BAB 2 HIDUNG TERSUMBAT

advertisement
Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada
BAB 2
HIDUNG TERSUMBAT
A. Tujuan Pembelajaran
M
Mampu menjelaskan fisiologi hidung sebagai organ respirasi dan organ
Mampu menjelaskan keadaan-keadaan yang menyebabkan gangguan fungsi
Melaksanakan pemeriksaan rinoskopi anterior dan rinoskopi posterior
Melaksanakan pemeriksaan patensi hidung sederhana
B. Pertanyaan dan Persiapan Dokter Muda
Bag
Bagaimana fisiologi hidung sebagai organ penghidu?
Keadaan apa saja yang menyebabkan gangguan fungsi respirasi?
Keadaan apa saja yang menyebabkan gangguan fungsi penghidu?
Keadaan apa saja yang menyebabkan hidung tersumbat? Kelainan-kelainan
Bagaimana karakteristik pada masing-masing penyebab?
Bagaimana perjalanan penyakitnya?
Apa gejala-gejala lain yang menyertai/mendahului hidung tersumbat?
Pemeriksaan apa saja yang harus dilakukan untuk membuktikan hipotesis
Apa tujuan penanganan pada pasien dengan hidung tersumbat?
Apa yang anda pilih? Mengapa?
Bagaimana prognosis masing-masing kelainan tersebut?
Seberapa besar pengaruh kelainan tersebut terhadap permasalahan
Panduan Belajar Ilmu Penyakit THT
C. Algoritma Kasus
D . Daftar Keterampilan (Kognitif dan Psikomotor)
1
Pemeriksaan Rhinoskopi anterior
Pemeriksaan patensi hidung/rinomanometri
Pemeriksaan Rhinoskopi posterior
Pemeriksaan fungsi penghidu sederhana
E. Penjabaran Prosedur
Pemeriksaan Rhinoskopi anterior, Rhinoskopi posterior lihat pada buku
Pemeriksaan patensi hidung dapat dilihat pada referensi.
Pemeriksaan fungsi penghidu sederhana dapat dilihat pada referensi.
Download