Psikologi Faal Pertemuan 1

advertisement
INTRODUCTION TO BIOPSYCHOLOGY
Bio-Psychology Class
Suta Haryanthi, Psi
1
SASARAN BELAJAR
Memahami tentang
hubungan OTAK dan
PERILAKU
Memahami GENETIKA
perilaku
Memahami riset di bidang
Biopsikologi
REFERENSI
Garret, B. 2003. Brain and Behavior.
USA : Thomson – Wadsworth.
Kalat. J.W. 2007. Biological
Psychology 9th Edition. USA :
Thomson – Wadsworth.
3
NEURO SCIENCE
Definisi
Neuroscientist
Ilmu tentang Sistem
Kerja Syaraf
Biologist; Physiologist;
Anatomist;
Neurologist; Chemist;
Psychologist;
Psychiatrist
BAGAIMANA
kaitannya dengan
PERILAKU
Psikolog yang
bekerja di bidang
Neuroscience;
Spesialisasi
Biopsikologi
4
BIOPSYCHOLOGY
Garret, B.
• Cabang Ilmu Psikologi yang mempelajari KAITAN
antara PERILAKU dan tubuh, khususnya OTAK
Kalat, J.W.
• Ilmu yang mempelajari MEKANISME PERILAKU &
PENGALAMAN dari sisi Fisiologi; Evolusi &
Perkembangan
Terminologi
• Psikobiologi ; Psikologi Fisiologis
• Neuro Sains Perilaku
5
FOKUS : OTAK & PERILAKU
Thinking
Learning
Emotion
Overt Behavior
6
KATEGORI PERILAKU
Fisiologi
Ontogeni
Evolusi
Fungsional
7
KATEGORI FISIOLOGIS
Kaitan PERILAKU dengan
aktivitas OTAK & Organ
tubuh /Sistem tubuh lainnya
Eg : Reaksi Kimia – Hormonal
– Aktivitas Otak – Kontraksi
Otot
8
KATEGORI ONTOGENI
PERKEMBANGAN sebuah
struktur atau Perilaku
Pengaruh GEN; Nutrisi;
Pengalaman & Interaksi
dalam membentuk perilaku
Eg : Kemampuan menekan
Impuls
9
KATEGORI EVOLUSI
Definisi
Contoh
Perilaku
• Rekonstruksi sejarah
EVOLUSI suatu struktur
atau perilaku
• Perasaan Takut Sensasi
pada kulit : Merinding
10
KATEGORI FUNGSIONAL
Definisi
• Alasan mengapa sebuah struktur
atau perilaku BEREVOLUSI
• Perilaku melalui proses BELAJAR
•
Perilaku
dalam
merespon
Contoh
ANCAMAN : Fight / Flight
Perilaku
11
• Otak :
Substansi Fisik
• Satu sama lain
tidak saling
mempengaruhi
•Materialisme :
Subtansi Fisik
semata
•Mentalisme :
Substansi mental
atau pikiran
Kaitan
• Pikiran :
Substansi
Mental
Monisme
Dualisme
KAITAN OTAK & PIKIRAN
•Stimulasi bagian
otak tertentu –
Membangkitkan
pengalaman
•Ada aktivitas otak
•Posisi Identitas :
Proses mental
terkait dengan
proses otak
12
GENETIKA PERILAKU
Perilaku
• Pengaruh GEN
• Lingkungan
Contoh
• Intelegensi
• Orientasi Seksual
• Gangguan Psikologis
etc
Seberapa besar
pengaruhnya
terhadap perbedaan
perilaku Individu?
13
GENETIKA MENDEL
GEN ; Molekul kimia yang mempertahankan
keutuhannya dari generasi ke generasi &
mempengaruhi PERKEMBANGAN individu
Kromosom : Untaian GEN yang berpasangan,
kecuali laki-laki (Kromosom XY)
Kromosom terdiri atas molekul ganda DNA
(deoxyribonucleic acid); Sintesis RNA
(ribonucleic acid) & tempat sistesis molekul
protein
14
GENETIKA MENDEL
Pasangan GEN
Homozigot : Individu yang memiliki pasangan
identik sebuah gen dalam 2 kromosom
Heterozigot : Individu yang tidak memiliki
pasangan yang cocok untuk gen
Sifat Gen
Dominan : Pengaruh yang kuat dalam kondisi
homozigot maupun heterozigot
Resesif : Pengaruhnya dalam keadaan
homozigot
Contoh
Parental Heterozigot: Gen Ayah (Tt); Gen Ibu
(Tt)
Kemungkinan keturunan : TT; Tt; Tt & tt
15
GEN TERPAUT KELAMIN & TERBATAS
KELAMIN
Sex Linked Genes : Dua kromosom kelamin pada
mamalia : kromosom X & kromosom Y
Mamalia betina : XX & jantan : XY
Sex Limited Genes : Terdapat pada kedua jenis kelamin
namun pengaruhnya lebih besar pada salah satu jenis
kelamin, Eg: Jumlah rambut pada dada pria; laju
produksi telur pada betina
16
NATURE & NURTURE
1
2
3
• Kontribusi pewarisan sifat : Monozigot (Berasal dari satu sel telur;
kembar identik); Kembar Dizigot (Berasal dari 2 sel telur)
• Monozigot lebih besar KESAMAAN SIFAT dari Dizigot
• Anak-anak Adopsi : Pengaruh pewarisan sifat orang tua biologis
• Modifikasi Lingkungan Fenilketonuria (PKU) :ketidakmampuan
genetis memetabolisme asam amino fenilalanin, akumulasi
menyebabkan keracunan tubuh & perkembangan otak.
• Diet Asam Amino : Daging; olahan susu; telur; gandum; aspartam
17
HEWAN SEBAGAI
SUBYEK RISET
1
2
3
4
• Kesamaan MEKANISME yang mendasari
perilaku antar spesies
• Anatomi & kimiawi yang menyerupai
• Keingintahuan untuk memahami PERILAKU
hewan
• Mempelajari EVOLUSI manusia; apa
persamaan & perbedaan
• Aturan & ETIKA yang melarang penggunaan
manusia sebagai subyek
18
Question
& Answer
Download