Contoh kegiatan adaptasi mitigasi ProKlim

advertisement
Contoh kegiatan adaptasi mitigasi ProKlim
reforestasi
pemanfaatan
biogas
pemanfaatan
sampah
Tampungan air atau bak penampung air
Taman apotek hidup
Biogas terbuat dari fiber
Konstruksi antisipasi abrasi air laut
Sistem pengelolaan air (subak) dan pertanian organik
Desain rumah panggung
lubang resapan biopori
mikro hydro
Penanaman mangrove
Pemanfaatan energi
surya
Gentong untuk pembuatan kompos yang berasal dari sampah rumah
tangga dan pohon markisa yang mendapat pemupukan organik
yang dihasilkan oleh masyarakat setempat
Pengertian ProKlim
Merupakan program yang memberikan pengakuan terhadap
partisipasi aktif masyarakat yang telah melaksanakan upaya
mitigasi dan adaptasi perubahan iklim yang terintegrasi,
sehingga dapat mendukung target penurunan emisi GRK
nasional dan meningkatkan ketahanan masyarakat terhadap
dampak perubahan iklim.
Tujuan
Menciptakan masyarakat yang memahami permasalahan
perubahan iklim dan dampaknya serta melakukan aksi
adaptasi dan mitigasi perubahan iklim secara proaktif yang
berkontribusi dalam pencapaian pembangunan nasional yang
berkelanjutan.
Manfaat
Cakupan lokasi ProKlim
Cakupan Kegiatan ProKlim
Cakupan lokasi ProKlim meliputi wilayah minimal setingkat
dusun/dukuh/RW dan maksimal setingkat desa/kelurahan*.
Kegiatan Adaptasi
• Pengendalian kekeringan, banjir, dan longsor
• Peningkatan Ketahanan pangan
• Penanganan/antisipasi kenaikan muka laut,
rob dan intrusi/abrasi air laut, gelombang
tinggi
• Pengendalian penyakit terkait iklim
Catatan *: Nomenklatur wilayah menyesuaikan dengan kondisi lokal.
Penetapan Lokasi ProKlim
Penetapan lokasi ProKlim didasarkan pada kriteria sebagai
berikut:
1. Keberadaan kegiatan mitigasi dan adaptasi.
2. Apakah peralatan digunakan atau program/kegiatan ter­
sebut dijalankan atau tidak.
3. Kontribusi kegiatan mitigasi-adaptasi yang telah dijalankan
terhadap penurunan emisi GRK dan peningkatan ketahanan
masyarakat terhadap dampak perubahan iklim.
4. Kelembagaan dan dukungan keberlanjutan.
Kegiatan Mitigasi
• Pengelolaan sampah dan limbah padat
• Pengolahan dan pemanfaatan limbah cair
• Penggunaan energi
• Pengurangan emisi dari kegiatan pertanian
• Konservasi hutan
• Penanganan/antisipasi kejadian kebakaran
• Memberikan kontribusi dalam pencapaian target penurunan
hutan dan lahan
emisi GRK nasional sebesar 26% pada tahun 2020;
• Meningkatkan ketahanan masyarakat dalam menghadapi
variabilitas iklim dan dampak perubahan iklim;
• Tersedianya data kegiatan mitigasi dan adaptasi perubahan
iklim serta potensi pengembangannya di tingkat lokal yang
dapat menjadi bahan masukan dalam perumusan kebijakan,
strategi dan program terkait perubahan iklim.
Aspek Kelompok Masyarakat dan
Dukungan Keberlanjutan
• Pengakuan Kelompok Mayarakat • Dukungan Kebijakan
• Dinamika Kemasyarakatan
• Kapasitas Masyarakat
• Keterlibatan pemerintah
• Keterlibatan swasta/LSM/ perguruan tinggi
• Pengembangan kegiatan
• Manfaat
Pengusul ProKlim
Lokasi ProKlim dapat diusulkan oleh semua pihak yang memiliki
informasi bahwa di suatu lokasi telah dilaksakan kegiatan
mitigasi dan adaptasi perubahan iklim, antara lain:
• Lembaga formal masyarakat yang memiliki landasan hukum
dan struktur organisasi yang jelas, seperti Karang Taruna,
Koperasi, lembaga keagamaan, Kelompok Usaha Tani;
• Lembaga swadaya masyarakat atau NGOs maupun
community-based organizations (CBOs);
• Dunia usaha melalui program Corporate Social Responsibility
(CSR) dan atau Community Development (CD).
Pengajuan lokasi ProKlim harus sepengetahuan Kepala Desa/
Lurah dan menggunakan “Lembar Pengusulan Lokasi ProKlim”.
Informasi Lebih Lanjut : Asdep Adaptasi Perubahan Iklim
Jl. DI panjaitan Kav. 24 Kebon Nanas, Gedung B Lantai 4,
Jakarta 13410
Telp./Fax. +62 21 8590 4934
Asdep Mitigasi dan Pelestarian Fungsi Atmosfer
Jl. DI panjaitan Kav. 24 Kebon Nanas, Gedung A Lantai 6,
Jakarta 13410
Telp./Fax. +62 21 8517164/85902521
email: [email protected]
Mekanisme penetapan ProKlim
Usulan
ProKlim
Tim
Verifikasi
Tim
Teknis
Tim
Pengarah
Men
LH
Download