Fotosintesis Photosynthesis • Photo berarti : ‘sinar’ • synthesis berarti ‘membuat’ • Proses dalam tanaman yang mengubah karbon dioksida dan air menjadi gula dengan menggunakan energi matahari • Terjadi di dalam kloroplas Respirasi sel : C6H12O6 + 6 O2 CO2 + 6 H2O + Energy Photosynthesis: Fotosintesis: 6 CO2 + 6 H2O + hν C6 H12 O6 + 6 O2 produk photosintetik sering disimpan sebagai pati pati = polimer Tracking atoms glukosa Glukosa Pati Sel Tanaman Sel mesophyll mempunyai 30-40 chloroplasts Thylakoids Absorpsi sinar Konversi energi Chlorophyll Stroma – “syrup” Penyimpanan Energy ( gula) Fig. 10.4 Fig. 10.6 Fase 1: Thylakoid • Absorpsi Sinar – e- dalam chlorophyll “excited” oleh sinar matahari – Melepaskan energi • Konversi energi – e- mengalir melalui rantai enzim menggunakan energy untuk membentuk ATP – Energy dari aliran e- juga disumbangkan untuk membentuk NADPH (pembawa H+) Fase 1 – H2O • Tanaman membutuhkan air • Ketika e- dlm chloroplast tereksitasi, perlu elektron pengganti • e- dipindahkan dari H dalam H2O • H+ mendifusi menyeberang membran thylakoid menghasilkan ATP/NADPH • Photophosphorylation •O2 dilepaskan Fase 1 - Thylakoid • Input -H2O - Sinar matahari • Output – ATP – NADPH Fase 2 - Stroma • Penyimpanan Energi – CO2 dari atmosfer masuk ke tanaman lewat Stomata – poros – CO2 difiksasi membentuk karbohidrat dengan sederetan langkah – Menggunakan ATP/NADPH dari fase 1 Fase 2 - Stroma Membutuhkan – CO2 – ATP – NADPH Membuat – Gula/ karbohidrat – NADP+ Fase 2 - Stroma • Karbohidrat digunakan sebagai energi untuk – Pertumbuhan dan perkembangan – Makanan untuk respirasi seluler Photosystems = PS • Ada 2 – PSII merespon panjang gelombang 680 nm, PSI merespon panjang gelombang 700 nm • PSI ditemukan lebih dulu baru kemudian PSII Fig. 10.20 Fig. 10.17 Rubisco • Ribulose bisphosphate carboxylase oxygenase (memfiksasi CO2 & O2) • Enzyme dlm siklus Calvin • Protein paling melimpah di bumi • 25% total protein daun