TUGAS 2 Komputer dan media pembelajaran

advertisement
To Solar System
By.
Moh. Zulfikar
A 351 14 129
TATA SURYA DAN JAGAD RAYA
PENGERTIAN TATA SURYA
Tata Surya merupakan kumpulan benda langit
yang terdiri atas sebuah bintang, yang disebut
matahari dan semua objek yang terikat oleh
gaya grafitasinya. Objek-ojek tersebut termasuk
delapan buah planet yang sudah diketahui
dengan orbit berbentuk elips, lima planet
kerdil/katai, satelit alami yang telah diidentifiasi,
dan jutaan benda langit (meteor, asteroid,
komet) lainnya.
Sistem tata surya menurut para ahli:
1. Claudius Ptolomeus
Pada abad ke-2 Masehi, Ptolomeus mengemukakan
teori yang disebut Sistem Geosentris. Ptolomeus
berpendapat bahwa semua benda-benda di angkasa
raya termasuk matahari berputar mengelilingi bumi.
Teori
Geosentris
2. Nicolaus Copernicus
Nicolaus Copernicus (1473-1543) berpendapat
bahwa planet-planet termasuk bumi berputar
mengelilingi matahari. Jadi dalam teori ini,
matahari merupakan pusat peredaran. Teori ini
disebut sistem Heliosentris.
Teori
Heliosentris
3. Kepler
Kepler (1571-1630) berpendapat bahwa planetplanet terikat pada syarat tertentu (lintasan dan
periode). Sebagai pendukung dan pengembang
sistem heliosentris , Kepler membuat tiga
hukum yang disebut Hukum Kepler I, II, dan III.
Hukum Kepler 1 :
Planet-planet beredar mengelilingi matahari
menurut lintasan berbentuk elips, dengan ,
matahari di salah titik fokusnya.
Hukum Kepler 2 (Hukum petak) :
Planet-planet
beredar
di
lintasannya
mengelilingi matahari sedemikian rupa, hingga
dalam waktu yang sama, garis hubung antara
matahari dan planet melukiskan bidang-bidang
atau petak-petak yang sama luasnya.
Hukum Kepler 3 (Hukum harmoni) :
Pangkat dua waktu beredar sebuah planet
mengelilingi matahari berbanding lurus dengan
pangkat tiga jarak rata-ratanya ke matahari.
ANGGOTA TATA SURYA
A. Matahari, sebagai pusat peredaran
Matahari merupakan
bintang di pusat tata surya.
Bentuknya nyaris bulat dan
terdiri dari plasma panas
dan medan magnet.
Diameter = 1.392.684 km
massanya = 2×1030 kg
B. Merkurius
Planet yang terletak paling
dekat dengan matahari.
Jarak rata-rata planet ini
dari matahari adalah
sekitar 58 juta Km.
Diameter = 4.878 Km
C. Venus
Planet kedua dari
matahari dalam tata
surya. Venus dikenal
sebagai “saudara kembar”
Bumi karena ukurannya
yang hampir sama besar
dengan Bumi.
Diameter = 12.100 km
D. Bumi
Bumi adalah planet ke-tiga
dari tata surya dan
merupakan satu-satunya
planet di alam semesta
yang dihuni oleh mahluk
hidup.
Diameter = 12.756 km
E. Mars
Planet ke empat dari
matahari dalam tata surya
dan biasa disebut dengan
planet merah. Mars
mengelilingi matahari
dengan jarak rata-rata 228
juta Km atau 1,5 juta kali
jarak rata-rata bumi ke
matahari.
Diameter = 6.752 km
F. Yupiter
Planet ke lima dari
matahari dan terbesar
dalam tata surya. Diamter
yupiter berukuran kira-kira
143.000 Km atau 11 kali
diameter Bumi.
G. Saturnus
Planet keenam dari
matahari dan merupakn
planet terbesar kedua
dalam tata surya setelah
yupiter. Planet ini biasa
disebut planet bercincin.
Diameter = 119.000 km
H. Uranus
Planet ke tujuh dari
matahari dan merupakan
planet terbesar ketiga
setelah yupiter dan
saturnus.
Diameter = 52.500 km
I. Neptunus
planet kedelapan dari
matahari. Neptunus
merupakan juga planet
terjauh. Salah satu dari
empat planet terbesar,
tiga lainnya adalah yupiter,
saturnus dan uranus.
Diameter = 49.100 km
Download