BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pajak adalah

advertisement
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
Pajak adalah uang iuran masyarakat yang disetorkan ke Negara, yang
digunakan untuk membiayai segala kebutuhan fasilitas masyarakat yang
bersifat umum, pajak berlaku kepada semua warga yang berdomisili di
Negara tersebut dan tidak memandang status dari individu atau Wajib
Pajak. Hal ini disebabkan karena pajak adalah salah satu elemen penting
dalam proses kesejahteraan dan kemajuan
Negara. Menurut
Rochmat
Soemitro dalam buku “Pengantar Singkat Hukum Pajak”, Eresco Bandung
1992, yang dikutip oleh Suandi (2002: 7) ada 2 sumber terpenting yang
memberi penghasilan kepada
Negara
yaitu melalui pungutan pajak, dan
dari hasil kekayaan alam yang ada di dalam Negara (natural resource).
Ada dua fungsi pajak, yaitu fungsi (budgetair) dan fungsi (regulerend). Ada
dua
jenis
pajak
yang berlaku di Indonesia berdasarkan lembaga
pemungutannya, yaitu Pajak Pusat dan Pajak Daerah. Pajak Pusat adalah
Pajak yg dipungut oleh Pemerintah Pusat dan digunakan untuk membiayai
rumah tangga Negara, Pajak Daerah adalah pajak yang dipungut Pemerintah
Daerah dan digunakan untuk membiayai rumah tangga Pemerintah Daerah.
1
2
Pemungutan pajak daerah dilaksanakan berdasarkan penetapan Kepala
Daerah
dan
dibayar
sendiri
oleh
Wajib
Pajak.
Pemungutan
pajak
berdasarkan penetapan dilakukan dengan menggunakan Surat Ketetapan
Pajak Daerah, sedangkan pembayaran yang dilakukan sendiri dilakukan
dengan menggunakan Surat Pemberitahuan Pajak Daerah, Surat Ketetapan
Pajak
Daerah
Kurang
Bayar,
terhadap
Wajib
Pajak
tersebut
dapat
diterbitkan Surat Tagihan Pajak Daerah, Surat Keputusan Keberatan, Surat
Keputusan Pembetulan, dan Putusan Banding sebagai wujud dispensasi
kepada Wajib Pajak.
Pajak yang dipungut oleh Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan
Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Boyolali salah satunya adalah Pajak
Hotel. Pajak Hotel adalah pajak atas pelayanan yang disediakan oleh hotel.
Dari tahun 2011 - 2015 terdapat kesenjangan penerimaan pajak hotel
yang cukup signifikan. Hal itu dapat terlihat pada tabel di bawah ini
berdasarkan data yang diperoleh dari kantor DPPKAD Kabupaten Boyolali.
Tahun
Target Penerimaan Pajak Hotel
2011
Rp 74.200.000,2012
Rp 120.000.000,2013
Rp 175.000.000,2014
Rp 175.000.000,2015
Rp 175.000.000,Sumber : DPPKAD Kabupaten Boyolali
Realisasi
Penerimaan Pajak
Hotel
Rp 78.946.620,Rp 146.101.380,Rp 254.497.157,Rp 283.292.852,Rp 185.245.079,-
3
Bila dilihat dari angka-angka di atas memberikan gambaran bahwa
Pajak Hotel dapat memberikan kontribusi yang cukup baik terhadap
penerimaan Pajak Daerah, walaupun pada tahun 2015 mengalami sedikit
penurunan, tetapi masih melebihi target. Oleh karena itu, penulis ingin
mengetahui
seberapa besar
memberikan
kontribusinya
potensi
penerimaan
terhadap
pendapatan
Pajak
daerah
Hotel
di
dalam
Kabupaten
Boyolali tahun 2011-2015.
Berdasarkan gambaran umum obyek penelitian di atas, maka penulis
tertarik
untuk
mengangkat
“KONTRIBUSI
PENERIMAAN
permasalahan
PENERIMAAN
PAJAK
PAJAK
DAERAH
DI
tersebut
dengan
HOTEL
KABUPATEN
judul
TERHADAP
BOYOLALI
TAHUN 2011-2015”.
B. PERUMUSAN MASALAH
Setelah melakukan penelitian yang mendalam dari data yang diperoleh
di
DPPKAD
Kabupaten
boyolali
mengenai
Pajak
Hotel
pada
tahun
anggaran 2010-2015, Penulis dapat merumuskan permasalahan sebagai
berikut :
1. Seberapa besar peranan Pajak Hotel terhadap kemajuan Kabupaten
Boyolali ?
2. Upaya apakah yang dilakukan oleh DPPKAD agar kontribusi Pajak
Hotel bisa Masuk ke Kas Kabupaten Boyolali secara maksimal ?
4
C. TUJUAN PENELITIAN
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan dapat memberikan manfaat pada
setiap pihak yang membutuhkan informasi. Berikut adalah tujuan penilitian
ini :
1. Untuk mengetahui seberapa besar kontribusi yang diberikan oleh
Pajak Hotel terhadap Pemerintah Boyolali.
2. Untuk
mengetahui
apa
saja
hambatan
yang
ditemui
dalam
mewujudkan target Pajak Hotel yang dikehendaki oleh Pemerintah
Boyolali.
3. Untuk mengetahui berbagai upaya yang ditempuh DPPKAD dalam
mewujudkan target Pajak Hotel tersebut.
D. MANFAAT PENELITIAN
1. Bagi Penulis
a. Guna memenuhi salah satu syarat kelulusan pada program studi
Diploma III Akuntansi di Universitas Sebelas Maret.
b. Untuk
memperluas
wawasan
dan
kreativitas
yang
berkaitan
dengan ilmu perpajakan.
c. Sebagai media menambah pengalaman penulis dalam dunia kerja
suatu perusahaan sektor publik.
5
2.
Bagi dunia pendidikan
a. Dengan
terciptanya
tugas
akhir
ini
penulis
berharap
bisa
menambah wawasan ilmiah bagi pembaca dan sebagai referensi
mengenai Pajak Daerah khususnya Pajak Hotel.
3. Bagi obyek penelitian
a. Sebagai masukan dan evaluasi serta bahan pertimbangan dalam
menentukan kebijakan - kebijakan Pajak Daerah
Pajak Hotel.
kususnya pada
Download