Komputer dalam Arsitektur

advertisement
KOMPUTER
DALAM ARSITEKTUR
MATA KULIAH
PENGANTAR ARSITEKTUR
PETEMUAN KE 14
LATAR BELAKANG
Dalam komunikasi visual dalam rancangan
arsitektur, diperlukan kecepatan penyajian
informasi rancangan dan akurasi informasi
rancangan
Piranti bantu Computer Aided Design (CAD)
CAD vs MANUAL
Jenis Kegiatan
CAD
Manual
1.Sketsa ide
2.Penggambaran
3. Ukuran, skala
4. Modifikasi gambar
Lambat
Cepat, akurat
Akurat
Cepat,
byk pilihan
Cepat
Lambat
Lama
Lambat,
perlu gbr ulang
5. Produksi gambar
6. Presentasi gambar
Cepat
Banyak, pilihan
Lambat
Terbatas
MANFAAT KOMPUTER
DALAM ARSITEKTUR
• Menghemat waktu
• Memungkinkan menjelajahi semua
akternatif perancangan yang lebih tinggi
• Efisien, tak terbatas, ekonomis, terkendali
• Mengurangi kesalahan dan kelalaian
• Meluaskan pemberian jasa
• Mendorong pendekatan yang lebih teratur
pada perolehan data dan metode
perancangan
PENERAPAN-PENERAPANNYA
•
•
•
•
•
•
•
Analisis Tapak
Pemetaan Wilayah
Sudut-sudut Matahari
Visualisasi
Komposisi Bentuk Bangunan
Penggambaran Otomatis
Analisis Ekonomi dan Penaksiran Biaya
Bangunan
• Manajemen
• Penerapan lain
Download