Antiremed Kelas 04 IPA

advertisement
Antiremed Kelas 04 IPA
Kode Soal 898
Doc Name: AR04IPA0898
Version : 2012-12|
halaman 1
1. Sumber energi yang paling cepat habis
adalah ...
(A) Air
(B) Angin
(C) Panas bumi
(D) Batu bara
8. Sumber energi alternative yang berasal dari
tanaman adalah ...
(A) Biji jarak
(B) Biji durian
(C) Biji salak
(D) Biji mangga
2. Energi alternative dapat diperoleh dari pemanfaatan ...
(A) Batu bara
(B) Minyak tanah
(C) Matahari
(D) Minyak bumi
9. Sumber energi terbesar di bumi adalah ...
(A) Angin
(B) Minyak bumi
(C) Panas bumi
(D) Matahari
3. Energi alternative yang berasal dari luar bumi
adalah ...
(A) Air
(B) Matahari
(C) Angin
(D) Panas bumi
4. Kapal layar memanfaatkan tenaga ...
(A) Listrik
(B) Kimia
(C) Angin
(D) Air
5. Tenaga air dapat dimanfaatkan jika keadaaan
air ...
(A) Mengalir
(B) Tenang
(C) Sedikit
(D) Banyak
6. Kincir angin dimanfaatkan untuk ...
(A) Mengeringkan air asin
(B) Pembangkit listrik
(C) Mangangkut hasil hutan
(D) Memutar turbin
7. Sumber energi yang bukan sumber energi
alternative adalah ...
(A) Angin
(B) Minyak bumi
(C) Matahari
(D) Biomassa
10. Sumber energi yang dapat menimbulkan polusi udara adalah ...
(A) Matahari
(B) Angin
(C) Air
(D) Minyak bumi
11. Air terjun dapat digunakan untuk ...
(A) Mengairi sawah
(B) Memelihara ikan
(C) Pembangkit tenaga listrik
(D) Mengangkut hasil hutan
12. Benda yang termasuk sumber energi yang tak
terbatas ...
(A) Bensin
(B) Matahari
(C) Batu bara
(D) Solar
13. Matahari merupakan sumber energi ...
(A) Panas dan gerak
(B) Panas dan cahaya
(C) Cahaya dan listrik
(D) Bunyi dan kimia
14. Energi dari matahari yang diperlukan tumbuhan untuk berfotosintesis adalah ...
(A) energi panas
(B) energi listrik
(C) energi kimia
(D) energi cahaya
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 2529 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
Antiremed Kelas 04 IPA
Kode Soal 898
Doc Name: AR04IPA0898
Version : 2012-12|
halaman 2
15. pada kipas angin, energi listrik diubah menjadi energi ...
(A) Gerak
(B) Bunyi
(C) Kalor
(D) Kimia
21. Energi alternative geothermal memanfaatkan ...
(A) Kencangnya angin
(B) Derasnya aliran air
(C) Panas bumi
(D) Cahaya matahari
16. Untuk mengeringkan baju diperlukan energi ...
(A) Kimia
(B) Listrik
(C) Panas
(D) Gerak
22. Alat yang menghasilkan energi listrik dari
energi angin disebut ...
(A) Geothermal
(B) Turbin
(C) Aerogenerator
(D) Generator
17. Sel surya menyerap energi yang berasal
dari ...
(A) Panas bumi
(B) Sinar matahari
(C) Air terjun
(D) Angin
23. Inti atom disebut juga ...
(A) Nucleus
(B) Isi atom
(C) Pusat atom
(D) Nuklir
18. Gambar di samping menunjukkan penggunaan energi alternative yang berupa ...
(A) Panas
(B) Angin
(C) Cahaya
(D) Aliran air
19. Gambar di samping ini merupakan penggunaan energi alternative berupa ...
(A) Angin
(B) Panas
(C) Sinar matahari
(D) Aliran air
24. Energi yang tersimpan dalam ini atom disebut energi ...
(A) Nucleus
(B) Isi atom
(C) Kimia
(D) Nuklir
25. Salah satu kekurangan sumber energi alternative adalah ...
(A) Ramah lingkungan
(B) Selalu tersedia di alam
(C) energi dihasilkan besar
(D) Memerlukan niaya yang besar untuk
mengolahnya
20. Gambar di samping ini merupakan penggunaan energi alternative berupa ...
(A) Angin
(B) Panas
(C) Sinar matahari
(D) Aliran air
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 2529 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
Antiremed Kelas 04 IPA
Kode Soal 898
Doc Name: AR04IPA0898
Version : 2012-12|
halaman 3
26. Bahan bakar yang digunakan tumbuhan untuk memasak makanannya sendiri adalah …
Untuk mengubah energi angin menjadi energi listrik digunakan alat …
Bensin pada panel surya yang menyerap
panas matahari adalah …
Generator pada PLTU digerakkan oleh …
Sel surya mengubah cahaya matahari menjadi
energi …
Pembuatan garam tradisional menggunakan
tenaga …
Pesawat terbang menggunakan bahan bakar
…
Negara yang banyak menggunakan kincir
angin adalah …
Buah jarak dapat diolah menjadi bahan
bakar, maka buah jarak dapat golongkan sebagai sumber energi ...
27. Energi di dalam minyak bumi dan batu bara
berupa energi …
Peralatan yang dapat mengubah energi radiasi sinar matahari menjadi energi panas
adalah …
Pembangkit listrik yang memanfaatkan
tenaga panas bumi disebut …
Saat ini, penggunaan kompor minyak tanah
mulai di ganti dengan penggunaan kompor
yang menggunakan energi dari …
Penggunaan bahan bakar minyak yang berlebihan selain menipiskan persediaan juga dapat menimbulkan …
Energi yang menyebabkan kincir angin bergerak adalah …
Energi gerak disebut juga energi …
Beberapa contoh sumber energi alternative,
antara lain …
Energi tidak dapat diciptakan dan tidak dapat ...
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 2529 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
Download