ekonomi manajerial - Gunadarma University

advertisement
EKONOMI MANAJERIAL
2 sks (IT-021314)
Dr. Muh. Yunanto, MM
http: myunanto.staff.gunadarma.ac.id
Email: [email protected]
HP: 08161339110
Ruang Kerja:
Kampus E (Kelapa Dua), GD 5 lantai 2 E52
Silabus Materi
Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK) Ekonomi
Manajerial ini merupakan aplikasi dari teori ekonomi mikro
dengan memanfaatkan alat bantu berupa ilmu keputusan
dalam suatu organisasi yang mencakup layanan public
dan yang bergerak dalam bidang bisnis untuk mencapai
tujuan dengan cara yang paling efesien.
TIU:
Mata kuliah ini bertujuan memberikan kerangka kerja
untuk menganalisis keputusan-keputusan manajerial
menggunakan prinsip ekonomi dalam pengambilan
keputusan manajerial yang berkaitan dengan
pengalokasian sumberdaya yang langka secara efesien.
Referensi:
Salvatore, Dominic (2011) Managerial Economic
in A Global Economy, Seventh Edition, Oxford
University Press.
Samuelson, Willian F and Stephen GMarks (2012)
Managerial Economics, Seventh Edition, John
Willey & Sons,Inc.
Mc Guigan, JR., R.C. Moyer, and F.H. Harris
(2011) Managerial Economics : Applications,
Strategy, and Tactics, Twelfth Edition, South
Western,Cengange Learning.
Silabus Singkat:
1.
Sifat dan Ruang Lingkup Ekonomi Manajerial
2.
Optimisasi Ekonomi
3.
Fungsi Permintaan Penawaran dan Equilibrium
Pasar
4.
Analisis Sensitivitas / Elastisitas Kurva
Permintaan
5.
Penaksiran Fungsi Permintaan
6.
Analisis Prilaku Konsumen
7.
Fungsi Produksi
Silabus Singkat:
8.
Teory Biaya
9.
Analisis Penaksiran dan Peramalan Biaya
10. Struktur Pasar
11. Praktek Penetapan Harga
12. Pengambilan Keputusan dalam
Ketidakpastian
13. Keputusan Investasi & Penganggaran Modal
Partisipasi Kuliah:
Tugas Individual:
Tanya jawab
Quiz
Tugas Kelompok:
Dibentuk 8 kelompok untuk satu kelas
Tugas-tugas dikumpulkan softcopy ke email
dosen
Diskusi dan presentasi
EKONOMI MANAJERIAL
Dr. Muh. Yunanto, MM.
Kuliah Minggu ke-1
BAGIAN I
Pendahuluaan
BAB I
Pengertian dan Ruang Lingkup
Ekonomi Manajerial
Ruang Lingkup Ekonomi Manajerial
Definisi Ekonomi Manajerial
Keterkaitan denganTeori Ekonomi
Keterkaitan dengan Ilmu Keputusan
Keterkaitan dengan Berbagai Area
Fungsional ilmu Administnsi Bisnis
Difinisi Manajerial Ekonomi
Aplikasi dari teori ekonomi dan perangkat
analisis ilmu pengambilan keputusan
untuk membahas bagaimana suatu
organisasi dapat mencapai tujuan atau
maksudnya dengan cara yang paling
efisien.
Masalah Keputusan Manajerial
Teori Ekonomi
Ekonomimikro
EkonomiMakro
Ilmu Keputusan
Mathematical Economics
Econometrics
MANAGERIAL ECONOMICS
Aplikasi teori ekonomi dan perangkat ilmu
pengambilan keputusan utk memecahkan
masalah keputusan manajerial
Solusi Optimal untuk Masalah Keputusan Manajerial
PowerPoint Slides by Robert F. Brooker
Harcourt, Inc. items and derived items copyright © 2001 by Harcourt, Inc.
TEORI PERUSAHAAN
Beberapa Alasan Adanya Perusahaan
dan Fungsinya: adanya hal2 ekonomis
yang ditimbulkan dalam produksi dan
distribusi yg memberikan keuntungan yg
besar kpd pengusaha, pekerja dan
pemilik sumber daya
Tujuan dan Nilai Perusahaan: maksud
utama dari perusahaan adalah
memaksimumkan kekayaan atau nilai
perusahaan, yang ditunjukan oleh nilai
sekarang dari keuntungan masa depan
yang diharapkan perusahaan.
Kendala-kendala dalam Operasi
Perusahaan
Keterbatasan Teori Perusahaan
Kendala dapat berupa sumber daya,
hukum dll
SIFAT DAN FUNGSI LABA
Laba Bisnis merpakan penerimaan perusahaan
dikurangi biaya eksplisit versus Laba Ekonomi
merupakan penerimaan perusahaan dikurangi
biaya eksplisi dan implisit
Teori Laba (5); menghadapi resiko, karena
gesekan, monopoli,Inovasi dan efisien
Manajerial
FungsiLaba : memberikan tanda untuk alokasi
yang efisien dari sumberdaya masyarakat
ETIKA BISNIS
mencoba untuk melarang tingkah laku
dari bisnis, manajer dan para pekerja
pada perusahaan yg seharusnya tidak
dilakukan
Etika Bisnis di Boeing (studi kasus 1-6)
Enron - Andersen dan Keuangan lainnya
KERANGKA KERJA INTERNASIONAL
EKONOMI MANAJERIAL
Munculnya, Persoalan Global
Pemimpin Bisnis Global
Perusahaan-perusahaan yang Paling
Dikagumi di Tingkat Global
Globalisasi danTerorisme
EKONOMI MANAJERIAL DAN INTERNET
Internet adalah tempat yang bagus untuk
memulai mencari informasi tentang ekonom
manajerial. Sebagai contoh, Anda dapat
menemukan informasi tentang kecenderungan
ekonomi makro dalam hal inflasi, pertumbuhan,
dan pengangguran, sebagaimana pula
informasi ekonomi mikro tentang sektor tertentu,
industri, dan perusahaan.
Download