Theory of Consumer Behavior

advertisement
Theory of Consumer
Behavior
PPs – MM
FE - Manajemen
Universitas Muhammadiyah Malang
Banisha
1
Teori Perilaku Konsumen
Teori
2. Teori
3. Teori
4. Teori
1.
Mikro
Psikologis
Sosiologis
Antropologis
Banisha
2
I. Teori Mikro
 Keputusan untuk membeli merupakan
hasil ekonomis yang sadar
 Teori ini didasarkan pada;
 Kepuasan
konsumen dibatasi oleh
kemampuan finansial
 Untuk mencapai kepuasan, konsumen
mempunyai pengetahuan sebagai
informasi
 Konsumen bertindak rasional
Banisha
3
II. Teori Psikologis
Didasarkan pada faktor psikologis
individu yang selalu dipengaruhi oleh
faktor lingkungan
 Ada 2:

Teori Belajar
b. Teori Psikoanalitis
a.
Banisha
4
a. Teori Belajar
 Dikembangkan dari serangkaian percobaan
 Ada 4 komponen dasar:
 Dorongan
 Petunjuk
 Tanggapan
 Penguatan
 Contoh:
 Pemberian sample
 Pemberian hadiah
 Iklan
Banisha
5
Teori Belajar
1. Teori Rangsangan – Tanggapan
2. Teori Kesadaran
3. Gestald and field theory
Banisha
6
1. Teori Rangsangan - Tanggapan
 Proses belajar merupakan suatu
tanggapan sari seseorang terhadap
suatu rangsangan
 Contoh: Coca Cola,
 Botol
khas
 Motto: Always Coca Cola
Banisha
7
2. Teori Kesadaran
 Perilaku merupakan hasil yang positif dan
negatif dari suatu tanggapan dan tidak ada
variabel lain yang mempengaruhi
 Proses ini dipengaruhi oleh:




Sikap
Keyakinan
Kesadaran untuk tujuan
Mengorganisasi nilai
 Contoh: Iklan dengan public figure
Banisha
8
3. Gestalt and Field Theory
 Proses belajar merupakan rangsangan
individual yang diterima dan diartikan
berdasar pengalaman masa lalu yang
merupakan hasil interaksi antara
individu dengan lingkungan psikologis
 Contoh: iklan pasata gigi dengan model
yang menggunakan baju putih
Banisha
9
b. Teori Psikoanalitis
 Perilaku individu yang dipengaruhi oleh
adanya motif tersembunyi
 Contoh: membeli sesuatu karena ingin
dikagumi
Banisha
10
III. Teori Sosiologis
 Menitikberatkan pada hubungan dan
pengaruh individu yang dikaitkan
dengan perilaku mereka, khususnya
kelompok
 Contoh: membeli barang karena semua
orang membeli
Banisha
11
IV. Teori Antropologis
 Lebih ditekankan pada kelompok yang
ruang lingkupnya lebih luas
 Contoh: membeli karena dipengaruhi
oleh budaya
Banisha
12
Download