Pertemuan IV

advertisement
Perangkat-Perangkat Lunak
(Softwares)
Rahmat D.R. Dako, ST., M.Eng
Tujuan Pembelajaran
Mahasiswa dapat menjelaskan peran
perangkat lunak
 Mahasiswa dapat mengelompokkan dan
perangkat lunak berdasarkan fungsinya.
 Mahasiswa dapat menjelaskan perangkat
lunak aplikasi dan perangkat lunak sistem

Perangkat Lunak Sistem (Support Software)
Apakah fungsi Perangkat Lunak Sistem ?
Program untuk mengontrol sumber daya
(resource) komputer [Internal and
eksternal].
user
Perangkat
Lunak
Apliksai
Sistem
Operasi
Utilitas
Device
driver
Perangkat
Keras
Jenis Perangkat Lunak Sistem
•
•
•
•
Sistem Operasi
Utilitas
Device Driver
Penterjemah bahasa
Sistem Operasi
Fungsi Sistem Operasi
• Manajemen Proses
• Manajemen Sumber Daya
• Manajemen Data
Sistem Operasi = program
Because of program SO need Booting
what is booting???
Booting is process to load OS to main memory,
How???
Booting
Booting (komputer mulai dihidupkan)
bootstrap program
(program sederhana yang disimpan dalam ROM yang berbentuk
chip CMOS - Complementary Metal Oxide Semiconductor)
BIOS
(Basic Input Output System)  MB
-Memeriksa perangkat keras utama
-Melakukan inisialisasi terhadap
program dalam hardware  firmware.
Mencari dan meload kernel sistem operasi ke
memori lalu dilanjutkan dengan inisialisasi
SISTEM OPERASI
Menunggu kejadian tertentu. Kejadian ini  apa selanjutnya.
Process handling in Operating Sistem
•
•
•
•
•
Multiprogramming
Multitasking
Virtual storage
Time sharing
Multiprocessing
Multiprogramming
Metode yang memungkinkan dua buah
program atau lebih dijalankan secara
serentak dalam sebuah komputer dan
berbagi sumber daya dalam waktu yang
berlainan.
Dalam multiprogramming dikenal istilah
“INTERUPSI”
Time Sharing
Metode yang memungkinkan sejumlah
pemakai dapat berinteraksi dengan
proses yang dibuatnya karena setiap
proses akan ditangani oleh CPU secara
bergantian dalam jumlah waktu yang
sama.
Virtual Storage
Metode yang menangani sejumlah program
dengan membagi program-program
tersebut ke dalam bagian-bagian yang
kecil dan berukuran sama dengan hanya
sebuah bagian dari setiap proses yang
ditaruh dalam memori utama per satu
waktu.
Multitasking & Multiprocessing
Multitasking
Kemampuan yang memungkinkan seorang
pemakai menjalankan sejumlah program
dalam waktu yang sama.
Multiprocessing
Kemampuan sistem operasi yang
menjalankan dua atau lebih instruksi
secara serentak dengan menggunakan
sejumlah CPU dalam sebuah komputer.
Utilitas
Program yang bermanfaat untuk
melakukan kegiatan yang berhubungan
dengan sumber daya sistem.
Contoh :
• Scandisk, Disk Cleanup, Disk
Defragmenter (Windows utilities)
• Anti Virus
• Etc
Device Driver
Program yang berfungsi untuk membantu
komputer mengendalikan peranti-peranti
pheriperal
Penterjemah bahasa
•
•
•
Assembler
Menerjemahkan kode sumber dalam bahasa
rakitan ke dalam bahasa mesin
Kompiler
mengubah semua kode sumber selain dalam
bahasa rakitan ke dalam kode objek
Interpreter
menerjemahkan per satu instruksi dalam
kode sumber dan kemudian segera
menjalankan instruksi yang telah
diterjemahkan tersebut.
Perbedaan Kompiler dan Interpreter
KOMPILER
INTERPRETER
Kode Sumber :
Kode Sumber :
Instruksi 1
Instruksi 2
Instruksi 3
Instruksi 1
Instruksi 2
Instruksi 3
diterjemahkan
Kode Object
Eksekusi
program tanpa
penerjemahan
lagi
Instruksi 1 diterjemahkan
Kemudian dijalankan
Instruksi 2 diterjemahkan
Kemudian dijalankan
Instruksi 3 diterjemahkan
Kemudian dijalankan
Keunggulan dan Kelemahan
Kompiler dan Interpreter
•
Keunggulan
Kompiler,
 pengerjaan instruksi dilakukan dengan sangat cepat
 kerahasian kode sumber terjamin ketika didistribusikan ke
komputer lain.
Interpreter, kemudahan mencari kesalahan
•
Kelemahan
Kompiler, seluruh kode sumber harus benar secara
sintaks agar program bisa diuji
Interpreter,
 Kecepatan eksekusi menjadi lambat
 Tidak dimungkinkan untuk merahasiakan kode sumber
Next Week…
•
Peranti Masukan
Download