Uploaded by User90554

RPP Praktek 1 Erni Wulandari 18413241030

advertisement
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
SMA N 1 Damai
(KD 3.3, 4.3 / Kelas, Sem : XI / II / Tahun Ajaran : 2020 - 2021 )
Status Pendidikan
: SMA
Mata Pelajaran
: Sosiologi
Kompetensi Dasar
: Masyarakat Multikultural
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Sintaks
: Sintaks 1 (Memberi stimulus)
Kelas / Semester
: XI IPS / Semester 2
Alokasi Waktu
: 1 pertemuan (10 menit)
A. Kompetensi Dasar
3.3 Memahami arti penting prinsip kesetaraan untuk menyikapi perbedaan sosial demi
terwujudnya kehidupan sosial yang damai dan demokratis
4.3 Menerapkan prinsip prinsip kesetaraan untuk mengatasi perbedaan sosial dan mendorong
terwujudnya kehidupan sosial yang damai dan demokratis
B. Tujuan Pembelajaran :
1. KD Pengetahuan
3.3.1 Menjelaskan pengertian masyarakat multikultural.
3.3.2 Mengidentifikasikan ciri ciri masyarakat multikultural.
3.3.3 Menganalisis faktor pendorong dan faktor penghambat terbentuknya masyarakat
multikultural.
3.3.4 Menyebutkan dampak adanya masyarakat multikultural.
2. KD Keterampilan
4.3.1 Mendiskusikan masalah masalah adanya masyarakat multikultural di Indonesia.
4.3.2 Mempresentasikan hasil diskusi mengenai masalah masalah adanya masyarakat
multikultural di Indonesia.
1
C. Kegiatan Pembelajaran
Aktivitas Peserta Didik dan Guru
Alokasi Waktu
1. Pendahuluan
a. Guru masuk ke dalam kelas dan mengondisikan kelas.
b. Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan
menunjukkan salah satu peserta didik memimpin doa untuk
2 Menit
memulai kegiatan belajar mengajar.
c. Guru mempresensi kehadiran peserta didik.
d. Guru melakukan apersepsi kepada peserta didik terkait dengan
kondisi masyarakat multikultural di lingkungan sekitar.
e. Guru
menyampaikan
tujuan
pembelajaran
yang
akan
dilaksanankan dalam pembelajaran.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menampilkan video yang berkaitan dengan masyarakat
multikultural.
b. Guru menunjuk beberapa peserta didik untuk menjelaskan
pengertian masyarakat multikultural.
c. Guru menjelaskan pengertian dan ciri - ciri masyarakat
multukultural.
8 Menit
d. Guru menjelaskan faktor pendorong dan penghambat terjadinya
masyarakat multikultural.
e. Guru
menjelaskan
dampak
dengan
adanya
masyarakat
multikultural.
f. Guru memberikan lembar tugas kelompok terkait dengan
masalah adanya masyarakat multikultural di Indonesia.
g. Peserta didik sebagai perwakilan mempresentasikan hasil tugas
kelompok di depan kelas.
3. Penutup
a. Peserta didik dan guru menyimpulkan materi masyarakat
multikultural yang telah dipelajari.
2 Menit
2
b. Guru menyampaikan informasi kegiatan pembelajaran untuk
pertemuan pada pertemuan selanjutnya.
c. Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa dan salam.
D. Sumber belajar :
Mahfud, Choirul. 2016. Pendidikan Multikultural. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Maryanti, Kun dan Juju Suryawati. 2016. Sosiologi untuk SMA dan MA Kelas XI Kurikulum 2013.
Jakarta : PT. Gelora Aksara Pratama.
Wulandari, Erni. 2020. Diktat Pembelajaran Sosiologi SMA / MA Kelas XI. Yogyakarta : UNY.
Video Keberagaman Indonesia diakses dari https://youtu.be/cbD_yqfYx9g.
E. Penilaian :
1. Sikap
: Keaktifan dalam kegiatan pembelajaran (teknik penilaian dengan
pengamatan) yang dilakukan oleh guru secara langsung selama kegiatan pembelajaran.
2. Pengetahuan : Kemampuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis (teknik penilaian
dengan
hasil diskusi)
Mengetahui
Yogyakarta, 20 Februari 2021
Kepala SMA N 1 Damai
Guru Mata Pelajaran Sosiologi
Susi Lusiana, S.Pd.
Erni Wulandari
NIP: ………………
NIP:……………………..
3
Download