format sisfo

advertisement
PERANCANGAN IKLAN LAYANAN MASYARAKAT TENTANG BAHAYA
MENGKONSUMSI MAKANAN YANG MENGANDUNG BORAKS DAN
FORMALIN UNTUK ANAK-ANAK SEKOLAH DASAR KOTA SEMARANG
Sumedi Ari Yanto
Desain Komunikasi Visual, Fakultas Ilmu Komputer, Dian Nuswantoro
Jl. Nakula I No. 5-11, Jawa Tengah 50131, Indonesia Telp+62 24 3517261
E-mail : [email protected], [email protected] Website: www.dinus.ac.id
Abstrak
Saat ini, masalah penggunaan dan pengkonsumsian zat kimia boraks dan formalin
banyak terjadi di Kota Semarang. Mayoritas konsumen yang mengkonsumsi makanan
tersebut adalah anak-anak sekolah dasar. Menurut survei yang dilakukan oleh Badan
Pengawas Obat dan MakananTahun 2012, hasil penelitian di Kota Semarang terdapat
19,45% bahan uji yang masih mengandung bahan kimia berbahaya. Faktor yang
menyebabkan anak-anak sekolah dasar masih mengkonsumsi makanan yang
mengandung bahan kimia adalah karena faktor kurangnya edukasi dan sosialisasi.
Karena itu, dibutuhkan sosialisasi yang tepat dalam membangkitkan kesadaran
masyarakat serta anak-anak untuk ikut berpartisipasi dalam mencegah dan
menghentikan anak-anak untuk tidak mengkonsumsi boraks dan formalin demi
menyelamatkan generasi muda di Kota Semarang.
Kata Kunci: Iklan Layanan Masyarakat, Boraks dan Formalin
Abstract
These day, the problem of the use and consumption of chemicals borax and formalin
lot happening in Semarang City. Majority consumers who consume these foods are
elementary school children. According to a survey conducted by the Food and Drug
Administration in 2012, the results of research in Semarang City, there are 19.45% of
test materials that still contain harmful chemicals. Factors that cause elementary
school children still consume foods containing chemicals is because lack of education
and socialization. Therefore, proper socialization is needed to increase public
awareness and children to participate in preventing and stopping children for not
consume borax and formalin, order to save the young generation in Semarang.
Keyword: Public Service Announcement, Borax and Formalin, Poster,Comic
1. PENDAHULUAN
Bahan kiami adalah bahan yang tidak
boleh dicampurkan kedalam makanan,
anak-anak belum mengerti tentang
bahaya yang ditimbulkan akibat
mengkonsumsi
makanna
yang
mengandung borak dan formalin. Anakanak harus diberi edukasi dan
pengarahan
agar
supaya
tidak
mengkonsumsi
makanan
yang
mengandung bahan kimiaa tersebut.
Masalah utama yang harus diselesaikan
adalah dengan memberikan penjelasan
dan keterangan atau penyuluhan tentang
bahaya penggunaan zat kimia tersebut
2. METODE
Metode
analisis
yang
digunakan adalah metode analisi
framing
yaitu
analisa
yang
dilakukan dengan mengelompokan
variabel masalah berdasar kondisi
1
ideal dari realitas yang ada,
penyebab kondisi ideal dari realitas
yang tidak tercapai, statement dan
info yang di anggap mewakili
kebenaran.
2.1 Konsep
Naskah ditulis dalam ukuran
kertas A4 dengan jumlah halaman
adalah
sekitar
8-15
halaman,
termasuk tabel dan gambar, serta
dengan mengacu tata cara penu
Visualisasi yang digunakan sebagai
ilustrasi komik strip pada semester
pertama adalah potongan-potongan
ilustrasi kejadian mengenai bahan
kimia berbahaya dan efek yang
ditimbulkan oleh bahan kimi yang
dikonsumsi bagi tubuh sehingga
menimbulkan efek takut pada anakanak. Sedangkan, pada semester
kedua, akibat dari mengkonsumsi
makanan yang mengandung bahan
kimia bagi tubuh dan aktifitas seharihari. Sehingga, audience dapat
dengan
mudah
membandingkan
visualisasi iklan dengan pengalaman
sehari-hari yang sering luput dari
kesadaran mereka.
Kemudian didukung dengan media
media pendukung yang dirancang agar
terus dapat mengingatkan audience
dengan isu atau masalah yang ada
sehingga audience akan terus teringat
dengan isu yang diangkat dalam
perancangan iklan layanan masayarakat
ini
Daya tarik yang digunakan
untuk menyampaikan isi pesan
menggunakan daya tarik emosional
yang membuat rasa takut kepada
target audience, yang kemudian dapat
memotivasi
anak-anak
untuk
merubah
perilaku
buruk
mengkonsumsi
makanan
yang
menganddung bahan kimia dan
berubah menjadi sifat yang baik
dengan lebih teliti dan jeli dalam
memilih makanan yang dikonsumsi
oleh anak-anak kemudian hari.
Melalui pendekatan ini diharapkan
audience menyadari hal yang
dilakukan
salah
dengan
mengkonsumsi makanan yang tidak
aman mengandung bahan kimia
boraks dan formalin. Jeli dan teliti
dalam memilih makanan yang
dikonsumsinya akan menjadikan
kebiasaaan baik bagi mereka sendiri.
2.2 Organisasi
Badan Pengawas Obat dan Makanan
Kota Semarang adalah badan organisasi
pemerintah yang mengawasi perederan
obat serta pengawasan makanan dan
minuman untuk keamanan konsumen
dalam era kemajuan teknologi seperti
sekarang ini telah membawa perubahanperubahan yang cepat dan signifikan
pada industri farmasi, obat asli
Indonesia, makanan, kosmetika dan alat
kesehatan.
Dengan
menggunakan
teknologi modern, industri-industri
tersebut kini mampu memproduksi
dalam skala yang sangat besar
mencakup berbagai produk dengan
"range" yang sangat luas..
2.3 Tabel dan Gambar
october
november
december
january
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1
Tabel 3.3. jadwal pemasangan media
sticker
poster
kalender
komik strip
billboard
2
BelajarMembuatIklanSukses.Graha
2.4 Pustaka
Aminah,
Mia
Candra2009
Y, Hendy 2009
Pujiyanto 2013
Sudjana,Rivai 2007.
SitidanHimawan
Ilmu Yogyakarta.
Pujiyanto 2013 Iklan Layanan
Masyarakat Andi Yogyakarta.
Sudjana,Rivai 2007 Media Pengajaran
Sinar Baru Agresindo Bandung.
3. HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil dari pembahasan perancangan ini
adalah dengan membuat media yang
dapat diingat oleh anak-anak dan mudah
dibaca oleh anak-anak. Anak-anak usia
dini harusnya mendapat media yang
mudah diingat dan mudah di
lakukansehingga
anak-anak
akan
terpengaruh dengan pesan yang
disampaikan.
Internet
www.esdm.go.id/prokum/uu/1999/uu8-1999.pdfdiaksespada 1 Januari
2014 pukul 19.35 WIB
http://kbbi.web.id/desaindiaksespada 1
Januari 2014 pukul 16.00 WIB.
pusdatin.setjen.deptan.go.id/.../UndangUndang-tahun-1996-07-
4. KESIMPULAN DAN SARAN
96.pdfdiaksespada 1 Januari 2014
pukul 19.32 WIB
Kesimpulan dari masalah ini adalah
bahwa semua pihak harusnya ikut
mencegah
anak-anak
untuk
mengkonsumsi
makanan
yang
mengandung boraks dan formalin,
penulis dengan merancang iklan
layanan masyarakat ini diharapkan
dapat membantu proses penyuluhan dan
peningkatan kesadaran masyarakat .
http://rizky.student.esaunggul.ac.id/201
2/10/23/teori-warna-dan-ahlinya/,
diaksespada 1 Januari 2014 pukul
18.55 WIB
pusdatin.setjen.deptan.go.id/.../UndangUndang-tahun-1996-0796.pdfdiaksespada 1 Januari 2014
DAFTAR PUSTAKA
BUKU
Aminah, Mia SitidanHimawan
pukul 19.32 WIB
http://wawanjunaidi.blogspot.com/2012/01/peng
Candra2009 .Bahan-
ertian-media.htmldiaksespada
BahanBerbahayaDalamKehidupan.
Januari 2014 pukul 07.05 WIB
SalamadaniPustakaSemesta
Bandung.
Widyatama ,Rendra 2007
PengantarPeriklanan.Pustaka Book
Publisher Yogyakarta.
Y, Hendy 2009
6
http://eprints.uny.ac.id/8198/3/BAB%2
02%20-%2008513241018.pdf
http://belajarpsikologi.com/pengertianmedia-pembelajaran/
http://bpom.go.id/
https://www.google.co.id/url?sa=t&rct
3
=j&q=&esrc=s&source=web&cd
=14&cad=rja&uact=8&ved=0CD
oQFjADOAo&url=http%3A%2F
%2Fkaryailmiah.fip.um.ac.id%2
Fwpcontent%2Fuploads%2F2014%2
F04%2FSUMBER-DANMEDIA-PEMBELAJARANANAK-USIADINI.pdf&ei=9cYXVNyL9bkuQT0qoLYAw&usg=AFQj
CNFJAb2qWOI2d4084l2IjPgs2ze
7vw&sig2=Pewo5xXjguOnWHap
8OsOVg&bvm=bv.75097201,d.c2
E 160914 12.46
http://naninhandayani3.blogspot.com/
2013/05/media-pembelajarandalam-bidang-studi_15.html
160914 11.25
wikipedia indonesia.com
SuratKabar
SuaraMerdeka. 2012.KeamananJajanan
Anak.15 Mei. Semarang.
SuaraMerdeka.
2012.WaspadaMakananBerbahaya
JangkaWaktu Lama Picu Kanker.5
Agustus. Semarang.
4
Download