integrasi ekonomi - E

advertisement
PERTEMUAN 7
INTEGRASI EKONOMI :
PERSEKUTUAN PABEAN
DAN KAWASAN
PERDAGANGAN BEBAS
Integrasi Ekonomi :
mengacu pada suatu kebijakan komersial atau
kebijakan perdagangan internasional yang
secara
diskriminatif
menurunkan
atau
menghapuskan hambatan-hambatan hanya
diantara negara-negara yang saling sepakat
untuk membentuk suatu integrasi ekonomi
terbatas.
Menurut Jacob Viner :
Bahwa custom union mengandung unsur
perdagangan bebas serta unsur proteksi yang
lebih besar.
Pembentukan custom union memiliki 2 dampak
yaitu
dampak kreasi perdagangan (trade
creation) dan dampak
diversi perdagangan
(trade diversion)
TAHAPAN INTEGRASI EKONOMI REGIONAL
I.
BEBERAPA BENTUK INTEGRASI REGIONAL
EKONOMI
a. PTA ( Preferential Trade Arrangement)
b. FTA (Free Trade Area)
c. CU ( Customs Union)
d. CM (Common Market)
e. Uni Ekonomi (Economic Union)
f. MU (Monetary Union)
g. Zona bebas pajak (duty-free zones) atau zona
ekonomi bebas (free economic zones)
• Trade creation
NEGARA
A
B
C
BIAYA RATA NEGARA
-RATA
MEMBERIKAN
BEA MASUK
50 %
(Rp)
(Rp)
50
40
30
50
60
45
NEGARA A
MEMBEBAS
-KAN TARIF
THD NEG B
(Rp)
50
40
45
Kreasi Perdagangan (Trade Creation)
terjadi apabila sebagian produk domestik di
suatu negara yang menjadi anggota
perserikatan pabean/negara luar yang bukan
anggota digantikan oleh impor yan harganya
lebih murah dari anggota lainnya.
Maka hal tersebut akan meningkatkan
kesejahteraan negara-negara anggota secara
keseluruhan
• Trade Divertion
NEGARA
A
B
C
BIAYA RATA- NEG ARA A
RATA
MEMBERIKAN
BEA
100 %
50
40
30
50
80
60
NEGARA A
MEMBEBASKAN
TARIF THD
NEG B
50
40
60
 Diversi Perdagangan (trade Divertion)
terjadi apabila import yang murah
(produksinya lebih efisien) dari negara luar
yang bukan anggota perserikatan pabean
tergusur oleh impor yang harganya lebih
mahal dari negara anggota
Cenderung menurunkan tingkat kesejahteraan
PERBEDAAN FTA DAN CU
Keterangan
Tarif Internal
Tarif Eksternal
FTA
0
Masing-masing
negara
CU
0
seragam
Download