SISTEM TERMODINAMIS SEKELILING SISTEM BOUNDARY Sistem termodinamis adalah sekumpulan senyawa yang terdiri dari partikel-partikel atom dan molekul SISTEM TERISOLASI Transfer massa Transfer panas dan/atau kerja TERTUTUP TERBUKA TERISOLASI Tidak ada TERTUTUP Tidak ada TERBUKA Ada Tidak ada Ada Ada Termos air sebagai salah satu contoh sistem yang mendekati sistem terisolasi ENERGI Energi berasal dari bahasa Yunani: • ἐνέργεια - energeia yang berarti aktivitas • ἐνεργός – energos yang berarti aktif Energi adalah besaran fisik skalar yang menggambarkan jumlah kerja yang dapat dilakukan oleh suatu gaya BERBAGAI MACAM BENTUK ENERGI internal energy (U) ENERGI DISIMPAN Energi kinetik (EK) Energi potensial (EP) Energi kimia ENERGI DITRANSFER (energy in transit) Panas (Q) Kerja (W) HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA Energi tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan; energi hanya berubah dari satu bentuk ke bentuk lainnya Jika satu bentuk energi hilang, maka dalam waktu yang sama akan muncul dalam bentuk yang lain. Petir merupakan suatu aliran energi. Energi potensial listrik di atmosfer berubah menjadi panas, cahaya, dan suara yang juga merupakan bentuk-bentuk energi ENTROPY Gambar ban mobil Gambar silinder mobil Gambar mobil menabrak Apa penjelasan mengenai kejadian-kejadian tadi? Transfer energi penghalang Energi ikatan kimia C10H22 dan O2 >> Energi ikatan kimia CO2 dan H2O Cenderung bereaksi Menyebarkan energi ke sekeliling Penghalang (energi aktivasi) bensin dan oksigen bisa berada bersama-sama H22 + 10½ O + 11 H2Oselama tanpaC10mengalami perubahan 2 5 CO2 apapun bertahun-tahun atau bahkan REAKSI PEMBAKARAN BENSIN berabad-abad Gambar kepingan kaca, besi, bata dll Dalam semua contoh di atas, partikel-partikel terkecil, yaitu atom atau molekul, selalu bergerak sangat cepat dengan arah acak. Kesemua atom-atom yang energenik tersebut akan menyebarkan energi gerakannya, jika ada kesempatan, ke molekul-molekul lain yang gerakannya lebih lamban (temperaturnya lebih rendah). Hukum Kedua Termodinamika merupakan simpulan dari kenyaaan bahwa molekul-molekul akan menyebarkan energi geraknya jika tidak ada sesuatu yang menghalanginya. Hukum Kedua Termodinamika: Tidak mungkin ada mesin panas (heat engine) yang dapat mengubah semua energi panas menjadi usaha HOT RESERVOIR QH W QC COLD RESERVOIR W Efisiensi QH Panas tidak akan mengalir secara spontan dari benda dingin ke benda panas Perlu bantuan kerja (W) HOT RESERVOIR QH W QC COLD RESERVOIR Semua sistem yang bebas dari pengaruh luar, semakin lama akan semakin tidak beraturan ENTROPY Entropy merupakan inti dari Hukum Kedua Termodinamika, yang menyangkut proses yang berlangsung secara spontan Dalam ilmu termodinamika, entropy adalah satu ukuran yang menyatakan jumlah energi dalam suatu sistem fisik yang tidak dapat digunakan untuk melakukan kerja. Entropy juga merupakan salah satu dari tiga potensial termodinamika dasar: • U (energi dalam) • S (entropy) • A (energi Helmholtz) Perubahan entropy pada satu proses reversibel yang berlangsung pada temperatur T dimana panas sebanyak Q diserap adalah: dS Qrev T • entropy tidak kekal • entropy merupakan satu ukuran ke-irreversibel-an ESKERGI Eksergi dari suatu sistem adalah kerja maksimum yang dapat dilakukan dalam suatu proses yang membawa sistem ke keadaan keseimbangan dengan suatu reservoir panas (heat reservoir). Jika lingkungan sekeliling merupakan reservoir panas (heat reservoir), maka eksergi adalah potensi dari suatu sistem untuk mengalami proses yang membawa pada keadaan keseimbangan dengan lingkungan sekelilingnya. Setelah sistem dan lingkungan sekeliling mencapai keadaan keseimbangan, eksergi sama dengan nol