Uploaded by User45493

PENGUMUMAN TKS

advertisement
PENGUMUMAN
Dalam rangka kegiatan Tenaga Kerja Mandiri dengan pola pendampingan Kewirausahaan yang
merupakan salah satu fungsi dari Direktorat Jendral Pembinaan Penempatan Tenaga Kerja dan
Perluasan Kesempatan Kerja (Ditjen Binapenta dan PKK) dari Program Penempatan dan Pemberdayaan
Tenaga Kerja. Membuka kesempatan kerja sebagai tenaga Pendamping pada Wirausaha Tenaga Kerja
Mandiri, diutamakan yang memenuhi criteria/persyaratan sebagai berikut :
1.
Persyaratan Umum
a. Usia minimal 25 Tahun dan usia maksimal 40 Tahun ;
b. Pendidikan minimal D3 atau sederajat maksimal S1 ;
c. Memiliki pengalaman kewirausahaan yang relevan dengan program pendampingandan/atau
kewirausahaan minimal 2 Tahun; dan diutamakan yang pernah menjadi pendamping
kewirausahaan Kemnaker RI;
d. Berdomisili di Kabupaten/Kota tempat penugasan (Ditunjukkan dengan KTP/SIM)
e. Tidak terikat dengan pekerjaan/kegiatan pendampingan dari instansi/pemerintah lain;
f.
Dalam keadaan sehat (Surat Keterangan sehat)
g. Tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana dan bebas narkoba;
h. Tidak menuntut menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Aparatur Sipil Negara (ASN) Pusat
maupun Daerah;
i.
Mampu menciptakan dan menjalin hubungan kemitraan;
j.
Bersedia tinggal di lokasi kegiatan selama pelaksanaan kegiatan dan bersedia mendapingi 2
(dua) kelompok wirausaha atau 40 orang anggota;
k. Sedang dan/atau pernah memiliki usaha.
2. Persyaratan Administrasi
a. Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP);
b. Fotocopy ijazah terakhir dan legalisir;
c. Pas Foto berwarna ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar dan 4x6 sebanyak 2 lembar;
d. Daftar Riwayat Hidup;
e. Surat keterangan belum bekerja;
f.
Surat keterangan sehat dari dokter;(disertakan setelah lulus seleksi administrasi)
g. Surat keterangan tidak pernah terlibat narkoba;(disertakan setelah lulus seleksi administrasi);
h. Sertifikat Pendamping Kewirausahaan bagi yang memiliki.
Berkas
pendaftaran
yang
telah
di
scan
dapat
dikirimkan
melalu
email
[email protected] paling lambat tanggal 28 Mei 2017, kemudian untuk format daftar
riwayat
hidup
dan
surat
pernyataan
dapat
diunduh
www.tkskemnakertrans.com dan halaman Facebook tks kemnaker.
melalui
website
Download