skripsi.unnes.ac.id

advertisement
PICO MADONA PURNA WIJAYA, 2503405045
BENTUK KREATIVITAS MUSIK PUNK
PADA KOMUNITAS ANAK SERIBU
PULAU KOTA BLORA
Identitas Mahasiswa
- NAMA : PICO MADONA PURNA WIJAYA
- NIM : 2503405045
- PRODI : Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik
(Pendidikan Seni Musik)
- JURUSAN : Seni Drama, Tari, dan Musik
- FAKULTAS : Bahasa dan Seni
- EMAIL : madona_pico pada domain yahoo.com
- PEMBIMBING 1 : Drs. Muh. Mutaqin, M.Hum
- PEMBIMBING 2 : Drs. Eko Raharjo, M.Hum
- TGL UJIAN : 2011-02-24
Judul
BENTUK KREATIVITAS MUSIK PUNK PADA
KOMUNITAS ANAK SERIBU PULAU KOTA
BLORA
Abstrak
Masalah yang diangkat yaitu tentang bagaimana bentuk kreativitas musik
punk komunitas “anak seribu pulau” di kota Blora dan faktor-faktor apa saja yang
mempengaruhi kreativitas musik punk komunitas “anak seribu pulau” kota Blora.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan mendeskripsikan bagaimana bentuk
kreativitas musik punk pada komunitas “anak seribu pulau” kota Blora dan
faktorfaktor
yang mempengaruhi bentuk kreativitas musik tersebut. Manfaat penelitian
adalah (1) hasil penelitian ini dapat dijadikan referensi bagi penelitian-penelitian
yang lain khususnya penelitian tentang musik punk, (2) menambah wawasan bagi
masyarakat, khususnya mahasiswa seni musik tentang bentuk kreativitas musik
anak-anak punk di Blora, dan (3) memberikan masukan pada anak-anak punk
khususnya komunitas “anak seribu pulau” dalam mengembangkan kreativitas
musiknya.
Pendekatan penelitian yang diterapkan adalah deskriptif kualitatif. Teknik
pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan
dokumentasi. Analisis data melalui tiga tahap yaitu reduksi data, sajian data, dan
verifikasi serta dilanjutkan dengan pemeriksaan keabsahan data.
Hasil penelitian menunjukkan kreativitas musik punk pada komunitas
“anak seribu pulau” dapat dilihat dari indikator-indikator atau unsur-unsur
Kata Kunci
Kreativitas, Musik
Referensi
Campbell,D. 1986. Mengembangkan Kreativitas. Yogyakarta: Kanisius.
Cervello, J & Caterina Autuori.1987.Musik Instrumen.Bandung: Angkasa.
Dewey, John. 2009. Democracy and Education. Nord Erstedt Germany : Books
on Demand GMBh.
Hoeve, Van. 1991. Ensiklopedi Indonesia. Jakarta : PT Grasindo.
Jamalus,1988. Pengajaran Musik Melalui Pengalaman Musik. Jakarta : Dikti
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
Joseph, Wagiman. 2001. Teori Musik Dasar. Semarang : Jurusan Sendratasik FBS
UNNES.
Kristianto, jubing.2005. Gitarpedia. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama
Martopo. 2006. Paradigma Baru Pendidikan Seni. Jurnal Harmonia
vol.VII.Unnes : FPBS.
Maslow, Abraham.1987. Psikologi Humanistik. Jogjakarta : Kanisius.
Miller, M Hugh. 2001. Apresiasi Musik. Yogyakarta : Yayasan Lentera Budaya.
Mojo.2006. Punk The Whole Story. Great Britain : Dorling Kindersley.
Moleong,J.Lexy.2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : PT Remaja
Rosdakarya
Munandar,S.C.U,1987. Mengembangkan Bakat dan Kreativitas Anak Sekolah.
Jakarta : P.T. Gramedia.
Terima Kasih
http://unnes.ac.id
Download