Uploaded by candininovianti

CARA MENGANALISIS STATISTIK DESKRIPTIF

advertisement
Gambar 1.1
Grafik Usia Pegawai pt. Angin-Anginan
70
60
58
57
50
50
48
46
45
40
40
35
33
33
30
29
30
30
34
30
20
10
0
Berdasarkan grafik pada gambar 1.1 dapat diketahui bahwa, pegawai yang memiliki usia terendah
adalah joko dan usia tertinggi adalah indah, dari grafik ini juga dapat diketahui bahwa pegawai pt. Anginanginan memiliki rentang usia antara 29-58 tahun.
Tabel 1.1
Distribusi Frekuensi Usia Pegawai PT. Angin-Anginan
Interval Usia
Kategori
Frekuensi
%
%
Kumulatif
13.33
26.67
40.00
53.33
100.00
52.2 - 58
Tidak Produktif
2
13.33
46.4 - 52.1 Kurang Produktif
2
13.33
40.6 - 46.3 Cukup Produktif
2
13.33
34.8 - 40.5
Produktif
2
13.33
29 - 34.7 Sangat Produktif
7
46.67
Jumlah
15
100.00
Berdasarkan hasil analisi statistic deskriptif pada table 1.1, dapat diketahui bahwa sebagian besar
pegawai berusia antara 29-34,7 tahun (sebanyak 15 orang atau 46,67% sedangkan sisanya beada pada
rentang usia 34.8-58 tahun. Hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar pegawai masih berusia produktif
yang tampak dari persentase kumulatif sebanyak 53%
Download