ARSITEKTUR INFORMASI

advertisement
MAKALAH ARSITEKTUR INFORMASI
Makalah ini di gunakan untuk melengkapi tugas Mata Kuliah konsep Sistim informasi
Dosen : Putri Taqwa Prasetyaningrum,S.T, M.T.
Oleh :
Teguh Esa Putra
14111001
PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI
UNIERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA
2015/2016
Arsitektur Informasi
Arsitektur Informasi (atau arsitektur teknologi informasi, arsitektur sistem informasi,
infrastruktur teknologi informasi) adalah suatu pemetaan atau rencana-rencana kebutuhan
informasi di dalam suatu organisasi (Turban, McLean, Wetherbe, 1999). Arsitektur ini
berguna sebagai penuntun bagi operasi sekarang atau menjadi cetak-biru (Blue print) untuk
arahan di masa mendatang. Tujuan dari arsitektur ini adalah agar bagian teknologi informasi
memenuhhi kebutuhan-kebutuhan bisnis strategis organisasi. Oleh karena itu, arsitektur
informasi
memadukan
kebutuhan
informasi,
komponen
sistem
informasi,
dan
teknologipendukung, sebagaimana diperlihatkan pada gambar 4.4.
Pengertian Arsitektur Informasi:

Suatu pemetaan atau rencana kebutuhan-kebutuhan informasi di dalam suatu
organisasi (Turban, McLean, Wetherbe, 1999)

Bentuk khusus yang menggunakan teknologi informasi dalam organisasi untuk
mencapai tujuan-tujuan atau fungsi-fungsi yang telah dipilih (Laudon & Laudon
1998)

Desain sistem komputer secara keseluruhan (termasuk sistem jaringan) untuk
memenuhi kebutuhan-kebutuhan organisasi yang spesifik (Zwass, 1998)
Kegunaan dan tujuan Arsitektur informasi:

Berguna sebagai penuntun bagi operasi sekarang atau menjadi cetak-biru (blueprint)
untuk arahan di masa mendatang

Tujuannya agar bagian teknologi informasi memenuhi kebutuhan bisnis strategis
organisasi
Skema Arsitektur Informasi :
Komponen
sistem
informasi
Sistem
pendukung
TPS
MIS
DSS
Keuangan
Akunting
Manufacturing
Pemasaran
Personalia
…
Area
fungsional
Aplikasi tertentu
(diadaptasi dari Turban, McLean, dan Wetherbe,1999)
ES
EIS
Gambar diatas melukiskan bahwa arsitektur informasi mencangkup area fungsional
(Keuangan, Akuntansi, dsb) dan juga sistem-sistem yang mendukungnya (seperti TPS dan
MIS ). Sebuah contoh arsitektur informasi dapat dilihat pada gambar di bawah.
Contoh Arsitektur Informasi :
Basis Data
Perusahaan
Kantor Pusat
Perusahaan
IB M
IBM Mainframe
LAN
Pemasaran
dan
Penjualan
Minikomputer
IBM AS/400
Keuangan
Produksi
Basis Data
Divisi
Jalur Telepon
Jalur Telepon
PC Server
PC Server
LAN
PC
PC
LAN
PC
Kantor Cabang A
PC
PC
PC
Pabrik
Sebuah arsitektur informasi yang detail berisi perencanaan yang digunakan untuk menjawab
pertanyaan-pertanyaan berikut (Alter, 1992) :
-aplikasi (program) apa yang akan menggunakan data dan bagaimana
aplikasi-aplikasi tersebut dihubungkan sebagai sebuah sistem yang utuh?
Arsitektur informasi menggunakan arsitektur teknologi yang dapat dibedakan menjadi tiga
macam, yaitu tersentralisasi (centralized), desentralisasi (decentralized) dan client/server.
Sementara pada perusahaan kami menganut arsitektektur teknologi Client server. Dimana server kami sentralkan pada satu titik dan pada pihak
client mengambil data pada server yang sudah tersedia. Seperti gambar dibawah ini.
,
Terlihat jelas pada maping jaringan yang ada perusahan kami menjelaskan bahwa
setiap komunikasi data yang terjadi pada system informasi semua melewati server yang
terdapat pada device k1 Utama.
Basis data perusahaan kami terdapat pada devive sistim informasi manajemen dimana
semua proses kerja dan proses manajemen baik keuangan, akademik, dan pengelolaan
terdapat pada satu titik (Server), yang hanya dapat di akses oleh warga kampus
mercubuana. Tetapi tidak menutup kemungkinan warga di luar kampus mercubuana bisa
mengakses jaringan atau mengakses sistim yang ada di mercubuana karena beberapa
system kami memang terbuka demi pelayanan kepada mahasiswa dan terutama kepada
orang tua mahasiswa yang ingin melihat hasil studi dari anaknya.
Pada arsitektur informasi pada insitusi kami menggunkan teknologi client server
setiap permintaan client untuk mengakses data atau mengakses jaringan luar maka
melewati beberapa proses antara lain pengguna internet di kampus wajib login
menggunakan ID yang sudah di berikan oleh pihak administrasi jaringan, semua
komunikasi data terkontrol dengan baik dan keamanan data pada jaringan terjada dengan
aman.
Dalam pengembangan arsitektur informasi kami tidak harus mengubah jaringan yang
sudah ada melainkan hanya menambah dan memaintenance system yang sudah ada.
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa arsitektur client server memiliki ciri-ciri
sebagai berikut:
•
Interoperabilitas
•
Client, sembarang sistem atau proses yang melakukan suatu permintaan data atau
layanan ke server
•
Server, sistem atau proses yang menyediakan data atau layanan yang diminta oleh
client
•
Sistem informasi dapat dibangun dengan menggunakan perangkat lunak gado-gado
Client
Server
Basis
Data
Client
Printer
Aplikasi Client Server
•
Aplikasi pesan, misalnya surat elektronis (email)
•
Penyebaran basis data pada beberapa jaringan komputer
•
Memungkinkan berbagi berkas atau periferal atau pengaksesan komputer melalui
jarak jauh
•
Pemrosesan aplikasi yang intensif dengan suatu pekerjaan (job) dibagi menjadi tugastugas (task) yang masing-masing dilaksanakan pada komputer yang berbeda.
Keuntungan arsitektur client/server menurut majalah byte, juni 1993 (Turban,1995) dapat
dilihat pada table berikut :
Fitur
Keuntungan
Jaringan mesin-mesin yang kecil tetapi
Jika sebuah mesin macet, bisnis tetap
berdaya guna
berjalan
Kumpulan komputer dengan ribuan MIPS
Sistem memberikan kekuatan dalam
(million instruction per second)
melaksanakan
suatu
tugas
tanpa
memonopoli sumber-sumber daya.
Pemakai akhir diberi hak untuk
bekerja secara lokal
Beberapa workstation sangat handal seperti
Menawarkan
mainframe, tetapi dengan biaya 90% lebih
melakukan pembelian pada hal-hal
rendah
lain
atau
keluwesan
untuk
untuk
meningkatkan
keuntungan
Sistem terbuka
Bebas
memilih perangkat
keras,
perangkat lunak, dan layanan dari
berbagai vendor
Sistem tumbuh dengan mudah dan dapat
Mudah untuk memperbaharui sistem
diperluas secara tak terbatas
Lingkungan operasi client yang bersifat
Dapat mencampur dan mencocokkan
individual
platform komputer yang gsesuai
dengan kebutuhan masing-masing
departemen dan pemakai
Download