Uploaded by User78412

makalah dampak globalisasi dan strategi

advertisement
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS TERBUKA MALANG
2019
IDENTITAS DAN DESKRIPSI MATA KULIAH
Nama : Rizal yusuf
NIM : 031004801
Nama Mata Kuliah : Pendidikan kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah : MKDU4111
SKS : 3 SKS
Prasyarat : Semester : 2
Status Mata : wajib
KATA PENGANTAR
“Dengan menyebut nama ALLAH S.W.T yang Maha Pengasih dan juga Maha
Penyayang” atas limpahan dan keberkaha-Nya, saya berusaha untuk menyelesikan makalah ini.
dan tidak luput juga kepada junjungan umat islam yakni Nabi Agung Muhammad S.W.T,
semoga segala kebaikan selalu tercurahkan kepada beliau,serta kedua orang tua saya yang terus
mensuport saya dalam hal pendidikan agar tidak menyerah sebelum pencapaianya berhasil di
dapatkan.
Makalah ini telah saya susun secara maksimal dengan bantuan dari referensi-referensi
lain, maka dari itu saya juga mengucapkan banyak terima kaih kepada sumber-sumber lain yang
telah berkontibusi dalam pembuatan makalah ini.
Meskipun dalam pengerjaan makalah ini sedikit mengalami kendala dalam penulisan
tentang struktur bahasa maupun pengejewentahanya, oleh karena itu dengan tangan terbuka saya
menerima segala kritik dan saran agar saya dapat memperbaiki makalah ini.
Akhir kata dari saya semoga pembaca bisa mendapatkan ilmu yang bermanfaat dan juga
inspirasi dari sebuah makalah ini.
Blitar ,5 juli 2019
Rizal yusuf
LATAR BELAKANG
Dikehidupan yang terus berkembang semacam dewasa ini pengaruh teknologi semakin cepat
meningkat di berbagai penjuru dunia Globalisasi berkembang melalui Revulusi di bidang
teknologi komunikasi atau informasi transportasi dan perdagangan yang dikenal sebagai Tripel
T . hal ini sependapat dengan pemikiran Naisbitt bahwa menyatukan kehidupan di dunia
(globalisasi) disertai dengana munculnya berbagai paradoks di satu pihak ekonomi global
menuju ke kesatuan dan di pihak lain terjadi kecenderungan (trend) politik lahirnya ratusan
negara baru.pada prinsipnya proses globalisasi ada yang bertujuan intensional dan ada pula
yang impersonal,proses globalisasi yang intensional dapat dilihat dari kegiatan perdagangan
dan pemasaran sedangkan proses globalisasi yang impersonal dapat di lihat,misalnya dalam
gerakan fundamentalis,agama dan kecederungan-kecenderungan pasar yang agak sulit untuk di
jelaskan sebab musababnya. dalam arti besar adanya sebuah teknologi merupakan sebuah
instrumen untuk membantu meringankan pekerjaan manusia menjadi lebih mudah, fleksibel
dan efisien dengan beriringnya dari sebuah kemajuan global, selebihnya adanya perubahan
teknologi tidak sepenuhnya membawa dampak yang positif bagi manusia ,kadang dengan
majunya era digital saat ini berdampak pada sisi negatif.
Maka dari itu sebuah negara harus mempunyai benteng khusus untuk menyaring adanya
pengaruh globalisasi dari segi intregasi dengan mengimplementasikan sebuah pertahanan
dengan istilah strategi nasional dengan adanya siasat ini diharapkan agar negara terutama di
Indonesia lebih mengantisipasi pengaruh global dari segi kelemahanya.
RUMUSAN MASALAH
• Pengaruh globalisasi terhadap perumusan politik dan strategi nasional
TUJUAN
• Mengetahui dampak dari globalisasi dan cara untuk
mengantisipsinya.
PEMBAHASAN
Globalisasi secara etimilogis berasal dari globe yang memiliki arti bola dunia sedangkan akhiran
sasi bermakna suatu proses maka bisa diartikan proses yang mendunia di prancis istilah globalisasi
dikenal dengan sebutan mondialisasion di spanyol dan amerika latin dikenal dengan istilah globalisasi
sementara orang jerman menyebutnya globaliserung.
Berkembangnya jaman digital di era sekarang telah merubah peradaban dunia menjadi lebih maju
namun dari perubahan itu tidak sepenuhnya membawa hal yang selalu positif,globalisasi membawa
angin perubahan baru dalam kehidupan manusia baik sebagi individu maupun bermasyarakat,berbangsa
dan bernengara dengan adanya suatu teknologi yang semakin meningkat akan membawa manusia
untuk melakukan pekerjaan menjadi lebih ringan, dari yang dahulu memakai alat yang terbilang
tradisional akan berbeda di jaman sekarng yang mengalami perubahan ke sistem robotik, transisi
tersebut lantaran pemikiran manusia yang terus berevolusi ke dunia modern dan menemukan sebuah
karya yang lebih meningkat dari pada sebelumnya . seperti halnya di sektor pertanian,bertani
merupakan sesuatu yang pokok dilakukan bagi masyarakat desa yang mata pencaharianyanya berupa
bercocok tanam dengan kegiatan berladang ,masyrakat akan terpenuhi kebutuhanya dalam segi
ekonomi maupun dari segi materil.
kebutuhan petani saat ini bisa terbilang terpenuhi dengan adanya perubahan globalisasi, perangkat
tersebut akan sangat membantu cara produksi pertanian maupun dari segi pemasaaran dari yang
dulunya para petani melakukan pekerjaan di sawah maupun di ladang dengan menggunakan alat yang
manual namun dengan beriringnya perkembangan jaman sekarang petani tidak lagi sepenuhnya
memakai alat dengan tangan dan tradisional karena cenderung memperlambat waktu pekerjaanya,
dengan sarana yang terbilang canggih dan efisien saat ini akan mempercepat keberhasialn para petani
di desa.tidak hanya di sektor pertanian dewasa ini kita mengenal bazar global karena dunia sebenarnya
telah merupakan pasaran bersama dengan adanya alat-alat komunikasi serta entertaiment global
melalui jaringan TV,Internet,film,musik maupun majalah-majalah maka dunia dewasa ini telah
merupakan suatu pasar yang besar (global culturel bazarr) bahwa dunia ini telah manjadi pasar dapat
kita lihat seperti di indonesia banyaknya mall yang manjadikan sentral perekonomian berdagang dari
berbagai barang dari luar domestik maupun dari lokal .adanya transpotasi akan memudahkan manusia
dalam menempuh perjalanan dari dalam daerah,luar daerah, bahkan mancanegara dengan waktu yang
relatif singkat.dewasa ini tidak mengherankan kita menemukan turis-turis indonesia berada di
mancanegara maupun sebaliknya, kemajuan turisme bukan hanya menujukan taraf kehidupan manusia
tetapi juga berdampak negatif terhadap budaya setempat.Baruet dan Cavanagh (1995) dalam bukunya
yang sangat terkenal Global Dreams menceritakan bahwa impian global secara berangsur-angsur
menjadi kenyaaan kedua pakar tersebut menunjukan empat jenis proses menyatukan umat manusia
yaitu citra global,mal global,tempat kerja global dan keuangan global.pembentukan dan penyebaran
citra global dapat dilihat dengan nyata yaitu munculnya berbagai pusat berbelanjaan yang mewakili
kemajuan bisnis dunia yang merupakan salah satu lokomotif dari bersatunya proses peraturan
duniasewasa ini kita melihat bahwa suatu produk tidak dihasilkan di satu negara tetapi komponenkomponenya tealh di buat di berbagai negara karena pertimbangan-pertimbanganya bisnis yang loebih
menguntungkan.pesatnya kemajuan bisnis juga didorong oleh apa yang disebut uang global (global
money) yang biasa juga disebut dengan money without a home.peranan produsen yang sangat dominan
di masa lalu kini juga sudah mengalir pada konsumen sebagaiman diutarakan oleh james champy
menurutnya selera konsumen sangat menentukan dalam tranformasi global .menurutnya champy
lingkungan yang mampu menghadapi tantangan masa depan adalah sebagai berikut:
1. Lingkungan yang mernagsang pemikiran majemuk.lingkungan itu tidak mungkin lagi ditentukan
oleh produsen,tetapi oleh suatu tim yang sadar akan tujuan yang dicapai dan peka terhaap
keinginan konsumen
2. Untuk memenuhi selera pasar konsumen diperlukan manusia-manusia yang menguasai ilmu dan
ketermapilan tertentu serta menjalankan instruksi pimpinan dengan penuh tanggung jawab.
3. Masyarakat masa depan merupakan masyarakat meritrokasi yaitu masyarakat yang
menghormati prestasi dari pada statusnya dalam organisasi
4. Lingkungan yang menghormati seseorang yang dapat menuntaskan pekerjaan dan bukan
berdasarkan kedudukanya di dalam organisasi.inilah tranformasi perusahaan yang
menggambarkan pula tranformasi kebudayaan manusia.
Menurut Kartasasmita (1996) tranformasi global ditentukan oleh dua kekuatan besar yang saling
menunjang yaitu perdagangan dan teknologi perdagangan akan berkembang begitu cepat dan
mengubah pola-pola kehidupan manusia pola-pola kehidupan itu ditanggung oleh kemjuan
teknologi yang telah mengubah bentuk-bentuk hubungan antar anusia dengan lebih cepat lebih
intensif dan lebih ringan .Menurut John Naisbitt mengatakan globalisasi mengandung berbagai
paradoks diantaranya berikut ini
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Budaya Global
Universal
Tradisional
Jangka panjang
Kompetisi
Keterbatasan akal manusia
Spiritual
vs
vs
vs
vs
vs
vs
vs
Budaya lokal
Individual
Modern
Jangka pendek
Kesamaan kesempatan
Ledakan iptek
Material
Disatu pihak ekonomi global menuju ke kesatuan,tetapi dipihak lain terjadi tren politik seperti
pengamatan Naisbitt yang meramalkan lahirnya ratusan negara baru,globalisasi itu sebagaiamana
diutarakan oleh presiden Soeharto bahwa suka atau tidak suka ia akan datang dan tidak bisa
dihindarkan.globalisasi itu bergerak di tiga arena kehidupan manusia yaitu di arena politik,kebudayaan
dan ekonomi di dalam arena ekonomi proses globalisasi tersebut mempengaruhi pengaturanpengaturan sosial dalam produksi,pertukaran barang,distribusi dan kosumsi baikbarang maupun
pelayanan (service).
Dalam globalisasi politik tampak terlihat berkurangnya peranan pemerintah dan membesarnya peran
masyarakat (swasta) munculnya organisaasi nasional seperti UN (PBB) WTO,IMF,UNESCO merupakan
politik yang lebih luas (supranasional) dengan kaitanya dalam hal tersebut maka muncul konsep atau ide
pemerintahan global (global govermant) dalam globalisasi politik ini isu yang sering senter dihembuskan
adalah demokrasi dan hak asasi manusia menurut ukuran-ukuran barat tidak jarang isu politik ini
sebagai alat untuk mendikte negara-negara berkembang agar mengikuti kehendak negara maju guna
memperoleh keuntungan yang lebih besar.
Dalam kebudayaan indonesia merupakan negara yang akan beragam kultur budayanya berbagai etnis
kebudayaan telah melekat di dalam kedaultan NRI berbagai macam seni,budaya,agama,suku dan ras
telah menjadikan indonesia sebagai negara yang majemuk dan mempunyai keistimewaan tersendiri
dibandingkan dengan negara lain,adanya dampak globalisasi yang masuk silih berganti dan tidak bisa
terhindarkan akan merubah status kebudayaan Indonesia dan menjadikan sebagai alkulturasi
kebudayaan karena pengaruh budaya dari barat. Appadurai (1990) mengidentifikasi berbagai jenis
lukisan panorama gobal sebgai berikut:
1. Panorama etnik global (etno scape) yang diakibatkan oleh makin berkembangnya
turisme migrasi dan pengungsi yang disebabkan oleh berbagai faktor hal ini
menimbulkan interaksi berbagai etnik di berbagai belahan dunia.
2. Panorama teknologi global (techno scape) mengenai distribusi teknologi di seluruh
pelosok dunia karena kemampuan-kemampuan teknologi komunikasi serta produkproduk teknologi lainya.
3. Panorama keuangan global (finance scape) mengenai distribusi kapital Yang mengalir ke
berbagai anggaran dari negara maju ke negara berkembang atau antar negara maju
4. Panorama media global (media scape) mengenai distribusi informasi karena kemajuan
dan kemampuan teknologi komunikasi
5. Panorama sakral global (sacred scape) mengenai distribusi nilai-nilai keagamaan
6. Panorama ide global (idea scape) mengenai distribusi ide politik seperti demokrasi
kemerdekaan dan hak asasi.
Kemajuan pesat teknologi dalam wujud triple T revolution telekomunikasi atau
informasi,tranportasi dan trade (perdagangan bebas) membuat hbungan manusia antar negara
sangat intens seakan-akan menggilas negara bangsa dan membangun citra global.kemajuan
pusat teknologi ini membawa muatan isu global seperti demokratisasi dengan berpegang
pancasila kita harus siap menghadapi kekuatan global tersebut untuk menghadapi globalisasi
kita harus tau kekuatan dan kelemahan yang kita miliki dalam segenap aspek kehidupan bangsa
(astagatra) sebagai berikut:
1. Geografi potensi wilayah darat ,laut udara dan iklim tropis sebagai ruang hidup sangat
baik dan strategis namun disisi lain terdapat kelemahan dalam pendayagunaan wilayah
darat,laut,dirgantara,dan pengaturan tata ruangnya
2. Sumber kekayaan alam potensi sumber kekayaan alam (SKA) di daratan,lautan dan
dirgantara baik yang bersifat hayati maupun non hayati serta yang dapat diperbaharui
maupun yang tidak daapat diperbaharui sangat besar,hal ini merupakan modal dan
kekuatan dalam pembangunan namun kelemahanya belum sepenuhnya potensi
tersebut dioptimalkan secara merata
3. Demografi jumalah penduduk indonesia termasuk nomer 4 di dunia pertumbuhanya
bisa ditekan akibat makin meningkatnya tingkat pengetahuan masyrakat tentang pil kb
begitu juga tingkt kesehatan harapan hidup dan kualitas fisik semakin meningkat
kelemahanya.sebagaian penduduk indonesia antar wilayah dan daerah tidak
proposional pertumbuhan belum mencapai zero growth dan kualitas non fisik yang
masih rendah
4. Ideologi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara dan bermasyarakat kita berpegang
teguh dengan ideologi pancasila,pancasila telah diteima sebgai satu-satunya asas dalam
kehidupan berbangsa bernegara dan bermasyarakat pembudayaan pancasiladalam
kehidupan sehari-hari telah dan sedang digalakan kelemahanya saat ini pengamalan dan
pembudayaan belum semua nya terwujud dan terrealisasikan engan baik
5. Poltik dalam pelaksnakan politik sudah diciptakankerangka landasan sistem politik
demokrasi pancasila dan sudah tertata terutama strukutur politik dan
mekanismenya.kendatipun demikian hal ini perlu dikaji dan disempurnakan sesuai
dengan aspirasi dan perkembangan masyarakat kelemahanya budaya poltik masih perlu
perbaikandan peningkatan suprastruktur masih sangat dominan apabila dibandingkan
dengan infrastruktur dan substruktur begitu juga komunikasi begitu juga komunikasi
politik dan pasrtisipasi politik perlu mendapatkan perhatian untuk diperbaiki
6. Ekonomi Kekuatan perekonomian Indonesia terletak pada struktur perekonomian yang
masih seimbang antara sektor pertanian dengan sektor industri dan jasa pertumbuhan
ekonomi cukup tinggi (rata-rata 7 %) kelemahanya perindustrian indonesia belum begitu
kokoh karena masih tergantung pada impor bahan baku atau komponen.ipor bahan
baku dan komponen serta impor bahan-bahan lainya sampai kepada barang kosumsi
membuat cadangan devisa yang semakin merosot.
7. Sosial Budaya kekuatan bangsa inonseia terletak pada kebhinekaanya,teapi apabila
kebhinekaanya dan kemajemukanya tersebut tidak dapat dibina dengan baik bukan
tidak mungkin dapat menjadi bibit perpecahan.
8. Pertahanan dan Keamanan dalam bidang pertahanan dan keamanan sudah ditata
sistem oleh rakyat doktrin Hankamrata serta diundangkan UU no 20 tahun 1982 tentang
pertahanan dan keamanan negara disisi lain bangsa negara indonesia mewarisi tradisi
sebgai bangsa pejuang yang merebut kemerdekaan dari tangan penjajah dalam hal itu
merupakan dumber kekuatan ,kelemahanya sishankamrata tersebut belum sepenuhnya
terwujud kesadaran bela negara belum memasyarakat sementara itu tingkat kemanan
masyarakat masih terganggu dengan makin meningkatnya kriminalitas
Sebagaiamana terdahulu bahwa Tamnas indonesia harus mampu memberikan jaminan terhadap
•
•
•
Identitas dan integritas nasional
Eksistensi bangsa indonesia dan negara kesatuan repubik indonesia
Tercapainya tujuan dan cita-cita nasional
Untuk itu diadakanya Bangnas sebagai upaya untuk pendekatan Tamnas yang dilandasi oleh Wasantara
penerapan pendekatan tamnas dalam pembangunan nasional sejalan dengan kelemahan dan kekuatan
yang dimiliki seperti diutarakan maka diperlakukan pengaturan dalam segenap aspek kehidupan bangsa
(Astagrata)
KESIMPULAN
Pengaruh global yang telah mencuat di era dewasa ini tidak dapat di hindarkan dengan berkembangnya
jaman ke jaman membuat manusia lebih berfikir lebih kemajuan globalisasi membawa angin perubahan
terhadap kehidupan negara dan bangsa,sebagai bangsa indonesia yang berpijak pada budaya dan
keutuhan bangsa harus siap untuk menghadapi kekuatan global tersebut agar tetap eksis sebgai suatu
bangsa dalam pergaulan dunia,untuk itu kita mengetahui kekuatan dan kelemahan yang dimiliki dalam
segenap aspek kehidupan (Astagrata) kekuatan yang kita miliki dalam astagrata (geografi,sumber
kekayaan alam,demografi,ideologi,politik,ekonomi,sosial budaya dan Hankam )hendaknya dapat
dipertahankan di tingkatkan dan di kembangkan sedangkan kelemahan-kelemahanya yang ada
hendaknya dapat diatasi dan diubah menjadi kekuatan untuk meningkatkan Tamnas di dalam
menghadapi era globalisasi saat ini.
SARAN
Strategi nasional telah berpengaruh besar dalam menjaga kedaulatan indonesia dari serangan berbagai
dampak global yang mengacu pada ideologi bangsa yang berlandasan pancasila, adanya pertahanan
akan meminimilasirkan hal -hal yang sekiranya merugikan NRI dalam bentuk apapun namun pengaruh
globalisasi juga berdampak sangat bermuatan negatif bagi kalangan pemuda pemudi penerus bangsa.
dengan adanya informasi teknologi akan memudahkan individu untuk melihat dunia dengan hitungan
menit bahkan detik,keluarnya situs hacker dan pornografi yang sangat merisaukan ahlak manusia dan
telah manjadi momok tersendiri ialah salah satu bentuk ancaman yang sangat membahayakan bagi
orang tua,pemuda,bahkan anak-anak yang sudah kecanduan dalam kegiatan yang berkonten
tersebut.rusaknya moral yang tertanam sejak dini semakin cepat berkembang dan menjadikan wabah
penyakit yang mengerikan bagi si individu seperti kecanduan sexs dan kejahatan dunia maya yang
mengakibatkan perubahan psikologis bagi individu hal semacam ini adalah segelintir kecil dari pengaruh
global di era digital, karena itu himbauan ke pada negara agar system securty yang berbasis teknologi di
perketat penjagaanya ataupun konten tersebut di hilangkan sampai seakar-akarnya karena berdampak
sangat merugikan bagi semua masyarakat Indonesia adapun pemerintah harus memilah dengan tegas
mana yang sekiranya menjadikan warga negaranya menjadi lebih baik ataupun sebaliknya.
DAFTAR PUSAKA
•
•
•
MKDU4111 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
LITERATUR ZAINUL ITTIHAD AMIN
PENERBIT UNIVERSITAS TERBUKA
Download