Uploaded by User91427

PENDAHULUAN PARASITOLOGI

advertisement
PENDAHULUAN
Sistematika
•
•
•
•
•
Pengantar
Jenis-jenis parasit
Derajat parasitisme
Hospes
Vektor
PENDAHULUAN
PARASITOLOGI
• PARASITOS : makhluk yang mengambil
makanan
• LOGOS : ilmu
• PARASITOLOGI :
ilmu yang mempelajari tentang parasit…
dan hubungan antara hospes-parasit.
Jenis-jenis Parasit
• ZOOPARASIT
• FITOPARASIT
• SPIROCHAETA
• VIRUS
Protozoa : ameba
Metazoa : helminthes
arthropoda
Bakteri
Jamur
PENGELOMPOKAN PARASIT
Derajat Parasitisme
• Komensalisme
• Mutualisme
• Simbiosis
• Predator
HOSPES
• Hospes definitif
tempat parasit hidup,tumbuh,dewasa,berkembang biak
secara seksual
• Hospes perantara
tempat parasit tumbuh menjadi stadium infektif
• Hospes reservoar
hewan yang mengandung parasit, sumber infeksi bagi
manusia
• Hospes paratenik
hewan yang mengandung stadium infektif parasit tanpa
menjadi dewasa
VEKTOR
• Makhluk hidup yang dapat menularkan
parasit pada hewan maupun manusia.
• Biasanya berupa serangga
• Contoh : Nyamuk (Anopheles, A. aegypti),
Nyamuk Culex culex (vektor
filariasis)
Tambahan…
ZOONOSIS :
Penyakit pada hewan yang dapat
ditularkan kepada manusia
DAUR HIDUP..
Contoh:
Helmintes:Telur, larva, dewasa
Protozoa: trofozoit, kista
Download