penelitian komunikasi antar budaya

advertisement
PENELITIAN
KOMUNIKASI ANTAR
BUDAYA
BY : RAHMI SURYA DEWI
RUANG LINGKUP PENELITIAN
KOMUNIKASI LINTAS BUDAYA
DEFINISI
Porter dan
Samovar
• Komunikasi antar budaya terjadi bila
produsen pesan adalah anggota suatu budaya
dan penerima adalah anggota suatu budaya
lainnya.
Penelitian
komunikasi
antar
budaya
• Menfokuskan pada interaksi anatara budayabudaya yang berbeda dengan proses
komunikasi.
• Komponen-komponen komunikasi
berinteraksi dengan komponen-komponen
budaya
Komponen-komponen budaya
Pandangan dunia
Kepercayaan
Nilai
Sejarah
Mitologi
Otoritas status
Pandangan Dunia
Setiap budaya mempunyai cara yg khas dlm
memandang dunia
Psikolog
menyebutnya
• Subjective experience world
• Frame of reference
Pandangan
dunia
dikondisikan
• lingkungan
• Pengalaman historis
Asante (1980)
membagi 3
bagian
• Afrosentrik
• Eurosentrik
• Asiosentrik
Perbedaan dari ketiga tersebut
Afrosentrik
• Semua realitas berpadu dan bergerak secara agung
• Tidak ada pemisahan anatar material dan spritual
yang Bentuk dan substansi, profan dan sakral
Eurosentrik
• Melihat materi sajalah yang real.Yang spritual itu
ilusi.
Asiosentrik
• Melihat materi sebagai ilusi.
• Yang real adalah yang datang dari alam spritual.
• Dalam konsep filosofis Asia , spririt harus
menguasai materi.
So…
Orang
Afrika
•Personalistik
Eropa
•Materialistik
Asia
•Spritualistik
Kepercayaan (beliefs)
Dapat
bersifat
sentral
Bersifat
periferal
Kpercayaan
yg sangat
penting
• Tuhan itu ada
• Agama itu perlu
• Orang Indonesia itu halus dan pemaaf
• Orang Barat itu cerdas dan tabah
• Citra (image) kita dengan komunikasi dari budaya lain
• Citra mempengaruhi prilaku kita dalam hubungannya
dengan orang yang citranya kita miliki.
Komponen ketiga : Nilai.
Spranger
Kategori
nilai
• Nilai ilmiah,
• nilai religius,
• nilai ekonomis,
• nilai estetik
• nilai politis
• nilai sosial.
Komponen keempat : Sejarah
Sejarah
• Catatan peristiwa, fenomena dan kepribadian
yang mengatur pandangan suatu bangsa
tentang anda.
Menurut
Astante
• Bukan apa yg dikatakan orang tentang anda.
• Sejarah adalah apa yang anda ketahui dan
percayai
• Lewat sejarah yang mereka ketahi, mereka
saling bertukar pesan dalam komunikasi
interkultural
Komponen kelima: Mitologi
Penjelasan
Asante
• Mitologi suatu kelompok budaya
memberikan pada kelompok
pemmahaman hubungan2 yakni
hubungan orang dengan orang, dengan
kelompok luar, orang dengan kekuatan
alami, tempat kelompok dalam skema
alam semesta dicatat dan diteguhkan.
• Contoh: Orang Yahudi merasa mereka
adalah orang2 pilihan, orang China
berkta mereka berada di pusat dunia,
dll.
Komponen keenam: Otoritas Status
Setiap
budaya
• Mempunyai cara sendiri dalam mendiskusikan otoritas status
• Bersama otoritas status ada permainan peranan yg diatur
secara normatif.
Konflik
akan terjadi
• Bila dua orang bertemu dgn otoritas status yg berbeda,
melakukan kom.interkultural dan melibatkan permainan peran
yg berlainan
Contoh
• Di Indonesia dalam surat lamaran, pencari kerja menunjukkan
sikap rendah hati dan tidak mau menonjol2kan diri.
• Di Amerika, anda harus mengungkapkan prestasi2 anda dalam
lamaran anda. Terakhir di Amerika sifat ambisius sangat dihargai
dan dicari.
Komponen2 komunikasi menurut
Dell Hymes (1973)
 Pesan
komunikasi
 Peserta komunikasi
 Sandi yang digunakan
 Media atau saluran
Sebagai petunjuk untuk penelitian,
komponen komunikasi yang lazim
Komunikator
Pesan
Komunikate
Media
Analisis konteks pada penelitian
komunikasi interkultural
Karakteristik komunikator antara
budaya menurut Deddy Mulyana
Kepribadian
Kosmopolitanisme
• Keterbukaan, dogmatisme, otoritarianisme,
etnosentrisme, inferioritas dsb
• Frekuensi meninggalkan kampung halamannya
Internasionalisme, empati, simpati
Keterampilan
komunikasi
• Berbicara, menulis, membaca, mendengar dan
berpikir
Pesan dalam penelitian interkultural,
V.Lynn tyler
Analisis pesan
(languetics)
Tom Brumeau
(Dimensi
waktu dlm
komunikasi
antar budaya)
• Mempelajari lambang2 verbal, nonverbal, paraverbal dan indikator2
komunikasi yg berlandaskan bahasa.
• Kinesika (studi mengenai pesan non verbal berupa isyarat, postur,
atau ungkapan wajah)
• Proksemika (studi jarak dan ruang)
• Sistem komunikasi artifaktual (penampilan tubuh, citra tubuh dsb)
• Vokalika (studi suara)
• Sistem komunikasi sentuhan.
Download