Uploaded by User47542

Skema Prosedur Registrasi

advertisement
Prosedur Permohonan Izin Edar Alat Kesehatan (Berdasarkan PMK No. 62 Tahun 2017)
Pemohon mendaftarkan
perusahaan di
www.regalkes.depkes.go.id
untuk mendapatkan user ID
Pemohon melakukan
registrasi secara online,
setelah mendapat user ID
Pemohon mengisi dan
mengirimkan formulir
permohan dan formulir
A-E secara elektronik
PAK melakukan
pembayaran dan
mengunggah bukti bayar
PAK mendapat surat
perintah bayar dan
melakukan paembayaran
(paling lambat 10 haris
setelah mendapat SPB)
Dalam waktu 7 hari, PAK
akan diberitahu
mengenai kelas Alkes
yang didaftarkan
Admin akan melaukkan
verifikasi dan Pemohon
akan mendapatkan tanda
terima
a)Alkes Kelas A : paling lama 10 hari
b)Alkes Kelas B : paling lama 20 hari
c)Alkes Kelas C : paling lama 20 hari
d)Alkes Kelas D : paling lama 30 hari.
Jangka waktu verifikasi :
Pemohon akan mendapatkan izin
edar jika telah dinnyatakan
memenuhi persyaratan
administrasi dan teknis, paling
lama 10 hari setelah peneliaian
dan verifikasi.
Tidak Lengkap
Izin edar akan keluar
paling lama 10 hari
Lengkap
Admin
akan
melakukan penilaian
dan
verifikasi
terhadap persyaratan
tambahan
selama
waktu 10 hari.
Tidak Lengkap
Permohonan ditolak
Pemohon
melengkapi
kekurangan
persyaratan
dengan diberikan waktu :
• Kelas A,B,C paling lama 10
hari
• Kelas D paling lama 15 hari
Prosedur Permohonan Perpanjangan Izin Edar Alat Kesehatan (Modul Perizinan Alkes Tahun 2016)
Pemohon harus mengajukan permohonan perpanjangan izin edar Alkes dan Alkes diagnostic in vitro paling cepat 9 bulan sebelum masa
berlaku habis.
Pemohon melaporkan laporan
penyaluran secara elektronik
melalui sistem e-report
Pemohon mengisi dan
mengirimkan formulir
permohonan dan formulir AE melalui
//www.regalkes.depkes.go.id.
Penilai menentukan kelas alat
kesehatan yang didaftarkan
paling lambat dalam 7 hari
Pemohon mendapat surat
perintah bayar (SPB) PNBP
sesuai kelas alat kesehatan
Pemohon harus melakukan
pengecekan terhadap hasil
evaluasi melalui akun
perusahaan pada situs
www.regalkes.depkes.go.id.
Penilai mengirimkan hasil
evaluasi dan verifikasi kepada
Pemohon (paling lambat 7
hari)
Penilai menilai dan
memverifikasi berkas
permohonan perpanjangan
izin edar Alkes
Pemohon melakukan
pembayaran SPB dan
mengunggah bukti
pembayaran paling lambat 10
hari
Hasil evaluasi
Persetujuan izin edar
Jika lengkap (paling
Surat penolakan
Notifikasi kekurangan
persyaratan keamanan,
mutu dan manfaat
Prosedur Permohonan Perubahan Izin Edar Alat Kesehatan (Modul Perizinan Alkes Tahun 2016)
Perubahan izin edar dilakukan apabila terdapat perubahan pada ukuran, kemasan, penandaan, aksesoris dan nama atau alamat perwakilan
yang diberi kuasa oleh Prinsipal.
Pemohon mengisi dan
mengirim formulir
permohonan dan formulir
A-E melalui website
regalkes.depkes.go.id
Persetujuan izin edar
Jika lengkap (paling
lambat 10 hari
Surat penolakan
Penilai menentukan kelas
Alkes yang didaftarkan
(paling lambat 7 hari)
Hasil evaluasi dapat
berupa
Pemohon mendapat SPB
sesuai kelas Alkes
Pemohon melakukan
pembayaran SPB dan
mengunggah bukti
pembayaran (paling
lambat 10 hari)
Admin PNBP melakukan
verifikasi bukti bayar dan
mengirimkan hasil tanda
terima
Pemohon mengecek hasil
evaluasi melalui
regalkes.depkes.go.id
Penilai mengirim hasil
evaluasi dan verifikasi
berkas
Penilai akan menilai dan
memverifikasi berkas
permohonan yang dikirim
Pemohon
Notifikasi kekurangan
persyaratan
keamanan, mutu dan
manfaat
Penilai melakukan
penilaian ulang (20
hari setelah data
tambahan diterima)
Pemohon melengkapi
berkas paling lambat
30 hari setelah tanggal
notifikasi
Persetujuan izin edar
Jika lengkap (paling
lambat 10 hari
Prosedur Permohonan Notifikasi Kosmetika (PerKaBPOM NOMOR HK.03.1.23.12.10.11983 Tahun 2010)
Pembayaran
gagal
Pemohon
mendaftarkan diri
kepada KaBPOM
melalui template
secara online melalui
www.pom.go.id
Pemohon mengajukan
permohonan notfikasi
melalui
www.pom.go.id
dengan mengisi
formulir notifikasi
Pemohon akan
mendapatkan user ID
dan password
Pemohon mengirimkan
formulir secara online
Setelah pembayaran
berhasil terverifikasi,
pemohon akan
mendapatkan nomor
ID Produk.
BPOM akan melakukan
verifikasi terhadap
pembayaran
Pemohon melakukan
pembayaran di bank
Pemohon mendapat
surat perintah bayar
dan melakukan
pambayaran (paling
lambat 10 haris setelah
mendapat SPB)
Pemohon mengisi
template dan
mengirimkan formulasi
dari produk yang akan
didaftarkan
BPOM akan
mengevaluasi
formulasi dan template
yang sudah disubmit
(paling lambat 14 hari)
Jika sesuai, nomor
notifikasi produk akan
keluar di website
Pemohon dapat
mengedarkan produk
Tidak sesuai
Permohonan
ditolak
Prosedur Permohonan Perbaharuan Kosmetik (Alur Produk Kosmetik Notifkos)
Pemohon melakukan
perbaharauan produk
secara online melalui
www.pom.go.id
Pemohon memilih menu
perbaharuan
Perbaharuan produk
berhasil dengan nomor
notifikasi sama dengan
nomor sebelumnya
Pemohon mengisi
template dan submit
perbaharuan produk
Pemohon mendapat
surat perintah bayar dan
melakukan pambayaran
(paling lambat 10 haris
setelah mendapat SPB)
BPOM akan melakukan
evaluasi perbaharuan
produk
Pemohon melakukan
pembayaran di bank
Jika sesuai dan lengkap
Jika tidak sesuai dan
tidak lengkap
Perbaharuan produk batal,
produk tidak dapat
dipasarkan kembali
Prosedur Permohonan Pendaftaran Variasi Kemasan Kosmetik (Alur Produk Kosmetik Notifkos)
Pemohon melakukan
permohonan izin variasi
produk melalui
www.pom.go.id
Pemohon memilih menu
variasi kemasan
Pemohon mengisi
remplate dan submit
variasi kemasan
Pemohon akan
mendapatkan SPB dan
melakukan pambayaran
(paling lambat 10 haris
setelah mendapat SPB)
BPOM akan melakukan
konfirmasi lebih lanjut
Jika sesuai
Jika sesuai
BPOM mengeluarkan
nomor notifikasi yang
sama dengan
sebelumnya
Jika tidak sesuai
BPOM
akan
menolak
pengajuan variasi kemasan
Prosedur Permohonan Registrasi Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan (PMK No. 7 Tahun 2012)
Pemohon mendaftarkan
perusahaan melalui
www.asrot.pom.go.id
dengan mengisi formulir
registrasi
Pemohon akan mendapatkan
pemberitahuan untuk
melampirkan dokumen :
o
o
o
o
Pemohon menyerahkan
dokumen melalui loket
BPOM akan melakukan
verifikasi terhadap
dokumen yang disubmit
oleh pemohon
Jika dokumen lengkap,
pemohon akan
mendapatkan userID dan
password melalui email.
Pemohon melakukan
login melalui
www.asrot.pom.go.id
Pemohon akan
mendapatkan NIE
Izin Industri
Berita Acara Audit Sarana
NPWP
CPOTB
Pemohon melakukan
pembayaran dan
mengunggah bukti
pembayaran
Pemohon akan
mendapatkan SPB
Praregistrasi melalui
email
BPOM akan melakukan
verifikasi
Pemohon mengisi
formulir pendaftaran
secara online dan
mengunggah dokumen
registrasi
BPOM akan melakukan
evaluasi kelengkapan
dokumen
Jika lengkap, Pemohon
akan mendapatkan SPB
registrasi melalui email
Pemohon melakukan
pembayaran dan
mengunggah bukti
pembayaran
BPOM akan melakukan
verifikasi terhadap
pembayaran (7 hari
kerja)
Mengumpulkan
surat tambahan
data
Permohonan
ditolak
Tidak memenuhi syarat
Prosedur Permohonan Registrasi Ulang Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan (Buku Panduan Registrasi Obat
Tradisional dan Suplemen Kesehatan
Pemohon mengisi form
online dan upload
dokumen persyaratan
BPOM akan mengecek
kelengkapan dokumen
Jika lengkap
BPOM akan
menerbitkan SPB
Registrasi
BPOM akan melakukan
evaluasi terhadap
dokumen
Pemohon akan
melakukan
pembayaran SPB
Jika lengkap
Permohonan disetujui
dan mendapat surat
persetujuan
Pemohon melengkapi
tambahan data
Pemohon akan
mendapatkan surat
penolakan
Jika tidak
lengkap
Jika TMS
Prosedur Permohonan Registrasi Variasi Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan (Buku Panduan Registrasi Obat
Tradisional dan Suplemen Kesehatan
Pemohon mengisi form
online dan upload
dokumen persyaratan
BPOM akan mengecek
kelengkapan dokumen
Jika lengkap
BPOM akan
menerbitkan SPB
Registrasi
BPOM akan melakukan
evaluasi terhadap
dokumen
Pemohon akan
melakukan
pembayaran SPB
Jika lengkap
Permohonan disetujui
dan mendapat surat
persetujuan
Pemohon melengkapi
tambahan data
Pemohon akan
mendapatkan surat
penolakan
Jika tidak
lengkap
Jika TMS
Prosedur Permohonan Registrasi Pangan Olahan (Berdasarkan PerKaBPOM No.27 Tahun 2017)
Penolakan
Pemohon mendaftarkan
akun perusahaan untuk
mendapatkan use ID dan
password e-reg.pom.id
Pemohon mengisi data
secara elektronik dengan
mengunggah data
pendaftaran
Pemohon mengumpulkan
berkas untk diverifikasi oleh
BPOM
Pemohon akan mendapatkan
userID dan password
Pemohon melakukan
pembayaran (paling lambat
10 hari setelah SPB keluar)
Pemohon akan
mendapatkan surat
perintah bayar
Pemohon menginput data
pendaftaran dan
mengunggah data
pendukung serta
menyerahkan hasil pengujian
produk akhir asli.
Pemohon melakukan
pendaftaran produk baru
melalui aplikasi eRegistration Pangan Olahan
di www.e-reg.pom.go.id
BPOM akan melakukan
penilaian terhadap
kelengkapan data dan
mengirimkan hasil penilaian
secara elektronik
Permintaan
kelengkapan data
Pemohon
mengumpulkan
kelengkapan data
Rekomendasi
persetujuan
(setelah 35 hari)
Pemohon dapat mengajukan perpanjangan
waktu untuk mengumpulkan kelengkapan data
Pemohon mendapatkan
Izin Edar Pangan Olahan
BPOM melakukan
penilaian kembali.
Prosedur Permohonan Registrasi Ulang Pangan Olahan (Berdasarkan PerKaBPOM No.27 Tahun 2017)
Pendaftaran Ulang Pangan Olahan hanya dapat dilakukan paling cepat 1 tahun dan paling lama 10 hari sebelum tanggal masa berlaku Izin
Edar berakhir.
Pemohon mengunggah
data pendaftaran dan
pendukung melalui aplikasi
e-registrasi pangan melalui
e- reg.pom.go.id
Pemohon akan
mendapatkan SPB
Pemohon melakukan
pembayaran (paling lambat
10 hari setelah SPB keluar)
Pemohon akan
mendapatkan NIE
BPOM akan melakukan
penilaian terhadap
kelengkapan data (paling
lambat 10 hari)
Prosedur Permohonan Registrasi Variasi Pangan Olahan (Berdasarkan PerKaBPOM No.27 Tahun 2017)
• Perubahan Minor
Pemohon mengunggah
data pendaftaran dan
pendukung melalui aplikasi
e-registrasi pangan melalui
e- reg.pom.go.id
Pemohon akan
mendapatkan SPB
Pemohon melakukan
pembayaran (paling lambat
10 hari setelah SPB keluar)
BPOM akan melakukan
penilaian terhadap
kelengkapan data
Pemohon mendapatkan
NIE
Direktur menerbitkan
persetujuan pendaftaran
variasi (paling lambat 10
hari)
BPOM akan mengeluarkan
persetujuan notifikasi
sementara (paling lambat 2
hari)
• Perubahan Mayor
Pemohon mengunggah data
pendaftaran dan pendukung
melalui aplikasi e-registrasi
pangan melalui e- reg.pom.go.id
Penolakan
Rekomendasi
persetujuan
Pemohon akan mendapatkan
SPB
Pemohon melakukan
pembayaran (paling lambat 10
hari setelah SPB keluar)
Hasil penilaian dapat berupa :
BPOM akan melakukan
penilaian terhadap kelengkapan
data
Permintaan
kelengkapan data
Download