunakan konsep
Bank Dunia (data tersedia di BPS) atau Sayogyo
Lanjutan Tabel 2.21.
1
5.
a.
2
PEMANFAATAN
RUANG WILAYAH (10)
Kawasan Lindung (5)
b.
Kawasan Budidaya (5)
3
4
5
Persentase luas
tutupan hutan di
dalam kawasan
Lindung di dalam
DAS
PTH > 70%
45%<PTH≤70%
30%<PTH≤45%
15%<PTH≤30%
PTH ≤15%
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Data dari BKSDA, BTN, BPN dan BPKH
Kawasan Lindung = hutan lindung dan kawasan
konservasi sistem penyangga kehidupan
(Cagar Alam, Suaka Margasatwa, Taman Buru,
Tahura, Taman Nasional)
Persentase
Luas Kawasan
Budidaya dengan
Kemiringan lereng
0 –25 %
LKB > 70%
45 < LKB ≤ 70%
30 < LKB ≤ 45%
15 < LKB ≤ 30%
LKB ≤ 15
Sangat Rendah
Rendah
Sedang
Tinggi
Sangat Tinggi
0,50
0,75
1,00
1,25
1,50
Kawasan Budidaya yang memiliki kelerengan
landai (0-25%) kualifikasi pemulihannya rendah
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
6
20
7
C.2.3. Penentuan Klasifikasi DAS
Berdasarkan penilaian dan pembobotan kriteria/sub kriteria tersebut di atas, maka
akan diperoleh nilai total pada setiap DAS, yang berkisar dari 50 sampai dengan 150.
Klasifikasi DAS ditentukan total nilai skor kelas kualifikasi DAS sebagai berikut:
- nilai total skor ≤100 termasuk DAS yang dipertahankan daya dukungnya
- nilai total skor >100 termasuk DAS yang dipulihkan daya dukungnya
Untuk mempermudah perhitungan kualifikasi DAS, digunakan Tabel 2.22 berikut ini.
Tabel 2.22. Daftar isian untuk perhitungan klasifikasi DAS
No
1
1.
2.
3.
4.
5.
Kriteria
2
Kondisi Lahan
- Persentase Lahan Kritis
- Persentase Penutupan Vegetasi
- Indeks Erosi (E)
Kualitas, Kuantitas, Kontinuitas Air
(Tata Air)
- Koef. Regim Aliran
- Koef. Aliran Tahunan
- Muatan Sedimen
- Banjir
- Indeks Penggunaan Air
Bobot
3
(40)
Nilai
Kelas
Kuali
fikasi
Skor
4
5
6
7
Hasil
Perhitungan
(3 x 7)
8
20
10
10
(20)
5
5
4
2
4
Sosial Ekonomi dan Kelembagaan
- Tekanan penduduk terhadap lahan
- Tingkat Kesejahteraan Penduduk
- Keberadaan dan Penegakan
- Peraturan
(20)
Investasi Bangunan Air
- Klasifikasi Kota
- Klasifikasi Nilai Bangunan Air
(10)
Pemanfaatan Ruang Wilayah
- Kawasan Lindung
- Kawasan Budidaya
Jumlah
Jumlah Nilai Tertimbang
(10)
10
7
3
5
5
5
5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
21
III. HASIL PELAKSANAAN
A.
Gambaran Umum Wilayah
A.1. Keadaan Biofisik
1.
Letak, Luas dan Bentuk DAS/Sub DAS
Balai Pengelolaan DAS Mahakam Berau menangani wilayah DAS dimana 99,6%
luasnya berada dalam wilayah administrasi Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) dan
Kalimantan Utara (Kaltara). Sedangkan 0,4% sisanya termasuk dalam sebagian kecil
wilayah administrasi Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Kalimantan Tengah (Kalteng)
dan Kalimantan Selatan (Kalsel), yang merupakan hulu DAS dengan muara sungai
utama di Selat Makassar. Secara astronomi wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau
terletak di antara 2° 23' 16”LS s/d 4° 23’49”LU dan 113° 50’7”s/d 118° 59’17”BT.
Wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau mencakup wilayah administrasi 11 Kabupaten
dan 4 Kota, yang termasuk dalam wilayah administrasi Provinsi Kaltim dan Kaltara,
sebagaimana disajikan dalam tabel berikut.
Tabel 3.1. Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Berdasarkan Administrasi Provinsi
Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
NO
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
KABUPATEN/KOTA
LUAS
DARATAN
(ha)
1.365.547
3.978.593
25.181
1.310.833
2.195.171
3.173.519
16.311
69.496
2.571.641
3.069.390
LUAS
PENGELOLAAN
LAUT (ha)
102,7
52
201,2
1.196,2
246,1
27,5
189,1
-
JUMLAH
(ha)
Nunukan
1.365.649,7
Malinau
3.978.593
Tarakan
25.233
Bulungan
1.311.034,2
Berau
2.196.367,2
Kutai Timur
3.173.765,1
Bontang
16.338,5
Samarinda
69.496
Kutai Kartanegara
2.571.830,1
Kutai Barat
3.069.390
Mahakam Ulu*
Balikpapan
50.432
28,7
50.460,7
Penajam Paser Utara
313.195
40
313.235
Paser
1.074.526
820
1.075.346
Tana Tidung
330.840
24,6
330.864,6
JUMLAH
19.544.675
2.928,1
19.547.603
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013 dan Peta Administrasi Wilayah
BPDAS Mahakam Berau Tahun 2013
* Data masih tergabung dengan Kabupaten Kutai Barat
Berdasarkan hasil perhitungan data digital, luas keseluruhan wilayah kerja BPDAS
Mahakam Berau adalah 19.617.385,642 ha, yang terdiri dari 31 SWP DAS (478 DAS).
Bentuk DAS sangat bervariasi mulai dari melebar di hulu dan di tengah, memanjang,
melebar di hulu menyempit di tengah dan melebar di muara, serta pulau. Rincian luas
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
22
dan bentuk DAS yang ada di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau dapat dilihat pada
tabel berikut.
Tabel 3.2. Luas dan Bentuk DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau
NO
NAMA DAS/SWP DAS
LUAS (ha)
BENTUK DAS
1.
Adang-Kuaro
110.950,749 Melebar
2.
Batakan
7.457,712 Melebar
3.
Bengalon
388.364,039 Memanjang
4.
Berau
5.
Bontang
6.
Dumaring
182.044,816 Melebar
7.
Karangan
529.052,265 Melebar di hulu
8.
Kayan
9.
Kendilo
451.147,531 Melebar di hulu
10.
Kerang-Segendang
223.933,429 Menyempit di hulu
11.
Mahakam
12.
Manggar
13.
Manubar
14.
P. Nunukan
23.494,035 Pulau
15.
P. Tarakan
25.276,356 Pulau
16.
Pemaluan
26.886,509 Menyempit di hulu
17.
Riko
60.036,460 Memanjang
18.
Samboja
71.135,638 Melebar
19.
Sangatta
262.577,884 Menyempit di hulu sampai
tengah dan melebar di hilir
20.
Santan
193.245,844 Melebar di hilir
21.
Sebuku
476.119,822 Memanjang
22.
Sembakung
598.212,356 Melebar di hilir
23.
Semoi
24.
Sepaku
25.
Sesayap
1.643.202,808 Menyempit di hilir
26.
Tabalar
225.215,206 Melebar di hilir
27.
Telake
445.000,932 Melebar
28.
Tengin
32.055,104 Menyempit di hilir
29.
Tunan
78.695,325 Memanjang
30.
Wain
24.090,614 Melebar
31.
Kepulauan Derawan
1.677.013,972 Melebar di tengah
9.568,917 Memanjang
3.699.371,338 Melebar di hulu, menyempit di
tengah dan menyempit di hilir
7.729.397.912 Menyempit di hulu, melebar di
tengah dan menyempit di hilir
11.845,465 Memanjang
375.732,152 Melebar di hilir
8.423,313 Menyempit di tengah
23.894,006 Menyempit di hilir
3.943,169 Pulau
JUMLAH
19.617.385,642
Sumber: Penyusunan Urutan DAS Prioritas BPDAS Mahakam Berau Tahun 2008
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
23
2.
Iklim
Tipe iklim di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau berdasarkan Schmidt-Ferguson
berkisar antara tipe A sampai dengan B. Curah hujan tahunan di Provinsi Kaltim dan
Kaltara berkisar antara 1.828-2.787 mm. Curah hujan tertinggi berkisar antara 2.6272.787 mm terdapat di bagian Barat Kalimantan Timur, sedangkan curah hujan terendah
berkisar antara 1.828-1.988 mm terdapat di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara. Suhu
udara minimum berkisar antara 21,2°-23,7°C, suhu udara rata-rata berkisar 26,54°28,18°C dan suhu udara maksimum berkisar 29,7°-35,2°C. Kelembaban udara minimum
berkisar 46,2-69,7%, kelembaban rata-rata berkisar 81,77-87,73% dan kelembaban
maksimum berkisar 78,4-100%. Rincian keadaan iklim di wilayah kerja BPDAS
Mahakam Berau disajikan pada tabel berikut.
Tabel 3.3. Keadaan Iklim di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau
Rata2 Jml
Jml Bln
Hujan
No
Kabupaten/Kota
Basah
Tahunan
(bln)
(mm)
1. Nunukan
2.148
12
2. Malinau
2.308
12
3. Tarakan
2.068
12
4. Bulungan
2.228
10
5. Berau
2.308
9
6. Kutai Timur
2.308
10
7. Bontang
2.308
10
8. Samarinda
2.148
11
9. Kutai Kartanegara
2.148
9
10. Kutai Barat
2.308
8
11. Balikpapan
2.068
9
12. Penajam Paser Utara
2.228
8
13. Paser
2.388
11
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
3.
Jml Bln
Kering
(bln)
Perbandingan
Bln Kering dan
Basah (Q)
Tipe
Iklim
SF
0
0
0
0
1
0
0
0
0
1
0
2
1
0
0
0
0
11,11
0
0
0
0
12,5
0
25,00
9,09
A
A
A
A
A
A
A
A
A
A
A
B
A
Tanah dan Geologi
Jenis tanah di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau cukup bervariasi, hal ini
disebabkan perbedaan berbagai faktor pembentuk tanah. Berdasarkan Peta Tanah skala
1 : 250.000, pada tingkatan ordo tanah (taksonomi tanah) terdapat 8 jenis tanah yang
paling dominan di Provinsi Kaltim dan Kaltara yaitu: Histosols, Entisols, Inceptisols,
Ultisols, Oxisols, Alfisols, Mollisols, dan Spodosols. Ordo tanah yang terdapat di Provinsi
Kaltim dan Kaltara dapat dilihat pada tabel berikut.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
24
Tabel 3.4. Ordo Tanah (Taksonomi Tanah) di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan
Utara
No.
1.
Ordo Tanah
Luas (X 1000 ha)
976
Histosois
2.
Entisols
3.
Inceptisols
4.
Utisols
8.949
5.
Oxisols
790
6.
Alfisols
387
7.
Molisols
483
8.
Spodosols
367
9.
Lain-lain (danau, kota, dll)
793
Jumlah
10.870
908,78
24.523,78
Sumber: Peta Digital Tanah Tahun 1999
Tabel di atas menunjukan bahwa ordo tanah yang dominan di wilayah Provinsi Kaltim
dan Kaltara adalah jenis ordo Inceptisols seluas 10.870.000 ha, Lain-lain (danau, kota
dll) seluas 908.780.000 ha, kemudian jenis ordo Ultisols seluas 8.949.000 ha.
Struktur geologi didominasi oleh batuan sedimen liat berlempung, di samping itu
terdapat pula kandungan batuan endapan tersier dan batuan endapan kwarter. Formasi
batuan endapan utama terdiri dari batuan pasir kwarsa dan batuan liat. Dari struktur
geologi, di daerah ini banyak dijumpai patahan dan lipatan yang pada umumnya terdapat
di wilayah pantai.
Provinsi Kaltim dan Kaltara berdasarkan Peta Geologi East dan Northeast Borneo
mempunyai formasi geologi yang terdiri dari batuan serpih kristalin, phylit, batu sabak,
serpih liat, batu liat, napal, batu gamping dan batu erosive. Penyebaran formasi ini
terdapat di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara seluas 339.634 ha, Kabupaten Berau
seluas 237.938 ha dan Kabupaten Bulungan seluas 140.375 ha. Beberapa formasi
geologi di Kaltim dan Kaltara ini banyak tersusun oleh batuan yang diantaranya berupa
batubara. Formasi-formasi tersebut antara lain yaitu Palau Balang Beds, Balikpapan
Beds, Pemaluan Beds dan Kampung Baru Beds. Beberapa formasi geologi penting yang
terdapat di wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara dapat dilihat pada tabel berikut.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
25
Tabel 3.5. Formasi Geologi Penting di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
No
Nama Formasi
1. Alluvium
2. Sajau-Tarakan-Bunyu
3. Domaring Beds
4. Glance Coal Beds
5. Steril Formation
6. Pulau Balang Beds
7. Balikpapan Beds
8. Meliat Beds
9. Masali Nainputu Globi Gerina Marls
10. Ancam-Mandul Beds
11. Pemaluan Beds
12. Paleogene
13. Pretertiery
14. Young Volcanic (Effusive) Rock (Andesitas, Basalts)
15. Kampung Baru Beds
Sumber: BAPPEDA Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2008
4.
Luas (ha)
2.447.062
207.992
133.216
64.339
137.249
224.621
255.427
116.397
23.833
31.578
2.308.454
1.377.311
783.488
27.523
161.230
Geomorfologi
Struktur geomorfologi memberikan informasi tentang asal-usul dan bentuk lahan,
yang dapat dilihat dari bentuk lahan utamanya. Proses geomorfologi dicerminkan oleh
tingkat penorehan atau pengikisan. Litologi memberikan informasi jenis dan karakteristik
batuan serta mineral penyusunnya, yang akan mempengaruhi pembentukan bentuk
lahan. Geomorfologi di Provinsi Kaltim dan Kaltara disajikan pada tabel berikut.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
26
Tabel 3.6. Geomorfologi (Bentuk Lahan) di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan
Utara
Sumber: Peta Land System Provinsi Kalimantan Timur Tahun 1989
5.
Topografi dan Bentuk Wilayah
Meskipun wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara tidak dilewati jalur gunung api,
terdapat pegunungan yang terpusat di tengah Pulau Kalimantan membujur dari Utara ke
Selatan. Kawasan pegunungan ini terletak di sebelah Barat wilayah Kaltim. Pegunungan
ini terjadi karena peristiwa geologi berupa lipatan dan sisipan sehingga bentuknya
berjalur-jalur, khususnya dari Utara ke Selatan sejajar dengan garis pantai. Dengan
kondisi fisiografi dan topografi yang demikian, maka pemukiman penduduk lebih banyak
dijumpai di wilayah pesisir dengan kondisi yang lebih datar. Ketinggian beberapa kota
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
27
maupun kabupaten di wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara dapat dilihat pada tabel
berikut.
Tabel 3.7. Ketinggian Beberapa Kota dari Permukaan Laut di Wilayah Provinsi
Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
No
Kabupaten/Kota
Kota
1.
Pasir
Tanah Grogot
2.
Kutai Barat
Sendawar
3.
Kutai Kartanegara
Tenggarong
4.
Kutai Timur
Sangatta
5.
Berau
Tanjung Redeb
6.
Malinau
Malinau
7.
Bulungan
Tanjung Selor
8.
Nunukan
Nunukan
9.
Penajam Paser Utara
Penajam
10.
Balikpapan
Balikpapan
11.
Samarinda
Samarinda
12.
Tarakan
Tarakan
13.
Bontang
Bontang
14.
Tana Tidung
Tideng Pale
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
Ketinggian
(mdpl)
7 –40
10 - 80
8 - 75
6 - 15
6 - 45
8 - 25
6 - 25
0 - 110
0 - 40
0 - 95
7 - 80
0 - 70
0 - 50
8 –50
Wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara cukup luas, tetapi sebagian besar terletak di
wilayah yang cukup tinggi. Tabel di bawah ini memperlihatkan kelas ketinggian tempat di
wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara. Dari tabel tersebut diketahui bahwa hampir 60%
wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara terletak pada ketinggian di atas 100 m. Wilayah
Kabupaten yang paling luas terletak pada ketinggian di atas 100 m tersebut adalah
Kabupaten Malinau, Kabupaten Bulungan, Kabupaten Berau dan Kabupaten Kutai
Barat, dimana wilayahnya sebagian besar berada di wilayah Kaltim sebelah Barat.
Tabel 3.8. Kelas Ketinggian Tempat di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
No
Kabupaten/Kota
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
Pasir
Kutai Barat
Kutai Kartanegara
Kutai Timur
Berau
Malinau
Bulungan
Nunukan
Penajam Paser Utara
Balikpapan
Samarinda
Tarakan
Bontang
Tana Tidung
Jumlah-Total (ha)
%
0-7
202.632
49.008
64.314
74.492
79.544
11.687
213.561
174.434
21.445
6.980
15.747
6.920
1.493
11.034
933.291
5,1
7-25
214.251
885.453
654.717
163.342
175.629
77.937
249.257
138.156
74.203
17.260
33.486
18.160
6.061
246.733
2.954.645
16,3
Kelas Ketinggian (mdpl)
25-100
100-500
366.115
246.851
692.421
581.421
543.211
563.313
658.394
593.218
561.534
897.881
532.249
831.204
220.119
531.364
199.312
115.112
90.627
103.828
26.090
29.029
38
7226
51.029
22
3.977.356
4.464.252
21,9
24,6
500-1000
47.523
673.451
604.064
135.389
345.550
2.258.433
193.172
284.981
24
302
4.542.889
25,0
>1000
277
281.116
180.071
59.927
63.860
151.317
273.749
269.467
1.279.507
7,0
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
Demikian pula dengan kondisi kemiringan wilayah, sebagian besar atau lebih dari
50% wilayah Kaltim dan Kaltara mempunyai kemiringan di atas 40%. Daerah-daerah
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
28
yang terjal sebagian besar terletak di wilayah bagian Barat dari wilayah Kaltim dan
Kaltara. Kabupaten dengan wilayah-wilayah yang terjal ini antara lain yaitu Kabupaten
Malinau, Kabupaten Bulungan, Kabupaten Berau dan Kabupaten Kutai Barat. Wilayah
dengan ketinggian di atas 100 m dan kelerengan yang terjal tersebut yang juga
merupakan wilayah hulu dari sungai-sungai di Kaltim dan Kaltara yang mengalir dari
barat ke timur. Diharapkan wilayah di bagian barat tersebut menjadi pelindung bagi
kawasan di sebelah timur yang kondisi pembangunannya lebih berkembang, yaitu di
kawasan pantai. Kelas kemiringan lereng di wilayah Kaltim dan Kaltara dapat dilihat
pada tabel berikut.
Tabel 3.9. Kelas Kemiringan Lereng di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan
Utara
Kelas Kemiringan Lereng
Jumlah
Kabupaten/Kota
(ha)
0-2 %
2-15 %
15- 40 %
>40 %
1. Pasir
258.899
228.121
151.770
435.738
1.074.528
2. Kutai Barat
3. Kutai Kartanegara
4. Kutai Timur
5. Berau
6. Malinau
7. Bulungan
8. Nunukan
9. Penajam Paser Utara
10. Balikpapan
146.730
581.179
151.165
136.757
13.500
319.440
287.739
29.609
7.075
413.130
802.253
197.965
329.099
72.500
185.018
6.039
31.409
3.350
963.815
692.104
1.212.195
485.704
147.177
216.359
81.639
184.727
21.331
1.545.715
496.106
1.612.195
1.243.612
3.745.417
590.017
990.129
67.451
18.675
3.069.390
2.571.642
3.173.520
2.195.172
3.978.594
1.310.834
1.365.546
313.196
50.431
11. Samarinda
25.411
17.699
17.284
12. Tarakan
6.154
1.984
17.044
13. Bontang
4.190
2.926
4.222
14. Tana Tidung
134.202
159.013
15.573
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
9.102
4.974
22.052
69.496
25.182
16.312
330.840
Daratan Kaltim dan Kaltara tidak terlepas dari gugusan gunung dan pegunungan
yang terdapat hampir di seluruh wilayah kabupaten. Gunung yang paling tinggi di Kaltim
yaitu Gunung Mamtam dengan ketinggian 2.467 meter, terletak di Kabupaten Berau.
Sedangkan danau yang berjumlah 17, keseluruhannya berada di Kabupaten Kutai
Kartanegara. Danau paling luas yaitu Danau Jempang, Danau Semayang dan Danau
Melintang dengan masing-masing luas 15.000 ha, 13.000 ha dan 11.000 ha. Berikut
disajikan data danau (Tabel III.10) dan nama gunung (Tabel III.11) yang berada di Kaltim
dan Kaltara.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
29
Tabel 3.10. Nama-Nama Danau di Provinsi Kalimantan Timur
Kabupaten
1. Kutai Kartanegara
Nama Danau
1. Ngayau
2. Mulupan
3. Siran
4. Man
5. Melintang
6. Semayang
7. Wis
8. Katang
9. Merambi
10. Puan Rabuk
11. Loa Kang
12. Jempang
13. Perian
14. Tempatung
15. Batu Bumbu
16. S’
kajo
17. Tanah Liat
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
Luas (ha)
1.900
750
750
29
11.000
13.000
250
750
350
350
450
15.000
750
1.300
150
100
45
Tabel 3.11. Nama-Nama Gunung/Bukit di Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
Kabupaten/Kota
1. Pasir
2. Kutai Barat
3. Kutai Kartanegara
4. Berau
Gunung/Bukit
1. Kunut
2. Lumut
3. Beratus
4. Ketam
5. Sarimpaka
6. Melihat
7. Bawang
8. Buang
1. Ketam
2. Kedang Pahu
3. Betring
4. Binting
1. Bukit Biru
2. Amben
3. Batu Biru
4. Lengkup
5. Patung
6. Kelipung
7. Plaat Sirau
8. Randa
9. Rampan
10. Mataram
1. Autu
2. Batu Lembu
3. Suaran
4. Beriun
5. Buntung
6. Mamtam
7. Kumbat
Tinggi (m)
1.051
1.233
1.223
690
1.380
953
689
569
694
303
668
67
656
1.274
1.015
1.445
400
156
250
47
180
374
750
1110
1230
1378
826
2467
1083
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
30
Lanjutan Tabel 3.11.
Kabupaten/Kota
Gunung/Bukit
8. Kopol
9. Benau
5. Kutai Timur
1. Menyapa
2. Kong Botak
3. Kong Kat
4. Kulat
5. Beriun
6. Mendam
7. Batu Putih
8. Kong Paran
6. Bulungan
1. Brun
2. Ubut Lebung
3. Sombang
4. Bekayan
5. Sondong
6. Gunung Putih
7. Mara
8. Sekatak
9. Kelu
10. Kundas
11. Setarat
12. Takin
13. Silid
14. Rian
15. Aung
16. Jatu
7. Malinau
1. Laga Tumu
2. Murjake
3. Bukit Kalung
4. Bukit Rapat
5. Bulu
6. Kujan
7. Kelembit
8. Bukit Lalau
9. Bakayan
10. Klawit
8. Nunukan
1. Krayan
2. Tidaliputu
3. Pawan
4. Bukit Titeh
5. Tudadaun
6. Depuan
7. Pangodam
8.Budukusia
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
Tinggi (m)
1070
750
2.000
1.243
735
1.021
1.308
1.015
1.030
900
934
700
1.450
1.599
1.052
450
700
250
1.100
1.670
300
250
1.081
1.280
1.724
1.372
1.252
1.429
1.775
1.451
1.599
1.434
1.753
-
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
31
6.
Hidrologi dan Prasarana Pengairan
Berdasarkan Peta Jaringan Sungai di wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara,
diperoleh gambaran pola sebaran jaringan sungai-sungai besar beserta anak-anak
sungainya yang pada umumnya memiliki pola percabangan pohon (dendritic pattern).
Karakteristik pola ini adalah gerakan limpasan air sungainya relatif cepat dari bagian
hulu menuju ke hilir atau muara sungai dari suatu DAS. Gambaran pola jaringan sungai
di wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara menurut DAS disajikan pada Gambar 3.1.
Secara umum konfigurasi lapangan di wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara di bagian
Barat yang berbatasan dengan Provinsi Kalbar dan Negara tetangga Malaysia berupa
wilayah pegunungan bagian hulu atau sumber air dari jaringan sungai-sungai di Provinsi
Kaltim dan Kaltara yang kemudian mengalir menuju ke arah Timur, yaitu ke Selat
Makassar ataupun ke Laut Sulawesi. Sementara di bagian tengah berupa kawasan
endapan alluvial atau bahkan berupa cekungan, misalnya cekungan Kutai (Kutai basin)
yang berada di kawasan tengah Sungai Mahakam. Hal ini dapat dilihat dengan bentuk
sungai yang cenderung berkelok-kelok yang sering pula membentuk meander atau
sungai yang terputus. Pada kawasan sungai yang datar, pengaruh pasang surut air laut
dapat berpengaruh sampai ke pedalaman dengan sungai yang berupa paparan banjir
yang kemudian membentuk danau-danau. Kondisi demikian dapat mengakibatkan
seringnya terjadi banjir di kawasan sekitar sungai ataupun kawasan dataran, khususnya
bila terjadi hujan lebat di kawasan hulu sungai yang berupa wilayah pegunungan. Air
yang datang dari daerah hulu dengan kelerengan sungai yang sangat terjal (banyak
dijumpai jeram-jeram) akan terhenti pada kawasan cekungan yang relatif datar,
sehingga mengakibatkan banjir pada wilayah cekungan tersebut. Kejadian banjir akan
lebih parah lagi apabila pada bagian hilir sungai terjadi pasang air laut yang tinggi
(pasang purnama). Nama dan panjang sungai di Provinsi Kaltim dan Kaltara dapat
dilihat pada Tabel 3.12.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
32
Gambar 3.1. Peta Hidrologi dan DAS di Wilayah Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
33
Tabel 3.12. Nama dan Panjang Sungai di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan
Utara
Kabupaten/Kota
1. Kabupaten Kutai
Kartanegara
2. Kabupaten Kutai Timur
Sungai
1. Mahakam
2. Loa Haur
3. Jembayan
4. Kendang Rantau
5. Sabintulung
6. Pela
7. Kahala
8. Batangan Muntai
9. Bongan
10. Kedang Kepala
11. Kelinjau
12. Belayan
13. Kedang Pahu
1. Sangatta
2. Bengalon
3. Lembak
4. Keraitan
5. Sekurau
6. Kaliorang
7. Rapak
8. Ba’
ai
9. Manubar
10. Sandaran
11. Karangan
12. Bangka
13. Pengadan
14. Ngayau
15. Pantun
16. Telen
17. Wahau
18. Kedang Kepala
19. Senyiur
20. Marah
21. Jele
22. Kelinjau
23.Benderang
24. Aji
25. Mangkupa
26. Koran
27. Mengkanying
28. Tepian Langsat
29. Beruang
30. Murung
31. Santan
32. Beliwit
33. Telaga
34. Rantau
35. Melan
Panjang
(Km)
920
120
180
132
15
10
77
10
20
319
15
319
144
92
142
48
22
38
52
32
66
23
101
182
198
319
66
49
229
7.532
2
78
19
23
132
51
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
34
Lanjutan Tabel 3.12.
Kabupaten/Kota
3. Kabupaten Kutai Barat
4. Kota Samarinda
5. Kabupaten Berau
Sungai
36. Tinjau
37. Long Juk
38. Rantau
39. Kedang Rantau
40. Jelai
41. Bedat
42. Maau
43. Kudung
44. Durian
45. Selangkau
46. Golok
47. Pelawan
48. Binatang
49. Mandu
50. Perupuk
51. Peridan
52. Bilas
53. Bulan
54. Marukangan
55. Mengapah
56. Bandang
57. Susuk
58. Belindan
58. Belindan
59. Kebuyahan
60. Landas
61. Ngayau
62. Karang
1. Muyub
2. Pari
3. Merah
4. Alau
5. Boh
6. Ninjau
1. Mahakam
2. Karang Mumus
3. Langsat
4. Pampang Kanan
5. Pampang Kiri
6. Muang
7. Bayur
1. Segah
2. Dumaring
3. Tabalar
4. Suaran
5. Inaran
6. Kedai
7. Siduug
8. Biaran
Panjang
(Km)
37
32
132
38
38
52
38
22
32
28
52
1.900
750
48
64
51
32
71
72
850,7
29,5
152
49
49
19
22
254
83
58
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
35
Lanjutan Tabel 3.12.
Kabupaten/Kota
6. Kabupaten Nunukan
7. Kabupaten Bulungan
8. Kabupaten Malinau
Sungai
9. Long gie
10. Tawon
11. Malinau
12. Samabaratta
13. Sulaiman
14. Tanian Buku
15. Lumbungan
16. Lesan
17. Pura
18. Siagung
19. Berau
20. Lati
21. Bentai
1. Sembangkung
2. Sebuku
3. Simanggaris
4. Itay
5. Sepadaan
6. Sulanan
7. Sumalungun
8. Agiasan
9. Tikung
10. Tabut
1. Pimping
2. Kayang
3. Sekatak
4. Sesayap
5. Bandan
6. Jelarei
7. Linuang kayan
1. Kayan
2. Bahau
3. Lurah
4. Pujungan
5. Kat
6. Nawang
7. Tekwan
8. Danun
9. Irumal
10. Kayanon Biu
11. Kajanak
12. Kayaket
13. Lanau
14. Lui
15. Batu Isuy
16. Paku
17. Pengenau
18. Kaburan
19. Mentarang
Panjang
(Km)
49
50
58
39
23
12
18
64
72
38
292
43
58
278
115
36
146
32
52
42
62
50
30
43
576
72
278
70
30
37
576
622
50
70
38
82
18
24
91
16
140
112
42
28
26
45
242
38
176
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
36
Lanjutan Tabel 3.12.
Kabupaten/Kota
9. Kota Balikpapan
10. Kabupaten Paser
11. Kabupaten Penajam Pasir
Utara
Sungai
20. Jempulan
21. Tubu
22. Kaku
23. Malinau
24. Bengalun
1. Somber
2. Wain
3. Manggar
1. Jerengu
2. Keladen
3. Secendan
4. Rewang
5. Bakung
6. Kerang
7. Bikang
8. Langai
9. Tebruk
10. Apar Besar
11. Apar Kecil
12. Belengkong
13. Mantik
14. Samu
15. Sambo
16. Kuaro
17. Pakasan
18. Samuntai
19. Lebok
20. Biu
21. Samurangu
22. Busui
23. Kesungai
24. Kendilo
25. Rayon
26. Mali
27. Adang
28. Sekurau
29. Telake
30. Tualan
31. Pias
32. Tuyuk
33. Telakai
34. Kepala Telake
35. Temurayan
36. Sesulu
1. Tunan
2. Riko
3. Kernaen
Panjang
(Km)
15
98
40
131
60
10
12,6
21,4
155,8
46,8
46,7
-
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
37
Lanjutan Tabel 3.12
Panjang
(Km)
4. Pemaluan
26
5. Selamayut
6. Semoi
55
7. Sepaku
32
8. Tengan
9. Menyangau
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013 dan Hasil Inventarisasi Sungai
Dinas PU Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2014
Kabupaten/Kota
Sungai
Prasarana pengairan yang berada di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau dapat
dilihat pada tabel berikut.
Tabel 3.13. Prasaranan Pengairan di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau
Lokasi
(Desa/Kel, Kec, Kab/Kota)
1
Embung Muru
Kuaro, Paser
2
Bendungan Merancang
Merancang Ulu, Merancang Ilir, Melati
Jaya, Gunung Tabur, Berau
3
Bendungan Kanaan
Kanaan, Bontang
4
Jaringan Kanaan
Kaubun. Kutai Timur
5
Bendungan Benanga
Lempake, Samarinda Utara
6
Bendungan Manggar
Karang Joang, Balikpapan
7
Embung Bolong
Tator, Nunukan
8
Embung Bilal
Nunukan
9
Embung Binalatung
Kampung Satu, Tarakan Tengah
10
Bendungan Samboja
Karya Jaya, Samboja
11
Embung Wain
Karang Joang, Balikpapan Utara
Sumber: BWS Kalimantan III dan Dinas PU Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2014
No
7.
Jenis Prasarana
Kondisi Penutupan Lahan
Kondisi penutupan lahan di wilayah Kaltim dan Kaltara seperti terlihat pada
Gambar 3.2, secara umum masih berwarna hijau oleh penutupan vegetasi. Hanya saja
vegetasi hutan sudah berkurang sangat banyak bila dibandingkan dengan kondisi tiga
dekade sebelumnya. Sebagian besar kawasan hutan sudah mengalami perubahan
fungsi/peruntukan kawasan dengan jumlah pohon yang semakin menurun. Sementara
kawasan hutan yang belum mengalami perubahan fungsi/peruntukan sebagian besar
terletak di wilayah pegunungan.
Penutupan lahan di wilayah Kaltim dan Kaltara terdiri dari hutan mangrove primer ±
45.375,02 ha, hutan mangrove sekunder ± 264.162,31 ha, hutan rawa primer ±
41.760,14 ha, hutan rawa sekunder ± 357.553,51 ha, hutan lahan kering primer ±
6.109.426,08 ha, hutan lahan kering sekunder ± 6.096.855,97 ha, hutan tanaman ±
499.456,08 ha, belukar ± 2.385.871,41 ha, belukar rawa ± 781.603,91 ha, pertanian
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
38
lahan kering campur ± 1.221.751,09 ha, pertanian lahan kering ± 56.408,14 ha,
perkebunan ± 754.341,06 ha, pemukiman ± 74.783,71 ha, rawa ± 59.394,15 ha, savana
± 849,40 ha, sawah ± 7.668,71 ha, pertambangan ± 105.052,62 ha, tambak ±
244.558,70 ha, transmigrasi ± 21.186,14 ha, badan air ± 19.482,36 ha dan tanah terbuka
± 333.284,87 ha.
Penutupan vegetasi di wilayah Kaltim dan Kaltara di bagian timur umumnya berupa
hutan sekunder ataupun belukar. Pada masa tiga dekade sebelumnya, kawasan
tersebut masih berupa hutan primer yang belum terjamah.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
39
Gambar
3.2.
Keadaan Penutupan Lahan
Timur dan Kalimantan Utara
di
Wilayah
Provinsi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Kalimantan
40
A.2. Keadaan Sosial Ekonomi
1.
Kependudukan
Penduduk Kaltim dan Kaltara dari tahun ke tahun memperlihatkan kenaikan yang
cukup berarti. Jumlah penduduk pada Tahun 2008 tercatat sebesar 3.094.700 jiwa
meningkat menjadi 3.821.676 jiwa pada Tahun 2012. Berarti dalam periode tersebut
penduduk Kaltim dan Kaltara telah ±70 ribu jiwa setiap tahunnya. Kondisi penduduk
menurut kabupaten/kota di Provinsi Kaltim dan Kaltara secara rinci disajikan pada tabel
berikut.
Tabel 3.14. Penduduk Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Timur dan
Kalimantan Utara
NO
Kabupaten/Kota
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
Paser
Kutai Barat
Kutai Kartanegara
Kutai Timur
Berau
Malinau
Bulungan
Nunukan
Penajam Paser Utara
Tana Tidung
Balikpapan
Samarinda
Tarakan
Bontang
Jumlah
2008
182.745
159.852
528.702
191.728
169.793
59.200
114.756
132.886
126.354
506.915
603.389
184.353
134.027
3.094.700
2009
184.402
161.778
538.529
196.738
176.422
62.423
118.587
140.707
127.532
516.522
609.380
193.759
138.021
3.164.800
Tahun
2010
230.316
165.091
626.680
255.637
179.079
62.580
112.663
140.841
142.922
15.202
557.579
727.500
193.370
143.683
3.553.143
2011
239.221
171.474
650.908
265.521
186.003
64.999
117.019
146.286
148.448
15.790
579.137
755.628
200.847
149.239
3.690.520
2012
247.612
173.003
674.464
279.718
193.415
68.337
121.323
154.308
152.121
17.079
596.031
779.347
210.504
154.414
3.821.676
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
Pertumbuhan penduduk Kaltim dan Kaltara sebenarnya tidak merata sepanjang
tahun. Pertumbuhan penduduk pada periode 2008-2009 sebesar 2,26%, pada periode
2009-2010 sebesar 12,27%, periode 2010-2011 sebesar 3,86%, sedangkan periode
2011-2012 sebesar 3,55%. Pada Tahun 2007-2008 pertumbuhan penduduk di setiap
kabupaten/kota menunjukkan peningkatan. Peningkatan tertinggi terjadi di Kabupaten
Tana Tidung yaitu sebesar 8,71%, sedangkan kabupaten/kota lainnya pertumbuhannya
berkisar 1,96–5,87%.
Sebagaimana pertumbuhan penduduk, persebaran penduduk di Kaltim dan Kaltara
juga tidak merata. Pada Tahun 2012 porsi terbesar penduduk Kaltim dan Kaltara berada
di Kota Samarinda (20,47%), yang merupakan ibukota Provinsi Kalimantan Timur.
Selebihnya, berada di Kabupaten Kutai Kartanegara (17,64%), Kota Balikpapan
(15,69%) dan tersebar di kabupaten/kota lainnya (0,43-6,48%). Pola persebaran
penduduk seperti ini sejak Tahun 2008 tidak banyak berubah.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
41
Pola persebaran penduduk Kaltim dan Kaltara menurut luas wilayah sangat
timpang, sehingga menyebabkan terjadinya perbedaan tingkat kepadatan penduduk
antar daerah yang mencolok, terutama antar daerah kabupaten dengan daerah kota.
Wilayah kabupaten dengan luas 99,17% dari wilayah Kaltim dan Kaltara dihuni oleh
sekitar 54,35% dari total penduduk. Sedangkan selebihnya, yaitu sekitar 46,65%
menetap di daerah kota dengan luas 0,83% dari luas wilayah seluruhnya. Akibatnya,
kepadatan penduduk di daerah kabupaten hanya berkisar 1-48 jiwa/km² dibanding
kepadatan penduduk di Kota Balikpapan (1.148,35 jiwa/km²), Kota Samarinda (1.087,30
jiwa/km²), Kota Tarakan (767,61 jiwa/km²) dan Kota (Bontang 914,96 jiwa/km²).
Sedangkan kepadatan penduduk Kaltim dan Kaltara adalah (18,88 jiwa/km²).
Ditinjau dari komposisi penduduk menurut jenis kelamin, jumlah penduduk laki-laki
di Kaltim dan Kaltara masih lebih banyak dibanding jumlah penduduk perempuan. Hal ini
terlihat dari rasio jenis kelamin yang lebih besar dari 100.
Tenaga kerja adalah modal bagi geraknya roda pembangunan, termasuk
pembangunan di bidang kehutanan. Jumlah dan posisi tenaga kerja akan terus
mengalami perubahan seiring dengan berlangsungnya proses demografi. Bagian dari
tenaga kerja yang aktif dalam kegiatan ekonomi disebut angkatan kerja. Tingkat
Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK), merupakan ukuran yang menggambarkan jumlah
angkatan kerja untuk setiap 100 tenaga kerja.
Selama kurun waktu 2011-2012, angkatan kerja di Kalimantan Timur meningkat
sebanyak 12.685 orang dari 1.764.696 orang menjadi 1.777.381 orang. TPAK
Kalimantan Timur pada tahun 2012 sebesar 66,64 persen, mengalami penurunan
sebesar 1,87 persen dibandingkan dengan kondisi tahun 2011. Menurut jenis kelamin
terlihat baik laki-laki maupun perempuan cenderung berfluktuasi pada kurun waktu yang
sama. Tahun 2012 TPAK laki-laki sebesar 89,93% dan Tahun 2012 turun menjadi
88,36%.
2.
Mata Pencaharian dan Pendapatan
Laju Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Provinsi Kaltim dan
Kaltara menurut lapangan usaha pada Tahun 2012 tercatat sebesar 3,98% dengan
migas dan sebesar 11,73% tanpa migas. Jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya,
yaitu sebesar 4,08% dengan migas dan 12,03% tanpa migas, maka pada Tahun 2012,
laju pertumbuhan PDRB dengan migas dan tanpa migas mengalami penurunan.
Hampir semua sektor ekonomi di Kaltim dan Kaltara pada Tahun 2012 mengalami
percepatan pertumbuhan dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Hanya sektor
industri pengolahan yang mengalami perlambatan. Struktur ekonomi Kaltim dan Kaltara
Tahun 2012 dengan migas maupun non migas tidak jauh berbeda dari tahun-tahun
sebelumnya. PDRB dengan migas menunjukkan bahwa sektor ekonomi yang sangat
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
42
berperan dalam pembentukan PDRB Kaltim dan Kaltara adalah sektor pertambangan
(47,44%), industri pengolahan (23,50%), perdagangan, hotel dan restoran (8,62%), serta
sektor pertanian (6,16%).
Struktur PDRB non migas didominasi oleh empat sektor yaitu sektor pertambangan
(47,91%), sektor perdagangan, hotel dan restoran (13,25%), sektor pertanian (9,46%),
serta sektor industri pengolahan (7,43%). Dengan jumlah penduduk pertengahan tahun
sebesar 3.821.676 jiwa, pendapatan perkapita netto atau pendapatan yang diterima
penduduk Kaltim dan Kaltara pada Tahun 2012 sebesar 44.649.668 rupiah (dengan
migas), mengalami peningkatan 7,81% dibandingkan tahun sebelumnya yang besarnya
41.415.585 rupiah. Sedangkan pendapatan perkapita non migas meningkat 8,70% yaitu
dari 24.803.027 rupiah menjadi 26.961.329 rupiah di Tahun 2012.
PDRB dengan migas menurut kabupaten/kota pada Tahun 2012 terbesar ada di
Kabupaten Kutai Kartanegara dengan nilai PDRB sebesar 132,09 triliun rupiah, disusul
Kota Bontang dengan nilai 68,51 triliun rupiah, dan Kabupaten Kutai Timur dengan nilai
50,18 triliun rupiah. Sedang pertumbuhan ekonomi tertinggi menurut kabupaten/kota
pada Tahun 2012 ada di Kabupaten Kutai Timur sebesar 12,68%.
3.
Pemilikan dan Penggunaan Lahan
Pemilikan lahan masyarakat yang ada di Provinsi Kaltim dan Kaltara pada
umumnya berupa lahan pertanian maupun kebun. Kepemilikan lahan oleh masyarakat
sangat bervariasi (berkisar 5 – 10 ha), dimana lahan efektif yang diusahakan pada
umumnya masih lebih kecil dari yang dimiliki/dikuasai. Pada umumnya, lahan milik
masyarakat berada di luar kawasan hutan. Penggunaan lahan yang ada lebih kepada
usaha pertanian, perkebunan maupun pertambakan.
Penggunaan lahan pertanian di Provinsi Kaltim dan Kaltara yang ditanami padi
seluas ± 90.784 ha. Dari total tersebut, lahan pertanian yang ditanami padi sebanyak
tiga kali tanam sekitar 9.230 ha, sebanyak dua kali tanam sekitar 43.339 ha, dan yang
hanya satu kali tanam sekitar 38.215 ha. Lahan pertanian yang tidak ditanami padi
sekitar 89.400 ha, dengan rincian yang ditanami tanaman lainnya sekitar 24.584 ha dan
yang tidak ditanami tanaman apapun sekitar 64.816 ha.
Penggunaan lahan berupa perkebunan di Provinsi Kaltim dan Kaltara sebagian ada
yang dimiliki masyarakat dan sebagian ada yang dikelola oleh perusahaan perkebunan
besar. Selain itu, penggunaan lahan yang dilakukan oleh perusahaan swasta
kebanyakan berupa Hutan Tanaman Industri. Penggunaan lahan perkebunan sekitar
1.131.430 ha, terdiri dari perkebunan karet sekitar 91.784 ha, perkebunan kelapa sekitar
30.704 ha, perkebunan kelapa sawit sekitar 961.802 ha, perkebunan kakao sekitar
33.502 ha, perkebunan lada sekitar 10.377 ha, perkebunan kopi sekitar 9.536 ha dan
komoditi lainnya sekitar 3.725 ha.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
43
4.
Pola Usaha Tani dan Produksi Pertanian
Pola usaha tani yang umum dilakukan di Provinsi Kaltim dan Kaltara adalah sawah,
ladang, perkebunan, palawija dan sayuran. Sawah dan ladang untuk tanaman padi,
sedangkan perkebunan yang ada merupakan perkebunan kecil milik masyarakat yang
umumnya ditanami karet, sengon, dll. Untuk palawija umumnya ditanami dengan jagung,
ubi kayu, ubi jalar, kacang tanah, kedelai dan kacang hijau. Perkembangan luas panen,
produksi padi serta hasil per hektar di Kaltim dan Kaltara pada Tahun 2012 mengalami
kenaikan dari tahun sebelumnya. Secara riil, luas panen padi naik dari 140.215 ha pada
Tahun 2011 menjadi 142.215 ha di Tahun 2012. Untuk hasil per hektarnya meningkat
menjadi 39,42 kuintal per ha.
Daerah kabupaten/kota yang memiliki luas panen dan produksi padi (sawah +
ladang) terbesar adalah Kabupaten Kutai Kartanegara yaitu dengan luas panen 41.247
ha dan hasil 49,06 kw/ha. Produksi padi yang dicapai oleh kabupaten tersebut sebesar
202.338 ton pada Tahun 2012, ini berarti 36,01% produksi padi di Kaltim dan Kaltara
dihasilkan oleh Kabupaten Kutai Kartanegara. Bahkan untuk jenis padi sawah produksi
dari Kutai Kartanegara mencapai 45,35 persen dari total padi sawah di Kaltim dan
Kaltara.
Tanaman palawija di Kaltim dan Kaltara antara lain berupa jagung, ubi kayu, ubi
jalar, kacang tanah, kacang kedelai dan kacang hijau. Pada Tahun 2012 hampir semua
komoditi palawija tersebut mengalami peningkatan luas panen, kecuali tanaman ubi
jalar. Pada jenis tanaman sayuran perkembangannya sangat berfluktuasi, sebagian
besar mengalami penurunan, baik produksi total maupun produksi per hektarnya. Jenis
tanaman sayuran yang terbanyak dihasilkan di Provinsi Kaltim dan Kaltara adalah
ketimun dan kangkung yang produksinya masing-masing mencapai 15.324 ton dan
13.068 ton.
5.
Pendidikan
Salah satu faktor utama keberhasilan pembangunan di suatu negara adalah
tersedianya sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas. Merujuk pada amanat UUD
1945 beserta amandemennya (pasal 31 ayat 2), maka pemerintah melalui jalur
pendidikan secara konsisten berupaya meningkatkan SDM penduduk. Program wajib
belajar 9 tahun dan 12 tahun, Gerakan Nasional Orang Tua Asuh (GNOTA), dan
berbagai
program
pendukung
lainnya
adalah
bagian
dari
upaya
pemerintah
mempercepat peningkatan kualitas SDM, yang pada akhirnya akan menciptakan SDM
yang tangguh, yang siap bersaing di era globalisasi. Peningkatan SDM sekarang ini
lebih difokuskan pada pemberian kesempatan seluas-luasnya kepada penduduk untuk
mendapatkan
pendidikan, terutama penduduk kelompok usia sekolah (umur 7-24
tahun). Gambaran banyaknya sekolah, murid, guru dan rasio murid terhadap guru
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
44
menurut kabupaten/kota di Provinsi Kaltim dan Kaltara secara rinci disajikan pada tabel
berikut ini.
Tabel 3.15. Banyaknya Sekolah, Murid dan Guru Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi
Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
Kabuaten/Kota
1. Paser
2. Kutai Barat
3. Kutai Kartanegara
4. Kutai Timur
5. Berau
6. Malinau
7. Bulungan
8. Nunukan
9. Penajam Paser Utara
10. Tana Tidung
11. Balikpapan
12. Samarinda
13. Tarakan
14. Bontang
Jumlah
Jumlah Sekolah
SD
SLTP SMU
313
61
14
243
62
25
459
132
49
189
69
19
156
41
15
88
23
14
126
51
12
130
44
13
102
27
11
26
9
3
201
58
20
242
88
38
61
16
10
57
31
10
2.293
712
253
Jumlah Murid
SD
SLTP
29.909
9.330
20.680
6.572
83.410
25.093
34.167
11.681
19.147
7.713
5.147
2.119
15.275
3.431
16.047
6.575
19.522
5.898
2.466
857
61.948
25.565
83.004
29.601
21.429
7.316
18.961
7.656
431.112 151.316
SMU
3.987
3.584
12.107
4.139
9.054
2.011
2.858
3.830
2.219
599
10.612
11.454
3.510
3600
73.564
Jumlah Guru
SD
SLTP
SMU
2.687
968
325
3.193
1.043
365
7.218
2.531 1.181
2.716
1.135
334
2.110
811
342
998
329
61
1.514
650
258
1.691
634
267
1.429
552
229
444
139
93
3.445
1.824
723
4.832
2.592 1.073
1.386
719
315
1.232
725
311
34.895 14.652 5.877
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
6.
Sarana dan Prasarana perekonomian
Perkembangan nilai ekspor Kaltim dan Kaltara selama 2009–2011 menunjukkan
angka yang meningkat. Pada Tahun 2009 nilai ekspor sebesar US$ 18,92 milyar,
kemudian pada Tahun 2010 menjadi US$ 25,12 milyar, dan Tahun 2011 meningkat lagi
menjadi US$ 37,97 milyar. Akan tetapi, nilai ekspor Tahun 2012 mengalami sedikit
penurunan menjadi US$ 33,79 milyar.
Kaltim dan Kaltara menghasilkan devisa negara melalui perdagangan luar negeri
(ekspor), yang dapat dibedakan menurut migas dan non migas. Perkembangan ekspor
non migas mulai memperlihatkan kenaikan yang cukup berarti. Jumlah ekspor non
migas sudah lebih tinggi dibanding migas. Tahun 2012 ekspor non migas mencapai US$
18,79 milyar, atau turun 2,72% dibanding Tahun 2011. Sedangkan untuk migas, Tahun
2012 tercatat US$ 15,00 milyar dengan persentase penurunan 19,58%.
Perkembangan nilai impor Kaltim dan Kaltara selama Tahun 2009-2012 cenderung
meningkat mulai dari US$ 4,88 milyar di Tahun 2009 menjadi US$ 6,27 milyar di Tahun
2010, dan di Tahun 2011 mencapai US$ 7,22 miliar. Tahun 2012 nilai impor meningkat
menjadi US$ 8,14 miliar. Bila diamati dari golongan barang, impor Kaltim dan Kaltara
sebagian besar adalah minyak dan gas. Peningkatan impor migas selalu lebih besar dari
non migas dan pada Tahun 2012 impor migas Kaltim dan Kaltara mencapai 65,55% dari
total impor. Dengan demikian, Kaltim dan Kaltara pada beberapa tahun terakhir selain
sebagai pengekspor migas juga mengimpor migas dalam jumlah yang semakin besar
setiap tahunnya.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
45
Pada Tahun anggaran 2012, bagian terbesar pendapatan asli daerah Provinsi
Kaltim dan Kaltara bersumber dari pajak daerah (local tax) sebesar 4,49 trilyun rupiah
atau mencapai 82,68% dari total PAD (5,31 trilyun rupiah). Sumbangan retribusi daerah
terhadap PAD sangat kecil dan tidak mencapai 1%. Laba perusahaan daerah
menyumbang PAD sebesar 4,84% dan penerimaan lain-lain sebesar 12,19%.
Pada Tahun 2012, jumlah proyek penanaman modal dalam negeri yang disetujui
sebanyak 36 proyek. Sedangkan untuk realisasi sebanyak 44 proyek dengan nilai
realisasi investasi 7,71 triliun rupiah. Sementara penanaman modal asing yang disetujui
sebesar 124 proyek dengan nilai investasi sekitar US$ 5,77 miliar dengan realiasasi 167
proyek dengan nilai US$ 2,53 miliar. Pada Tahun 2012, lembaga keuangan di Kaltim
dan Kaltara yang berbentuk kantor bank berjumlah 503 unit. Dari 503 unit kantor bank
tersebut 170 unit berada di Kota Samarinda, 154 unit di Kota Balikpapan, 32 unit di Kota
Tarakan, 32 unit di Kota Bontang, dan selebihnya menyebar di kabupaten.
Pertumbuhan koperasi sebagai wadah kegiatan produktif masyarakat dalam
perekonomian rakyat terus berkembang. Tahun 2012 jumlah koperasi mencapai 6.140
unit usaha. Unit koperasi terbesar adalah yang bergerak pada jenis koperasi serba
usaha yang mencapai 3.097 unit usaha.
7.
Sarana Transportasi
Jalan merupakan prasarana pengangkutan yang penting untuk memperlancar
kegiatan perekonomian. Makin meningkatnya usaha pembangunan menuntut pula
peningkatan
pembangunan
jalan
guna
memudahkan
mobilitas
penduduk
dan
memperlancar lalu lintas barang dari satu daerah ke daerah lain. Panjang jalan negara di
seluruh wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara pada Tahun 2012 mencapai 2.118,17 km.
Jalan di bawah wewenang provinsi mencapai 1.762,07 km, sedang jalan di bawah
wewenang Kabupaten/Kota mencapai 197.286,06 km. Data panjang jalan negara,
provinsi dan kabupaten dalam wilayah Provinsi Kaltim dan Kaltara disajikan pada tabel
berikut.
Tabel 3.16. Data Panjang Jalan di Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara
No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Kabupaten/Kota
Paser
Kutai Barat
Kutai Kartanegara
Kutai Timur
Berau
Malinau
Bulungan
Nunukan
Penajam Paser Utara
Tana Tidung
Balikpapan
Negara
222,96
184,75
360,64
312,29
246,90
132,08
163,40
323,57
59,06
45,66
Panjang Jalan (km)
Provinsi
Kabupaten
155,20
1.029,89
300,18
1.278,20
395,50
1.564,38
285,00
1.093,76
228,60
1.225,94
717,99
134,00
932,78
828,72
117,11
867,39
239,27
33,75
437,36
Jumlah
1.408,05
1.763,13
2.320,52
1.691,05
1.701,44
850,07
1.230,18
1.152,29
1.043,56
239,27
516,77
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
46
Lanjutan Tabel 3.16.
Panjang Jalan (km)
Negara
Provinsi
Kabupaten
12.
Samarinda
52,38
114,73
700,79
13.
Tarakan
5,44
225,00
14.
Bontang
9,04
194,46
Jumlah (km)
2.118,17
1.762,07
11.323,93
Sumber: Kalimantan Timur Dalam Angka Tahun 2013
No.
Kabupaten/Kota
Jumlah
867,90
230,44
203,5
15.204,17
Untuk memenuhi transportasi darat, kendaraan angkutan utama yang harus
tersedia adalah kendaraan bermotor. Menurut data yang dikeluarkan oleh Kepolisian
Negara RI Daerah Kalimantan Timur pada Tahun 2012, jumlah kendaraan bermotor
sebanyak 2.072.764 dengan jumlah terbesar terdapat di Kota Samarinda (27,45%).
Lalu lintas kapal antar pulau Tahun 2012 melalui 15 pelabuhan yang ada di wilayah
Kaltim dan Kaltara meliputi kapal tiba sebanyak 28.044 kapal dengan jumlah
penumpang sebanyak 531.289 orang, dan kapal berangkat 28.130 kapal dengan jumlah
penumpang 494.985 orang. Bila diamati dari lalu lintas kapal, maka lalu lintas terbesar
melalui pelabuhan di Samarinda. Namun bila diamati dari lalu lintas penumpang, lalu
lintas terbesar melalui pelabuhan Balikpapan.
Saat ini, transportasi melalui udara sangat memegang peranan penting. Di Kaltim
dan Kaltara, dimana beberapa daerah merupakan daerah pengeboran minyak, batubara
dan lainnya, memerlukan mobilitas yang tinggi antar daerah terutama untuk tujuan
Jakarta. Dengan demikian, fungsi transportasi udara untuk kegiatan tersebut sangat
vital.
Di Kaltim dan Kaltara, terdapat Pelabuhan Udara seperti Sepinggan Balikpapan,
Temindung Samarinda, Juata Tarakan dan Kalimarau Berau, Nunukan dan Tanjung
Harapan Bulungan. Di Bandar Udara Internasional Balikpapan, pada Tahun 2012 ini
telah memberangkatkan dan menurunkan penumpang paling banyak. Pada Tahun 2012,
Bandar Udara Sepinggan telah memberangkatkan sebanyak 2,99 juta lebih penumpang
atau 85,16% dan telah menurunkan sekitar 3,08 juta penumpang atau 84,71%.
B.
Hasil Pelaksanaan
Berdasarkan Peraturan Menteri Kehutanan Nomor: 60/Menhut-II/2014 tentang
Kriteria Penetapan Klasifikasi Daerah Aliran Sungai, hasil penyusunan klasifikasi DAS
yang dilakukan pada 478 DAS di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau, terdapat 357
DAS yang termasuk dalam kategori DAS yang harus dipertahankan dan 121 DAS
termasuk dalam kategori DAS yang dipulihkan daya dukungnya. Prioritas pemulihan
untuk masing-masing DAS dapat dicermati dari hasil skor kriteria/sub kriteria yang dinilai
secara rinci disajikan pada Tabel 3.17. berikut.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
47
Tabel 3.17. Hasil Penyusunan Klasifikasi DAS pada 31 SWP DAS (478 DAS) di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
No.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
Kode
Urut
DAS
0791
0766
0771
0713
0692
0762
0707
0702
0700
0701
0769
Kode DAS
DAS310791
DAS310766
DAS310771
DAS310713
DAS310692
DAS310762
DAS310707
DAS310702
DAS310700
DAS310701
DAS310769
Nama
DAS
Luas
(ha)
57,82
7,38
8,53
11,11
24,47
41,62
50,39
64,61
79,12
78,47
82,63
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
5
5
5
5
5
5
5
5
15
15
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
5
5
5
5
5
5
5
5
15
15
15
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
6,25
5
5
3,75
5
5
3,75
3,75
5
5
5
48
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
3,75
3,75
3,75
7,5
3,75
3,75
2,5
7,5
3,75
3,75
3,75
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
3
3
3
2
4
3
2
2
4
4
3
Skor x
Bobot
Banjir
3
1,5
3
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
2
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
0791
0766
0771
0713
0692
0762
0707
0702
0700
0701
0769
DAS310791
DAS310766
DAS310771
DAS310713
DAS310692
DAS310762
DAS310707
DAS310702
DAS310700
DAS310701
DAS310769
Nama
DAS
Luas
(ha)
57,82
7,38
8,53
11,11
24,47
41,62
50,39
64,61
79,12
78,47
82,63
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
3,75
3,75
3,75
2,25
3
3,75
2,25
2,25
3
3
3,75
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian
7,5
15
15
12,5
12,5
15
15
12,5
12,5
12,5
15
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
5,25
5,25
5,25
7
7
5,25
5,25
7
7
7
5,25
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
2,5
3,75
2,5
5
3,75
3,75
5
5
3,75
3,75
3,75
49
Skor x
Bobot Nilai
Bangunan
Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
2,5
2,5
2,5
2,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
2,5
2,5
7,5
7,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
Total
Skor x
Bobot
70,5
76,5
81,75
82
76
76,5
73
77
96
96
89
Keterangan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
Kode
Urut
DAS
0777
0693
0689
0704
0715
0714
0732
0738
0705
0712
0691
0736
0694
0690
0683
0682
0706
0695
0757
0760
0716
Kode DAS
DAS310777
DAS310693
DAS310689
DAS310704
DAS310715
DAS310714
DAS310732
DAS310738
DAS310705
DAS310712
DAS310691
DAS310736
DAS310694
DAS310690
DAS310683
DAS310682
DAS310706
DAS310695
DAS310757
DAS310760
DAS310716
Nama
DAS
Luas
(ha)
90,79
94,75
101,55
97,64
119,75
115,65
131,79
172,72
274,45
380,41
470,11
428,62
533,67
1189,08
1726,64
1806,07
3980,05
4027,95
3,25
8,01
14,32
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
30
10
10
15
10
10
30
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
5
5
15
15
5
7,5
15
5
15
15
15
12,5
12,5
15
15
7,5
15
10
5
5
5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
5
7,5
15
15
15
15
15
5
15
15
15
15
15
15
15
10
15
15
5
5
5
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
6,25
5
5
5
3,75
3,75
3,75
3,75
5
3,75
5
3,75
5
5
5
5
3,75
5
5
5
3,75
50
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
5
3,75
3,75
3,75
7,5
7,5
7,5
7,5
3,75
7,5
3,75
7,5
3,75
3,75
3,75
3,75
7,5
3,75
3,75
3,75
7,5
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
4
4
4
4
2
2
2
2
4
2
4
2
4
4
4
4
2
4
3
3
2
Skor x
Bobot
Banjir
3
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
3
3
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
2
3
2
2
3
3
2
3
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
0777
0693
0689
0704
0715
0714
0732
0738
0705
0712
0691
0736
0694
0690
0683
0682
0706
0695
0757
0760
0716
DAS310777
DAS310693
DAS310689
DAS310704
DAS310715
DAS310714
DAS310732
DAS310738
DAS310705
DAS310712
DAS310691
DAS310736
DAS310694
DAS310690
DAS310683
DAS310682
DAS310706
DAS310695
DAS310757
DAS310760
DAS310716
Nama
DAS
Luas
(ha)
90,79
94,75
101,55
97,64
119,75
115,65
131,79
172,72
274,45
380,41
470,11
428,62
533,67
1189,08
1726,64
1806,07
3980,05
4027,95
3,25
8,01
14,32
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
3
3
3
3
2,25
2,25
2,25
2,25
3
2,25
3
2,25
3
3
3,75
3,75
2,25
3
3,75
3,75
2,25
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
15
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
15
12,5
12,5
15
15
12,5
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
5,25
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
5,25
7
7
5,25
5,25
7
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
5
5
3,75
5
3,75
5
3,75
3,75
2,5
3,75
5
3,75
3,75
3,75
5
51
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
2,5
2,5
2,5
7,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
7,5
2,5
7,5
Total
Skor x
Bobot
80,75
78,5
96
120
87
88,5
101
77
96
116
96
93,5
93,5
96
97
86,5
97
91
81,5
76,5
82
Keterangan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
Kode
Urut
DAS
0733
0703
0792
0773
0758
0767
0756
0697
0696
0765
0793
0790
0789
0788
0774
0772
0776
0770
0755
0754
0752
Kode DAS
DAS310733
DAS310703
DAS310792
DAS310773
DAS310758
DAS310767
DAS310756
DAS310697
DAS310696
DAS310765
DAS310793
DAS310790
DAS310789
DAS310788
DAS310774
DAS310772
DAS310776
DAS310770
DAS310755
DAS310754
DAS310752
Nama
DAS
Luas
(ha)
24,36
33,52
62,87
6,43
184,61
8,01
4,42
23,89
193,32
3,45
1,92
74,96
45,83
3,29
1,44
1,05
9,78
4,47
1176,62
6,92
6,61
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
5
5
5
5
5
5
5
5
10
5
5
5
5
5
5
5
5
5
7,5
5
5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
5
5
5
5
5
5
5
5
15
5
5
7,5
7,5
5
5
5
5
5
10
10
10
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
3,75
5
6,25
5
5
5
5
5
5
5
6,25
6,25
6,25
6,25
5
5
6,25
5
3,75
3,75
3,75
52
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
7,5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
5
3,75
3,75
3,75
3,75
2,5
2,5
2,5
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
2
4
3
3
3
3
3
4
4
3
3
4
4
4
3
3
3
3
2
2
2
Skor x
Bobot
Banjir
1,5
1,5
3
3
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
3
3
3
3
3
3
3
3
1,5
1,5
1,5
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
0733
0703
0792
0773
0758
0767
0756
0697
0696
0765
0793
0790
0789
0788
0774
0772
0776
0770
0755
0754
0752
DAS310733
DAS310703
DAS310792
DAS310773
DAS310758
DAS310767
DAS310756
DAS310697
DAS310696
DAS310765
DAS310793
DAS310790
DAS310789
DAS310788
DAS310774
DAS310772
DAS310776
DAS310770
DAS310755
DAS310754
DAS310752
Nama
DAS
Luas
(ha)
24,36
33,52
62,87
6,43
184,61
8,01
4,42
23,89
193,32
3,45
1,92
74,96
45,83
3,29
1,44
1,05
9,78
4,47
1176,62
6,92
6,61
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
2,25
3
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3
3
3,75
3,75
2,25
2,25
2,25
3,75
3,75
3,75
3,75
2,25
2,25
2,25
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
12,5
12,5
7,5
15
15
15
15
12,5
12,5
15
7,5
7,5
7,5
7,5
15
15
15
15
15
15
15
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
7
7
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
7
7
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
5
3,75
2,5
2,5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
2,5
5
5
5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
53
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
3,75
3,75
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
3,75
3,75
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
2,5
2,5
2,5
7,5
2,5
2,5
7,5
2,5
2,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
2,5
7,5
7,5
2,5
7,5
7,5
Total
Skor x
Bobot
77
76
70,5
81,75
76,5
76,5
81,5
76
91
81,5
75,5
82,5
82,5
80
81,75
76,75
83
81,75
78
81,5
81,5
Keterangan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
54
55
56
57
58
59
60
61
62
63
64
65
66
67
68
69
70
71
72
73
74
Kode
Urut
DAS
0753
0751
0750
0749
0747
0748
0746
0745
0742
0744
0743
0740
0741
0737
0710
0709
0686
0687
0684
0699
0698
Kode DAS
DAS310753
DAS310751
DAS310750
DAS310749
DAS310747
DAS310748
DAS310746
DAS310745
DAS310742
DAS310744
DAS310743
DAS310740
DAS310741
DAS310737
DAS310710
DAS310709
DAS310686
DAS310687
DAS310684
DAS310699
DAS310698
Nama
DAS
Luas
(ha)
3,56
5,22
2,23
0,89
0,43
29,85
0,37
5,79
38,84
0,28
2371,7
5,27
523,43
2,47
3,62
8,55
8,31
51,02
54,78
342,32
372,19
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
5
5
5
5
5
5
5
5
15
15
5
15
5
5
5
5
5
5
5
10
12,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
10
10
10
10
5
10
5
5
15
5
10
15
5
5
5
5
5
5
5
15
15
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
5
5
5
54
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
7,5
7,5
7,5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
4
4
4
4
4
Skor x
Bobot
Banjir
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
54
55
56
57
58
59
60
61
62
63
64
65
66
67
68
69
70
71
72
73
74
0753
0751
0750
0749
0747
0748
0746
0745
0742
0744
0743
0740
0741
0737
0710
0709
0686
0687
0684
0699
0698
DAS310753
DAS310751
DAS310750
DAS310749
DAS310747
DAS310748
DAS310746
DAS310745
DAS310742
DAS310744
DAS310743
DAS310740
DAS310741
DAS310737
DAS310710
DAS310709
DAS310686
DAS310687
DAS310684
DAS310699
DAS310698
Nama
DAS
Luas
(ha)
3,56
5,22
2,23
0,89
0,43
29,85
0,37
5,79
38,84
0,28
2371,7
5,27
523,43
2,47
3,62
8,55
8,31
51,02
54,78
342,32
372,19
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
3
3
3
3
3
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
7
7
7
7
7
7
7
7
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
5
5
5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
55
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
2,5
7,5
2,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
2,5
2,5
Total
Skor x
Bobot
81,5
81,5
81,5
81,5
76,5
81,5
76,5
76,5
96,5
86,5
76,5
96,5
71,5
82
82
82
81
81
81
91
93,5
Keterangan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
75
76
77
78
79
80
81
82
83
84
85
86
87
88
89
90
91
92
93
94
95
Kode
Urut
DAS
0720
0719
0721
0722
0718
0717
0727
0729
0726
0730
0725
0724
0731
0728
0723
0735
0739
0761
0768
0775
0780
Kode DAS
DAS310720
DAS310719
DAS310721
DAS310722
DAS310718
DAS310717
DAS310727
DAS310729
DAS310726
DAS310730
DAS310725
DAS310724
DAS310731
DAS310728
DAS310723
DAS310735
DAS310739
DAS310761
DAS310768
DAS310775
DAS310780
Nama
DAS
Luas
(ha)
4,38
26,98
5,12
25,05
142,04
18,72
39,14
48,32
49,61
26,02
23,76
91,92
3,61
827,98
43,44
73,63
10,03
2,69
36,5
4,5
2,3
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
25
10
10
10
10
10
30
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
5
5
5
5
5
5
12,5
15
5
15
5
10
5
15
5
15
5
5
5
15
5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
5
5
5
5
15
5
15
15
5
15
5
15
5
15
5
15
5
5
5
15
5
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
5
3,75
56
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
3,75
3,75
3,75
7,5
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
3
3
3
3
Skor x
Bobot
Banjir
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
3
3
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
2
3
3
3
3
2
3
2
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
75
76
77
78
79
80
81
82
83
84
85
86
87
88
89
90
91
92
93
94
95
0720
0719
0721
0722
0718
0717
0727
0729
0726
0730
0725
0724
0731
0728
0723
0735
0739
0761
0768
0775
0780
DAS310720
DAS310719
DAS310721
DAS310722
DAS310718
DAS310717
DAS310727
DAS310729
DAS310726
DAS310730
DAS310725
DAS310724
DAS310731
DAS310728
DAS310723
DAS310735
DAS310739
DAS310761
DAS310768
DAS310775
DAS310780
Nama
DAS
Luas
(ha)
4,38
26,98
5,12
25,05
142,04
18,72
39,14
48,32
49,61
26,02
23,76
91,92
3,61
827,98
43,44
73,63
10,03
2,69
36,5
4,5
2,3
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
3,75
3,75
3,75
3
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
12,5
15
15
15
15
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
5,25
5,25
5,25
5,25
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
3,75
3,75
2,5
5
57
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
2,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
7,5
7,5
7,5
2,5
2,5
7,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
7,5
2,5
7,5
2,5
7,5
2,5
3,75
7,5
7,5
Total
Skor x
Bobot
82
82
82
77
87
82
93,5
97
77
97
77
91
82
111
82
97
82
76,5
77,75
121,75
82,25
Keterangan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
96
97
98
99
100
101
102
103
104
105
106
107
108
109
110
111
112
113
114
115
116
Kode
Urut
DAS
0779
0781
0782
0784
0783
0785
0787
0786
0794
0800
0795
0799
0798
0796
0797
0764
0763
0778
0688
0685
0708
Kode DAS
DAS310779
DAS310781
DAS310782
DAS310784
DAS310783
DAS310785
DAS310787
DAS310786
DAS310794
DAS310800
DAS310795
DAS310799
DAS310798
DAS310796
DAS310797
DAS310764
DAS310763
DAS310778
DAS310688
DAS310685
DAS310708
Nama
DAS
Luas (ha)
9,2
12,15
3,97
9,54
10
7,43
31,91
35,46
3,4
15,26
1,23
460,45
141,78
48,64
10,81
34,37
9,44
714,51
4799,46
11276,11
0,32
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
5
5
5
5
5
5
15
15
5
5
5
15
5
5
5
5
5
5
12,5
10
5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
5
5
5
5
5
5
12,5
12,5
5
5
5
15
5
5
5
5
5
5
15
15
5
3,75
3,75
3,75
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
6,25
5
5
3,75
58
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
7,5
7,5
7,5
5
5
5
5
5
3,75
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
3,75
3,75
5
3,75
3,75
2,5
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
3
3
3
4
4
4
4
4
3
5
5
5
5
5
5
3
3
4
4
4
2
Skor x
Bobot
Banjir
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
1,5
1,5
3
1,5
1,5
1,5
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
4
4
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama
DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
96
0779
DAS310779
9,2
3
15
5,25
5
3,75
2,5
7,5
82,25
Dipertahankan
97
0781
DAS310781
12,15
3
7,5
5,25
5
3,75
2,5
7,5
74,75
Dipertahankan
98
0782
DAS310782
3,97
3
7,5
5,25
5
3,75
7,5
7,5
79,75
Dipertahankan
99
0784
DAS310784
9,54
2,25
7,5
5,25
5
3,75
7,5
7,5
80
Dipertahankan
100
0783
DAS310783
10
2,25
7,5
5,25
5
3,75
7,5
7,5
80
Dipertahankan
101
0785
DAS310785
7,43
2,25
7,5
5,25
5
3,75
7,5
7,5
80
Dipertahankan
102
0787
DAS310787
31,91
2,25
7,5
5,25
5
3,75
7,5
7,5
98,5
Dipertahankan
103
0786
DAS310786
35,46
2,25
7,5
5,25
5
3,75
7,5
2,5
93,5
Dipertahankan
104
0794
DAS310794
3,4
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
78
Dipertahankan
105
0800
DAS310800
15,26
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
87,25
Dipertahankan
106
0795
DAS310795
1,23
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
87,25
Dipertahankan
107
0799
DAS310799
460,45
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
107,25
108
0798
DAS310798
141,78
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
87,25
Dipertahankan
109
0796
DAS310796
48,64
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
87,25
Dipertahankan
110
0797
DAS310797
10,81
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
87,25
Dipertahankan
111
0764
DAS310764
34,37
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
81,5
Dipertahankan
112
0763
DAS310763
9,44
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
76,5
Dipertahankan
113
0778
DAS310778
714,51
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
80,75
Dipertahankan
114
0688
DAS310688
4799,46
3
12,5
7
3,75
2,5
7,5
2,5
93,5
Dipertahankan
115
0685
DAS310685
11276,11
3
12,5
7
3,75
2,5
2,5
2,5
86
Dipertahankan
116
0708
DAS310708
0,32
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
74
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
59
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
117
118
119
120
121
122
123
124
125
126
127
128
129
130
131
132
133
134
135
136
137
Kode
Urut
DAS
0711
0734
0759
0563
0564
0562
0566
0567
0583
0568
0565
0561
0569
0570
0582
0581
0571
0572
0580
0579
0578
Kode DAS
DAS310711
DAS310734
DAS310759
DAS310563
DAS310564
DAS310562
DAS310566
DAS310567
DAS310583
DAS310568
DAS310565
DAS310561
DAS310569
DAS310570
DAS310582
DAS310581
DAS310571
DAS310572
DAS310580
DAS310579
DAS310578
Nama
DAS
Luas (ha)
664,11
1410,69
2723,74
145,2
170,8
285,23
276,43
358,4
2954,62
1711,45
901,12
1387,12
243,82
3334,86
459,87
355,46
218,65
335,25
316,68
711,31
357,99
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
20
10
10
10
10
10
10
10
10
30
30
25
30
30
10
10
30
30
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
12,5
15
5
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
10
15
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
15
15
5
7,5
10
7,5
7,5
7,5
15
15
15
15
15
15
15
12,5
15
15
10
15
15
3,75
3,75
5
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
6,25
60
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
7,5
7,5
3,75
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
2
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Skor x
Bobot
Banjir
1,5
1,5
1,5
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
2
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
117
118
119
120
121
122
123
124
125
126
127
128
129
130
131
132
133
134
135
136
137
0711
0734
0759
0563
0564
0562
0566
0567
0583
0568
0565
0561
0569
0570
0582
0581
0571
0572
0580
0579
0578
DAS310711
DAS310734
DAS310759
DAS310563
DAS310564
DAS310562
DAS310566
DAS310567
DAS310583
DAS310568
DAS310565
DAS310561
DAS310569
DAS310570
DAS310582
DAS310581
DAS310571
DAS310572
DAS310580
DAS310579
DAS310578
Nama
DAS
Luas (ha)
664,11
1410,69
2723,74
145,2
170,8
285,23
276,43
358,4
2954,62
1711,45
901,12
1387,12
243,82
3334,86
459,87
355,46
218,65
335,25
316,68
711,31
357,99
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
2,25
2,25
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
12,5
12,5
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
7
7
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
5
5
3,75
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
61
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
2,5
2,5
2,5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
5
5
6,25
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
2,5
2,5
2,5
5
2,5
2,5
6,25
5
2,5
2,5
2,5
Total
Skor x
Bobot
103,5
96
76,5
95,5
98
95,5
95,5
95,5
103
121,75
120,5
116,75
123
125,5
103
100,5
126,75
125,5
93
103
103
Keterangan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
138
139
140
141
142
143
144
145
146
147
148
149
150
151
152
153
154
155
156
157
158
Kode
Urut
DAS
0573
0577
0574
0576
0587
0588
0590
0589
0591
0592
0593
0586
0594
0608
0595
0596
0597
0603
0607
0606
0598
Kode DAS
DAS310573
DAS310577
DAS310574
DAS310576
DAS310587
DAS310588
DAS310590
DAS310589
DAS310591
DAS310592
DAS310593
DAS310586
DAS310594
DAS310608
DAS310595
DAS310596
DAS310597
DAS310603
DAS310607
DAS310606
DAS310598
Nama
DAS
Luas (ha)
1353,86
470,32
3153,72
440,21
605,58
794,62
1183,72
1072,4
371,26
1451,69
423,5
2171,37
3194,32
414,21
2052,15
750,51
376,11
1878,72
5148,32
222,22
673,3
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
30
10
30
15
20
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
10
15
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
12,5
12,5
15
12,5
15
15
7,5
10
12,5
7,5
12,5
15
7,5
15
12,5
15
15
15
15
15
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
15
10
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
6,25
6,25
6,25
6,25
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
62
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
5
5
5
5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
3
3
3
3
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
Skor x
Bobot
Banjir
3
3
3
3
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
3
3
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
138
139
140
141
142
143
144
145
146
147
148
149
150
151
152
153
154
155
156
157
158
0573
0577
0574
0576
0587
0588
0590
0589
0591
0592
0593
0586
0594
0608
0595
0596
0597
0603
0607
0606
0598
DAS310573
DAS310577
DAS310574
DAS310576
DAS310587
DAS310588
DAS310590
DAS310589
DAS310591
DAS310592
DAS310593
DAS310586
DAS310594
DAS310608
DAS310595
DAS310596
DAS310597
DAS310603
DAS310607
DAS310606
DAS310598
Nama
DAS
Luas (ha)
1353,86
470,32
3153,72
440,21
605,58
794,62
1183,72
1072,4
371,26
1451,69
423,5
2171,37
3194,32
414,21
2052,15
750,51
376,11
1878,72
5148,32
222,22
673,3
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
3,75
3,75
3,75
3,75
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
5,25
5,25
5,25
5,25
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
7
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
63
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
6,25
7,5
2,5
2,5
7,5
2,5
7,5
3,75
2,5
7,5
5
2,5
7,5
7,5
5
7,5
7,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
3,75
2,5
3,75
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
Total
Skor x
Bobot
121,75
95,5
124,25
105,5
104,5
95,75
83,25
85,75
92,25
83,25
93,25
92
83,25
95,75
90,75
90,75
95,75
95,75
93,25
94,75
100,75
Keterangan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
159
160
161
162
163
164
165
166
167
168
169
170
171
172
173
174
175
176
177
178
179
Kode
Urut
DAS
0605
0604
0599
0600
0601
0602
0533
0535
0538
0537
0536
0557
0556
0555
0554
0540
0553
0552
0539
0551
0550
Kode DAS
DAS310605
DAS310604
DAS310599
DAS310600
DAS310601
DAS310602
DAS310533
DAS310535
DAS310538
DAS310537
DAS310536
DAS310557
DAS310556
DAS310555
DAS310554
DAS310540
DAS310553
DAS310552
DAS310539
DAS310551
DAS310550
Nama
DAS
Luas (ha)
221,09
220,24
263,19
407,35
505,19
830,45
418,82
1901,64
5072,24
3155
558,49
510,93
156,61
459,9
559,21
1355,27
230,18
835,07
1356,73
1523,56
2693,23
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
10
10
10
10
10
20
10
20
10
30
30
30
30
10
30
30
10
30
30
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
15
12,5
15
15
12,5
15
10
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
12,5
15
15
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
12,5
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
64
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
2
2
2
2
2
2
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
Skor x
Bobot
Banjir
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
2
3
3
3
3
3
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
159
160
161
162
163
164
165
166
167
168
169
170
171
172
173
174
175
176
177
178
179
0605
0604
0599
0600
0601
0602
0533
0535
0538
0537
0536
0557
0556
0555
0554
0540
0553
0552
0539
0551
0550
DAS310605
DAS310604
DAS310599
DAS310600
DAS310601
DAS310602
DAS310533
DAS310535
DAS310538
DAS310537
DAS310536
DAS310557
DAS310556
DAS310555
DAS310554
DAS310540
DAS310553
DAS310552
DAS310539
DAS310551
DAS310550
Nama
DAS
Luas (ha)
221,09
220,24
263,19
407,35
505,19
830,45
418,82
1901,64
5072,24
3155
558,49
510,93
156,61
459,9
559,21
1355,27
230,18
835,07
1356,73
1523,56
2693,23
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
2,25
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
7
7
7
7
7
7
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
5,25
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
5
5
5
5
5
5
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
65
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
7,5
2,5
7,5
6,25
7,5
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
3,75
2,5
2,5
2,5
2,5
2,5
5
6,25
2,5
3,75
3,75
2,5
3,75
2,5
Total
Skor x
Bobot
92,25
93,25
95,75
95,75
93,25
95,75
93
110,25
99
109
99
119
119
121,5
122,75
99
120,25
112,75
99
119
119
Keterangan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
180
181
182
183
184
185
186
187
188
189
190
191
192
193
194
195
196
197
198
199
200
Kode
Urut
DAS
0541
0548
0549
0542
0547
0546
0543
0544
0545
0584
0585
0559
0575
0560
0532
0534
0558
0008
0007
0049
0156
Kode DAS
DAS310541
DAS310548
DAS310549
DAS310542
DAS310547
DAS310546
DAS310543
DAS310544
DAS310545
DAS310584
DAS310585
DAS310559
DAS310575
DAS310560
DAS310532
DAS310534
DAS310558
DAS310008
DAS310007
DAS310049
DAS310156
Nama
DAS
Luas (ha)
336,9
175,1
1412,93
2239,53
449,54
398,92
567,57
315,16
1684,49
25618,22
12120,82
440,48
327,62
211,27
248,86
633,78
2578,79
264,9
1347,34
711,49
291,17
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
10
10
25
10
10
10
10
10
10
10
10
10
20
10
10
30
25
10
10
10
10
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
12,5
15
10
15
5
15
15
12,5
5
10
12,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim
Aliran
10
15
15
15
15
15
15
15
15
15
15
12,5
15
15
5
15
15
12,5
15
15
15
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
5
6,25
6,25
6,25
5
5
6,25
5
5
5
5
66
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
3,75
5
5
5
3,75
3,75
5
3,75
3,75
6,25
3,75
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
4
3
3
3
4
4
3
4
4
2
3
Skor x
Bobot
Banjir
3
3
3
3
3
3
3
3
3
1,5
1,5
3
3
3
3
3
3
3
3
1,5
3
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan
Air
3
3
3
3
3
3
3
3
3
2
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
3
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama
DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
180
0541
DAS310541
336,9
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
94
Dipertahankan
181
0548
DAS310548
175,1
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
182
0549
DAS310549
1412,93
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
114
183
0542
DAS310542
2239,53
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
184
0547
DAS310547
449,54
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
185
0546
DAS310546
398,92
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
186
0543
DAS310543
567,57
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
187
0544
DAS310544
315,16
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
188
0545
DAS310545
1684,49
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
189
0584
DAS310584
25618,22
3
12,5
7
3,75
2,5
7,5
2,5
95
Dipertahankan
190
0585
DAS310585
12120,82
3
12,5
7
3,75
2,5
7,5
2,5
93,5
Dipertahankan
191
0559
DAS310559
440,48
3,75
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
100,5
Dipulihkan
192
0575
DAS310575
327,62
3,75
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
108
Dipulihkan
193
0560
DAS310560
211,27
3,75
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
103
Dipulihkan
194
0532
DAS310532
248,86
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
84
195
0534
DAS310534
633,78
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
124
Dipulihkan
196
0558
DAS310558
2578,79
3,75
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
118
Dipulihkan
197
0008
DAS310008
264,9
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
92
Dipertahankan
198
0007
DAS310007
1347,34
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
87
Dipertahankan
199
0049
DAS310049
711,49
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
94
Dipertahankan
200
0156
DAS310156
291,17
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
94,25
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
67
Dipulihkan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
201
0158
DAS310158
202
0021
DAS320021
203
0050
204
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
760,01
10
5
15
5
3,75
3
3
3
296748,5
15
7,5
15
3,75
7,5
2
1,5
2
DAS310050
1431,04
10
5
15
5
6,25
2
1,5
3
0022
DAS310022
31829,71
10
12,5
15
3,75
7,5
2
1,5
2
205
0017
DAS310017
6840,88
10
15
15
5
3,75
4
3
3
206
0024
DAS320024
3300876
10
5
15
3,75
7,5
2
1,5
2
207
0278
DAS310278
47384,72
10
12,5
15
6,25
5
4
3
4
208
0236
DAS330236
7816327
15
7,5
15
3,75
7,5
5
3
3
209
0232
DAS310232
558,44
10
15
15
6,25
3,75
3
3
4
210
0233
DAS310233
20176,9
30
12,5
15
6,25
3,75
3
3
4
211
0234
DAS310234
1784,43
20
15
15
6,25
3,75
3
3
4
212
0237
DAS310237
5302
10
12,5
15
3,75
7,5
5
3
4
213
0238
DAS310238
879,01
10
12,5
15
3,75
7,5
5
3
4
214
0239
DAS310239
6334,27
25
15
15
5
5
4
3
4
215
0240
DAS310240
331,76
10
15
15
5
5
4
3
4
216
0241
DAS310241
346,16
10
15
10
5
5
4
3
3
217
0242
DAS310242
480,96
10
15
10
5
5
4
3
4
218
0243
DAS320243
SAMBOJA KUALA
43636,41
30
15
15
5
5
4
3
3
219
0244
DAS310244
SAMBOJA
6412,29
30
15
15
5
5
4
3
4
220
0245
DAS310245
494,77
10
15
10
5
5
4
3
4
221
0246
DAS310246
600,06
25
15
15
5
5
4
3
4
BELAYAU
KAYAN
MAHAKAM
SAMBERA
AMBARAWANG
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
68
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
201
0158
DAS310158
202
0021
DAS320021
203
0050
204
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x
Bobot Nilai
Bangunan
Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
760,01
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
2,5
81,75
Dipertahankan
296748,5
2,25
12,5
7
5
2,5
2,5
2,5
88,5
Dipertahankan
DAS310050
1431,04
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
89
Dipertahankan
0022
DAS310022
31829,71
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
93,5
Dipertahankan
205
0017
DAS310017
6840,88
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
97
Dipertahankan
206
0024
DAS320024
3300876
2,25
15
7
5
2,5
2,5
6,25
87,25
Dipertahankan
207
0278
DAS310278
47384,72
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
100
Dipertahankan
208
0236
DAS330236
MAHAKAM
7816327
3
12,5
5,25
6,25
7,5
2,5
3,75
100,5
209
0232
DAS310232
558,44
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
99
210
0233
DAS310233
SAMBERA
20176,9
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
3,75
117,75
Dipulihkan
211
0234
DAS310234
1784,43
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
109
Dipulihkan
212
0237
DAS310237
5302
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
105,75
Dipulihkan
213
0238
DAS310238
879,01
2,25
15
5,25
6,25
6,25
7,5
2,5
105,75
Dipulihkan
214
0239
DAS310239
6334,27
2,25
15
5,25
3,75
6,25
7,5
2,5
118,5
Dipulihkan
215
0240
DAS310240
331,76
2,25
15
5,25
3,75
6,25
7,5
2,5
103,5
Dipulihkan
216
0241
DAS310241
346,16
2,25
15
5,25
3,75
6,25
7,5
2,5
97,5
Dipertahankan
217
0242
DAS310242
BELAYAU
KAYAN
218
0243
DAS320243
SAMBOJA
KUALA
219
0244
DAS310244
SAMBOJA
220
0245
DAS310245
221
0246
DAS310246
AMBARAWANG
Dipulihkan
Dipertahankan
480,96
2,25
15
5,25
3,75
6,25
7,5
2,5
98,5
Dipertahankan
43636,41
2,25
15
5,25
3,75
7,5
7,5
3,75
125
Dipulihkan
6412,29
2,25
15
5,25
3,75
7,5
7,5
2,5
124,75
Dipulihkan
494,77
2,25
15
5,25
3,75
6,25
7,5
2,5
98,5
600,06
2,25
15
5,25
3,75
7,5
7,5
2,5
119,75
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
69
Dipertahankan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
222
0247
DAS320247
SELOKAPI
223
0248
DAS310248
224
0249
225
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
10142,68
25
15
15
5
5
4
3
4
TERITIP
706,03
30
15
5
5
5
4
3
3
DAS310249
LAMARU
1803,76
30
15
15
5
5
4
3
4
0258
DAS320258
RIKO MANGGAR
190161,9
30
10
15
6,25
5
4
3
3
226
0250
DAS310250
MANGGAR
9973,39
30
15
15
7,5
5
4
3
4
227
0251
DAS310251
2078,95
25
15
15
7,5
5
4
3
4
228
0252
DAS310252
BATAKAN
762,34
30
15
15
7,5
7,5
6
3
3
229
0253
DAS310253
BATAKAN DS
548,75
30
15
15
7,5
7,5
6
3
3
230
0254
DAS310254
1503,97
30
15
15
7,5
7,5
6
3
3
231
0255
DAS310255
SEPINGGAN DS
473,05
10
15
15
7,5
7,5
6
3
3
232
0256
DAS310256
DAMAI
2927,85
30
15
15
7,5
7,5
6
3
4
233
0260
DAS310260
TUNAN
60692,95
10
7,5
15
3,75
7,5
6
3
3
234
0259
DAS310259
8825,17
10
12,5
15
3,75
7,5
6
3
4
235
0261
DAS310261
9694,21
10
10
15
3,75
7,5
6
3
4
236
0262
DAS310262
570,43
10
15
15
3,75
7,5
6
3
4
237
0263
DAS310263
2783,91
20
12,5
15
3,75
7,5
6
3
3
238
0264
DAS320264
TELAKE
389570,6
15
7,5
15
3,75
7,5
6
3
3
239
0268
DAS310268
KUARO DS 1
9662,78
10
10
15
6,25
5
4
3
3
240
0269
DAS310269
KUARO DS 2
1380,97
10
15
15
6,25
5
4
3
3
241
0271
DAS310271
784,84
10
12,5
15
5
7,5
6
3
3
242
0272
DAS310272
1463,14
10
12,5
15
5
7,5
6
3
4
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
70
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x
Bobot Nilai
Bangunan
Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
222
0247
DAS320247
SELOKAPI
10142,68
2,25
15
5,25
3,75
7,5
7,5
2,5
119,75
Dipulihkan
223
0248
DAS310248
TERITIP
706,03
2,25
15
3,5
3,75
7,5
7,5
2,5
112
Dipulihkan
224
0249
DAS310249
LAMARU
1803,76
2,25
15
3,5
3,75
7,5
7,5
5
125,5
Dipulihkan
225
0258
DAS320258
RIKO MANGGAR
190161,9
3,75
15
5,25
3,75
2,5
3,75
3,75
114
Dipulihkan
226
0250
DAS310250
MANGGAR
9973,39
2,25
15
3,5
3,75
7,5
7,5
2,5
125,5
Dipulihkan
227
0251
DAS310251
2078,95
2,25
15
3,5
3,75
7,5
7,5
2,5
120,5
Dipulihkan
228
0252
DAS310252
BATAKAN
762,34
2,25
15
3,5
6,25
5
7,5
6,25
132,75
Dipulihkan
229
0253
DAS310253
BATAKAN DS
548,75
2,25
15
3,5
6,25
5
7,5
5
131,5
Dipulihkan
230
0254
DAS310254
1503,97
2,25
15
3,5
6,25
3,75
7,5
3,75
129
Dipulihkan
473,05
2,25
15
3,5
6,25
5
7,5
2,5
109
Dipulihkan
Dipulihkan
231
0255
DAS310255
SEPINGGAN
DS
232
0256
DAS310256
DAMAI
2927,85
2,25
15
3,5
6,25
5
7,5
2,5
130
233
0260
DAS310260
TUNAN
60692,95
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
95,25
234
0259
DAS310259
8825,17
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
101,25
235
0261
DAS310261
9694,21
3
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
93,75
236
0262
DAS310262
570,43
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
103,75
Dipulihkan
237
0263
DAS310263
2783,91
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
110,25
Dipulihkan
238
0264
DAS320264
TELAKE
389570,6
3
15
5,25
3,75
2,5
2,5
3,75
96,5
Dipertahankan
239
0268
DAS310268
KUARO DS 1
9662,78
2,25
15
5,25
3,75
2,5
3,75
7,5
96,25
Dipertahankan
240
0269
DAS310269
KUARO DS 2
1380,97
2,25
15
5,25
3,75
2,5
6,25
7,5
103,75
Dipulihkan
241
0271
DAS310271
784,84
2,25
15
5,25
5
5
7,5
2,5
104,5
Dipulihkan
242
0272
DAS310272
1463,14
2,25
15
5,25
5
5
7,5
2,5
105,5
Dipulihkan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
71
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
243
0273
DAS310273
932,92
10
12,5
15
5
7,5
6
3
3
244
0274
DAS310274
7970,97
10
15
15
5
7,5
6
3
4
245
0275
DAS310275
1373,01
10
15
15
6,25
5
4
3
4
246
0276
DAS310276
2023,47
10
15
15
6,25
5
4
3
4
247
0277
DAS310277
140385,6
20
10
15
6,25
5
4
3
4
248
0280
DAS310280
1256,89
10
15
12,5
6,25
5
4
3
4
249
0281
DAS310281
1707,99
10
15
12,5
6,25
5
4
3
4
250
0282
DAS310282
682,43
10
15
15
6,25
5
4
3
3
251
0001
DAS310001
468380,5
10
7,5
15
5
3,75
4
3
3
252
0014
DAS310014
589,6
10
12,5
15
5
3,75
4
3
3
253
0013
DAS310013
257,05
10
7,5
15
5
3,75
4
3
2
254
0012
DAS310012
420,44
10
5
15
5
3,75
4
3
2
255
0015
DAS310015
732,56
10
10
15
5
3,75
4
3
3
256
0016
DAS310016
44793,9
10
7,5
15
5
3,75
4
3
3
257
0011
DAS310011
405,81
10
7,5
15
5
3,75
4
3
3
258
0010
DAS310010
1248,55
10
7,5
15
5
3,75
4
3
3
259
0006
DAS310006
393,52
10
7,5
5
5
3,75
4
3
3
260
0020
DAS320020
1600798
10
5
15
5
3,75
4
1,5
2
261
0005
DAS310005
1291,77
10
7,5
7,5
5
3,75
4
3
3
262
0004
DAS310004
3552,73
10
10
10
5
3,75
4
3
3
263
0019
DAS310019
1826,74
15
7,5
15
5
3,75
4
1,5
2
KERANG/SEGENDANG
SEBUKU
LINUWONGKAYAN
SESAYAP
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
72
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
243
0273
DAS310273
932,92
2,25
15
5,25
5
5
7,5
2,5
104,5
Dipulihkan
244
0274
DAS310274
7970,97
2,25
15
5,25
5
5
7,5
2,5
108
Dipulihkan
245
0275
DAS310275
1373,01
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
107,5
Dipulihkan
246
0276
DAS310276
2023,47
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
102,5
Dipulihkan
140385,6
3,75
15
5,25
3,75
2,5
6,25
2,5
106,25
Dipulihkan
Dipulihkan
KERANG/
SEGENDANG
247
0277
DAS310277
248
0280
DAS310280
1256,89
3,75
15
5,25
3,75
2,5
6,25
7,5
103,75
249
0281
DAS310281
1707,99
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
100
250
0282
DAS310282
682,43
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
101,5
Dipulihkan
251
0001
DAS310001
468380,5
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
3,75
87,75
Dipertahankan
252
0014
DAS310014
589,6
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
95,25
Dipertahankan
253
0013
DAS310013
257,05
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
88,5
Dipertahankan
254
0012
DAS310012
420,44
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
3,75
87,25
Dipertahankan
255
0015
DAS310015
732,56
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
92,75
Dipertahankan
256
0016
DAS310016
44793,9
3,75
15
7
2,5
2,5
7,5
2,5
92
Dipertahankan
257
0011
DAS310011
405,81
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
89,5
Dipertahankan
258
0010
DAS310010
1248,55
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
3,75
90,75
Dipertahankan
259
0006
DAS310006
260
0020
DAS320020
261
0005
262
263
SEBUKU
LINUWONGKAYAN
Dipertahankan
393,52
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
79,5
Dipertahankan
1600798
3
15
7
3,75
2,5
2,5
5
85
Dipertahankan
DAS310005
1291,77
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
82
Dipertahankan
0004
DAS310004
3552,73
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
87
Dipertahankan
0019
DAS310019
1826,74
3
12,5
7
3,75
2,5
7,5
2,5
92,5
Dipertahankan
SESAYAP
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
73
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
264
0018
DAS310018
361,24
10
7,5
5
5
3,75
4
1,5
3
265
0025
DAS310025
3823,68
10
12,5
15
3,75
7,5
2
1,5
3
266
0026
DAS310026
296,25
10
12,5
15
3,75
7,5
2
1,5
3
267
0027
DAS310027
195,31
10
15
15
3,75
7,5
2
1,5
3
268
0028
DAS310028
236,98
10
15
15
3,75
7,5
2
1,5
3
269
0029
DAS310029
3384,11
25
12,5
15
3,75
7,5
2
1,5
3
270
0030
DAS310030
3049,99
30
15
15
3,75
7,5
2
1,5
3
271
0031
DAS310031
959,83
30
15
15
3,75
7,5
2
1,5
2
272
0032
DAS310032
6861,34
30
10
15
3,75
7,5
2
1,5
3
273
0033
DAS310033
1815,87
10
7,5
15
3,75
7,5
2
1,5
3
274
0034
DAS310034
287,84
10
12,5
7,5
3,75
7,5
2
1,5
2
275
0035
DAS310035
320,25
10
7,5
5
3,75
7,5
2
1,5
2
276
0036
DAS310036
29177,12
10
10
15
3,75
7,5
2
1,5
3
277
0038
DAS310038
207,66
10
15
10
3,75
7,5
2
1,5
2
278
0039
DAS310039
14939,32
10
7,5
15
3,75
7,5
2
1,5
3
279
0037
DAS310037
291,34
10
15
7,5
3,75
7,5
2
1,5
2
280
0040
DAS310040
359,99
10
12,5
7,5
3,75
7,5
2
1,5
2
281
0042
DAS310042
7956,95
10
5
15
3,75
7,5
2
1,5
2
282
0043
DAS310043
3211,76
10
7,5
10
3,75
7,5
2
1,5
3
283
0041
DAS310041
1467,77
10
7,5
7,5
3,75
7,5
2
1,5
2
284
0044
DAS320044
920,81
10
15
10
3,75
7,5
2
1,5
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
74
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
264
0018
DAS310018
361,24
3
12,5
7
3,75
2,5
7,5
2,5
78,5
Dipertahankan
265
0025
DAS310025
3823,68
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
94,5
Dipertahankan
266
0026
DAS310026
296,25
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
94,5
Dipertahankan
267
0027
DAS310027
195,31
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
97
Dipertahankan
268
0028
DAS310028
236,98
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
97
Dipertahankan
269
0029
DAS310029
3384,11
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
109,5
Dipulihkan
270
0030
DAS310030
3049,99
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
6,25
120,75
Dipulihkan
271
0031
DAS310031
959,83
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
3,75
117,25
Dipulihkan
272
0032
DAS310032
6861,34
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
3,75
113,25
Dipulihkan
273
0033
DAS310033
1815,87
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
89,5
Dipertahankan
274
0034
DAS310034
287,84
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
86
Dipertahankan
275
0035
DAS310035
320,25
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
78,5
Dipertahankan
276
0036
DAS310036
29177,12
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
92
Dipertahankan
277
0038
DAS310038
207,66
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
91
Dipertahankan
278
0039
DAS310039
14939,32
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
3,75
90,75
Dipertahankan
279
0037
DAS310037
291,34
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
88,5
Dipertahankan
280
0040
DAS310040
359,99
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
86
Dipertahankan
281
0042
DAS310042
7956,95
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
3,75
87,25
Dipertahankan
282
0043
DAS310043
3211,76
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
84,5
Dipertahankan
283
0041
DAS310041
1467,77
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
81
Dipertahankan
284
0044
DAS320044
920,81
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
92
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
75
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
285
0045
DAS320045
2693,51
10
10
15
5
7,5
2
1,5
3
286
0046
DAS310046
282,35
10
15
15
5
7,5
2
1,5
4
287
0047
DAS310047
425,87
10
12,5
15
5
6,25
2
1,5
4
288
0051
DAS310051
1344,73
10
10
15
5
6,25
2
1,5
4
289
0048
DAS320048
28348,26
10
5
15
5
6,25
2
1,5
3
290
0057
DAS310057
931,22
10
15
15
5
6,25
2
1,5
3
291
0058
DAS320058
1690443
10
5
15
5
6,25
2
1,5
2
292
0061
DAS310061
1114,09
10
5
15
5
3,75
3
1,5
3
293
0063
DAS310063
117,07
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
3
294
0064
DAS310064
444,14
10
5
5
5
3,75
3
1,5
3
295
0065
DAS320065
128304,9
10
5
15
6,25
3,75
3
1,5
3
296
0068
DAS310068
204,84
10
5
5
5
3,75
3
1,5
3
297
0069
DAS310069
338,77
10
10
10
5
3,75
3
1,5
3
298
0071
DAS310071
667,16
10
12,5
12,5
5
3,75
3
1,5
3
299
0066
DAS320066
61466,8
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
300
0070
DAS310070
270,65
10
10
12,5
5
3,75
3
1,5
3
301
0072
DAS310072
5172,03
10
15
12,5
5
3,75
3
1,5
3
302
0073
DAS310073
433,21
10
12,5
10
5
3,75
3
1,5
4
303
0074
DAS310074
21053,65
10
7,5
12,5
5
3,75
3
1,5
3
304
0075
DAS310075
937,34
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
4
305
0076
DAS310076
372,93
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
4
BERAU
TABALAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
76
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
285
0045
DAS320045
2693,51
2,25
15
5,25
5
2,5
7,5
2,5
94
286
0046
DAS310046
282,35
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
101,25
287
0047
DAS310047
425,87
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
97,5
Dipertahankan
288
0051
DAS310051
1344,73
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
95
Dipertahankan
289
0048
DAS320048
28348,26
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
89
Dipertahankan
290
0057
DAS310057
931,22
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
99
Dipertahankan
291
0058
DAS320058
1690443
2,25
15
5,25
5
3,75
2,5
3,75
84,25
Dipertahankan
292
0061
DAS310061
1114,09
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
85,25
Dipertahankan
293
0063
DAS310063
117,07
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
77,75
Dipertahankan
294
0064
DAS310064
444,14
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
75,25
Dipertahankan
295
0065
DAS320065
128304,9
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
82,75
Dipertahankan
296
0068
DAS310068
204,84
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
75,25
Dipertahankan
297
0069
DAS310069
338,77
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
85,25
Dipertahankan
298
0071
DAS310071
667,16
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
90,25
Dipertahankan
299
0066
DAS320066
61466,8
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
2,5
82,75
Dipertahankan
300
0070
DAS310070
270,65
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
87,75
Dipertahankan
301
0072
DAS310072
5172,03
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
92,75
Dipertahankan
302
0073
DAS310073
433,21
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
88,75
Dipertahankan
303
0074
DAS310074
21053,65
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
81,5
Dipertahankan
304
0075
DAS310075
937,34
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
80
Dipertahankan
305
0076
DAS310076
372,93
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
80
Dipertahankan
BERAU
TABALAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
77
Dipertahankan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
306
0077
DAS310077
16588,56
10
7,5
12,5
5
3,75
3
1,5
3
307
0078
DAS310078
278,35
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
4
308
0079
DAS310079
563,82
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
4
309
0080
DAS310080
4421,59
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
3
310
0081
DAS310081
1356,48
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
3
311
0082
DAS310082
2307,03
10
5
10
5
3,75
3
1,5
3
312
0083
DAS310083
1189,58
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
3
313
0084
DAS320084
43358,45
10
5
15
5
3,75
3
1,5
3
314
0085
DAS310085
537,64
10
5
5
5
3,75
3
1,5
3
315
0087
DAS310087
240,61
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
3
316
0092
DAS310092
610,75
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
317
0090
DAS320090
12560,11
10
5
15
5
3,75
3
1,5
3
318
0095
DAS310095
308,91
10
5
12,5
5
3,75
3
1,5
2
319
0091
DAS310091
1221,75
10
5
5
5
3,75
3
1,5
3
320
0093
DAS310093
1015,76
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
321
0096
DAS310096
272,92
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
322
0094
DAS310094
3912,72
10
5
15
5
3,75
3
1,5
3
323
0099
DAS310099
428,52
10
10
15
5
3,75
3
1,5
3
324
0100
DAS310100
429,41
10
10
15
5
3,75
3
1,5
3
325
0101
DAS310101
263,42
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
326
0102
DAS310102
446,93
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
78
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
306
0077
DAS310077
16588,56
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
81,5
Dipertahankan
307
0078
DAS310078
278,35
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
80
Dipertahankan
308
0079
DAS310079
563,82
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
80
Dipertahankan
309
0080
DAS310080
4421,59
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
79
Dipertahankan
310
0081
DAS310081
1356,48
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
79
Dipertahankan
311
0082
DAS310082
2307,03
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
81,5
Dipertahankan
312
0083
DAS310083
1189,58
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
79
Dipertahankan
313
0084
DAS320084
43358,45
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
81,5
Dipertahankan
314
0085
DAS310085
537,64
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
76,5
Dipertahankan
315
0087
DAS310087
240,61
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
79
Dipertahankan
316
0092
DAS310092
610,75
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
317
0090
DAS320090
12560,11
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
86,5
Dipertahankan
318
0095
DAS310095
308,91
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
83
Dipertahankan
319
0091
DAS310091
1221,75
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
76,5
Dipertahankan
320
0093
DAS310093
1015,76
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
321
0096
DAS310096
272,92
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
322
0094
DAS310094
3912,72
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
86,5
Dipertahankan
323
0099
DAS310099
428,52
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
91,5
Dipertahankan
324
0100
DAS310100
429,41
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
91,5
Dipertahankan
325
0101
DAS310101
263,42
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
326
0102
DAS310102
446,93
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
79
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
327
0103
DAS310103
465,33
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
328
0104
DAS310104
1988,63
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
329
0105
DAS310105
203,11
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
330
0107
DAS310107
374,31
10
10
15
5
3,75
3
1,5
3
331
0108
DAS310108
246,41
10
10
15
5
3,75
3
1,5
3
332
0109
DAS310109
596,96
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
2
333
0111
DAS310111
312,05
10
12,5
15
5
3,75
3
1,5
3
334
0112
DAS310112
116,29
10
15
15
5
3,75
3
1,5
3
335
0113
DAS310113
142,52
10
15
15
5
3,75
3
1,5
3
336
0114
DAS310114
395,39
10
15
15
5
3,75
3
1,5
3
337
0115
DAS310115
498,76
10
15
15
5
3,75
3
1,5
3
338
0110
DAS310110
731,78
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
339
0116
DAS310116
1709,25
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
340
0117
DAS310117
248,41
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
341
0118
DAS320118
13634,9
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
342
0119
DAS320119
1956,59
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
343
0123
DAS310123
1016,72
10
5
15
5
3,75
3
1,5
3
344
0121
DAS320121
1405,07
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
345
0125
DAS310125
656,88
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
346
0126
DAS320126
603,36
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
347
0127
DAS310127
313,39
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
80
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
327
0103
DAS310103
465,33
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
328
0104
DAS310104
1988,63
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
329
0105
DAS310105
203,11
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
330
0107
DAS310107
374,31
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
91,5
Dipertahankan
331
0108
DAS310108
246,41
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
91,5
Dipertahankan
332
0109
DAS310109
596,96
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
88
Dipertahankan
333
0111
DAS310111
312,05
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
94
Dipertahankan
334
0112
DAS310112
116,29
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
96,5
Dipertahankan
335
0113
DAS310113
142,52
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
96,5
Dipertahankan
336
0114
DAS310114
395,39
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
96,5
Dipertahankan
337
0115
DAS310115
498,76
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
96,5
Dipertahankan
338
0110
DAS310110
731,78
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
339
0116
DAS310116
1709,25
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
340
0117
DAS310117
248,41
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
341
0118
DAS320118
13634,9
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
342
0119
DAS320119
1956,59
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
6,25
89,25
Dipertahankan
343
0123
DAS310123
1016,72
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
3,75
82,75
Dipertahankan
344
0121
DAS320121
1405,07
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
7,5
85,5
Dipertahankan
345
0125
DAS310125
656,88
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
7,5
85,5
Dipertahankan
346
0126
DAS320126
603,36
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
7,5
85,5
Dipertahankan
347
0127
DAS310127
313,39
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
80,5
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
81
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
348
0128
DAS310128
636,59
20
7,5
15
5
3,75
3
1,5
2
349
0129
DAS320129
2559,45
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
350
0138
DAS310138
331,88
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
351
0139
DAS310139
327,81
30
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
352
0136
DAS310136
261,01
30
10
15
5
3,75
3
1,5
3
353
0137
DAS310137
191,07
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
354
0141
DAS310141
283,55
30
7,5
15
5
3,75
3
3
3
355
0130
DAS320130
592,76
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
356
0140
DAS310140
326,98
30
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
357
0131
DAS320131
3738,43
15
5
15
5
3,75
3
1,5
2
358
0142
DAS310142
371,24
10
7,5
15
5
3,75
3
3
3
359
0132
DAS310132
150,11
30
12,5
15
5
3,75
3
1,5
3
360
0133
DAS320133
206,99
30
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
361
0135
DAS310135
237,29
30
10
15
5
3,75
3
1,5
3
362
0134
DAS310134
169,16
30
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
363
0143
DAS320143
6962,55
20
5
15
5
3,75
3
3
2
364
0144
DAS320144
580,99
30
12,5
15
5
3,75
3
3
3
365
0145
DAS310145
672,92
30
12,5
15
5
3,75
3
3
3
366
0146
DAS310146
399,21
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
367
0200
DAS320200
536529,4
15
7,5
15
6,25
3,75
3
3
3
368
0147
DAS310147
974,63
10
7,5
15
5
3,75
3
3
3
KARANGAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
82
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
348
0128
DAS310128
636,59
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
93
Dipertahankan
349
0129
DAS320129
2559,45
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
3,75
81,75
Dipertahankan
350
0138
DAS310138
331,88
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
3,75
86,75
Dipertahankan
351
0139
DAS310139
327,81
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
6,25
112,75
Dipulihkan
352
0136
DAS310136
261,01
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
116,5
Dipulihkan
353
0137
DAS310137
191,07
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
90,5
354
0141
DAS310141
283,55
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
5
111,75
355
0130
DAS320130
592,76
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
356
0140
DAS310140
326,98
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
3,75
110,25
357
0131
DAS320131
3738,43
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
85,5
Dipertahankan
358
0142
DAS310142
371,24
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
89,25
Dipertahankan
359
0132
DAS310132
150,11
3,75
15
5,25
3,75
2,5
5
7,5
116,5
Dipulihkan
360
0133
DAS320133
206,99
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
5
106,5
Dipulihkan
361
0135
DAS310135
237,29
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
116,5
Dipulihkan
362
0134
DAS310134
169,16
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
7,5
114
Dipulihkan
363
0143
DAS320143
6962,55
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
92
364
0144
DAS320144
580,99
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
114,25
Dipulihkan
365
0145
DAS310145
672,92
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
5
116,75
Dipulihkan
366
0146
DAS310146
399,21
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
3,75
95,5
Dipertahankan
367
0200
DAS320200
536529,4
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
91,75
Dipertahankan
368
0147
DAS310147
974,63
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
3,75
90,5
Dipertahankan
KARANGAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
83
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipertahankan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
369
0148
DAS310148
414,3
10
7,5
15
5
3,75
3
3
3
370
0149
DAS310149
1093,3
10
5
15
5
3,75
3
3
3
371
0150
DAS310150
322,35
10
10
15
5
3,75
3
3
5
372
0152
DAS310152
1006,67
10
10
15
5
3,75
3
3
3
373
0151
DAS310151
139,62
10
15
15
5
3,75
3
3
3
374
0155
DAS310155
1515,35
10
5
15
5
3,75
3
3
3
375
0154
DAS310154
290,77
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
376
0157
DAS310157
2712,31
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
377
0199
DAS310199
226,59
10
15
15
6,25
3,75
3
3
3
378
0198
DAS310198
440,2
10
15
15
6,25
3,75
3
3
3
379
0197
DAS310197
183,67
10
15
15
6,25
3,75
3
3
3
380
0196
DAS310196
772,94
10
15
15
6,25
3,75
3
3
3
381
0195
DAS310195
36789,76
10
10
15
5
3,75
3
3
3
382
0159
DAS310159
11927,93
15
7,5
15
5
3,75
3
3
3
383
0175
DAS310175
25659,27
10
10
15
5
3,75
3
3
3
384
0174
DAS310174
797,92
15
5
15
5
3,75
3
3
2
385
0173
DAS310173
339,9
30
5
15
5
3,75
3
3
2
386
0176
DAS310176
2015,68
10
7,5
15
5
3,75
3
3
3
387
0160
DAS310160
789,72
30
7,5
15
5
3,75
3
3
3
388
0189
DAS320189
211691,3
10
5
15
5
3,75
3
3
3
389
0172
DAS310172
384,07
30
5
15
5
3,75
3
3
2
MANUBAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
84
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
369
0148
DAS310148
414,3
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
7,5
94,25
Dipertahankan
370
0149
DAS310149
1093,3
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
7,5
91,75
Dipertahankan
371
0150
DAS310150
322,35
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
7,5
98,75
Dipertahankan
372
0152
DAS310152
1006,67
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
6,25
95,5
Dipertahankan
373
0151
DAS310151
139,62
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
7,5
101,75
374
0155
DAS310155
1515,35
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
5
89,25
Dipertahankan
375
0154
DAS310154
290,77
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
5
96,75
Dipertahankan
376
0157
DAS310157
2712,31
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
5
96,75
Dipertahankan
377
0199
DAS310199
226,59
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
98
Dipertahankan
378
0198
DAS310198
440,2
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
98
Dipertahankan
379
0197
DAS310197
183,67
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
98
Dipertahankan
380
0196
DAS310196
772,94
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
98
Dipertahankan
381
0195
DAS310195
36789,76
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
91,75
Dipertahankan
382
0159
DAS310159
11927,93
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
5
91,75
Dipertahankan
383
0175
DAS310175
25659,27
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
6,25
95,5
Dipertahankan
384
0174
DAS310174
797,92
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
87
Dipertahankan
385
0173
DAS310173
339,9
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
7,5
105,75
386
0176
DAS310176
2015,68
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
89,25
Dipertahankan
387
0160
DAS310160
789,72
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
105,5
Dipulihkan
388
0189
DAS320189
211691,3
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
2,5
81,75
Dipertahankan
389
0172
DAS310172
384,07
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
7,5
105,75
MANUBAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
85
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
390
0177
DAS310177
146,69
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
391
0178
DAS310178
439,27
10
10
15
5
3,75
3
3
3
392
0179
DAS310179
5586,87
10
15
15
5
3,75
3
3
3
393
0201
DAS310201
794,81
10
15
15
6,25
5
4
3
3
394
0161
DAS310161
823,81
30
10
15
5
3,75
3
3
3
395
0180
DAS310180
237,6
10
15
15
5
3,75
3
3
3
396
0181
DAS310181
358
10
15
15
5
3,75
3
3
3
397
0162
DAS310162
10765,13
10
10
15
5
3,75
3
3
3
398
0188
DAS310188
357,52
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
399
0193
DAS310193
15020,5
20
15
15
5
3,75
3
3
3
400
0187
DAS310187
347,29
10
15
15
5
3,75
3
3
3
401
0169
DAS310169
467,19
25
12,5
15
5
3,75
3
3
3
402
0192
DAS310192
1086,46
10
15
15
5
3,75
3
3
3
403
0182
DAS310182
1072,02
10
15
15
5
3,75
3
3
3
404
0186
DAS310186
734,83
10
15
15
5
3,75
3
3
3
405
0185
DAS310185
6152,16
10
15
15
5
3,75
3
3
3
406
0183
DAS310183
327,26
10
15
15
5
3,75
3
3
3
407
0171
DAS310171
444,53
30
5
15
5
3,75
3
3
2
408
0184
DAS310184
281,49
10
15
15
5
3,75
3
3
3
409
0165
DAS310165
156,04
10
5
15
5
3,75
3
3
3
410
0208
DAS310208
2665,45
10
10
15
6,25
5
4
3
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
86
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
390
0177
DAS310177
146,69
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
94,25
Dipertahankan
391
0178
DAS310178
439,27
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
91,75
Dipertahankan
392
0179
DAS310179
5586,87
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
393
0201
DAS310201
794,81
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
100,75
Dipulihkan
394
0161
DAS310161
823,81
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
5
109,25
Dipulihkan
395
0180
DAS310180
237,6
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
396
0181
DAS310181
358
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
397
0162
DAS310162
10765,13
3,75
15
5,25
2,5
2,5
3,75
3,75
89,25
Dipertahankan
398
0188
DAS310188
357,52
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
94,25
Dipertahankan
399
0193
DAS310193
15020,5
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
106,75
400
0187
DAS310187
347,29
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
401
0169
DAS310169
467,19
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
105,5
Dipulihkan
402
0192
DAS310192
1086,46
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
403
0182
DAS310182
1072,02
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
404
0186
DAS310186
734,83
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
405
0185
DAS310185
6152,16
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
406
0183
DAS310183
327,26
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
407
0171
DAS310171
444,53
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
7,5
105,75
408
0184
DAS310184
281,49
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,75
Dipertahankan
409
0165
DAS310165
156,04
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
86,75
Dipertahankan
410
0208
DAS310208
2665,45
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
3,75
97
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
87
Dipulihkan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
411
0168
DAS310168
516,07
20
5
15
5
3,75
3
3
3
412
0209
DAS310209
2110,79
10
12,5
15
6,25
5
4
3
3
413
0167
DAS310167
545,96
10
7,5
15
5
3,75
3
3
3
414
0163
DAS310163
279,62
10
7,5
15
5
3,75
3
3
3
415
0206
DAS310206
305,84
10
10
15
6,25
5
4
3
3
416
0205
DAS310205
4346,91
10
15
15
6,25
5
4
3
3
417
0210
DAS310210
834,97
10
15
15
6,25
5
4
3
3
418
0204
DAS310204
776,76
10
5
15
6,25
5
4
3
3
419
0211
DAS310211
5199,66
10
15
15
6,25
5
4
3
3
420
0212
DAS310212
235,57
10
15
15
6,25
5
4
3
3
421
0213
DAS310213
20665,29
10
15
15
6,25
5
4
3
3
422
0215
DAS310215
845,73
30
15
15
6,25
5
4
3
3
423
0216
DAS310216
5250,67
30
15
15
3,75
7,5
3
3
3
424
0218
DAS310218
782,3
30
12,5
15
3,75
7,5
3
3
3
425
0221
DAS320221
22533,53
30
10
15
3,75
7,5
3
3
3
426
0223
DAS310223
666,33
30
15
15
6,25
7,5
4
3
4
427
0224
DAS310224
875,27
10
12,5
12,5
6,25
5
4
3
3
428
0227
DAS310227
1153,88
30
15
15
6,25
3,75
3
3
4
429
0229
DAS320229
2583
10
15
12,5
6,25
3,75
3
3
4
430
0088
DAS310088
11273,87
10
5
15
5
3,75
3
1,5
3
431
0089
DAS310089
3145,3
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
SANGKIMA
DUMAIRING
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
88
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
411
0168
DAS310168
516,07
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
2,5
91,75
Dipertahankan
412
0209
DAS310209
2110,79
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
98,25
Dipertahankan
413
0167
DAS310167
545,96
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
89,25
Dipertahankan
414
0163
DAS310163
279,62
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
89,25
Dipertahankan
415
0206
DAS310206
305,84
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
95,75
Dipertahankan
416
0205
DAS310205
4346,91
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
100,75
Dipulihkan
417
0210
DAS310210
834,97
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
5
103,25
Dipulihkan
418
0204
DAS310204
776,76
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
90,75
Dipertahankan
419
0211
DAS310211
5199,66
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
6,25
104,5
Dipulihkan
420
0212
DAS310212
235,57
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
100,75
Dipulihkan
421
0213
DAS310213
20665,29
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
100,75
Dipulihkan
422
0215
DAS310215
845,73
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
120,75
Dipulihkan
423
0216
DAS310216
5250,67
3
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
122,25
Dipulihkan
424
0218
DAS310218
782,3
3
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
119,75
Dipulihkan
425
0221
DAS320221
22533,53
3
10
5,25
5
3,75
3,75
3,75
109,75
Dipulihkan
426
0223
DAS310223
666,33
2,25
7,5
5,25
5
3,75
7,5
2,5
118,5
Dipulihkan
427
0224
DAS310224
875,27
2,25
7,5
5,25
5
3,75
2,5
2,5
85
428
0227
DAS310227
1153,88
3,75
7,5
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
111,5
429
0229
DAS320229
2583
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,5
Dipertahankan
430
0088
DAS310088
11273,87
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
81,5
Dipertahankan
431
0089
DAS310089
3145,3
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
89
Dipertahankan
SANGKIMA
DUMAIRING
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
89
Dipertahankan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
432
0098
DAS310098
2527,23
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
433
0120
DAS310120
743,07
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
434
0122
DAS310122
268,71
10
7,5
15
5
3,75
3
1,5
3
435
0203
DAS310203
302,9
10
5
7,5
6,25
5
4
3
3
436
0097
DAS310097
672,34
10
10
15
5
3,75
3
1,5
3
437
0202
DAS310202
1115,86
10
12,5
15
6,25
5
4
3
3
438
0164
DAS310164
130,3
10
5
15
5
3,75
3
3
3
439
0228
DAS310228
5548,71
30
15
15
6,25
3,75
3
3
4
440
0166
DAS310166
470,5
10
5
15
5
3,75
3
3
3
441
0270
DAS310270
438544,3
15
7,5
15
5
7,5
6
3
3
442
0266
DAS310266
32562,76
10
7,5
15
6,25
5
4
3
3
443
0279
DAS310279
JENGERU
28965,56
10
12,5
12,5
6,25
5
4
3
4
444
0267
DAS310267
ADANG KUARO
39969,72
10
7,5
15
6,25
5
4
3
3
445
0265
DAS310265
ADANG
24391,81
10
10
12,5
6,25
5
4
3
4
446
0023
DAS310023
15080,76
10
7,5
15
3,75
7,5
2
1,5
2
447
0009
DAS310009
564,16
10
7,5
15
5
3,75
4
3
3
448
0002
DAS310002
539933,8
10
5
15
5
3,75
4
3
3
449
0106
DAS310106
4945,75
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
450
0124
DAS310124
500,19
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
451
0153
DAS310153
146,16
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
452
0170
DAS310170
273,26
30
7,5
15
5
3,75
3
3
3
KENDILO
SEBAKUNG
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
90
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
432
0098
DAS310098
2527,23
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
433
0120
DAS310120
743,07
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
6,25
84,25
Dipertahankan
434
0122
DAS310122
268,71
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
84
Dipertahankan
435
0203
DAS310203
302,9
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
83,25
Dipertahankan
436
0097
DAS310097
672,34
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
91,5
Dipertahankan
437
0202
DAS310202
1115,86
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
98,25
Dipertahankan
438
0164
DAS310164
130,3
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
86,75
Dipertahankan
439
0228
DAS310228
5548,71
3,75
10
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
114
440
0166
DAS310166
441
0270
DAS310270
442
0266
DAS310266
443
0279
DAS310279
444
0267
445
Dipulihkan
470,5
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
86,75
438544,3
2,25
15
5,25
5
6,25
2,5
3,75
102
32562,76
2,25
15
5,25
3,75
2,5
3,75
2,5
88,75
Dipertahankan
JENGERU
28965,56
3,75
15
5,25
3,75
2,5
6,25
2,5
96,25
Dipertahankan
DAS310267
ADANG KUARO
39969,72
2,25
15
5,25
3,75
2,5
2,5
2,5
87,5
Dipertahankan
0265
DAS310265
ADANG
24391,81
2,25
15
5,25
3,75
2,5
6,25
2,5
92,25
Dipertahankan
446
0023
DAS310023
15080,76
2,25
12,5
7
5
2,5
7,5
2,5
88,5
Dipertahankan
447
0009
DAS310009
564,16
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
89,5
Dipertahankan
448
0002
DAS310002
539933,8
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
3,75
84
Dipertahankan
449
0106
DAS310106
4945,75
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
450
0124
DAS310124
500,19
3,75
15
5,25
3,75
2,5
2,5
7,5
85,5
Dipertahankan
451
0153
DAS310153
146,16
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
3,75
95,5
Dipertahankan
452
0170
DAS310170
273,26
3,75
15
5,25
2,5
2,5
2,5
7,5
109,25
KENDILO
SEBAKUNG
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
91
Dipertahankan
Dipulihkan
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
453
0207
DAS310207
454
0214
DAS310214
455
0217
DAS310217
456
0220
DAS320220
457
0222
DAS310222
458
0225
DAS310225
459
0226
DAS310226
460
0230
DAS320230
461
0235
DAS310235
462
0257
DAS310257
463
0052
464
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
19878,12
10
10
15
6,25
5
4
3
3
328286,6
15
12,5
15
6,25
5
4
3
3
1906,94
30
15
15
3,75
7,5
3
3
3
SANGATA
190857,5
20
10
15
3,75
7,5
3
3
3
SANGANAKAN
33299,95
30
7,5
15
3,75
7,5
3
3
3
7601,71
25
15
15
6,25
5
4
3
3
BENGALON
2332,75
15
15
15
6,25
3,75
3
3
4
130059,5
20
7,5
15
6,25
3,75
3
3
3
2838
10
15
15
6,25
3,75
3
3
4
713,13
30
15
15
7,5
7,5
6
3
3
DAS310052
5284,69
10
7,5
15
5
6,25
2
1,5
3
0055
DAS310055
534,92
10
15
15
5
6,25
2
1,5
2
465
0054
DAS310054
2831,26
10
10
15
5
6,25
2
1,5
3
466
0056
DAS310056
855,36
10
15
15
5
6,25
2
1,5
2
467
0059
DAS310059
644,65
10
5
5
5
3,75
3
1,5
2
468
0060
DAS310060
1086,17
10
5
7,5
5
3,75
3
1,5
3
469
0062
DAS310062
587,49
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
470
0067
DAS310067
1867,2
10
5
12,5
5
3,75
3
1,5
3
471
0190
DAS310190
409,35
10
5
5
5
3,75
3
3
3
472
0191
DAS310191
2369,25
10
12,5
15
5
3,75
3
3
3
473
0219
DAS310219
8648,79
30
15
15
3,75
7,5
3
3
3
SANTAN 1
KLANDASAN ULU
LIPAT
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
92
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
453
0207
DAS310207
454
0214
DAS310214
455
0217
DAS310217
456
0220
DAS320220
457
0222
DAS310222
458
0225
459
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
19878,12
3
15
5,25
3,75
2,5
5
2,5
93,25
Dipertahankan
328286,6
3
15
5,25
3,75
2,5
7,5
3,75
104,5
Dipulihkan
1906,94
3
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
122,25
Dipulihkan
SANGATA
190857,5
3
15
5,25
5
3,75
3,75
2,5
103,5
Dipulihkan
SANGANAKAN
33299,95
3
7,5
5,25
5
3,75
3,75
3,75
104,75
Dipulihkan
DAS310225
7601,71
2,25
7,5
5,25
5
3,75
6,25
2,5
108,75
Dipulihkan
0226
DAS310226
2332,75
3,75
7,5
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
96,5
Dipertahankan
460
0230
DAS320230
130059,5
2,25
10
5,25
2,5
2,5
2,5
2,5
89
Dipertahankan
461
0235
DAS310235
2838
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
99
Dipertahankan
462
0257
DAS310257
713,13
2,25
15
3,5
6,25
5
7,5
7,5
134
Dipulihkan
463
0052
DAS310052
5284,69
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
91,5
Dipertahankan
464
0055
DAS310055
534,92
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
98
Dipertahankan
465
0054
DAS310054
2831,26
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
94
Dipertahankan
466
0056
DAS310056
855,36
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
98
Dipertahankan
467
0059
DAS310059
644,65
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
74,25
Dipertahankan
468
0060
DAS310060
1086,17
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
77,75
Dipertahankan
469
0062
DAS310062
587,49
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
84,25
Dipertahankan
470
0067
DAS310067
1867,2
3,75
15
5,25
2,5
2,5
5
2,5
80,25
Dipertahankan
471
0190
DAS310190
409,35
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
76,75
Dipertahankan
472
0191
DAS310191
2369,25
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
94,25
Dipertahankan
473
0219
DAS310219
8648,79
3
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
122,25
BENGALON
SANTAN 1
KLANDASAN ULU
LIPAT
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
93
Dipulihkan
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x
Bobot
Lahan
Kritis
Skor x Bobot
Penutupan
Vegetasi
Skor x
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x
Bobot
Koefisien
Rejim Aliran
Skor x
Bobot
Koefisien
Aliran
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Banjir
Skor x Bobot
Indeks
Penggunaan Air
474
0053
DAS310053
647,91
10
12,5
15
5
6,25
2
1,5
2
475
0086
DAS310086
2879,15
10
5
15
5
3,75
3
1,5
2
476
0194
DAS310194
15683,54
25
15
15
5
3,75
3
3
3
477
0231
DAS310231
26368,17
30
15
15
6,25
3,75
3
3
4
478
0003
DAS310003
5501,74
10
10
15
5
3,75
4
3
3
SANTAN 2
Lanjutan Tabel 3.17
No.
Kode
Urut
DAS
Kode DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Skor x Bobot
Keberadaan
Norma
Skor x Bobot
Indeks
Ketersediaan
Lahan Pertanian
Skor x Bobot
Tingkat
Kesejahteraan
Penduduk
Skor x
Bobot
Klasfikasi
Kota
Skor x Bobot
Nilai
Bangunan Air
Skor x Bobot
Luas
Penutupan
Hutan dalam
Kawasan
Lindung
Skor x
Bobot Luas
Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 025%
Total
Skor x
Bobot
Keterangan
474
0053
DAS310053
647,91
2,25
15
5,25
5
3,75
7,5
2,5
95,5
Dipertahankan
475
0086
DAS310086
2879,15
3,75
15
5,25
3,75
2,5
7,5
2,5
85,5
Dipertahankan
476
0194
DAS310194
15683,54
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
2,5
111,75
Dipulihkan
477
0231
DAS310231
26368,17
3,75
15
5,25
2,5
2,5
7,5
3,75
120,25
Dipulihkan
478
0003
DAS310003
5501,74
3,75
12,5
7
2,5
2,5
7,5
2,5
92
SANTAN 2
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
94
Dipertahankan
Dari 121 DAS yang termasuk dalam kategori DAS yang harus dipulihkan daya
dukungnya, selanjutnya dapat ditentukan prioritas pemulihan untuk masing-masing DAS
berdasarkan hasil skor kriteria/sub kriteria yang dinilai. Urutan prioritas pemulihan DAS
berdasarkan skor kriteria/sub kriteria tersebut adalah sebagai berikut:
1. Berdasarkan kriteria persentase luasan lahan kritis, terdapat 62 DAS yang memiliki
kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.18)
2. Berdasarkan kriteria persentase penutupan vegetasi, terdapat 80 DAS yang memiliki
kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.19)
3. Berdasarkan kriteria indeks erosi, terdapat 117 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.20)
4. Berdasarkan kriteria koefisien rejim aliran, terdapat 8 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.21)
5. Berdasarkan kriteria koefisien aliran, terdapat 35 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.22)
6. Berdasarkan kriteria muatan sedimen, terdapat 14 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.23)
7. Berdasarkan kriteria frekuensi banjir, terdapat 102 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.24)
8. Berdasarkan kriteria indeks ketersediaan lahan pertanian, terdapat 105 DAS yang
memiliki kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.25)
9. Berdasarkan kriteria keberadaan dan penegakan peraturan sosial pro-konservasi
tanah dan air (norma), terdapat 63 DAS yang memiliki kualifikasi pemulihan tinggi
(Tabel 3.26)
10. Berdasarkan kriteria klasifikasi kota, terdapat 10 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan tinggi (Tabel 3.27)
11. Berdasarkan kriteria klasifikasi nilai investasi bangunan air, terdapat 9 DAS yang
memiliki kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.28)
12. Berdasarkan kriteria kawasan lindung (PTH), terdapat 96 DAS yang memiliki
kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.29)
13. Berdasarkan kriteria kawasan budidaya dengan kemiringan lereng 0 -25% (LKB),
terdapat 16 DAS yang memiliki kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.30)
Untuk kriteria indeks penggunaan air, 121 DAS tersebut masih termasuk dalam
kualifikasi sangat rendah, rendah, dan sedang. Demikian halnya dengan kriteria tingkat
kesejahteraan penduduk, 121 DAS tersebut masih termasuk dalam kualifikasi sangat
rendah, rendah, dan sedang.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
95
Tabel 3.18. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Lahan Kritis
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Lahan
Kritis (%)
Skor Lahan Kritis
Kualifikasi
Pemulihan
Lahan Kritis
Bobot Lahan Kritis
Skor x Bobot Lahan
Kritis
1
0704
97,64
100,00
1,5
Sangat Tinggi
20
30
2
0170
273,26
100,00
1,5
Sangat Tinggi
20
30
3
0775
4,50
99,96
1,5
Sangat Tinggi
20
30
4
0257
713,13
95,79
1,5
Sangat Tinggi
20
30
5
0216
5.250,67
90,07
1,5
Sangat Tinggi
20
30
6
0534
633,78
77,39
1,5
Sangat Tinggi
20
30
7
0144
580,99
76,43
1,5
Sangat Tinggi
20
30
8
0132
150,11
74,23
1,5
Sangat Tinggi
20
30
1.906,94
73,41
1,5
Sangat Tinggi
20
30
762,34
72,55
1,5
Sangat Tinggi
20
30
KLANDASAN ULU
9
0217
10
0252
11
0160
789,72
69,98
1,5
Sangat Tinggi
20
30
12
0571
218,65
69,82
1,5
Sangat Tinggi
20
30
13
0249
1.803,76
65,70
1,5
Sangat Tinggi
20
30
14
0572
335,25
65,33
1,5
Sangat Tinggi
20
30
15
0243
43.636,41
62,17
1,5
Sangat Tinggi
20
30
16
0173
339,90
61,16
1,5
Sangat Tinggi
20
30
17
0030
3.049,99
60,52
1,5
Sangat Tinggi
20
30
18
0553
230,18
58,44
1,5
Sangat Tinggi
20
30
19
0171
444,53
56,95
1,5
Sangat Tinggi
20
30
20
0172
384,07
54,49
1,5
Sangat Tinggi
20
30
21
0550
2.693,23
53,71
1,5
Sangat Tinggi
20
30
23
0219
LIPAT
8.648,79
53,33
1,5
Sangat Tinggi
20
30
24
0244
SAMBOJA
6.412,29
51,31
1,5
Sangat Tinggi
20
30
25
0135
237,29
48,78
1,5
Sangat Tinggi
20
30
BATAKAN
LAMARU
SAMBOJA KUALA
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
96
Lanjutan Tabel 3.18
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Lahan
Kritis (%)
Skor Lahan Kritis
Kualifikasi
Pemulihan
Lahan Kritis
Bobot Lahan Kritis
Skor x Bobot Lahan
Kritis
26
0570
3.334,86
48,43
1,5
Sangat Tinggi
20
30
27
0031
959,83
48,26
1,5
Sangat Tinggi
20
30
28
0551
1.523,56
47,01
1,5
Sangat Tinggi
20
30
29
0228
5.548,71
46,47
1,5
Sangat Tinggi
20
30
30
0161
823,81
45,87
1,5
Sangat Tinggi
20
30
31
0555
459,90
45,83
1,5
Sangat Tinggi
20
30
32
0145
672,92
45,39
1,5
Sangat Tinggi
20
30
33
0136
261,01
45,31
1,5
Sangat Tinggi
20
30
34
0574
3.153,72
45,10
1,5
Sangat Tinggi
20
30
35
0554
559,21
44,35
1,5
Sangat Tinggi
20
30
36
0556
156,61
40,38
1,5
Sangat Tinggi
20
30
37
0222
33.299,95
39,88
1,5
Sangat Tinggi
20
30
38
0568
1.711,45
39,79
1,5
Sangat Tinggi
20
30
39
0233
SAMBERA
20.176,90
38,86
1,5
Sangat Tinggi
20
30
40
0221
SANGKIMA
22.533,53
37,69
1,5
Sangat Tinggi
20
30
41
0223
666,33
36,44
1,5
Sangat Tinggi
20
30
42
0573
1.353,86
35,28
1,5
Sangat Tinggi
20
30
43
0254
1.503,97
34,87
1,5
Sangat Tinggi
20
30
44
0231
26.368,17
34,64
1,5
Sangat Tinggi
20
30
45
0133
206,99
34,37
1,5
Sangat Tinggi
20
30
46
0140
326,98
33,43
1,5
Sangat Tinggi
20
30
47
0258
RIKO MANGGAR
190.161,94
31,22
1,5
Sangat Tinggi
20
30
48
0256
DAMAI
2.927,85
30,75
1,5
Sangat Tinggi
20
30
49
0227
1.153,88
30,31
1,5
Sangat Tinggi
20
30
50
0552
835,07
30,26
1,5
Sangat Tinggi
20
30
SANGANAKAN
SANTAN 2
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
97
Lanjutan Tabel 3.18
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Lahan
Kritis (%)
Skor Lahan Kritis
Kualifikasi
Pemulihan
Lahan Kritis
Bobot Lahan Kritis
Skor x Bobot Lahan
Kritis
51
0218
782,30
29,63
1,5
Sangat Tinggi
20
30
52
0253
BATAKAN DS
548,75
29,19
1,5
Sangat Tinggi
20
30
53
0248
TERITIP
706,03
28,52
1,5
Sangat Tinggi
20
30
54
0134
169,16
25,02
1,5
Sangat Tinggi
20
30
57
0712
380,41
23,33
1,5
Sangat Tinggi
20
30
58
0141
283,55
22,18
1,5
Sangat Tinggi
20
30
59
0557
510,93
21,56
1,5
Sangat Tinggi
20
30
60
0569
243,82
21,26
1,5
Sangat Tinggi
20
30
61
0032
6.861,34
20,79
1,5
Sangat Tinggi
20
30
62
0139
327,81
20,21
1,5
Sangat Tinggi
20
30
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
98
Tabel 3.19. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Penutupan Vegetasi
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Penutupan
Vegetasi
Bobot Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Penutupan Vegetasi
1
0704
97,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
2
0775
4,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
3
0799
460,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
4
0569
243,82
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
5
0535
1.901,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6
0537
3.155,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
7
0556
156,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8
0555
459,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
9
0559
440,48
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
10
0560
211,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
11
0534
633,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
12
0251
2.078,95
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
13
0252
BATAKAN
762,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
14
0253
BATAKAN DS
548,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
15
0254
1.503,97
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
16
0255
SEPINGGAN DS
473,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
17
0256
DAMAI
2.927,85
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
18
0275
1.373,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
19
0276
2.023,47
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
20
0031
959,83
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
21
0257
713,13
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
22
0274
7.970,97
0,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
23
0249
LAMARU
1.803,76
0,43
1,5
Sangat Tinggi
10
15
24
0247
SELOKAPI
10.142,68
0,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
KLANDASAN ULU
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
99
Lanjutan Tabel 3.19
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Penutupan
Vegetasi
Bobot Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Penutupan Vegetasi
25
0240
331,76
0,59
1,5
Sangat Tinggi
10
15
26
0210
834,97
0,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
27
0213
20.665,29
0,70
1,5
Sangat Tinggi
10
15
28
0211
5.199,66
0,80
1,5
Sangat Tinggi
10
15
29
0250
MANGGAR
30
0243
SAMBOJA KUALA
31
0244
SAMBOJA
32
9.973,39
1,99
1,5
Sangat Tinggi
10
15
43.636,41
2,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6.412,29
2,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0550
2.693,23
2,57
1,5
Sangat Tinggi
10
15
33
0234
1.784,43
2,75
1,5
Sangat Tinggi
10
15
34
0216
5.250,67
3,29
1,5
Sangat Tinggi
10
15
35
0732
131,79
3,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
36
0219
8.648,79
3,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
37
0212
235,57
3,75
1,5
Sangat Tinggi
10
15
38
0549
1.412,93
3,85
1,5
Sangat Tinggi
10
15
39
0565
901,12
4,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
40
0262
570,43
4,60
1,5
Sangat Tinggi
10
15
41
0570
3.334,86
5,03
1,5
Sangat Tinggi
10
15
42
0728
827,98
5,08
1,5
Sangat Tinggi
10
15
43
0282
682,43
5,83
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44
0215
845,73
5,98
1,5
Sangat Tinggi
10
15
45
0239
6.334,27
6,32
1,5
Sangat Tinggi
10
15
46
0598
673,30
6,62
1,5
Sangat Tinggi
10
15
47
0223
666,33
6,84
1,5
Sangat Tinggi
10
15
48
0587
605,58
6,94
1,5
Sangat Tinggi
10
15
LIPAT
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
100
Lanjutan Tabel 3.19
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Penutupan
Vegetasi
Bobot Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Penutupan Vegetasi
49
0557
510,93
7,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
50
0574
3.153,72
7,57
1,5
Sangat Tinggi
10
15
51
0561
1.387,12
7,79
1,5
Sangat Tinggi
10
15
52
0712
380,41
8,29
1,5
Sangat Tinggi
10
15
53
0551
1.523,56
8,92
1,5
Sangat Tinggi
10
15
54
0227
1.153,88
9,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
55
0205
4.346,91
9,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
56
0553
230,18
9,50
1,5
Sangat Tinggi
10
15
57
0194
15.683,54
9,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
58
0248
706,03
10,30
1,5
Sangat Tinggi
10
15
59
0558
2.578,79
10,59
1,5
Sangat Tinggi
10
15
60
0228
5.548,71
10,84
1,5
Sangat Tinggi
10
15
61
0046
282,35
11,57
1,5
Sangat Tinggi
10
15
62
0578
357,99
11,65
1,5
Sangat Tinggi
10
15
63
0583
2.954,62
12,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
64
0225
7.601,71
12,51
1,5
Sangat Tinggi
10
15
65
0193
15.020,50
12,74
1,5
Sangat Tinggi
10
15
66
0582
459,87
13,54
1,5
Sangat Tinggi
10
15
67
0579
711,31
13,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
68
0571
218,65
14,54
1,5
Sangat Tinggi
10
15
69
0217
1.906,94
14,98
1,5
Sangat Tinggi
10
15
70
0280
1.256,89
15,16
1,5
Sangat Tinggi
10
15
71
0572
335,25
15,63
1,5
Sangat Tinggi
10
15
72
0568
1.711,45
15,94
1,5
Sangat Tinggi
10
15
TERITIP
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
101
Lanjutan Tabel 3.19
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
73
0269
KUARO DS 2
74
0231
SANTAN 2
75
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Penutupan
Vegetasi
Bobot Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Penutupan Vegetasi
1.380,97
15,95
1,5
Sangat Tinggi
10
15
26.368,17
16,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0201
794,81
16,32
1,5
Sangat Tinggi
10
15
76
0030
3.049,99
16,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
77
0554
559,21
17,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
78
0581
355,46
17,81
1,5
Sangat Tinggi
10
15
79
0151
139,62
18,03
1,5
Sangat Tinggi
10
15
80
0246
600,06
19,06
1,5
Sangat Tinggi
10
15
AMBARAWANG
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
102
Tabel 3.20. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Erosi
No.
Kode Urut DAS
1
0534
2
0219
3
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks Erosi
Kualifikasi
Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
633,78
148,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8.648,79
135,77
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0555
459,90
114,52
1,5
Sangat Tinggi
10
15
4
0554
559,21
106,98
1,5
Sangat Tinggi
10
15
5
0213
20.665,29
89,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6
0243
SAMBOJA KUALA
43.636,41
79,30
1,5
Sangat Tinggi
10
15
7
0270
KENDILO
438.544,31
68,50
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8
0214
BENGALON
328.286,59
65,16
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SANGATA
LIPAT
9
0220
190.857,53
60,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
10
0216
5.250,67
53,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
11
0553
230,18
49,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
12
0535
1.901,64
48,27
1,5
Sangat Tinggi
10
15
13
0194
15.683,54
45,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
14
0193
15.020,50
44,23
1,5
Sangat Tinggi
10
15
15
0551
1.523,56
38,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
16
0258
RIKO MANGGAR
190.161,94
38,19
1,5
Sangat Tinggi
10
15
17
0236
MAHAKAM
7.816.327,35
36,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
18
0552
835,07
34,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
19
0205
4.346,91
33,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
20
0775
4,50
30,27
1,5
Sangat Tinggi
10
15
21
0557
510,93
30,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
22
0556
156,61
28,60
1,5
Sangat Tinggi
10
15
23
0151
139,62
26,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
24
0132
150,11
25,45
1,5
Sangat Tinggi
10
15
25
0550
2.693,23
24,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
103
Lanjutan Tabel 3.20
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
26
0211
5.199,66
24,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
27
0135
237,29
24,07
1,5
Sangat Tinggi
10
15
28
0136
261,01
23,47
1,5
Sangat Tinggi
10
15
29
0212
235,57
23,03
1,5
Sangat Tinggi
10
15
30
0210
834,97
22,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
31
0145
672,92
20,59
1,5
Sangat Tinggi
10
15
32
0170
273,26
20,49
1,5
Sangat Tinggi
10
15
33
0134
169,16
20,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
34
0031
959,83
19,48
1,5
Sangat Tinggi
10
15
35
0169
467,19
19,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
36
0225
7.601,71
18,99
1,5
Sangat Tinggi
10
15
37
0161
823,81
18,90
1,5
Sangat Tinggi
10
15
38
0171
444,53
18,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
39
0133
206,99
17,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
40
0172
384,07
17,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
41
0144
580,99
17,38
1,5
Sangat Tinggi
10
15
42
0173
339,90
17,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
43
0140
326,98
17,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44
0233
20.176,90
15,88
1,5
Sangat Tinggi
10
15
45
0139
327,81
15,74
1,5
Sangat Tinggi
10
15
46
0160
789,72
15,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
47
0704
97,64
14,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
48
0728
827,98
14,74
1,5
Sangat Tinggi
10
15
49
0141
283,55
14,48
1,5
Sangat Tinggi
10
15
50
0712
380,41
14,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SAMBERA
Luas (ha)
Indeks Erosi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Indeks Erosi
104
Kualifikasi
Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.20
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
51
0201
794,81
14,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
52
0732
131,79
14,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
53
0565
901,12
13,73
1,5
Sangat Tinggi
10
15
54
0711
664,11
12,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
55
0222
33.299,95
10,63
1,5
Sangat Tinggi
10
15
56
0215
845,73
10,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
57
0537
3.155,00
10,47
1,5
Sangat Tinggi
10
15
58
0030
3.049,99
10,16
1,5
Sangat Tinggi
10
15
59
0568
1.711,45
9,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
60
0598
673,30
9,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
61
0221
22.533,53
9,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
62
0218
782,30
9,36
1,5
Sangat Tinggi
10
15
63
0217
1.906,94
8,90
1,5
Sangat Tinggi
10
15
64
0549
1.412,93
8,85
1,5
Sangat Tinggi
10
15
65
0231
26.368,17
8,50
1,5
Sangat Tinggi
10
15
66
0571
218,65
8,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
67
0574
3.153,72
8,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
68
0249
1.803,76
7,77
1,5
Sangat Tinggi
10
15
69
0228
5.548,71
7,52
1,5
Sangat Tinggi
10
15
70
0572
335,25
7,50
1,5
Sangat Tinggi
10
15
71
0570
3.334,86
7,42
1,5
Sangat Tinggi
10
15
72
0244
6.412,29
7,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
73
0799
460,45
7,26
1,5
Sangat Tinggi
10
15
74
0032
6.861,34
7,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
75
0252
762,34
6,47
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SANGANAKAN
SANGKIMA
SANTAN 2
LAMARU
SAMBOJA
BATAKAN
Luas (ha)
Indeks Erosi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Indeks Erosi
105
Kualifikasi
Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.20
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
76
0269
KUARO DS 2
77
0277
KERANG/SEGENDANG
78
0246
AMBARAWANG
79
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks Erosi
Kualifikasi
Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
1.380,97
6,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
140.385,55
6,17
1,5
Sangat Tinggi
10
15
600,06
6,08
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0223
666,33
6,04
1,5
Sangat Tinggi
10
15
80
0234
1.784,43
5,90
1,5
Sangat Tinggi
10
15
81
0587
605,58
5,74
1,5
Sangat Tinggi
10
15
82
0561
1.387,12
5,52
1,5
Sangat Tinggi
10
15
83
0573
1.353,86
5,44
1,5
Sangat Tinggi
10
15
84
0227
1.153,88
5,36
1,5
Sangat Tinggi
10
15
85
0282
682,43
5,07
1,5
Sangat Tinggi
10
15
86
0257
713,13
4,90
1,5
Sangat Tinggi
10
15
87
0558
2.578,79
4,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
88
0256
2.927,85
4,65
1,5
Sangat Tinggi
10
15
89
0254
1.503,97
4,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
90
0247
SELOKAPI
10.142,68
4,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
91
0250
MANGGAR
9.973,39
4,51
1,5
Sangat Tinggi
10
15
92
0251
2.078,95
4,45
1,5
Sangat Tinggi
10
15
93
0239
6.334,27
4,40
1,5
Sangat Tinggi
10
15
94
0263
2.783,91
4,39
1,5
Sangat Tinggi
10
15
95
0271
784,84
4,14
1,5
Sangat Tinggi
10
15
96
0582
459,87
3,94
1,5
Sangat Tinggi
10
15
97
0575
327,62
3,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
98
0253
548,75
3,65
1,5
Sangat Tinggi
10
15
99
0583
2.954,62
3,52
1,5
Sangat Tinggi
10
15
100
0576
440,21
3,51
1,5
Sangat Tinggi
10
15
KLANDASAN ULU
DAMAI
BATAKAN DS
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
106
Lanjutan Tabel 3.20
No.
Kode Urut DAS
101
0578
102
0255
103
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks Erosi
Kualifikasi
Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
357,99
3,50
1,5
Sangat Tinggi
10
15
473,05
3,46
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0240
331,76
3,45
1,5
Sangat Tinggi
10
15
104
0569
243,82
3,23
1,5
Sangat Tinggi
10
15
105
0272
1.463,14
3,23
1,5
Sangat Tinggi
10
15
106
0275
1.373,01
3,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
107
0029
3.384,11
3,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
108
0262
570,43
3,06
1,5
Sangat Tinggi
10
15
109
0238
879,01
3,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
110
0237
5.302,00
2,92
1,5
Sangat Tinggi
10
15
111
0273
932,92
2,46
1,5
Sangat Tinggi
10
15
112
0276
2.023,47
2,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
113
0046
282,35
2,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
114
0259
8.825,17
2,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
115
0274
7.970,97
2,16
1,5
Sangat Tinggi
10
15
116
0579
711,31
2,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
117
0560
211,27
2,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SEPINGGAN DS
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
107
Tabel 3.21. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Rejim Aliran
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
MANGGAR
Luas (ha)
Koefisien Rejim
Aliran (KRA)
Skor KRA
Kualifikasi
Pemulihan
KRA
Bobot KRA
Skor x Bobot KRA
9.973,39
26,67
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2.078,95
26,61
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
BATAKAN
762,34
20,21
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
BATAKAN DS
548,75
20,20
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
1.503,97
20,20
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
473,05
20,20
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2.927,85
20,20
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
713,13
20,20
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
1
0250
2
0251
3
0252
4
0253
5
0254
6
0255
SEPINGGAN DS
7
0256
DAMAI
8
0257
KLANDASAN ULU
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
108
Tabel 3.22. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Aliran (C)
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Koefisien Aliran
Skor C
Kualifikasi
Pemulihan C
Bobot C
Skor x Bobot
C
1
0262
570,43
5,61
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2
0263
2.783,91
5,61
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
3
0259
8.825,17
4,24
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
4
0799
460,45
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
5
0236
7.816.327,35
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
MAHAKAM
6
0237
5.302,00
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
7
0238
879,01
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
8
0216
5.250,67
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
9
0218
782,30
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
10
0221
22.533,53
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
11
0217
1.906,94
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
12
0220
SANGATA
190.857,53
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
13
0222
SANGANAKAN
33.299,95
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
14
0219
LIPAT
8.648,79
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
15
0271
784,84
2,23
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
16
0272
1.463,14
2,23
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
17
0273
932,92
2,23
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
18
0274
7.970,97
2,23
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
19
0270
438.544,31
2,23
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
20
0732
131,79
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
21
0712
380,41
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
SANGKIMA
KENDILO
22
0728
827,98
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
23
0711
664,11
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
24
0029
3.384,11
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
25
0030
3.049,99
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
109
Tabel 3.23. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Muatan Sedimen
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Muatan
Sedimen
(ton/ha/tahun)
Skor Muatan
Sedimen
Kualifikasi
Pemulihan
Muatan
Sedimen
Bobot Muatan
Sedimen
Skor x Bobot
Muatan
Sedimen
1
0259
8.825,17
37,36
1,50
Sangat Tinggi
4
6
2
0271
784,84
32,17
1,50
Sangat Tinggi
4
6
3
0272
1.463,14
32,17
1,50
Sangat Tinggi
4
6
4
0273
932,92
32,17
1,50
Sangat Tinggi
4
6
KENDILO
5
0270
438.544,31
32,17
1,50
Sangat Tinggi
4
6
6
0274
7.970,97
32,14
1,50
Sangat Tinggi
4
6
7
0263
2.783,91
25,33
1,50
Sangat Tinggi
4
6
8
0262
570,43
25,32
1,50
Sangat Tinggi
4
6
9
0253
548,75
24,50
1,50
Sangat Tinggi
4
6
10
0254
1.503,97
24,50
1,50
Sangat Tinggi
4
6
11
0255
SEPINGGAN DS
473,05
24,50
1,50
Sangat Tinggi
4
6
12
0256
DAMAI
2.927,85
24,50
1,50
Sangat Tinggi
4
6
13
0257
KLANDASAN ULU
713,13
24,50
1,50
Sangat Tinggi
4
6
14
0252
BATAKAN
762,34
24,47
1,50
Sangat Tinggi
4
6
BATAKAN DS
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
110
Tabel 3.24. Priortas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Frekuensi Banjir
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi
Pemulihan
Frekuensi
Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
1
0775
4,50
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
2
0799
460,45
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
3
0583
2.954,62
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
4
0568
1.711,45
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
5
0565
901,12
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
6
0561
1.387,12
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
7
0569
243,82
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
8
0570
3.334,86
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
9
0582
459,87
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
10
0581
355,46
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
11
0571
218,65
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
12
0572
335,25
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
13
0579
711,31
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
14
0578
357,99
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
15
0573
1.353,86
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
16
0574
3.153,72
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
17
0576
440,21
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
18
0535
1.901,64
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
19
0537
3.155,00
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
20
0557
510,93
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
21
0556
156,61
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
22
0555
459,90
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
23
0554
559,21
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
24
0553
230,18
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
111
Lanjutan Tabel 3.24
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
50
0252
BATAKAN
762,34
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
51
0253
BATAKAN DS
548,75
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
52
0254
1.503,97
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
53
0255
SEPINGGAN DS
473,05
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
54
0256
DAMAI
55
0259
2.927,85
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
8.825,17
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
56
0262
570,43
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
57
0263
2.783,91
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
58
0269
1.380,97
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
59
0271
784,84
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
60
0272
1.463,14
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
61
0273
932,92
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
62
0274
7.970,97
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
63
0275
1.373,01
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
64
0276
2.023,47
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
65
0277
140.385,55
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
66
0280
1.256,89
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
67
0282
682,43
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
68
0141
283,55
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
69
0144
580,99
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
70
0145
672,92
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
71
0151
139,62
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
72
0173
339,90
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
73
0160
789,72
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
KUARO DS 2
KERANG/SEGENDANG
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Banjir
112
Kualifikasi
Pemulihan
Frekuensi
Banjir
Lanjutan Tabel 3.24
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
74
0172
384,07
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
75
0201
794,81
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
76
0161
823,81
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
77
0193
15.020,50
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
78
79
0169
467,19
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
0171
444,53
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
80
0205
4.346,91
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
81
0210
834,97
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
82
0211
5.199,66
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
83
0212
235,57
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
84
0213
20.665,29
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
85
0215
845,73
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
86
0216
5.250,67
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
87
0218
782,30
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
88
0221
22.533,53
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
89
0223
666,33
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
90
0227
1.153,88
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
91
0228
5.548,71
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
92
0270
438.544,31
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
93
0170
273,26
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
94
0214
328.286,59
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
95
0217
1.906,94
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
96
0220
SANGATA
190.857,53
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
97
0222
SANGANAKAN
33.299,95
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
SANGKIMA
KENDILO
BENGALON
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Banjir
113
Kualifikasi
Pemulihan
Frekuensi
Banjir
Lanjutan Tabel 3.24
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
98
0225
99
0257
KLANDASAN ULU
100
0219
LIPAT
101
0194
102
0231
SANTAN 2
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi
Pemulihan
Frekuensi
Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
7.601,71
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
713,13
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
8.648,79
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
15.683,54
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
26.368,17
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
114
Tabel 3.25. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Ketersediaan Lahan
Pertanian
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersedian
Lahan Pertanian
(IKL)
Skor IKL
Kualifikasi
Pemulihan IKL
Bobot IKL
Skor x Bobot IKL
1
0251
2.078,95
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
2
0254
1.503,97
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
3
0248
TERITIP
706,03
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
4
0249
LAMARU
1.803,76
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
5
0250
MANGGAR
9.973,39
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6
0252
BATAKAN
762,34
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
7
0253
BATAKAN DS
548,75
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8
0255
SEPINGGAN DS
473,05
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
9
0256
DAMAI
2.927,85
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
10
0257
KLANDASAN ULU
713,13
0,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
11
0775
4,50
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
12
0145
672,92
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
13
0151
139,62
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
14
0173
339,90
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
15
0160
789,72
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
16
0172
384,07
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
17
0201
794,81
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
18
0161
823,81
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
19
0193
15.020,50
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
20
0169
467,19
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
21
0171
444,53
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
22
0205
4.346,91
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
23
0210
834,97
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
115
Lanjutan Tabel 3.25
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
24
0211
5.199,66
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
25
0212
235,57
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
26
0213
20.665,29
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
27
0215
845,73
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
28
0216
5.250,67
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
29
0218
782,30
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
30
0170
273,26
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
31
0214
328.286,59
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
32
0217
1.906,94
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
33
0219
8.648,79
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
34
0194
15.683,54
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
35
0258
190.161,94
0,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
36
0259
8.825,17
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
37
0262
570,43
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
38
0263
2.783,91
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
39
0220
SANGATA
190.857,53
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
40
0247
SELOKAPI
10.142,68
0,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
41
0144
580,99
0,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
42
0583
2.954,62
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
43
0568
1.711,45
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44
0565
901,12
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
45
0561
1.387,12
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
46
0569
243,82
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
47
0570
3.334,86
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
BENGALON
LIPAT
RIKO MANGGAR
Luas (ha)
Indeks
Ketersedian
Lahan Pertanian
(IKL)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
116
Kualifikasi
Pemulihan IKL
Bobot IKL
Skor x Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.25
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersedian
Lahan Pertanian
(IKL)
48
0582
459,87
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
49
0581
355,46
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
50
0571
218,65
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
51
0572
335,25
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
52
0579
711,31
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
53
0578
357,99
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
54
0573
1.353,86
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
55
0574
3.153,72
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
56
0576
440,21
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
57
0535
1.901,64
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
58
0537
3.155,00
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
59
0557
510,93
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
60
0556
156,61
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
61
0555
459,90
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
62
0554
559,21
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
63
0553
230,18
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
64
0552
835,07
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
65
0551
1.523,56
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
66
0550
2.693,23
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
67
0549
1.412,93
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
68
0559
440,48
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
69
0575
327,62
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
70
0560
211,27
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
71
0534
633,78
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
117
Kualifikasi
Pemulihan IKL
Bobot IKL
Skor x Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.25
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
72
0558
2.578,79
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
73
0799
460,45
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
74
0233
20.176,90
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
75
0234
1.784,43
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
76
0237
5.302,00
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
77
0238
879,01
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
78
0239
6.334,27
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
79
0240
331,76
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
80
0243
SAMBOJA KUALA
43.636,41
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
81
0244
SAMBOJA
6.412,29
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
82
0246
AMBARAWANG
600,06
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
83
0231
SANTAN 2
26.368,17
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
84
0587
605,58
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
85
0598
673,30
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
86
0141
283,55
0,26
1,5
Sangat Tinggi
10
15
87
0140
326,98
0,32
1,5
Sangat Tinggi
10
15
88
0269
1.380,97
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
89
0271
784,84
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
90
0272
1.463,14
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
91
0273
932,92
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
92
0274
7.970,97
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
93
0275
1.373,01
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
94
0276
2.023,47
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
95
0277
140.385,55
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SAMBERA
KUARO DS 2
KERANG/SEGENDANG
Luas (ha)
Indeks
Ketersedian
Lahan Pertanian
(IKL)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
118
Kualifikasi
Pemulihan IKL
Bobot IKL
Skor x Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.25
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
96
0280
1.256,89
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
97
0282
682,43
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
98
0046
282,35
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
99
0139
327,81
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
100
0136
261,01
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
101
0132
150,11
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
102
0133
206,99
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
103
0135
237,29
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
104
0134
169,16
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
105
0270
438.544,31
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
KENDILO
Luas (ha)
Indeks
Ketersedian
Lahan Pertanian
(IKL)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
119
Kualifikasi
Pemulihan IKL
Bobot IKL
Skor x Bobot IKL
Tabel 3.26. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Keberadaan dan Penegakan
Peraturan Sosial Pro-Konservasi Tanah dan Air (Norma)
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Skor
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Kualifikasi
Pemulihan
Keberadaan
dan Penegakan
Norma
Bobot
Keberadaan
dan Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
1
0775
4,50
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
2
0583
2.954,62
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
3
0568
1.711,45
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
4
0565
901,12
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
5
0561
1.387,12
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
6
0569
243,82
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
7
0570
3.334,86
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
8
0582
459,87
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
9
0581
355,46
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
10
0571
218,65
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
11
0572
335,25
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
12
0579
711,31
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
13
0578
357,99
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
14
0573
1.353,86
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
15
0574
3.153,72
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
16
0576
440,21
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
17
0535
1.901,64
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
18
0537
3.155,00
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
19
0557
510,93
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
20
0556
156,61
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
21
0555
459,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
22
0554
559,21
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
23
0553
230,18
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
120
Lanjutan Tabel 3.26
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
24
0552
835,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
25
0551
1.523,56
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
26
0550
2.693,23
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
27
0549
1.412,93
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
28
0559
440,48
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
29
0575
327,62
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
30
0560
211,27
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
31
0534
633,78
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
32
0558
2.578,79
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
33
0233
20.176,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
34
0234
1.784,43
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
35
0258
190.161,94
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
36
0275
1.373,01
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
37
0276
2.023,47
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
38
0277
140.385,55
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
39
0280
1.256,89
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
40
0282
682,43
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
41
0139
327,81
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
42
0136
261,01
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
43
0141
283,55
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
44
0140
326,98
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
45
0132
150,11
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
46
0133
206,99
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
SAMBERA
RIKO MANGGAR
KERANG/SEGENDANG
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Norma
121
Kualifikasi
Pemulihan
Keberadaan
dan Penegakan
Norma
Bobot Norma
Skor x Bobot
Norma
Lanjutan Tabel 3.26
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
47
0135
237,29
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
48
0134
169,16
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
49
0144
580,99
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
50
0145
672,92
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
51
0151
139,62
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
52
0173
339,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
53
0160
789,72
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
54
0172
384,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
55
0161
823,81
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
56
0193
15.020,50
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
57
0169
467,19
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
58
0171
444,53
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
59
0227
1.153,88
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
60
0228
5.548,71
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
61
0170
273,26
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
62
0194
15.683,54
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
63
0231
26.368,17
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
SANTAN 2
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Norma
122
Kualifikasi
Pemulihan
Keberadaan
dan Penegakan
Norma
Bobot Norma
Skor x Bobot
Norma
Tabel 3.27. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Klasifikasi Kota
No.
Kode Urut DAS
1
0799
2
0236
3
Nama DAS
Luas (ha)
Klasifikasi Kota
Skor Klasifikasi Kota
Kualifikasi Pemulihan
Klasifikasi Kota
Bobot
Klasifikasi
Kota
Skor x Bobot
Klasifikasi Kota
460,45
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
7.816.327,35
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
0237
5.302,00
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
4
0238
879,01
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
5
0252
BATAKAN
762,34
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
6
0253
BATAKAN DS
548,75
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
7
0254
1.503,97
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
8
0255
SEPINGGAN DS
473,05
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
9
0256
DAMAI
2.927,85
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
10
0257
KLANDASAN ULU
713,13
Kota Besar
1,25
Tinggi
5,00
6,25
MAHAKAM
Tabel 3.28. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Investasi Bangunan Air
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Nilai Investasi
Bangunan Air
(Milyar Rupiah)
Skor NBA
Bobot NBA
Kualifikasi Pemulihan
NBA
Skor x Bobot NBA
1
0250
MANGGAR
9.973,39
93,60
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
2
0236
MAHAKAM
7.816.327,35
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
3
0243
SAMBOJA KUALA
43.636,41
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
4
0244
SAMBOJA
6.412,29
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
5
0246
AMBARAWANG
600,06
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
6
0247
SELOKAPI
10.142,68
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
7
0248
TERITIP
706,03
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
8
0249
LAMARU
1.803,76
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
9
0251
2.078,95
65,00
1,5
5,0
Sangat Tinggi
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
123
Tabel 3.29. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Luas Tutupan Hutan
di dalam Kawasan Lindung (PTH)
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan di
dalam Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi
Pemulihan PTH
Bobot PTH
Skor x Bobot
PTH
1
0704
97,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2
0732
131,79
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
3
0712
380,41
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
4
0728
827,98
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
5
0775
4,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
6
0799
460,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
7
0711
664,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
8
0583
2.954,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
9
0569
243,82
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
10
0570
3.334,86
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
11
0582
459,87
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
12
0581
355,46
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
13
0571
218,65
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
14
0572
335,25
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
15
0579
711,31
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
16
0578
357,99
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
17
0573
1.353,86
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
18
0574
3.153,72
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
19
0576
440,21
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
20
0598
673,30
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
21
0535
1.901,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
22
0537
3.155,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
124
Lanjutan Tabel 3.29
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan di
dalam Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi
Pemulihan PTH
Bobot PTH
Skor x Bobot
PTH
23
0557
510,93
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
24
0556
156,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
25
0555
459,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
26
0554
559,21
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
27
0553
230,18
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
28
0550
2.693,23
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
29
0549
1.412,93
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
30
0559
440,48
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
31
0575
327,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
32
0560
211,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
33
0534
633,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
34
0233
20.176,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
35
0234
1.784,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
36
0237
5.302,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
37
0238
879,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
38
0239
6.334,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
39
0240
331,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
40
0246
AMBARAWANG
41
0247
SELOKAPI
42
0248
TERITIP
43
0249
LAMARU
44
0251
45
0252
SAMBERA
BATAKAN
600,06
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
10.142,68
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
706,03
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
1.803,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2.078,95
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
762,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
125
Lanjutan Tabel 3.29
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
46
0253
BATAKAN DS
47
0254
48
0255
SEPINGGAN DS
49
0256
DAMAI
50
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan di
dalam Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi
Pemulihan PTH
Bobot PTH
Skor x Bobot
PTH
548,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
1.503,97
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
473,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2.927,85
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0259
8.825,17
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
51
0262
570,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
52
0263
2.783,91
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
53
0271
784,84
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
54
0272
1.463,14
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
55
0273
932,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
56
0274
7.970,97
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
57
0275
1.373,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
58
0276
2.023,47
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
59
0282
682,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
60
0029
3.384,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
61
0030
3.049,99
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
62
0031
959,83
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
63
0032
6.861,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
64
0046
282,35
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
65
0139
327,81
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
66
0136
261,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
67
0141
283,55
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
68
0140
326,98
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
126
Lanjutan Tabel 3.29
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan di
dalam Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi
Pemulihan PTH
Bobot PTH
Skor x Bobot
PTH
69
0135
237,29
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
70
0134
169,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
71
0144
580,99
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
72
0145
672,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
73
0151
139,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
74
0201
794,81
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
75
0193
15.020,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
76
0205
4.346,91
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
77
0210
834,97
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
78
0211
5.199,66
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
79
0212
235,57
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
80
0223
666,33
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
81
0227
1.153,88
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
82
0228
5.548,71
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
83
0257
713,13
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
84
0194
15.683,54
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
85
0231
SANTAN 2
26.368,17
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
86
0219
LIPAT
8.648,79
0,02
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
87
0215
845,73
0,29
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
88
0217
1.906,94
0,39
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
89
0213
20.665,29
0,84
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
90
0250
MANGGAR
9.973,39
1,32
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
91
0243
SAMBOJA KUALA
43.636,41
2,39
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
KLANDASAN ULU
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
127
Lanjutan Tabel 3.29
No.
Kode Urut
DAS
92
0216
93
0244
94
0218
95
0214
96
0558
Nama DAS
SAMBOJA
BENGALON
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan di
dalam Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi
Pemulihan PTH
Bobot PTH
Skor x Bobot
PTH
5.250,67
2,59
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
6.412,29
2,90
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
782,30
9,56
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
328.286,59
11,41
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2.578,79
11,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
128
Tabel 3.30. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Luas Lahan pada
Kawasan Budidaya dengan Kemiringan Lereng 0 –25% (LKB)
No.
Kode Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Lahan pada
Kawasan
Budidaya dengan
Kemiringan
Lereng 0 - 25%
(%)
Skor LKB
Kualifikasi Pemulihan LKB
Bobot LKB
Skor x Bobot LKB
1
0704
97,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2
0775
4,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
3
0534
633,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
4
0269
1.380,97
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
5
0275
1.373,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
6
0280
1.256,89
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
7
0136
261,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
8
0135
237,29
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
9
0151
139,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
10
0173
339,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
11
0172
384,07
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
12
0171
444,53
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
13
0170
273,26
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
14
0257
713,13
6,20
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
15
0134
169,16
9,73
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
16
0132
150,11
10,56
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
KUARO DS 2
KLANDASAN ULU
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
129
Sedangkan urutan prioritas pemulihan untuk 357 DAS yang termasuk dalam
kategori DAS yang harus dipertahankan daya dukungnya berdasarkan hasil penilaian
skor kriteria/sub kriteria yang telah ditetapkan adalah sebagai berikut:
1. Berdasarkan kriteria persentase penutupan vegetasi, terdapat 83 DAS yang memiliki
kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.31)
2. Berdasarkan kriteria indeks erosi, terdapat 215 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.32)
3. Berdasarkan kriteria koefisien rejim aliran, terdapat 48 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan tinggi (Tabel 3.33)
4. Berdasarkan kriteria koefisien aliran, terdapat 62 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.34)
6. Berdasarkan kriteria muatan sedimen, terdapat 3 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.35)
7. Berdasarkan kriteria frekuensi banjir, terdapat 142 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.36)
8. Berdasarkan kriteria indeks penggunaan air, terdapat 1 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan tinggi (Tabel 3.37)
9. Berdasarkan kriteria indeks ketersediaan lahan pertanian, terdapat 256 DAS yang
memiliki kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.38)
10. Berdasarkan kriteria keberadaan dan penegakan peraturan sosial pro-konservasi
tanah dan air (norma), terdapat 193 DAS yang memiliki kualifikasi pemulihan tinggi
(Tabel 3.39)
11. Berdasarkan kriteria klasifikasi kota, terdapat 5 DAS yang memiliki kualifikasi
pemulihan tinggi (Tabel 3.40)
12. Berdasarkan kriteria klasifikasi nilai investasi bangunan air, terdapat 8 DAS yang
memiliki kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.41)
13. Berdasarkan kriteria kawasan lindung (PTH), terdapat 303 DAS yang memiliki
kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.42)
14. Berdasarkan kriteria kawasan budidaya dengan kemiringan lereng 0 – 25% (LKB),
terdapat 59 DAS yang memiliki kualifikasi pemulihan sangat tinggi (Tabel 3.43)
Untuk kriteria persentase luasan lahan kritis, 357 DAS tersebut masih termasuk
dalam kualifikasi sangat rendah, rendah, dan sedang. Demikian halnya dengan kriteria
tingkat kesejahteraan penduduk, 357 DAS tersebut masih termasuk dalam kualifikasi
rendah, dan sedang.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
130
Tabel 3.31. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Penutupan
Vegetasi
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Bobot
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Persentase
Penutupan Vegetasi
1
0700
79,12
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
2
0689
101,55
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
3
0705
274,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
4
0691
470,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
5
0742
38,84
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6
0744
0,28
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
7
0740
5,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8
0729
48,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
9
0730
26,02
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
10
0787
31,91
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
11
0786
35,46
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
12
0563
145,20
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
13
0564
170,80
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
14
0562
285,23
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
15
0566
276,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
16
0567
358,40
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
17
0606
222,22
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
18
0605
221,09
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
19
0538
5.072,24
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
20
0536
558,49
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
21
0540
1.355,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
22
0539
1.356,73
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
131
Lanjutan Tabel 3.31
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Bobot
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Persentase
Penutupan Vegetasi
23
0541
336,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
24
0542
2.239,53
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
25
0543
567,57
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
26
0544
315,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
27
0232
558,44
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
28
0242
480,96
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
29
0028
236,98
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
30
0199
226,59
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
31
0198
440,20
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
32
0197
183,67
0,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
33
0112
116,29
0,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
34
0044
920,81
0,47
1,5
Sangat Tinggi
10
15
35
0187
347,29
0,48
1,5
Sangat Tinggi
10
15
36
0597
376,11
0,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
37
0545
1.684,49
0,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
38
0115
498,76
1,21
1,5
Sangat Tinggi
10
15
39
0235
2.838,00
1,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
40
0706
3.980,05
1,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
41
0546
398,92
1,46
1,5
Sangat Tinggi
10
15
42
0072
5.172,03
1,49
1,5
Sangat Tinggi
10
15
43
0245
494,77
1,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44
0690
1.189,08
1,57
1,5
Sangat Tinggi
10
15
45
0547
449,54
2,44
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
132
Lanjutan Tabel 3.31
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Bobot
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Persentase
Penutupan Vegetasi
46
0683
1.726,64
2,58
1,5
Sangat Tinggi
10
15
47
0056
855,36
3,58
1,5
Sangat Tinggi
10
15
48
0196
772,94
3,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
49
0226
2.332,75
3,84
1,5
Sangat Tinggi
10
15
50
0192
1.086,46
4,01
1,5
Sangat Tinggi
10
15
51
0599
263,19
4,49
1,5
Sangat Tinggi
10
15
52
0038
207,66
4,62
1,5
Sangat Tinggi
10
15
53
0241
346,16
4,73
1,5
Sangat Tinggi
10
15
54
0114
395,39
5,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
55
0182
1.072,02
6,14
1,5
Sangat Tinggi
10
15
56
0603
1.878,72
6,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
57
0602
830,45
6,75
1,5
Sangat Tinggi
10
15
58
0180
237,60
6,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
59
0113
142,52
7,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
60
0281
1.707,99
7,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
61
0181
358,00
8,04
1,5
Sangat Tinggi
10
15
62
0183
327,26
8,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
63
0055
534,92
8,80
1,5
Sangat Tinggi
10
15
64
0184
281,49
8,83
1,5
Sangat Tinggi
10
15
65
0057
931,22
8,90
1,5
Sangat Tinggi
10
15
66
0185
6.152,16
9,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
67
0734
1.410,69
9,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
68
0584
25.618,22
9,29
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
133
Lanjutan Tabel 3.31
No.
Kode Urut
DAS
69
0548
70
71
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Penutupan Vegetasi
(%)
Skor
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Kualifikasi
Pemulihan
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Bobot
Persentase
Penutupan
Vegetasi
Skor x Bobot
Persentase
Penutupan Vegetasi
175,10
9,93
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0037
291,34
11,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0017
6.840,88
11,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
72
0588
794,62
11,58
1,5
Sangat Tinggi
10
15
73
0186
734,83
12,06
1,5
Sangat Tinggi
10
15
74
0701
78,47
12,07
1,5
Sangat Tinggi
10
15
75
0607
5.148,32
12,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
76
0027
195,31
12,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
77
0229
2.583,00
12,72
1,5
Sangat Tinggi
10
15
78
0608
414,21
13,02
1,5
Sangat Tinggi
10
15
79
0600
407,35
13,86
1,5
Sangat Tinggi
10
15
80
0596
750,51
14,54
1,5
Sangat Tinggi
10
15
81
0179
5.586,87
17,48
1,5
Sangat Tinggi
10
15
82
0586
2.171,37
18,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
83
0735
73,63
18,84
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
134
Tabel 3.32. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Erosi
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
1
0187
347,29
146,85
1,5
Sangat Tinggi
10
15
2
0185
6.152,16
136,86
1,5
Sangat Tinggi
10
15
3
0186
734,83
118,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
4
0182
1.072,02
112,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
5
0191
2.369,25
106,92
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6
0184
281,49
106,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
7
0183
327,26
104,81
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8
0113
142,52
98,81
1,5
Sangat Tinggi
10
15
9
0116
1.709,25
97,77
1,5
Sangat Tinggi
10
15
10
0110
731,78
97,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
11
0179
5.586,87
97,08
1,5
Sangat Tinggi
10
15
12
0104
1.988,63
94,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
13
0117
248,41
93,95
1,5
Sangat Tinggi
10
15
14
0107
374,31
88,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
15
0178
439,27
88,26
1,5
Sangat Tinggi
10
15
16
0109
596,96
84,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
17
0130
592,76
83,96
1,5
Sangat Tinggi
10
15
18
0108
246,41
83,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
19
0105
203,11
80,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
20
0264
389.570,60
80,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
21
0111
312,05
80,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
22
0103
465,33
75,93
1,5
Sangat Tinggi
10
15
23
0098
2.527,23
73,88
1,5
Sangat Tinggi
10
15
24
0102
446,93
69,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
TELAKE
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
135
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
25
0180
237,60
65,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
26
0176
2.015,68
63,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
27
0129
2.559,45
63,58
1,5
Sangat Tinggi
10
15
28
0106
4.945,75
63,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
29
0114
395,39
62,05
1,5
Sangat Tinggi
10
15
30
0100
429,41
60,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
31
0198
440,20
59,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
32
0090
12.560,11
58,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
33
0181
358,00
57,38
1,5
Sangat Tinggi
10
15
34
0001
468.380,49
53,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
35
0094
3.912,72
50,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
36
0150
322,35
49,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
37
0119
1.956,59
49,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
38
0118
13.634,90
48,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
39
0175
25.659,27
46,44
1,5
Sangat Tinggi
10
15
40
0120
743,07
44,88
1,5
Sangat Tinggi
10
15
41
0174
797,92
41,72
1,5
Sangat Tinggi
10
15
42
0196
772,94
40,32
1,5
Sangat Tinggi
10
15
43
0101
263,42
38,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44
0192
1.086,46
37,83
1,5
Sangat Tinggi
10
15
45
0200
536.529,43
36,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
46
0121
1.405,07
35,81
1,5
Sangat Tinggi
10
15
47
0126
603,36
35,30
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SEBUKU
KARANGAN
Luas (ha)
Indeks Erosi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Indeks
Erosi
136
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
48
0124
500,19
35,26
1,5
Sangat Tinggi
10
15
49
0177
146,69
34,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
50
0128
636,59
33,89
1,5
Sangat Tinggi
10
15
51
0125
656,88
33,80
1,5
Sangat Tinggi
10
15
52
0112
116,29
32,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
53
0086
2.879,15
32,06
1,5
Sangat Tinggi
10
15
54
0260
60.692,95
31,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
55
0188
357,52
31,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
56
0189
MANUBAR
211.691,26
30,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
57
0065
TABALAR
128.304,92
30,21
1,5
Sangat Tinggi
10
15
58
0021
BELAYAU
296.748,46
29,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
59
0197
183,67
28,86
1,5
Sangat Tinggi
10
15
60
0115
498,76
27,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
61
0088
DUMAIRING
11.273,87
26,02
1,5
Sangat Tinggi
10
15
62
0024
KAYAN
3.300.876,31
25,95
1,5
Sangat Tinggi
10
15
63
0162
10.765,13
23,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
64
0058
1.690.443,07
23,68
1,5
Sangat Tinggi
10
15
65
0131
3.738,43
23,48
1,5
Sangat Tinggi
10
15
66
0123
1.016,72
23,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
67
0020
1.600.798,46
21,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
68
0127
313,39
21,42
1,5
Sangat Tinggi
10
15
69
0157
2.712,31
18,94
1,5
Sangat Tinggi
10
15
70
0152
1.006,67
18,68
1,5
Sangat Tinggi
10
15
TUNAN
BERAU
SESAYAP
Luas (ha)
Indeks Erosi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor Indeks
Erosi
137
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
71
0149
1.093,30
18,57
1,5
Sangat Tinggi
10
15
72
0159
11.927,93
18,45
1,5
Sangat Tinggi
10
15
73
0154
290,77
18,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
74
0602
830,45
17,81
1,5
Sangat Tinggi
10
15
75
0148
414,30
17,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
76
0137
191,07
16,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
77
0705
274,45
15,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
78
0729
48,32
15,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
79
0730
80
0230
81
26,02
15,56
1,5
Sangat Tinggi
10
15
130.059,46
15,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0122
268,71
14,98
1,5
Sangat Tinggi
10
15
82
0155
1.515,35
14,60
1,5
Sangat Tinggi
10
15
83
0195
36.789,76
14,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
84
0706
3.980,05
14,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
85
0208
2.665,45
14,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
86
0734
1.410,69
14,14
1,5
Sangat Tinggi
10
15
87
0207
19.878,12
14,13
1,5
Sangat Tinggi
10
15
88
0147
974,63
13,96
1,5
Sangat Tinggi
10
15
89
0683
1.726,64
13,67
1,5
Sangat Tinggi
10
15
90
0691
470,11
13,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
91
0002
539.933,84
13,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
92
0209
2.110,79
13,05
1,5
Sangat Tinggi
10
15
93
0143
6.962,55
12,94
1,5
Sangat Tinggi
10
15
94
0735
73,63
12,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
95
0714
115,65
12,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SANTAN 1
SEBAKUNG
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
138
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
96
0089
3.145,30
12,17
1,5
Sangat Tinggi
10
15
97
0012
420,44
12,14
1,5
Sangat Tinggi
10
15
98
0138
331,88
12,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
99
0701
78,47
12,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
100
0600
407,35
11,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
101
0146
399,21
11,66
1,5
Sangat Tinggi
10
15
102
0727
39,14
11,64
1,5
Sangat Tinggi
10
15
103
0599
263,19
11,61
1,5
Sangat Tinggi
10
15
104
0153
146,16
11,09
1,5
Sangat Tinggi
10
15
105
0010
1.248,55
10,85
1,5
Sangat Tinggi
10
15
106
0156
291,17
10,54
1,5
Sangat Tinggi
10
15
107
0584
25.618,22
10,52
1,5
Sangat Tinggi
10
15
108
0700
79,12
10,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
109
0202
1.115,86
9,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
110
0019
1.826,74
9,43
1,5
Sangat Tinggi
10
15
111
0698
372,19
9,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
112
0696
193,32
9,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
113
0099
428,52
9,19
1,5
Sangat Tinggi
10
15
114
0597
376,11
8,93
1,5
Sangat Tinggi
10
15
115
0066
61.466,80
8,75
1,5
Sangat Tinggi
10
15
116
0204
776,76
8,66
1,5
Sangat Tinggi
10
15
117
0199
226,59
8,45
1,5
Sangat Tinggi
10
15
118
0690
1.189,08
8,36
1,5
Sangat Tinggi
10
15
119
0022
31.829,71
8,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
120
0056
855,36
8,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
139
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
121
0736
428,62
8,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
122
0084
43.358,45
8,21
1,5
Sangat Tinggi
10
15
123
0595
2.052,15
8,14
1,5
Sangat Tinggi
10
15
124
0267
39.969,72
8,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
125
0699
342,32
8,02
1,5
Sangat Tinggi
10
15
126
0055
534,92
7,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
127
0603
1.878,72
7,74
1,5
Sangat Tinggi
10
15
128
0589
1.072,40
7,73
1,5
Sangat Tinggi
10
15
129
0013
257,05
7,70
1,5
Sangat Tinggi
10
15
130
0607
5.148,32
7,59
1,5
Sangat Tinggi
10
15
131
0591
371,26
7,52
1,5
Sangat Tinggi
10
15
132
0601
505,19
7,39
1,5
Sangat Tinggi
10
15
133
0688
4.799,46
7,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
134
0740
5,27
7,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
135
0590
1.183,72
7,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
136
0097
672,34
7,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
137
0142
371,24
7,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
138
0167
545,96
7,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
139
0586
2.171,37
6,87
1,5
Sangat Tinggi
10
15
140
0694
533,67
6,83
1,5
Sangat Tinggi
10
15
141
0594
3.194,32
6,50
1,5
Sangat Tinggi
10
15
142
0724
91,92
6,40
1,5
Sangat Tinggi
10
15
143
0011
405,81
6,40
1,5
Sangat Tinggi
10
15
144
0168
516,07
6,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
145
0588
794,62
6,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
ADANG KUARO
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
140
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
146
0266
32.562,76
5,78
1,5
Sangat Tinggi
10
15
147
0592
1.451,69
5,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
148
0096
272,92
5,72
1,5
Sangat Tinggi
10
15
149
0023
15.080,76
5,72
1,5
Sangat Tinggi
10
15
150
0685
11.276,11
5,71
1,5
Sangat Tinggi
10
15
151
0093
1.015,76
5,63
1,5
Sangat Tinggi
10
15
152
0163
279,62
5,60
1,5
Sangat Tinggi
10
15
153
0608
414,21
5,42
1,5
Sangat Tinggi
10
15
154
0206
305,84
5,36
1,5
Sangat Tinggi
10
15
155
0533
418,82
5,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
156
0061
1.114,09
5,30
1,5
Sangat Tinggi
10
15
157
0049
711,49
5,29
1,5
Sangat Tinggi
10
15
158
0053
647,91
5,15
1,5
Sangat Tinggi
10
15
159
0718
142,04
5,08
1,5
Sangat Tinggi
10
15
160
0165
156,04
5,02
1,5
Sangat Tinggi
10
15
161
0039
14.939,32
4,99
1,5
Sangat Tinggi
10
15
162
0164
130,30
4,98
1,5
Sangat Tinggi
10
15
163
0017
6.840,88
4,93
1,5
Sangat Tinggi
10
15
164
0166
470,50
4,90
1,5
Sangat Tinggi
10
15
165
0596
750,51
4,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
166
0062
587,49
4,71
1,5
Sangat Tinggi
10
15
167
0057
931,22
4,53
1,5
Sangat Tinggi
10
15
168
0226
2.332,75
4,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
169
0158
760,01
4,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
170
0036
29.177,12
4,21
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
141
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
171
0536
558,49
4,05
1,5
Sangat Tinggi
10
15
172
0543
567,57
4,05
1,5
Sangat Tinggi
10
15
173
0054
2.831,26
4,03
1,5
Sangat Tinggi
10
15
174
0585
12.120,82
3,96
1,5
Sangat Tinggi
10
15
175
0092
610,75
3,89
1,5
Sangat Tinggi
10
15
176
0052
5.284,69
3,76
1,5
Sangat Tinggi
10
15
177
0025
3.823,68
3,72
1,5
Sangat Tinggi
10
15
178
0695
4.027,95
3,71
1,5
Sangat Tinggi
10
15
179
0009
564,16
3,71
1,5
Sangat Tinggi
10
15
180
0769
82,63
3,68
1,5
Sangat Tinggi
10
15
181
0045
2.693,51
3,65
1,5
Sangat Tinggi
10
15
182
0015
732,56
3,39
1,5
Sangat Tinggi
10
15
183
0538
5.072,24
3,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
184
0715
119,75
3,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
185
0048
28.348,26
3,28
1,5
Sangat Tinggi
10
15
186
0042
7.956,95
3,27
1,5
Sangat Tinggi
10
15
187
0606
222,22
3,07
1,5
Sangat Tinggi
10
15
188
0027
195,31
3,05
1,5
Sangat Tinggi
10
15
189
0689
101,55
3,02
1,5
Sangat Tinggi
10
15
190
0544
315,16
3,02
1,5
Sangat Tinggi
10
15
191
0593
423,50
3,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
192
0545
1.684,49
3,00
1,5
Sangat Tinggi
10
15
193
0604
220,24
2,96
1,5
Sangat Tinggi
10
15
194
0235
2.838,00
2,82
1,5
Sangat Tinggi
10
15
195
0014
589,60
2,81
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
142
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Lanjutan Tabel 3.32
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
196
0546
398,92
2,73
1,5
Sangat Tinggi
10
15
197
0050
1.431,04
2,72
1,5
Sangat Tinggi
10
15
198
0033
1.815,87
2,62
1,5
Sangat Tinggi
10
15
199
0028
236,98
2,60
1,5
Sangat Tinggi
10
15
200
0539
1.356,73
2,59
1,5
Sangat Tinggi
10
15
201
0016
44.793,90
2,55
1,5
Sangat Tinggi
10
15
202
0047
425,87
2,43
1,5
Sangat Tinggi
10
15
203
0007
1.347,34
2,42
1,5
Sangat Tinggi
10
15
204
0261
9.694,21
2,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
205
0051
1.344,73
2,37
1,5
Sangat Tinggi
10
15
206
0003
5.501,74
2,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
207
0542
2.239,53
2,32
1,5
Sangat Tinggi
10
15
208
0548
175,10
2,30
1,5
Sangat Tinggi
10
15
209
0026
296,25
2,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
210
0232
558,44
2,21
1,5
Sangat Tinggi
10
15
211
0547
449,54
2,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
212
0540
1.355,27
2,17
1,5
Sangat Tinggi
10
15
213
0268
9.662,78
2,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
214
0742
38,84
2,08
1,5
Sangat Tinggi
10
15
215
0278
47.384,72
2,07
1,5
Sangat Tinggi
10
15
LINUWONGKAYAN
KUARO DS 1
Luas (ha)
Indeks Erosi
Skor Indeks
Erosi
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
143
Kualifikasi Pemulihan
Indeks Erosi
Bobot
Indeks
Erosi
Skor x Bobot
Indeks Erosi
Tabel 3.33. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Rejim Aliran
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Koefisien Rejim
Aliran (KRA)
Skor KRA
Kualifikasi KRA
Bobot KRA
Skor x Bobot
KRA
1
0790
74,96
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
2
0789
45,83
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
3
0788
3,29
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
4
0784
9,54
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
5
0783
10,00
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
6
0785
7,43
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
7
0787
31,91
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
8
0786
35,46
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
9
0224
875,27
19,86
1,25
Tinggi
5
6,25
10
0226
2.332,75
19,74
1,25
Tinggi
5
6,25
11
0791
57,82
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
12
0792
62,87
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
13
0793
1,92
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
14
0794
3,40
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
15
0232
558,44
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
16
0229
2.583,00
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
17
0230
130.059,46
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
18
0235
2.838,00
19,72
1,25
Tinggi
5
6,25
19
0278
47.384,72
18,60
1,25
Tinggi
5
6,25
20
0281
1.707,99
18,60
1,25
Tinggi
5
6,25
21
0279
28.965,56
18,60
1,25
Tinggi
5
6,25
22
0777
90,79
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
23
0778
714,51
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
24
0208
2.665,45
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
SANTAN 1
JENGERU
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
144
Lanjutan Tabel 3.33
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Koefisien Rejim
Aliran (KRA)
Skor KRA
Kualifikasi KRA
Bobot KRA
Skor x Bobot
KRA
25
0209
2.110,79
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
26
0206
305,84
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
27
0204
776,76
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
28
0203
302,90
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
29
0202
1.115,86
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
30
0207
19.878,12
18,52
1,25
Tinggi
5
6,25
31
0268
9.662,78
18,50
1,25
Tinggi
5
6,25
32
0266
32.562,76
18,50
1,25
Tinggi
5
6,25
33
0267
ADANG KUARO
39.969,72
18,50
1,25
Tinggi
5
6,25
34
0265
ADANG
24.391,81
18,50
1,25
Tinggi
5
6,25
35
0563
145,20
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
36
0564
170,80
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
37
0562
285,23
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
38
0566
276,43
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
39
0567
358,40
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
40
0580
316,68
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
41
0577
470,32
16,50
1,25
Tinggi
5
6,25
42
0776
9,78
15,64
1,25
Tinggi
5
6,25
43
0200
536.529,43
15,64
1,25
Tinggi
5
6,25
44
0199
226,59
15,64
1,25
Tinggi
5
6,25
45
0198
440,20
15,64
1,25
Tinggi
5
6,25
46
0197
183,67
15,64
1,25
Tinggi
5
6,25
47
0196
772,94
15,64
1,25
Tinggi
5
6,25
48
0065
128.304,92
15,03
1,25
Tinggi
5
6,25
KUARO DS 1
KARANGAN
TABALAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
145
Tabel 3.34. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Koefisien Aliran (C)
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Koefisien Aliran
Skor C
Kualifikasi C
Bobot C
Skor x Bobot C
1
0264
TELAKE
389.570,60
5,61
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2
0260
TUNAN
60.692,95
4,24
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
3
0261
9.694,21
4,24
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
4
0800
15,26
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
5
0795
1,23
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
6
0798
141,78
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
7
0796
48,64
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
8
0797
10,81
3,62
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
9
0780
2,30
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
10
0779
9,20
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
11
0781
12,15
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
12
0782
3,97
2,79
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
13
0713
11,11
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
14
0702
64,61
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
15
0715
119,75
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
16
0714
115,65
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
17
0738
172,72
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
18
0736
428,62
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
19
0706
3.980,05
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
20
0716
14,32
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
21
0733
24,36
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
22
0737
2,47
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
23
0710
3,62
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
24
0709
8,55
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
25
0720
4,38
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
146
Lanjutan Tabel 3.34
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Koefisien Aliran
Skor C
Kualifikasi C
Bobot C
Skor x Bobot C
26
0719
26,98
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
27
0721
5,12
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
28
0722
25,05
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
29
0718
142,04
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
30
0717
18,72
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
31
0727
39,14
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
32
0729
48,32
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
33
0726
49,61
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
34
0730
26,02
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
35
0725
23,76
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
36
0724
91,92
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
37
0731
3,61
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
38
0723
43,44
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
39
0735
73,63
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
40
0739
10,03
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
41
0734
1.410,69
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
42
0021
296.748,46
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
43
0022
31.829,71
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
44
0024
3.300.876,31
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
45
0025
3.823,68
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
46
0026
296,25
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
47
0027
195,31
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
48
0028
236,98
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
49
0033
1.815,87
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
50
0034
287,84
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
BELAYAU
KAYAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
147
Lanjutan Tabel 3.34
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Koefisien Aliran
Skor C
Kualifikasi C
Bobot C
Skor x Bobot C
51
0035
320,25
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
52
0036
29.177,12
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
53
0038
207,66
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
54
0039
14.939,32
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
55
0037
291,34
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
56
0040
359,99
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
57
0042
7.956,95
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
58
0043
3.211,76
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
59
0041
1.467,77
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
60
0044
920,81
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
61
0023
15.080,76
2,04
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
62
0045
2.693,51
2,03
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Tabel 3.35. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Muatan Sedimen
No.
Kode Urut
DAS
1
0260
2
0261
3
0264
Nama DAS
TUNAN
TELAKE
Luas (ha)
Muatan Sedimen
(ton/ha/tahun)
Skor Muatan
Sedimen
Kualifikasi Muatan
Sedimen
Bobot
Muatan
Sedimen
Skor x
Bobot
Muatan
Sedimen
60.692,95
37,36
1,5
Sangat Tinggi
4
6
9.694,21
37,34
1,5
Sangat Tinggi
4
6
389.570,60
25,32
1,5
Sangat Tinggi
4
6
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
148
Tabel 3.36. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Frekuensi Banjir
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
1
0791
57,82
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
2
0771
8,53
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
3
0777
90,79
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
4
0683
1.726,64
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
5
0682
1.806,07
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
6
0792
62,87
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
7
0773
6,43
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
8
0793
1,92
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
9
0790
74,96
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
10
0789
45,83
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
11
0788
3,29
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
12
0774
1,44
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
13
0772
1,05
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
14
0776
9,78
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
15
0770
4,47
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
16
0780
2,30
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
17
0779
9,20
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
18
0781
12,15
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
19
0782
3,97
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
20
0784
9,54
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
21
0783
10,00
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
22
0785
7,43
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
23
0787
31,91
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
24
0786
35,46
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
149
Lanjutan Tabel 3.36
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
25
0794
3,40
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
26
0800
15,26
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
27
0795
1,23
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
28
0798
141,78
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
29
0796
48,64
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
30
0797
10,81
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
31
0778
714,51
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
32
0563
145,20
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
33
0564
170,80
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
34
0562
285,23
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
35
0566
276,43
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
36
0567
358,40
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
37
0580
316,68
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
38
0577
470,32
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
39
0533
418,82
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
40
0538
5.072,24
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
41
0536
558,49
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
42
0540
1.355,27
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
43
0539
1.356,73
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
44
0541
336,90
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
45
0548
175,10
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
46
0542
2.239,53
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
47
0547
449,54
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
48
0546
398,92
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
150
Lanjutan Tabel 3.36
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
49
0543
567,57
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
50
0544
315,16
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
51
0545
1.684,49
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
52
0532
248,86
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
53
0008
264,90
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
54
0007
1.347,34
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
55
0156
291,17
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
56
0158
760,01
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
57
0017
6.840,88
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
58
0278
47.384,72
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
59
0232
558,44
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
60
0241
346,16
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
61
0242
480,96
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
62
0245
494,77
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
63
0260
TUNAN
60.692,95
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
64
0261
9.694,21
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
65
0264
TELAKE
389.570,60
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
66
0268
KUARO DS 1
9.662,78
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
67
0281
1.707,99
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
68
0001
468.380,49
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
69
0014
589,60
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
70
0013
257,05
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
71
0012
420,44
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
72
0015
732,56
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
SEBUKU
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
151
Lanjutan Tabel 3.36
No.
Kode
Urut
DAS
73
0016
74
Nama DAS
LINUWONGKAYAN
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
44.793,90
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
0011
405,81
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
75
0010
1.248,55
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
76
0006
393,52
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
77
0005
1.291,77
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
78
0004
3.552,73
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
79
0142
371,24
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
80
0143
6.962,55
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
81
0146
399,21
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
82
0200
536.529,43
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
83
0147
974,63
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
84
0148
414,30
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
85
0149
1.093,30
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
86
0150
322,35
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
87
0152
1.006,67
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
88
0155
1.515,35
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
89
0154
290,77
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
90
0157
2.712,31
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
91
0199
226,59
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
92
0198
440,20
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
93
0197
183,67
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
94
0196
772,94
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
95
0195
36.789,76
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
96
0159
11.927,93
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
KARANGAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
152
Lanjutan Tabel 3.36
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
97
0175
25.659,27
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
98
0174
797,92
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
99
0176
2.015,68
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
100
0189
211.691,26
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
101
0177
146,69
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
102
0178
439,27
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
103
0179
5.586,87
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
104
0180
237,60
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
105
0181
358,00
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
106
0162
10.765,13
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
107
0188
357,52
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
108
0187
347,29
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
109
0192
1.086,46
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
110
0182
1.072,02
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
111
0186
734,83
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
112
0185
6.152,16
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
113
0183
327,26
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
114
0184
281,49
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
115
0165
156,04
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
116
0208
2.665,45
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
117
0168
516,07
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
118
0209
2.110,79
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
119
0167
545,96
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
120
0163
279,62
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
MANUBAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
153
Lanjutan Tabel 3.36
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Frekuensi Banjir
Skor Banjir
Kualifikasi Banjir
Bobot Banjir
Skor x Bobot
Banjir
121
0206
305,84
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
122
0204
776,76
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
123
0224
875,27
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
124
0229
2.583,00
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
125
0203
302,90
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
126
0202
1.115,86
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
127
0164
130,30
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
128
0166
470,50
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
129
0266
32.562,76
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
130
0279
JENGERU
28.965,56
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
131
0267
ADANG KUARO
39.969,72
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
132
0265
ADANG
24.391,81
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
133
0009
564,16
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
134
0002
539.933,84
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
135
0153
146,16
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
136
0207
19.878,12
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
137
0226
2.332,75
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
138
0230
130.059,46
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
139
0235
2.838,00
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
140
0190
409,35
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
141
0191
2.369,25
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
142
0003
5.501,74
Lebih dari 1 kali dalam 1 tahun
1,5
Sangat Tinggi
2
3
SEBAKUNG
SANTAN 1
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
154
Tabel 3.37. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Penggunaan Air
No.
1
Kode
Urut DAS
Nama DAS
0150
Luas (ha)
Indeks Penggunaan
Air (IPA)
322,35
Skor IPA
0,87
Kualifikasi IPA
1,25
Bobot IPA
Tinggi
Skor x Bobot IPA
4
5
Tabel 3.38. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Indeks Ketersediaan Lahan
Pertanian
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
1
0024
KAYAN
2
0045
3
0016
LINUWONGKAYAN
4
0020
SESAYAP
5
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
Skor IKL
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
3.300.876,31
0,47
1,5
Sangat Tinggi
10
15
2.693,51
0,42
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44.793,90
0,41
1,5
Sangat Tinggi
10
15
1.600.798,46
0,40
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0048
28.348,26
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
6
0766
7,38
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
7
0762
41,62
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
8
0769
82,63
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
9
0757
3,25
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
10
0760
8,01
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
11
0758
184,61
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
12
0767
8,01
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
13
0756
4,42
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
14
0765
3,45
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
15
0755
1.176,62
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
16
0754
6,92
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
17
0752
6,61
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
18
0753
3,56
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
155
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
19
0751
5,22
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
20
0750
2,23
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
21
0749
0,89
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
22
0747
0,43
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
23
0748
29,85
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
24
0746
0,37
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
25
0745
5,79
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
26
0742
38,84
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
27
0744
0,28
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
28
0743
2.371,70
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
29
0740
5,27
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
30
0741
523,43
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
31
0761
2,69
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
32
0768
36,50
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
33
0764
34,37
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
34
0763
9,44
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
35
0759
2.723,74
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
36
0049
711,49
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
37
0050
1.431,04
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
38
0278
47.384,72
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
39
0268
9.662,78
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
40
0281
1.707,99
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
41
0047
425,87
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
42
0051
1.344,73
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
KUARO DS 1
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
156
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
43
0057
931,22
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
44
0061
1.114,09
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
45
0063
117,07
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
46
0064
444,14
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
47
0068
204,84
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
48
0069
338,77
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
49
0071
667,16
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
50
0066
61.466,80
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
51
0070
270,65
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
52
0072
5.172,03
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
53
0073
433,21
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
54
0074
21.053,65
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
55
0075
937,34
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
56
0076
372,93
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
57
0077
16.588,56
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
58
0078
278,35
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
59
0079
563,82
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
60
0080
4.421,59
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
61
0081
1.356,48
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
62
0082
2.307,03
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
63
0083
1.189,58
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
64
0085
537,64
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
65
0087
240,61
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
66
0092
610,75
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
157
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
67
0095
308,91
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
68
0091
1.221,75
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
69
0093
1.015,76
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
70
0096
272,92
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
71
0094
3.912,72
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
72
0099
428,52
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
73
0100
429,41
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
74
0101
263,42
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
75
0102
446,93
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
76
0103
465,33
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
77
0104
1.988,63
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
78
0105
203,11
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
79
0107
374,31
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
80
0108
246,41
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
81
0109
596,96
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
82
0111
312,05
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
83
0112
116,29
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
84
0113
142,52
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
85
0114
395,39
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
86
0115
498,76
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
87
0110
731,78
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
88
0116
1.709,25
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
89
0117
248,41
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
90
0125
656,88
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
158
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
91
0127
313,39
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
92
0128
636,59
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
93
0137
191,07
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
94
0098
2.527,23
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
95
0122
268,71
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
96
0097
672,34
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
97
0266
32.562,76
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
98
0279
JENGERU
28.965,56
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
99
0267
ADANG KUARO
39.969,72
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
100
0265
ADANG
24.391,81
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
101
0106
4.945,75
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
102
0052
5.284,69
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
103
0055
534,92
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
104
0054
2.831,26
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
105
0056
855,36
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
106
0059
644,65
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
107
0060
1.086,17
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
108
0062
587,49
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
109
0067
1.867,20
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
110
0053
647,91
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
111
0086
2.879,15
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
112
0084
43.358,45
0,35
1,5
Sangat Tinggi
10
15
113
0138
331,88
0,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
114
0058
1.690.443,07
0,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
BERAU
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
159
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
115
0065
116
Nama DAS
TABALAR
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
Skor IKL
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
128.304,92
0,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0089
3.145,30
0,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
117
0126
603,36
0,34
1,5
Sangat Tinggi
10
15
118
0123
1.016,72
0,33
1,5
Sangat Tinggi
10
15
119
0142
371,24
0,32
1,5
Sangat Tinggi
10
15
120
0130
592,76
0,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
121
0118
13.634,90
0,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
122
0264
389.570,60
0,31
1,5
Sangat Tinggi
10
15
123
0124
500,19
0,30
1,5
Sangat Tinggi
10
15
124
0088
11.273,87
0,27
1,5
Sangat Tinggi
10
15
125
0090
12.560,11
0,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
126
0129
2.559,45
0,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
127
0120
743,07
0,25
1,5
Sangat Tinggi
10
15
128
0131
3.738,43
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
129
0707
50,39
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
130
0708
0,32
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
131
0588
794,62
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
132
0590
1.183,72
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
133
0589
1.072,40
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
134
0591
371,26
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
135
0592
1.451,69
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
136
0593
423,50
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
137
0586
2.171,37
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
138
0594
3.194,32
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
TELAKE
DUMAIRING
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
160
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
139
0608
414,21
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
140
0595
2.052,15
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
141
0596
750,51
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
142
0597
376,11
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
143
0603
1.878,72
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
144
0607
5.148,32
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
145
0606
222,22
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
146
0605
221,09
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
147
0604
220,24
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
148
0599
263,19
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
149
0600
407,35
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
150
0601
505,19
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
151
0602
830,45
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
152
0229
2.583,00
0,24
1,5
Sangat Tinggi
10
15
153
0002
539.933,84
0,23
1,5
Sangat Tinggi
10
15
154
0794
3,40
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
155
0800
15,26
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
156
0795
1,23
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
157
0798
141,78
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
158
0796
48,64
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
159
0797
10,81
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
160
0232
558,44
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
161
0241
346,16
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
162
0242
480,96
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SEBAKUNG
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
161
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
163
0245
494,77
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
164
0235
2.838,00
0,22
1,5
Sangat Tinggi
10
15
165
0121
1.405,07
0,21
1,5
Sangat Tinggi
10
15
166
0682
1.806,07
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
167
0563
145,20
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
168
0564
170,80
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
169
0562
285,23
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
170
0566
276,43
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
171
0567
358,40
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
172
0580
316,68
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
173
0577
470,32
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
174
0533
418,82
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
175
0538
5.072,24
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
176
0536
558,49
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
177
0540
1.355,27
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
178
0539
1.356,73
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
179
0541
336,90
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
180
0548
175,10
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
181
0542
2.239,53
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
182
0547
449,54
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
183
0546
398,92
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
184
0543
567,57
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
185
0544
315,16
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
186
0545
1.684,49
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
162
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
187
0532
188
0001
189
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
Skor IKL
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
248,86
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
468.380,49
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
0014
589,60
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
190
0015
732,56
0,20
1,5
Sangat Tinggi
10
15
191
0189
211.691,26
0,18
1,5
Sangat Tinggi
10
15
192
0119
1.956,59
0,17
1,5
Sangat Tinggi
10
15
193
0260
60.692,95
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
194
0261
9.694,21
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
195
0200
536.529,43
0,12
1,5
Sangat Tinggi
10
15
196
0143
6.962,55
0,11
1,5
Sangat Tinggi
10
15
197
0162
10.765,13
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
198
0771
8,53
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
199
0777
90,79
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
200
0773
6,43
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
201
0774
1,44
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
202
0772
1,05
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
203
0776
9,78
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
204
0770
4,47
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
205
0780
2,30
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
206
0779
9,20
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
207
0778
714,51
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
208
0156
291,17
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
209
0158
760,01
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
210
0146
399,21
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
SEBUKU
MANUBAR
TUNAN
KARANGAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
163
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
211
0147
974,63
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
212
0148
414,30
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
213
0149
1.093,30
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
214
0150
322,35
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
215
0152
1.006,67
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
216
0155
1.515,35
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
217
0154
290,77
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
218
0157
2.712,31
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
219
0199
226,59
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
220
0198
440,20
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
221
0197
183,67
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
222
0196
772,94
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
223
0195
36.789,76
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
224
0159
11.927,93
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
225
0175
25.659,27
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
226
0174
797,92
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
227
0176
2.015,68
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
228
0177
146,69
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
229
0178
439,27
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
230
0179
5.586,87
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
231
0180
237,60
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
232
0181
358,00
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
233
0188
357,52
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
234
0187
347,29
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
164
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Lanjutan Tabel 3.38
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Indeks
Ketersediaan
Lahan
Pertanian (IKL)
235
0192
1.086,46
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
236
0182
1.072,02
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
237
0186
734,83
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
238
0185
6.152,16
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
239
0183
327,26
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
240
0184
281,49
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
241
0165
156,04
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
242
0208
2.665,45
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
243
0168
516,07
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
244
0209
2.110,79
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
245
0167
545,96
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
246
0163
279,62
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
247
0206
305,84
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
248
0204
776,76
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
249
0203
302,90
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
250
0202
1.115,86
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
251
0164
130,30
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
252
0166
470,50
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
253
0153
146,16
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
254
0207
19.878,12
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
255
0190
409,35
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
256
0191
2.369,25
0,10
1,5
Sangat Tinggi
10
15
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor IKL
165
Kualifikasi IKL
Bobot IKL
Skor x
Bobot IKL
Tabel 3.39. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Keberadaan dan Penegakan
Peraturan Sosial Pro-Konservasi Tanah dan Air (Norma)
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
1
0791
57,82
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
2
0766
7,38
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
3
0771
8,53
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
4
0762
41,62
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
5
0769
82,63
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
6
0683
1726,64
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
7
0682
1806,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
8
0757
3,25
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
9
0760
8,01
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
10
0792
62,87
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
11
0773
6,43
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
12
0758
184,61
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
13
0767
8,01
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
14
0756
4,42
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
15
0765
3,45
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
16
0793
1,92
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
17
0774
1,44
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
18
0772
1,05
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
19
0776
9,78
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
20
0770
4,47
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
21
0761
2,69
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
22
0768
36,50
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
166
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
23
0794
3,40
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
24
0764
34,37
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
25
0763
9,44
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
26
0759
2723,74
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
27
0563
145,20
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
28
0564
170,80
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
29
0562
285,23
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
30
0566
276,43
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
31
0567
358,40
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
32
0580
316,68
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
33
0577
470,32
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
34
0533
418,82
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
35
0538
5072,24
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
36
0536
558,49
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
37
0540
1355,27
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
38
0539
1356,73
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
39
0541
336,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
40
0548
175,10
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
41
0542
2239,53
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
42
0547
449,54
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
43
0546
398,92
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
44
0543
567,57
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
45
0544
315,16
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
167
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
46
0545
1684,49
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
47
0532
248,86
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
48
0008
264,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
49
0007
1347,34
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
50
0156
291,17
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
51
0158
760,01
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
52
0017
6840,88
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
53
0278
47384,72
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
54
0232
558,44
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
55
0281
1707,99
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
56
0001
468380,49
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
57
0014
589,60
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
58
0013
257,05
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
59
0012
420,44
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
60
0015
732,56
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
61
0016
44793,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
62
0011
405,81
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
63
0010
1248,55
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
64
0006
393,52
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
65
0005
1291,77
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
66
0004
3552,73
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
67
0061
1114,09
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
68
0063
117,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
SEBUKU
LINUWONGKAYAN
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
168
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
69
0064
70
0065
71
Nama DAS
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
444,14
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
128304,92
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
0068
204,84
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
72
0069
338,77
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
73
0071
667,16
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
74
0066
61466,80
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
75
0070
270,65
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
76
0072
5172,03
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
77
0073
433,21
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
78
0074
21053,65
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
79
0075
937,34
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
80
0076
372,93
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
81
0077
16588,56
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
82
0078
278,35
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
83
0079
563,82
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
84
0080
4421,59
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
85
0081
1356,48
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
86
0082
2307,03
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
87
0083
1189,58
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
88
0084
43358,45
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
89
0085
537,64
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
90
0087
240,61
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
91
0092
610,75
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
TABALAR
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
169
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
92
0090
12560,11
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
93
0095
308,91
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
94
0091
1221,75
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
95
0093
1015,76
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
96
0096
272,92
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
97
0094
3912,72
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
98
0099
428,52
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
99
0100
429,41
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
100
0101
263,42
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
101
0102
446,93
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
102
0103
465,33
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
103
0104
1988,63
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
104
0105
203,11
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
105
0107
374,31
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
106
0108
246,41
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
107
0109
596,96
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
108
0111
312,05
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
109
0112
116,29
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
110
0113
142,52
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
111
0114
395,39
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
112
0115
498,76
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
113
0110
731,78
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
114
0116
1709,25
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
170
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
115
0117
248,41
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
116
0118
13634,90
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
117
0119
1956,59
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
118
0123
1016,72
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
119
0121
1405,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
120
0125
656,88
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
121
0126
603,36
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
122
0127
313,39
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
123
0128
636,59
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
124
0129
2559,45
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
125
0138
331,88
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
126
0137
191,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
127
0130
592,76
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
128
0131
3738,43
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
129
0142
371,24
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
130
0143
6962,55
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
131
0146
399,21
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
132
0200
536529,43
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
133
0147
974,63
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
134
0148
414,30
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
135
0149
1093,30
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
136
0150
322,35
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
137
0152
1006,67
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
KARANGAN
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
171
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
138
0155
1515,35
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
139
0154
290,77
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
140
0157
2712,31
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
141
0199
226,59
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
142
0198
440,20
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
143
0197
183,67
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
144
0196
772,94
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
145
0195
36789,76
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
146
0159
11927,93
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
147
0175
25659,27
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
148
0174
797,92
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
149
0176
2015,68
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
150
0189
211691,26
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
151
0177
146,69
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
152
0178
439,27
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
153
0179
5586,87
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
154
0180
237,60
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
155
0181
358,00
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
156
0162
10765,13
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
157
0188
357,52
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
158
0187
347,29
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
159
0192
1086,46
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
160
0182
1072,02
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
MANUBAR
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
172
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
161
0186
734,83
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
162
0185
6152,16
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
163
0183
327,26
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
164
0184
281,49
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
165
0165
156,04
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
166
0168
516,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
167
0167
545,96
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
168
0163
279,62
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
169
0229
2583,00
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
170
0088
11273,87
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
171
0089
3145,30
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
172
0098
2527,23
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
173
0120
743,07
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
174
0122
268,71
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
175
0097
672,34
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
176
0164
130,30
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
177
0166
470,50
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
178
0279
28965,56
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
179
0009
564,16
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
180
0002
539933,84
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
181
0106
4945,75
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
182
0124
500,19
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
183
0153
146,16
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
DUMAIRING
JENGERU
SEBAKUNG
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
173
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Lanjutan Tabel 3.39
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Keberadaan dan Penegakan
Norma
Skor
Keberadaan dan
Penegakan
Norma
Kualifikasi
Keberadaan dan
Penegakan Norma
Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
Skor x Bobot
Keberadaan
dan
Penegakan
Norma
184
0226
2332,75
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
185
0235
2838,00
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
186
0059
644,65
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
187
0060
1086,17
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
188
0062
587,49
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
189
0067
1867,20
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
190
0190
409,35
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
191
0191
2369,25
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
192
0086
2879,15
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
193
0003
5501,74
Tidak ada norma pro konservasi
1,25
Tinggi
3
3,75
Tabel 3.40. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Klasifikasi Kota
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Klasifikasi Kota
Skor
Klasifikasi
Kota
Kualifikasi Kota
Bobot
Klasifikasi Kota
Skor x Bobot
Klasifikasi Kota
1
0800
15,26
Kota Besar
1,25
Tinggi
5
6,25
2
0795
1,23
Kota Besar
1,25
Tinggi
5
6,25
3
0798
141,78
Kota Besar
1,25
Tinggi
5
6,25
4
0796
48,64
Kota Besar
1,25
Tinggi
5
6,25
5
0797
10,81
Kota Besar
1,25
Tinggi
5
6,25
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
174
Tabel 3.41. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Nilai Investasi Bangunan Air
No.
Kode Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Nilai Investasi
Bangunan Air
(Milyar Rupiah)
Skor NBA
Kualifikasi
NBA
Bobot NBA
Skor x Bobot
NBA
1
0800
15,26
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
2
0795
1,23
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
3
0798
141,78
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
4
0796
48,64
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
5
0797
10,81
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
6
0241
346,16
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
7
0242
480,96
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
8
0245
494,77
52,5
1,25
Tinggi
5
6,25
Tabel 3.42. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Luas Tutupan
Hutan pada Kawasan Lindung (PTH)
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
1
0791
57,82
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
2
0766
7,38
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
3
0771
8,53
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
4
0713
11,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
5
0692
24,47
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
6
0762
41,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
7
0707
50,39
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
8
0702
64,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
9
0700
79,12
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
10
0701
78,47
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
175
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
11
0769
82,63
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
12
0777
90,79
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
13
0693
94,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
14
0689
101,55
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
15
0715
119,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
16
0714
115,65
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
17
0738
172,72
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
18
0705
274,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
19
0691
470,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
20
0736
428,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
21
0694
533,67
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
22
0690
1.189,08
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
23
0683
1.726,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
24
0682
1.806,07
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
25
0706
3.980,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
26
0695
4.027,95
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
27
0757
3,25
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
28
0760
8,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
29
0716
14,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
30
0733
24,36
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
31
0703
33,52
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
32
0792
62,87
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
33
0773
6,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
176
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
34
0758
184,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
35
0767
8,01
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
36
0756
4,42
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
37
0697
23,89
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
38
0696
193,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
39
0765
3,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
40
0793
1,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
41
0790
74,96
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
42
0789
45,83
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
43
0788
3,29
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
44
0774
1,44
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
45
0772
1,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
46
0776
9,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
47
0770
4,47
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
48
0755
1.176,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
49
0754
6,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
50
0752
6,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
51
0753
3,56
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
52
0751
5,22
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
53
0750
2,23
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
54
0749
0,89
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
55
0747
0,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
56
0748
29,85
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
177
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
57
0746
58
59
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
0,37
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0745
5,79
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0742
38,84
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
60
0744
0,28
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
61
0743
2.371,70
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
62
0740
5,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
63
0741
523,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
64
0737
2,47
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
65
0710
3,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
66
0709
8,55
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
67
0686
8,31
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
68
0687
51,02
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
69
0684
54,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
70
0699
342,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
71
0698
372,19
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
72
0720
4,38
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
73
0719
26,98
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
74
0721
5,12
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
75
0722
25,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
76
0718
142,04
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
77
0717
18,72
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
78
0727
39,14
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
79
0729
48,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
178
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
81
0730
26,02
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
82
0725
23,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
83
0724
91,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
84
0731
3,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
85
0723
43,44
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
86
0735
73,63
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
87
0739
10,03
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
88
0761
2,69
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
89
0768
36,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
90
0782
3,97
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
91
0784
9,54
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
92
0783
10,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
93
0785
7,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
94
0787
31,91
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
95
0786
35,46
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
96
0794
3,40
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
97
0800
15,26
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
98
0795
1,23
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
99
0798
141,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
100
0796
48,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
101
0797
10,81
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
102
0764
34,37
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
103
0763
9,44
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
179
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
104
0778
714,51
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
105
0688
4.799,46
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
106
0708
0,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
107
0734
1.410,69
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
108
0759
2.723,74
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
109
0563
145,20
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
110
0564
170,80
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
111
0562
285,23
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
112
0566
276,43
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
113
0567
358,40
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
114
0580
316,68
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
115
0577
470,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
116
0588
794,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
117
0591
371,26
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
118
0593
423,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
119
0608
414,21
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
120
0597
376,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
121
0603
1.878,72
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
122
0606
222,22
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
123
0605
221,09
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
124
0604
220,24
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
125
0599
263,19
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
126
0600
407,35
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
180
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
127
0601
505,19
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
128
0602
830,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
129
0533
418,82
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
130
0538
5.072,24
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
131
0536
558,49
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
132
0540
1.355,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
133
0539
1.356,73
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
134
0541
336,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
135
0548
175,10
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
136
0542
2.239,53
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
137
0547
449,54
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
138
0546
398,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
139
0543
567,57
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
140
0544
315,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
141
0545
1.684,49
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
142
0584
25.618,22
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
143
0585
12.120,82
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
144
0532
248,86
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
145
0008
264,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
146
0007
1.347,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
147
0049
711,49
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
148
0156
291,17
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
149
0050
1.431,04
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
181
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
150
0022
151
152
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
31.829,71
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0017
6.840,88
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0278
47.384,72
6,64
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
153
0232
558,44
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
154
0241
346,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
155
0242
480,96
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
156
0245
494,77
1,68
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
157
0260
60.692,95
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
158
0281
1.707,99
7,46
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
159
0014
589,60
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
160
0013
257,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
161
0012
420,44
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
162
0015
732,56
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
163
0016
44.793,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
164
0011
405,81
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
165
0010
1.248,55
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
166
0006
393,52
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
167
0005
1.291,77
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
168
0004
3.552,73
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
169
0019
1.826,74
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
170
0018
361,24
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
171
0025
3.823,68
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
172
0026
296,25
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
TUNAN
LINUWONGKAYAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
182
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
173
0027
174
175
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
195,31
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0028
236,98
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0033
1.815,87
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
176
0034
287,84
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
177
0035
320,25
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
178
0036
29.177,12
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
179
0038
207,66
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
180
0039
14.939,32
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
181
0037
291,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
182
0040
359,99
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
183
0042
7.956,95
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
184
0043
3.211,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
185
0041
1.467,77
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
186
0044
920,81
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
187
0045
2.693,51
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
188
0047
425,87
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
189
0051
1.344,73
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
190
0048
28.348,26
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
191
0057
931,22
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
192
0061
1.114,09
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
193
0063
117,07
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
194
0064
444,14
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
195
0068
204,84
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
183
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
196
0069
338,77
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
197
0071
667,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
198
0070
270,65
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
199
0072
5.172,03
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
200
0073
433,21
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
201
0075
937,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
202
0076
372,93
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
203
0078
278,35
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
204
0079
563,82
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
205
0080
4.421,59
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
206
0081
1.356,48
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
207
0082
2.307,03
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
208
0083
1.189,58
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
209
0085
537,64
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
210
0087
240,61
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
211
0092
610,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
212
0090
12.560,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
213
0095
308,91
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
214
0091
1.221,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
215
0093
1.015,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
216
0096
272,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
217
0094
3.912,72
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
218
0099
428,52
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
184
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
219
0100
429,41
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
220
0101
263,42
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
221
0102
446,93
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
222
0103
465,33
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
223
0104
1.988,63
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
224
0105
203,11
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
225
0107
374,31
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
226
0108
246,41
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
227
0109
596,96
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
228
0111
312,05
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
229
0112
116,29
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
230
0113
142,52
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
231
0114
395,39
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
232
0115
498,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
233
0110
731,78
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
234
0116
1.709,25
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
235
0117
248,41
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
236
0118
13.634,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
237
0119
1.956,59
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
238
0138
331,88
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
239
0137
191,07
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
240
0130
592,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
241
0142
371,24
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
185
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
242
0146
399,21
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
243
0147
974,63
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
244
0148
414,30
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
245
0149
1.093,30
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
246
0150
322,35
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
247
0152
1.006,67
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
248
0155
1.515,35
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
249
0154
290,77
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
250
0157
2.712,31
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
251
0199
226,59
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
252
0198
440,20
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
253
0197
183,67
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
254
0196
772,94
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
255
0195
36.789,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
256
0175
25.659,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
257
0176
2.015,68
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
258
0177
146,69
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
259
0178
439,27
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
260
0179
5.586,87
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
261
0180
237,60
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
262
0181
358,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
263
0188
357,52
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
264
0187
347,29
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
186
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
265
0192
1.086,46
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
266
0182
1.072,02
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
267
0186
734,83
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
268
0185
6.152,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
269
0183
327,26
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
270
0184
281,49
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
271
0165
156,04
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
272
0208
2.665,45
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
273
0209
2.110,79
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
274
0167
545,96
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
275
0163
279,62
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
276
0206
305,84
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
277
0204
776,76
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
278
0229
2.583,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
279
0089
3.145,30
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
280
0098
2.527,23
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
281
0203
302,90
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
282
0097
672,34
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
283
0202
1.115,86
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
284
0164
130,30
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
285
0166
470,50
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
286
0023
15.080,76
10,93
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
287
0009
564,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor PTH
187
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
Lanjutan Tabel 3.42
No.
Kode
Urut DAS
288
0106
289
290
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase Luas
Tutupan Hutan
pada Kawasan
Lindung
(%)
Skor PTH
Kualifikasi PTH
Bobot
PTH
Skor x Bobot
PTH
4.945,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0153
146,16
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
0226
2.332,75
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
291
0235
2.838,00
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
292
0052
5.284,69
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
293
0055
534,92
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
294
0054
2.831,26
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
295
0056
855,36
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
296
0059
644,65
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
297
0060
1.086,17
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
298
0062
587,49
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
299
0190
409,35
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
300
0191
2.369,25
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
301
0053
647,91
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
302
0086
2.879,15
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
303
0003
5.501,74
0,00
1,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
188
Tabel 3.43. Prioritas Pemulihan DAS dengan Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya Berdasarkan Kriteria Persentase Luas Lahan pada
Kawasan Budidaya dengan Kemiringan Lereng 0 –25%(LKB)
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Luas Lahan
pada Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 0 - 25%
(%)
1
0771
8,53
0,00
2
0713
11,11
0,00
3
0757
3,25
0,00
4
0716
14,32
0,00
5
0773
6,43
0,00
6
0756
4,42
0,00
7
0765
3,45
0,00
8
0793
1,92
0,00
9
0790
74,96
0,00
10
0789
45,83
0,00
11
0788
3,29
0,00
12
0774
1,44
0,00
13
0776
9,78
0,00
14
0770
4,47
0,00
15
0754
6,92
0,00
16
0752
6,61
0,00
17
0753
3,56
0,00
18
0751
5,22
0,00
19
0750
2,23
0,00
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor LKB
Kualifikasi LKB
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
189
Bobot LKB
Skor x
Bobot LKB
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Lanjutan Tabel 3.43
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Luas Lahan
pada Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 0 - 25%
(%)
20
0749
0,89
0,00
21
0747
0,43
0,00
22
0748
29,85
0,00
23
0746
0,37
0,00
24
0745
5,79
0,00
25
0742
38,84
0,00
26
0744
0,28
0,00
27
0740
5,27
0,00
28
0737
2,47
0,00
29
0710
3,62
0,00
30
0709
8,55
0,00
31
0686
8,31
0,00
32
0687
51,02
0,00
33
0684
54,78
0,00
34
0720
4,38
0,00
35
0719
26,98
0,00
36
0721
5,12
0,00
37
0717
18,72
0,00
38
0731
3,61
0,00
39
0723
43,44
0,00
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor LKB
Kualifikasi LKB
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
190
Bobot LKB
Skor x
Bobot LKB
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Lanjutan Tabel 3.43
No.
Kode
Urut
DAS
Nama DAS
Luas (ha)
Persentase
Luas Lahan
pada Kawasan
Budidaya
dengan
Kemiringan
Lereng 0 - 25%
(%)
40
0739
10,03
0,00
41
0780
2,30
0,00
42
0779
9,20
0,00
43
0781
12,15
0,00
44
0782
3,97
0,00
45
0784
9,54
0,00
46
0783
10,00
0,00
47
0785
7,43
0,00
48
0787
31,91
0,00
49
0764
34,37
0,00
50
0532
248,86
0,00
51
0268
9.662,78
0,00
52
0125
656,88
0,00
53
0137
191,07
0,00
54
0150
322,35
0,00
55
0124
500,19
0,00
56
0126
603,36
1,08
57
0148
414,30
1,93
58
0149
1.093,30
2,03
59
0121
1.405,07
8,55
KUARO DS 1
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
Skor LKB
Kualifikasi LKB
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
1,5
191
Bobot LKB
Skor x
Bobot LKB
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
Sangat Tinggi
5
7,5
IV. PERMASALAHAN DAN SARAN TINDAK LANJUT
A.
PERMASALAHAN
Permasalahan penanganan pemulihan daya dukung DAS di wilayah kerja BPDAS
Mahakam Berau dapat dikategorikan menjadi 3 (tiga) permasalahan utama, yaitu :
1. Permasalahan dari sisi target kinerja instansi yang berwenang di bidang pengelolaan
DAS, antara lain adalah sebagai berikut:
-
Pengelolaan DAS telah menjadi salah satu kegiatan prioritas BPDAS selama 5
(lima) tahun terakhir (2010-2014), akan tetapi target kinerja terbatas oleh
kemampuan anggaran dan ketersediaan SDM BPDAS, sehingga baru beberapa
DAS yang dapat ditangani mulai dari penyusunan rencana pengelolaan DAS
(RPDAS), inisiasi pembentukan forum DAS tingkat Provinsi/Kabupaten/Kota,
hingga monitoring dan evaluasi kinerja DAS
-
Pengelolaan DAS sampai dengan saat ini belum menjadi prioritas pada instansi
terkait di tingkat Provinsi/Kabupaten/Kota, target kinerja di bidang pengelolaan
DAS masih tersegmentasi pada instansi-instansi tertentu seperti Dinas
Kehutanan (RHL), Badan Lingkungan Hidup (Pemantauan Kualitas Air), dan
Dinas Pekerjaan Umum (Pengelolaan Sumberdaya Air)
2. Permasalahan dari sisi kebijakan instansi yang berwenang di bidang pengelolaan
DAS, antara lain adalah sebagai berikut:
-
Masih terdapat beberapa kebijakan daerah yang berpotensi mendukung
konversi/alih fungsi lahan hutan menjadi jenis penggunaan lainnya, dengan dalih
peningkatan pendapatan daerah dari eksplorasi dan eksploitasi sumber daya
alam (minyak, gas dan batu bara)
-
Pengawasan
dan
penegakan
hukum
bagi
pelanggaran
terhadap
peraturan/perundangan yang terkait dengan permasalahan lingkungan dan
kehutanan, termasuk upaya pengelolaan dan pemantauan lingkungan oleh
perusahaan perkebunan maupun pertambangan belum sepenuhnya diterapkan
-
Peraturan Daerah tentang Rencana Pengelolaan DAS secara terpadu sesuai
dengan amanah Peraturan Pemerintah RI Nomor 37 Tahun 2012 tentang
Pengelolaan Daerah Aliran Sungai belum disusun secara serentak
-
Peraturan Daerah tentang Pelarangan pembuangan limbah domestik/rumah
tangga ke aliran/badan sungai belum menjadi kebijakan yang populer
-
Forum DAS sebagai salah satu wadah kolaborasi pengelolaan DAS belum
dibentuk pada beberapa kabupaten/kota, sedangkan Forum DAS yang telah
terbentuk belum diberdayakan secara optimal
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
192
-
Usaha-usaha pertambangan di bagian hulu DAS yang berpotensi meningkatkan
laju erosi dan sedimentasi belum banyak ditertibkan
-
Belum banyak kebijakan daerah yang dibuat guna menegaskan komitmen
perusahaan pertambangan maupun perkebunan untuk meningkatkan kegiatan
Corporate Social Responsibility (CSR) dengan melakukan pendampingan
masyarakat di wilayah DAS
-
Program-program atau kegiatan pemerintah daerah/swasta yang berupa bantuan
uang
tunai/instan
kepada
masyarakat
masih
relatif
banyak,
sehingga
menimbulkan ketergantungan masyarakat
3. Permasalahan dari sisi teknis di bidang pengelolaan DAS, antara lain adalah sebagai
berikut:
-
Kegiatan RHL vegetatif (penanaman) dalam upaya peningkatan tutupan vegetasi
permanen belum sepenuhnya dilaksanakan dengan pemilihan jenis yang sesuai
dengan kondisi biofisik lahan, pemilihan jenis masih ditentukan berdasarkan
ketersediaan bibit dengan jenis yang banyak beredar di pasaran
-
Alternatif pengelolaan tanaman dan teknik konservasi lahan yang dapat
dilakukan di wilayah DAS untuk pengendalian erosi, alternatif kegiatan vegetatif
maupun teknik sipil yang dapat dilakukan di wilayah DAS untuk memperbaiki
kondisi tata air DAS, dan alternatif kegiatan yang dapat dilakukan di wilayah DAS
untuk memperbaiki kondisi sosial, ekonomi, dan kelembagaan DAS belum
banyak publikasikan dan disosialisasikan oleh pemerintah daerah
B.
SARAN TINDAK LANJUT
Saran tindak lanjut yang dapat diberikan untuk mengatasi ketiga permasalahan
utama di atas antara lain sebagai berikut:
1. Penanganan
DAS
dengan
pendekatan
target
kinerja
(performance
based
approaches), antara lain dengan:
-
Penetapan target penurunan persentase lahan kritis menjadi ≤15% dalam waktu
lima tahun
-
Penetapan target peningkatan persentase penutupan vegetasi berkayu menjadi
>40% dalam waktu lima tahun
-
Penetapan target penurunan indeks erosi menjadi ≤1,5 dalam waktu lima tahun
-
Penetapan target penurunan koefisien rejim aliran (KRA) menjadi ≤15 dalam
waktu lima tahun
-
Penetapan target penurunan koefisien aliran menjadi ≤0,4 dalam waktu lima
tahun
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
193
-
Penetapan target penurunan muatan sedimen menjadi ≤15 ton/ha/tahun dalam
waktu lima tahun
-
Penetapan target penurunan frekuensi banjir menjadi 1 kali setiap 2 tahun dalam
waktu lima tahun
-
Penetapan target penurunan indeks penggunaan air (IPA) menjadi ≤0,75 dalam
waktu lima tahun
-
Penetapan target peningkatan keberadaan dan penegakan norma dalam waktu
lima tahun
-
Penetapan target peningkatan persentase luas tutupan hutan dalam kawasan
lindung menjadi >30% dalam waktu lima tahun
-
Penetapan target peningkatan persentase luas lahan dalam kawasan budidaya
dengan kemiringan lereng 0-25% menjadi >30% dalam waktu lima tahun
2. Penanganan DAS dengan pendekatan kebijakan (policy approaches), antara lain
dengan:
-
Meninjau ulang (review) kebijakan/peraturan daerah yang berpotensi mendukung
konversi/alih fungsi lahan hutan menjadi jenis penggunaan lainnya
-
Memperketat pengawasan dan penegakan hukum bagi pelanggaran terhadap
peraturan/perundangan yang terkait dengan permasalahan lingkungan dan
kehutanan, termasuk upaya pengelolaan dan pemantauan lingkungan oleh
perusahaan
perkebunan
maupun
pertambangan
khususnya
dalam
hal
pengelolaan dan pemantauan kualitas air
-
Menyusun Peraturan Daerah tentang Rencana Pengelolaan DAS secara terpadu
sesuai dengan amanah Peraturan Pemerintah RI Nomor 37 Tahun 2012 tentang
Pengelolaan Daerah Aliran Sungai
-
Menyusun
Peraturan
Daerah
tentang
Pelarangan
pembuangan
limbah
domestik/rumah tangga ke aliran/badan sungai
-
Pembentukan dan pemberdayaan Forum DAS sebagai salah satu wadah
kolaborasi pengelolaan DAS
-
Penertiban usaha-usaha pertambangan di bagian hulu DAS yang berpotensi
meningkatkan laju erosi dan sedimentasi
-
Membuat kebijakan guna menegaskan komitmen perusahaan pertambangan
maupun perkebunan untuk meningkatkan kegiatan CSR-nya dengan melakukan
pendampingan masyarakat di wilayah DAS
-
Mengurangi program-program atau kegiatan yang berupa bantuan uang
tunai/instan untuk menurunkan tingkat ketergantungan masyarakat terhadap
pemerintah/swasta
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
194
3. Penanganan DAS dengan pendekatan teknis (best management practices), antara
lain dengan:
-
Kegiatan RHL vegetatif (penanaman) dalam upaya peningkatan tutupan vegetasi
permanen dengan pemilihan jenis yang sesuai dengan kondisi biofisik lahan
-
Memperbanyak publikasi dan meningkatkan frekuensi sosialisasi mengenai
alternatif pengelolaan tanaman yang dapat dilakukan di wilayah DAS untuk
pengendalian erosi, antara lain yaitu: 1) pemilihan jenis tanaman dengan tingkat
penutupan tajuk yang cepat, penanaman vegetasi penutup tanah paska
penebangan, dan pembuatan sekat rumput penyusun kontur pada jenis
penggunaan lahan hutan lahan kering sekunder dan hutan tanaman; 2)
penanaman vegetasi penguat teras pada jenis penggunaan lahan pertanian
lahan kering campur dan perkebunan; 3) penanaman pada lahan kritis dalam
rangka rehabilitasi DAS pada jenis penggunaan lahan pertambangan; 4)
penanaman jenis pohon penguat teras berupa leguminosae yang dapat
menambah ketersediaan unsur hara terutama N dalam
tanah; dan 5) rotasi tanaman untuk meminimalkan tingkat kejenuhan tanah
-
Memperbanyak publikasi dan meningkatkan frekuensi sosialisasi mengenai
alternatif teknik konservasi lahan yang dapat dilakukan di wilayah DAS untuk
pengendalian erosi, antara lain yaitu : 1) pengendalian pembuatan jalan hutan
untuk meminimalkan run off dan meningkatkan peresapan air ke dalam tanah
pada jenis penggunaan lahan hutan lahan kering sekunder dan hutan tanaman;
2) pembuatan teras pada jenis penggunaan lahan pertanian lahan kering campur
dan perkebunan; 3) pembinaan dan pengawasan secara ketat khususnya dalam
tahapan regrading/recounturing lahan paska tambang dan penggunaan ban-ban
bekas alat berat pada saluran pembuangan air (SPA) pada jenis penggunaan
lahan pertambangan; dan 4) perbaikan sifat tanah di wilayah DAS yang peka
terhadap erosi dengan pemberian pupuk
organik
atau kompos untuk
meningkatkan kestabilan agregat tanah, penggunaan mulsa untuk mengurangi
dispersi partikel tanah oleh tumbukan butiran air hujan
-
Memperbanyak publikasi dan meningkatkan frekuensi sosialisasi mengenai
alternatif kegiatan vegetatif maupun teknik sipil yang dapat dilakukan di wilayah
DAS untuk memperbaiki kondisi tata air DAS, antara lain yaitu: 1) penanaman
jenis tanaman/vegetasi dengan kebutuhan air/evapotranspirasi rendah pada jenis
penggunaan
lahan
hutan
lahan
kering
sekunder,
semak/belukar,
dan
perkebunan; 2) pemilihan jenis tanaman yang dapat memperbaiki struktur dan
agregat tanah untuk meminimalkan dispersi oleh tumbukan butiran air hujan; 3)
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
195
-
pemilihan jenis teras yang tepat pada lahan-lahan dengan kelas lereng curam
untuk meminimalkan limpasan permukaan; 4) meminimalkan penebangan pohon
pada lokasi yang berlereng curam saat pembukaan lahan untuk perkebunan; dan
5) normalisasi dan penertiban daerah sempadan sungai untuk memelihara aliran
air dan meminimalkan pencemaran air sungai oleh limbah domestik/rumah
tangga
-
Memperbanyak publikasi dan meningkatkan frekuensi sosialisasi
mengenai
alternatif kegiatan yang dapat dilakukan di wilayah DAS untuk memperbaiki
kondisi sosial, ekonomi, dan kelembagaan DAS, antara lain yaitu: 1)
meningkatkan intensitas kegiatan penyuluhan dan bimbingan teknis kepada
masyarakat lokal, khususnya dalam hal transfer teknologi secara sederhana
mengenai pemilihan jenis vegetasi maupun teknis konservasi tanah dan air yang
tepat dan sesuai dengan kondisi lahan setempat; 2) pengembangan Hutan Desa
dan Kebun Bibit Rakyat di wilayah DAS untuk meminimalkan ekspansi dan
konversi lahan untuk pertanian sehingga ketergantungan terhadap lahan
pertanian dapat diturunkan; 3) sosialisasi mengenai pentingnya konservasi tanah
dan air di wilayah DAS melalui pertemuan-pertemuan ilmiah, diskusi reguler
maupun melalui media massa lokal (TV, radio, dan koran) untuk meningkatkan
kesadaran masyarakat dalam memberikan kontribusi jasa lingkungan; dan 4)
meningkatkan intensitas pertemuan antar lembaga yang berkepentingan di
wilayah DAS untuk memperbaiki koordinasi, integrasi, sinkronisasi dan sinergi
(KISS) sehingga terjadi perbaikan peran, fungsi, manfaat, dan interaksi masingmasing lembaga tersebut.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
196
V. PENUTUP
Hasil penyusunan klasifikasi DAS di wilayah kerja BPDAS Mahakam Berau
terhadap 478 DAS diperoleh 121 DAS yang termasuk dalam kategori dipulihkan daya
dukungnya dan 357 DAS yang termasuk dalam kategori dipertahankan daya dukungnya,
sebagaimana disajikan pada tabel berikut.
Tabel 5.1. DAS yang Termasuk Kategori Dipulihkan Daya Dukungnya
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
1
0029
DAS310029
Dipulihkan
2
0030
DAS310030
Dipulihkan
3
0031
DAS310031
Dipulihkan
4
0032
DAS310032
Dipulihkan
5
0046
DAS310046
Dipulihkan
6
0132
DAS310132
Dipulihkan
7
0133
DAS320133
Dipulihkan
8
0134
DAS310134
Dipulihkan
9
0135
DAS310135
Dipulihkan
10
0136
DAS310136
Dipulihkan
11
0139
DAS310139
Dipulihkan
12
0140
DAS310140
Dipulihkan
13
0141
DAS310141
Dipulihkan
14
0144
DAS320144
Dipulihkan
15
0145
DAS310145
Dipulihkan
16
0151
DAS310151
Dipulihkan
17
0160
DAS310160
Dipulihkan
18
0161
DAS310161
Dipulihkan
19
0169
DAS310169
Dipulihkan
20
0170
DAS310170
Dipulihkan
21
0171
DAS310171
Dipulihkan
22
0172
DAS310172
Dipulihkan
23
0173
DAS310173
Dipulihkan
24
0193
DAS310193
Dipulihkan
25
0194
DAS310194
Dipulihkan
26
0201
DAS310201
Dipulihkan
27
0205
DAS310205
Dipulihkan
28
0210
DAS310210
Dipulihkan
29
0211
DAS310211
Dipulihkan
30
0212
DAS310212
Dipulihkan
31
0213
DAS310213
Dipulihkan
32
0214
DAS310214
33
0215
DAS310215
Dipulihkan
34
0216
DAS310216
Dipulihkan
BENGALON
Dipulihkan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
197
Lanjutan Tabel 5.1
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
35
0217
DAS310217
Dipulihkan
36
0218
DAS310218
Dipulihkan
37
0219
DAS310219
LIPAT
Dipulihkan
38
0220
DAS320220
SANGATA
Dipulihkan
39
0221
DAS320221
SANGKIMA
Dipulihkan
40
0222
DAS310222
SANGANAKAN
Dipulihkan
41
0223
DAS310223
Dipulihkan
42
0225
DAS310225
Dipulihkan
43
0227
DAS310227
Dipulihkan
44
0228
DAS310228
Dipulihkan
45
0231
DAS310231
SANTAN 2
Dipulihkan
46
0233
DAS310233
SAMBERA
Dipulihkan
47
0234
DAS310234
48
0236
DAS330236
49
0237
DAS310237
Dipulihkan
50
0238
DAS310238
Dipulihkan
51
0239
DAS310239
Dipulihkan
52
0240
DAS310240
Dipulihkan
53
0243
DAS320243
SAMBOJA KUALA
Dipulihkan
54
0244
DAS310244
SAMBOJA
Dipulihkan
55
0246
DAS310246
AMBARAWANG
Dipulihkan
56
0247
DAS320247
SELOKAPI
Dipulihkan
57
0248
DAS310248
TERITIP
Dipulihkan
58
0249
DAS310249
LAMARU
Dipulihkan
59
0250
DAS310250
MANGGAR
Dipulihkan
60
0251
DAS310251
61
0252
DAS310252
BATAKAN
Dipulihkan
62
0253
DAS310253
BATAKAN DS
Dipulihkan
63
0254
DAS310254
64
0255
DAS310255
SEPINGGAN DS
Dipulihkan
65
0256
DAS310256
DAMAI
Dipulihkan
66
0257
DAS310257
KLANDASAN ULU
Dipulihkan
67
0258
DAS320258
RIKO MANGGAR
Dipulihkan
68
0259
DAS310259
Dipulihkan
69
0262
DAS310262
Dipulihkan
70
0263
DAS310263
Dipulihkan
71
0269
DAS310269
KUARO DS 2
Dipulihkan
72
0270
DAS310270
KENDILO
Dipulihkan
73
0271
DAS310271
Dipulihkan
74
0272
DAS310272
Dipulihkan
75
0273
DAS310273
Dipulihkan
Dipulihkan
MAHAKAM
Dipulihkan
Dipulihkan
Dipulihkan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
198
Lanjutan Tabel 5.1
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
76
0274
DAS310274
Dipulihkan
77
0275
DAS310275
Dipulihkan
78
0276
DAS310276
Dipulihkan
79
0277
DAS310277
80
0280
DAS310280
Dipulihkan
81
0282
DAS310282
Dipulihkan
82
0534
DAS310534
Dipulihkan
83
0535
DAS310535
Dipulihkan
84
0537
DAS310537
Dipulihkan
85
0549
DAS310549
Dipulihkan
86
0550
DAS310550
Dipulihkan
87
0551
DAS310551
Dipulihkan
88
0552
DAS310552
Dipulihkan
89
0553
DAS310553
Dipulihkan
90
0554
DAS310554
Dipulihkan
91
0555
DAS310555
Dipulihkan
92
0556
DAS310556
Dipulihkan
93
0557
DAS310557
Dipulihkan
94
0558
DAS310558
Dipulihkan
95
0559
DAS310559
Dipulihkan
96
0560
DAS310560
Dipulihkan
97
0561
DAS310561
Dipulihkan
98
0565
DAS310565
Dipulihkan
KERANG/SEGENDANG
Dipulihkan
99
0568
DAS310568
Dipulihkan
100
0569
DAS310569
Dipulihkan
101
0570
DAS310570
Dipulihkan
102
0571
DAS310571
Dipulihkan
103
0572
DAS310572
Dipulihkan
104
0573
DAS310573
Dipulihkan
105
0574
DAS310574
Dipulihkan
106
0575
DAS310575
Dipulihkan
107
0576
DAS310576
Dipulihkan
108
0578
DAS310578
Dipulihkan
109
0579
DAS310579
Dipulihkan
110
0581
DAS310581
Dipulihkan
111
0582
DAS310582
Dipulihkan
112
0583
DAS310583
Dipulihkan
113
0587
DAS310587
Dipulihkan
114
0598
DAS310598
Dipulihkan
115
0704
DAS310704
Dipulihkan
116
0711
DAS310711
Dipulihkan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
199
Lanjutan Tabel 5.1
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
117
0712
DAS310712
Dipulihkan
118
0728
DAS310728
Dipulihkan
119
0732
DAS310732
Dipulihkan
120
0775
DAS310775
Dipulihkan
121
0799
DAS310799
Dipulihkan
Tabel 5.2. DAS yang Termasuk Kategori Dipertahankan Daya Dukungnya
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
1
0001
DAS310001
SEBUKU
Dipertahankan
2
0002
DAS310002
SEBAKUNG
Dipertahankan
3
0003
DAS310003
Dipertahankan
4
0004
DAS310004
Dipertahankan
5
0005
DAS310005
Dipertahankan
6
0006
DAS310006
Dipertahankan
7
0007
DAS310007
Dipertahankan
8
0008
DAS310008
Dipertahankan
9
0009
DAS310009
Dipertahankan
10
0010
DAS310010
Dipertahankan
11
0011
DAS310011
Dipertahankan
12
0012
DAS310012
Dipertahankan
13
0013
DAS310013
Dipertahankan
14
0014
DAS310014
Dipertahankan
15
0015
DAS310015
16
0016
DAS310016
17
0017
DAS310017
Dipertahankan
18
0018
DAS310018
Dipertahankan
19
0019
DAS310019
Dipertahankan
20
0020
DAS320020
SESAYAP
Dipertahankan
21
0021
DAS320021
BELAYAU
Dipertahankan
22
0022
DAS310022
23
0023
DAS310023
24
0024
DAS320024
25
0025
DAS310025
Dipertahankan
26
0026
DAS310026
Dipertahankan
27
0027
DAS310027
Dipertahankan
28
0028
DAS310028
Dipertahankan
29
0033
DAS310033
Dipertahankan
30
0034
DAS310034
Dipertahankan
31
0035
DAS310035
Dipertahankan
32
0036
DAS310036
Dipertahankan
33
0037
DAS310037
Dipertahankan
Dipertahankan
LINUWONGKAYAN
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
KAYAN
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
200
Lanjutan Tabel 5.2.
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
34
0038
DAS310038
Dipertahankan
35
0039
DAS310039
Dipertahankan
36
0040
DAS310040
Dipertahankan
37
0041
DAS310041
Dipertahankan
38
0042
DAS310042
Dipertahankan
39
0043
DAS310043
Dipertahankan
40
0044
DAS320044
Dipertahankan
41
0045
DAS320045
Dipertahankan
42
0047
DAS310047
Dipertahankan
43
0048
DAS320048
Dipertahankan
44
0049
DAS310049
Dipertahankan
45
0050
DAS310050
Dipertahankan
46
0051
DAS310051
Dipertahankan
47
0052
DAS310052
Dipertahankan
48
0053
DAS310053
Dipertahankan
49
0054
DAS310054
Dipertahankan
50
0055
DAS310055
Dipertahankan
51
0056
DAS310056
Dipertahankan
52
0057
DAS310057
Dipertahankan
53
0058
DAS320058
54
0059
DAS310059
Dipertahankan
55
0060
DAS310060
Dipertahankan
56
0061
DAS310061
Dipertahankan
57
0062
DAS310062
Dipertahankan
58
0063
DAS310063
Dipertahankan
59
0064
DAS310064
Dipertahankan
60
0065
DAS320065
61
0066
DAS320066
Dipertahankan
62
0067
DAS310067
Dipertahankan
63
0068
DAS310068
Dipertahankan
64
0069
DAS310069
Dipertahankan
65
0070
DAS310070
Dipertahankan
66
0071
DAS310071
Dipertahankan
67
0072
DAS310072
Dipertahankan
68
0073
DAS310073
Dipertahankan
69
0074
DAS310074
Dipertahankan
70
0075
DAS310075
Dipertahankan
71
0076
DAS310076
Dipertahankan
72
0077
DAS310077
Dipertahankan
73
0078
DAS310078
Dipertahankan
74
0079
DAS310079
Dipertahankan
BERAU
TABALAR
Dipertahankan
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
201
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
75
0080
DAS310080
Dipertahankan
76
0081
DAS310081
Dipertahankan
77
0082
DAS310082
Dipertahankan
78
0083
DAS310083
Dipertahankan
79
0084
DAS320084
Dipertahankan
80
0085
DAS310085
Dipertahankan
81
0086
DAS310086
Dipertahankan
82
0087
DAS310087
83
0088
DAS310088
84
0089
DAS310089
Dipertahankan
85
0090
DAS320090
Dipertahankan
86
0091
DAS310091
Dipertahankan
87
0092
DAS310092
Dipertahankan
88
0093
DAS310093
Dipertahankan
89
0094
DAS310094
Dipertahankan
90
0095
DAS310095
Dipertahankan
91
0096
DAS310096
Dipertahankan
92
0097
DAS310097
Dipertahankan
93
0098
DAS310098
Dipertahankan
94
0099
DAS310099
Dipertahankan
95
0100
DAS310100
Dipertahankan
96
0101
DAS310101
Dipertahankan
97
0102
DAS310102
Dipertahankan
98
0103
DAS310103
Dipertahankan
99
0104
DAS310104
Dipertahankan
100
0105
DAS310105
Dipertahankan
101
0106
DAS310106
Dipertahankan
102
0107
DAS310107
Dipertahankan
103
0108
DAS310108
Dipertahankan
104
0109
DAS310109
Dipertahankan
105
0110
DAS310110
Dipertahankan
106
0111
DAS310111
Dipertahankan
107
0112
DAS310112
Dipertahankan
108
0113
DAS310113
Dipertahankan
109
0114
DAS310114
Dipertahankan
110
0115
DAS310115
Dipertahankan
111
0116
DAS310116
Dipertahankan
112
0117
DAS310117
Dipertahankan
113
0118
DAS320118
Dipertahankan
114
0119
DAS320119
Dipertahankan
115
0120
DAS310120
Dipertahankan
Dipertahankan
DUMAIRING
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
202
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
116
0121
DAS320121
Dipertahankan
117
0122
DAS310122
Dipertahankan
118
0123
DAS310123
Dipertahankan
119
0124
DAS310124
Dipertahankan
120
0125
DAS310125
Dipertahankan
121
0126
DAS320126
Dipertahankan
122
0127
DAS310127
Dipertahankan
123
0128
DAS310128
Dipertahankan
124
0129
DAS320129
Dipertahankan
125
0130
DAS320130
Dipertahankan
126
0131
DAS320131
Dipertahankan
127
0137
DAS310137
Dipertahankan
128
0138
DAS310138
Dipertahankan
129
0142
DAS310142
Dipertahankan
130
0143
DAS320143
Dipertahankan
131
0146
DAS310146
Dipertahankan
132
0147
DAS310147
Dipertahankan
133
0148
DAS310148
Dipertahankan
134
0149
DAS310149
Dipertahankan
135
0150
DAS310150
Dipertahankan
136
0152
DAS310152
Dipertahankan
137
0153
DAS310153
Dipertahankan
138
0154
DAS310154
Dipertahankan
139
0155
DAS310155
Dipertahankan
140
0156
DAS310156
Dipertahankan
141
0157
DAS310157
Dipertahankan
142
0158
DAS310158
Dipertahankan
143
0159
DAS310159
Dipertahankan
144
0162
DAS310162
Dipertahankan
145
0163
DAS310163
Dipertahankan
146
0164
DAS310164
Dipertahankan
147
0165
DAS310165
Dipertahankan
148
0166
DAS310166
Dipertahankan
149
0167
DAS310167
Dipertahankan
150
0168
DAS310168
Dipertahankan
151
0174
DAS310174
Dipertahankan
152
0175
DAS310175
Dipertahankan
153
0176
DAS310176
Dipertahankan
154
0177
DAS310177
Dipertahankan
155
0178
DAS310178
Dipertahankan
156
0179
DAS310179
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
203
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
157
0180
DAS310180
Dipertahankan
158
0181
DAS310181
Dipertahankan
159
0182
DAS310182
Dipertahankan
160
0183
DAS310183
Dipertahankan
161
0184
DAS310184
Dipertahankan
162
0185
DAS310185
Dipertahankan
163
0186
DAS310186
Dipertahankan
164
0187
DAS310187
Dipertahankan
165
0188
DAS310188
Dipertahankan
166
0189
DAS320189
167
0190
DAS310190
Dipertahankan
168
0191
DAS310191
Dipertahankan
169
0192
DAS310192
Dipertahankan
170
0195
DAS310195
Dipertahankan
171
0196
DAS310196
Dipertahankan
172
0197
DAS310197
Dipertahankan
173
0198
DAS310198
Dipertahankan
174
0199
DAS310199
Dipertahankan
175
0200
DAS320200
176
0202
DAS310202
Dipertahankan
177
0203
DAS310203
Dipertahankan
178
0204
DAS310204
Dipertahankan
179
0206
DAS310206
Dipertahankan
180
0207
DAS310207
Dipertahankan
181
0208
DAS310208
Dipertahankan
182
0209
DAS310209
Dipertahankan
183
0224
DAS310224
Dipertahankan
184
0226
DAS310226
Dipertahankan
185
0229
DAS320229
Dipertahankan
186
0230
DAS320230
187
0232
DAS310232
Dipertahankan
188
0235
DAS310235
Dipertahankan
189
0241
DAS310241
Dipertahankan
190
0242
DAS310242
Dipertahankan
191
0245
DAS310245
Dipertahankan
192
0260
DAS310260
193
0261
DAS310261
194
0264
DAS320264
TELAKE
Dipertahankan
195
0265
DAS310265
ADANG
Dipertahankan
196
0266
DAS310266
197
0267
DAS310267
MANUBAR
KARANGAN
SANTAN 1
TUNAN
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
ADANG KUARO
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
204
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
KUARO DS 1
Kategori
198
0268
DAS310268
199
0278
DAS310278
200
0279
DAS310279
201
0281
DAS310281
Dipertahankan
202
0532
DAS310532
Dipertahankan
203
0533
DAS310533
Dipertahankan
204
0536
DAS310536
Dipertahankan
205
0538
DAS310538
Dipertahankan
206
0539
DAS310539
Dipertahankan
207
0540
DAS310540
Dipertahankan
208
0541
DAS310541
Dipertahankan
209
0542
DAS310542
Dipertahankan
210
0543
DAS310543
Dipertahankan
211
0544
DAS310544
Dipertahankan
212
0545
DAS310545
Dipertahankan
213
0546
DAS310546
Dipertahankan
214
0547
DAS310547
Dipertahankan
215
0548
DAS310548
Dipertahankan
216
0562
DAS310562
Dipertahankan
217
0563
DAS310563
Dipertahankan
218
0564
DAS310564
Dipertahankan
219
0566
DAS310566
Dipertahankan
220
0567
DAS310567
Dipertahankan
221
0577
DAS310577
Dipertahankan
222
0580
DAS310580
Dipertahankan
223
0584
DAS310584
Dipertahankan
224
0585
DAS310585
Dipertahankan
225
0586
DAS310586
Dipertahankan
226
0588
DAS310588
Dipertahankan
227
0589
DAS310589
Dipertahankan
228
0590
DAS310590
Dipertahankan
229
0591
DAS310591
Dipertahankan
230
0592
DAS310592
Dipertahankan
231
0593
DAS310593
Dipertahankan
232
0594
DAS310594
Dipertahankan
233
0595
DAS310595
Dipertahankan
234
0596
DAS310596
Dipertahankan
235
0597
DAS310597
Dipertahankan
236
0599
DAS310599
Dipertahankan
237
0600
DAS310600
Dipertahankan
238
0601
DAS310601
Dipertahankan
Dipertahankan
Dipertahankan
JENGERU
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
205
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
239
0602
DAS310602
Dipertahankan
240
0603
DAS310603
Dipertahankan
241
0604
DAS310604
Dipertahankan
242
0605
DAS310605
Dipertahankan
243
0606
DAS310606
Dipertahankan
244
0607
DAS310607
Dipertahankan
245
0608
DAS310608
Dipertahankan
246
0682
DAS310682
Dipertahankan
247
0683
DAS310683
Dipertahankan
248
0684
DAS310684
Dipertahankan
249
0685
DAS310685
Dipertahankan
250
0686
DAS310686
Dipertahankan
251
0687
DAS310687
Dipertahankan
252
0688
DAS310688
Dipertahankan
253
0689
DAS310689
Dipertahankan
254
0690
DAS310690
Dipertahankan
255
0691
DAS310691
Dipertahankan
256
0692
DAS310692
Dipertahankan
257
0693
DAS310693
Dipertahankan
258
0694
DAS310694
Dipertahankan
259
0695
DAS310695
Dipertahankan
260
0696
DAS310696
Dipertahankan
261
0697
DAS310697
Dipertahankan
262
0698
DAS310698
Dipertahankan
263
0699
DAS310699
Dipertahankan
264
0700
DAS310700
Dipertahankan
265
0701
DAS310701
Dipertahankan
266
0702
DAS310702
Dipertahankan
267
0703
DAS310703
Dipertahankan
268
0705
DAS310705
Dipertahankan
269
0706
DAS310706
Dipertahankan
270
0707
DAS310707
Dipertahankan
271
0708
DAS310708
Dipertahankan
272
0709
DAS310709
Dipertahankan
273
0710
DAS310710
Dipertahankan
274
0713
DAS310713
Dipertahankan
275
0714
DAS310714
Dipertahankan
276
0715
DAS310715
Dipertahankan
277
0716
DAS310716
Dipertahankan
278
0717
DAS310717
Dipertahankan
279
0718
DAS310718
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
206
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
280
0719
DAS310719
Dipertahankan
281
0720
DAS310720
Dipertahankan
282
0721
DAS310721
Dipertahankan
283
0722
DAS310722
Dipertahankan
284
0723
DAS310723
Dipertahankan
285
0724
DAS310724
Dipertahankan
286
0725
DAS310725
Dipertahankan
287
0726
DAS310726
Dipertahankan
288
0727
DAS310727
Dipertahankan
289
0729
DAS310729
Dipertahankan
290
0730
DAS310730
Dipertahankan
291
0731
DAS310731
Dipertahankan
292
0733
DAS310733
Dipertahankan
293
0734
DAS310734
Dipertahankan
294
0735
DAS310735
Dipertahankan
295
0736
DAS310736
Dipertahankan
296
0737
DAS310737
Dipertahankan
297
0738
DAS310738
Dipertahankan
298
0739
DAS310739
Dipertahankan
299
0740
DAS310740
Dipertahankan
300
0741
DAS310741
Dipertahankan
301
0742
DAS310742
Dipertahankan
302
0743
DAS310743
Dipertahankan
303
0744
DAS310744
Dipertahankan
304
0745
DAS310745
Dipertahankan
305
0746
DAS310746
Dipertahankan
306
0747
DAS310747
Dipertahankan
307
0748
DAS310748
Dipertahankan
308
0749
DAS310749
Dipertahankan
309
0750
DAS310750
Dipertahankan
310
0751
DAS310751
Dipertahankan
311
0752
DAS310752
Dipertahankan
312
0753
DAS310753
Dipertahankan
313
0754
DAS310754
Dipertahankan
314
0755
DAS310755
Dipertahankan
315
0756
DAS310756
Dipertahankan
316
0757
DAS310757
Dipertahankan
317
0758
DAS310758
Dipertahankan
318
0759
DAS310759
Dipertahankan
319
0760
DAS310760
Dipertahankan
320
0761
DAS310761
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
207
Lanjutan Tabel 5.2
No.
Kode Urut DAS
Kode DAS
Nama DAS
Kategori
321
0762
DAS310762
Dipertahankan
322
0763
DAS310763
Dipertahankan
323
0764
DAS310764
Dipertahankan
324
0765
DAS310765
Dipertahankan
325
0766
DAS310766
Dipertahankan
326
0767
DAS310767
Dipertahankan
327
0768
DAS310768
Dipertahankan
328
0769
DAS310769
Dipertahankan
329
0770
DAS310770
Dipertahankan
330
0771
DAS310771
Dipertahankan
331
0772
DAS310772
Dipertahankan
332
0773
DAS310773
Dipertahankan
333
0774
DAS310774
Dipertahankan
334
0776
DAS310776
Dipertahankan
335
0777
DAS310777
Dipertahankan
336
0778
DAS310778
Dipertahankan
337
0779
DAS310779
Dipertahankan
338
0780
DAS310780
Dipertahankan
339
0781
DAS310781
Dipertahankan
340
0782
DAS310782
Dipertahankan
341
0783
DAS310783
Dipertahankan
342
0784
DAS310784
Dipertahankan
343
0785
DAS310785
Dipertahankan
344
0786
DAS310786
Dipertahankan
345
0787
DAS310787
Dipertahankan
346
0788
DAS310788
Dipertahankan
347
0789
DAS310789
Dipertahankan
348
0790
DAS310790
Dipertahankan
349
0791
DAS310791
Dipertahankan
350
0792
DAS310792
Dipertahankan
351
0793
DAS310793
Dipertahankan
352
0794
DAS310794
Dipertahankan
353
0795
DAS310795
Dipertahankan
354
0796
DAS310796
Dipertahankan
355
0797
DAS310797
Dipertahankan
356
0798
DAS310798
Dipertahankan
357
0800
DAS310800
Dipertahankan
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
208
Prioritas ataupun tingkat urgensi penanganan DAS-DAS tersebut berdasarkan
kriteria/sub kriteria yang dinilai juga telah disampaikan dalam laporan ini. Demikian
halnya dengan permasalahan serta saran tindak lanjut untuk penanganan DAS secara
umum juga telah dirumuskan dalam laporan ini.
Dengan tersusunnya laporan ini diharapkan bahwa hasil penyusunan klasifikasi
DAS ini dapat dimanfaatkan oleh para pihak terkait sebagai acuan/referensi dalam
penyusunan perencanaan pengelolaan DAS, penyusunan rencana aksi dan tindak
lanjut, maupun monitoring dan evaluasi kinerja DAS di dalam wilayah pengelolaannya.
Dengan demikian, DAS sebagai unit perencanaan dan pengelolaan sumber daya alam
dapat diterapkan sebagaimana mestinya.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
209
DAFTAR PUSTAKA
Badan Nasional Penanggulangan Bencana. 2014. Data dan Informasi Indonesia. Data
Banjir. http://www.bnpb.go.id.
Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Kutai Timur. 2013. Laporan Inventarisasi dan
Identifikasi serta Perhitungan Beban Pencemaran Air Daerah Aliran Sungai
(DAS) Sangata. pp.47.
BAPPEDA dan BPS Provinsi Kalimantan Timur. 2013. Kalimantan Timur Dalam Angka.
Samarinda. pp.552.
BPS Kota Samarinda. 2013. Samarinda Dalam Angka. Samarinda. pp.265.
BAPPEDA dan BPS Kota Bontang. 2013. Bontang Dalam Angka. Bontang. pp.371.
BPS Kabupaten Kutai Kartanegara. 2013. Kutai Kartanegara Dalam Angka. Tenggarong.
pp.472.
BAPPEDA dan BPS Kabupaten Malinau. 2013. Kabupaten Malinau Dalam Angka.
Malinau. pp.399.
BPS Kota Balikpapan. 2013. Balikpapan Barat Dalam Angka. Balikpapan. pp.83
BPS Kota Balikpapan. 2013. Balikpapan Selatan Dalam Angka. Balikpapan. pp.76
BPS Kota Balikpapan. 2013. Balikpapan Timur Dalam Angka. Balikpapan. pp.76
BPS Kota Balikpapan. 2013. Balikpapan Tengah Dalam Angka. Balikpapan. pp.83
BPS Kota Balikpapan. 2013. Balikpapan Utara Dalam Angka. Balikpapan. pp.82
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Long Hubung Dalam Angka. Long
Hubung. pp.71.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Laham Dalam Angka. Laham. pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Long Bagun Dalam Angka. Long Bagun.
pp.71.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Long Pahangai Dalam Angka. Long
Pahangai. pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Long Apari Dalam Angka. Long Apari.
pp.71.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Bongan Dalam Angka. Bongan. pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Jempang Dalam Angka. Jempang.
pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Penyinggahan Dalam Angka.
Penyinggahan. pp. 70.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
210
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Muara Pahu Dalam Angka. Muara Pahu.
pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Siluq Ngurai Dalam Angka. Siluq Ngurai.
pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Muara Lawa Dalam Angka. Muara Lawa.
pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Betian Besar Dalam Angka. Betian
Besar. pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Damai Dalam Angka. Damai. pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Nyuatan Dalam Angka. Nyuatan. pp.69.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Barong Tongkok Dalam Angka. Barong
Tongkok. pp.71.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Linggang Bigung Dalam Angka.
Linggang Bigung. pp.74.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Melak Dalam Angka. Melak. pp.71.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Sekolaq Darat Dalam Angka. Sekolaq
Darat. pp.70.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Mook Manaar Bulatn Dalam Angka.
Mook Manaar Bulatn. pp.88.
BPS Kabupaten Kutai Barat. 2013. Kecamatan Long Iram Dalam Angka. Long Iram.
pp.70.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Long Ikis Dalam Angka. Long Ikis. pp.89.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Batu Sopang Dalam Angka. Batu Sopang.
pp.76.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Batu Engau Dalam Angka. Batu Engau. pp.57.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Tanah Grogot Dalam Angka. Tanah Grogot.
pp.67.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Kuaro Dalam Angka. Kuaro. pp.72.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Long Kali Dalam Angka. Long Kali. pp.77.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Muara Samu Dalam Angka. Muara Samu.
pp.70.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Pasir Belengkong Dalam Angka. Pasir
Belengkong. pp.67.
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Tanjung Harapan Dalam Angka. Tanjung
Harapan. pp.47.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
211
BPS Kabupaten Paser. 2013. Kecamatan Muara Komam Dalam Angka. Muara Komam.
pp.53.
Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. 2010. Laporan Akhir Pekerjaan
Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Berau–Kelay.
Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. 2010. Laporan Akhir Akhir
Pekerjaan Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Kayan.
Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. 2012. Laporan Akhir Pekerjaan
Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Karangan.
Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. 2012. Laporan Akhir Pekerjaan
Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Kendilo.
Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. 2013. Laporan Akhir Pekerjaan
Rencana Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Mahakam.
Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Timur. 2014. Inventarisasi Sungai Tahun
2014.
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
212
LAMPIRAN
Penyusunan Klasifikasi DAS di Wilayah Kerja BPDAS Mahakam Berau Tahun 2014
213
DOKUMENTASI KEGIATAN
Gambar 1. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan persentase
luas lahan kritis (lokasi: DAS Santan 2)
Gambar 2. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan persentase
luas lahan kritis (lokasi: DAS Samboja Kuala)
Gambar 3. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk meningkatkan
persentase luas tutupan vegetasi permanen (lokasi: DAS Samboja Kuala)
Gambar 4. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk meningkatkan
persentase luas tutupan vegetasi permanen (lokasi: DAS Santan 2)
Gambar 5. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan indeks erosi
(lokasi: DAS Samboja Kuala)
Gambar 6. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan indeks erosi
(lokasi: DAS Mahakam)
Gambar 7. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan indeks erosi
dan muatan sedimen (lokasi: DAS Kendilo)
Gambar 8. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan frekuensi
banjir (lokasi: DAS Santan 2)
Gambar 9. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan frekuensi
banjir (lokasi: DAS Mahakam)
Gambar 10. DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk menurunkan frekuensi
banjir (lokasi: DAS Kendilo)
Gambar 11.
DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk meningkatkan
persentase luas tutupan hutan di dalam kawasan lindung (lokasi: DAS
Samboja Kuala)
Gambar 12.
DAS yang harus dipulihkan daya dukungnya untuk meningkatkan
persentase luas kawasan budidaya dengan kemiringan lereng 0-25%
(lokasi: DAS Samboja Kuala)
Gambar 13. DAS yang harus dipertahankan daya dukungnya (lokasi : DAS Kayan)
Gambar 14. DAS yang harus dipertahankan daya dukungnya (lokasi : DAS Karangan)
Download