Universitas Gadjah Mada 1 RENCANA PROGRAM

advertisement
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER
1. Matakuliah
:
Farmakoterapi
2. Kode/SKS
:
KH 324/2/1 SKS
3. Prasarat
:
Biokimia dan Fisiologi II
4. Status Matakuliah :
Wajib
5. Diskripsi Singkat Matakuliah : Matakuliah Farmakoterapi dilaksanakan secara team
teaching dan mencakup beberapa pokok bahasan. Secara umum matakuliah ini
mempelajari mekanisme obat-obatan yang bekerja pada berbagai sistem tubuh serta
menjelaskan karakteristik obat-obat tersebut. Matakuliah ini juga memiliki kemungkinan
pengembangan yang baik seiring dengan berkembangnya jenis obat (antiviral,
antikanker, imunoterapi, dsb.) yang memiliki mekanisme kerja khusus.
6. Tujuan Pembelajaran: Setelah mengikuti kuliah dan praktikum, diharapkan mahasiswa
dapat:
-
menjelaskan mekanisme kerja obat pada berbagai sistem tubuh
-
menjelaskan dan memilih obat yang tepat untuk terapi dan gangguan sistem tubuh.
-
memahami interaksi yang bisa terjadi antara obat dengan sistem dan dengan obatl
senyawa lain.
7. Materi Pembelajaran:
Farmakoterapi memiliki pokok bahasan:
1. Obat- obat yang bekerja pada saraf perifer dan pusat
2. Obat yang bekerja pada lambung
3. Obat yang bekerja pada intestinum
4. Farmakologi rumen
5. Obat yang bekerja pada ginjal
6. Autocoid
7. Penanggulangan penyakit metabolic
8. Farmakologi jantung
Masing-masing pokok bahasan memiliki sub pokok bahasan tersendiri. Materi
disampaikan dalam bentuk tulisan transparasi, gambar, grafik dan tabel.
Universitas Gadjah Mada
1
8. Outcome Pembelajaran:
Dari masing-masing pokok bahasan diharapkan mahasiswa:
Pokok bahasan 1.
-
dapat menjelaskan definisi, sifat dan kiasifikasi anastetika lokal, dan analgetika
-
menjelaskan mekanisme, efek farmakologi dan teknik penggunaan anastetika lokal
masing-masing golongan
-
menjelaskan mekanisme dan efek farmakologi macam-macam analgetika
-
menjelaskan efek samping penggunaan obat anti radang non steroid
Pokok bahasan 2.
-
menjelaskan
mekanisme
kerja,
macam
dan
penggunaan
obat
stomatika,
antistomatika, pelapis mukosa lambung, karminativa, antasida, emetika dan
antiemetika
-
menjelaskan terjadinya emesis dan terapi emesis
Pokok bahasan 3.
-
menjelaskan mekanisme kerja, tujuan penggunaan dan klasifikasi katartika dan
antidiare
-
menjelaskan proses terjadinya diare dan terapi diare
Pokok bahasan4
-
menjelaskan fungsi, reaksi biokimiawi dan faktor yang mempengaruhi absorbsi dan
distribusi obat dalam rumen
-
menjelaskan cara kerja obat yang bisa merusak sistem mikrobia dan populasi
mikrobia dalam rumen
Pokok bahasan 5
-
menjelaskan
mekanisme
dan
komponen
yang
bertanggungjawab
dalam
pembentukan urin
-
menjelaskan mekanisme kerja, penggunaan dan klasifikasi dan macam- macam
diuretika
Pokok bahasn 6.
-
memahami pengertian autocoid, mekanisme kerja histamin pada reseptor Hi dan H2
-
menjelaskan efek histamin pada organ dan jaringan serta penggunaan klinik
histamin.
-
menjelaskan mekanisme kerja dan penggunaan klinik antagonis histamin pada
reseptor H1 dan H2.
Pokok bahasan 7.
-
menjelaskan arti dan macam-macam penyakit metabolic
Universitas Gadjah Mada
2
-
menjelaskan mekanisme terjadinya penyakit bovine milk fever, ketosis dan defisiensi
vitamin
-
menjelaskan mekanisme kerja dan penggunaan obat untuk milk fever, ketosis dan
defisiensi vitamin
Pokok bahasan 8
-
memahami
mekanisme elektrofisiologi
jantung
sehingga
dapat
menjelaskan
terjadinya gangguan pada fungsi normal jantung.
-
memahami dan menjelaskan pengaruh syaraf simpatis, parasimpatis dan agen-agen
motropik terhadap kerj a jantung
-
memahami mekanisme terjadinya gagal jantung kongestif serta dapat memberikan
pilihan obat terhadap penyakit tersebut
-
memahami mekanisme terjadinya aritmia serta dapat memberikan pilihan obat
terhadap penyakit tersebut
-
memahami secara ringkas tentang gambaran elektrokardiogram sebagai salah satu
alat deteksi kelainan jantung
Secara umum diharapkan mahasiswa aktif dan antusias terhadap semua topik/pokok
bahasan ini dan mampu memberikan masukan/pertanyaan/diskusi terhadap setiap
materi kuliah.
9. Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan
Minggu ke- 1,2,3
-
menjelaskan definisi, sifat, teknik pemberian dan kiasifikasi anastetika local
-
tujuan dan manfaat obat tambahan pada anastetika local
-
efek farmakologis anastetika lokal golongan ester dan amida
-
menjelaskan penggolongan analgetika, efek reseptor dan mekanisme kerja
analgetika opiat
-
efek farmakologi morfin dan mekanisme kerja antagonis morfin
-
menjelaskan definisi, kiasifikasi dan mekanisme kerja analgetika non narkoti ka
-
efek farmakologi golongan salisilat, aminofenol, dan pirazolon
-
mekanisme kerja antiradang, efek samping dan penggunaan antiradang non steroid
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan:
-
tanya jawab
-
diskusi
Minggu ke-3,4,5
Universitas Gadjah Mada
3
-
menjelaskan mekanisme kerja, efek farmakologi, kiasifikasi dan tujuan penggunaan
stomatika dan antistomatika, pelapis mukosa lambung, antasida dan karminativa
-
menjelaskan terjadinya emesis dan kiasifikasi emetika menjelaskan mekanisme kerja
dan prinsip dasar penggunaan emetika sentral dan local
-
menjelaskan klasifikasi, mekanisme kerja, dan penggunaan antiemetika
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan:
-
tanya jawab
-
tugas
Minggu ke-5,6:
-
menjelaskan kiasifikasi dan tujuan penggunaan katartika, efek lubrikan laksasi,
mekanisme kerja dan efek bulk purgativa serta iritant purgative
-
menjelaskan proses terjadinya diare dan terapi diare
-
menjelaskan kiasifikasi dan mekanisme kerja antidiare
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan
-
diskusi
-
tanya jawab
Minggu ke-6:
-
menjelaskan fungsi dan reaksi biokimiawi obat dalam rumen
-
menjelaskan cara dan faktor yang mempengaruhi absorbsi dan distribusi obat dalam
rumen
-
menjelaskan mekanisme kerja dan contoh obat yang mempengaruhi dan merusak
mikrobia rumen
-
menjelaskan
dengan
gambar
komponen
yang
bertanggungjawab
dalam
pembentukan urin
-
menjelaskan mekanisme pembentukan urin
-
menjelaskan penggunaan, kiasifikasi dan mekanisme kerja diuretika osmotik, asam
formiat, merkuri, inhibitor karbonik anhidrase, antihormon dan kardiovaskuler
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan
-
tanya jawab
-
diskusi
Minggu ke-8:
-
menjelaskan pengertian autocoid dan mekanisme kerja histamin pada reseptor H1
dan H2
Universitas Gadjah Mada
4
-
menjelaskan efek histamin pada jaringan dan organ serta penggunaan kliniknya
-
menjelaskan mekanisme kerja, efek dan penggunaan klinik antagonis reseptor H1
dan H2 histamin
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan
-
Tanya jawab
-
diskusi
Minggu ke-9:
-
menjelaskan arti, macam dan penyebab penyakit metabolic
-
menjelaskan mekanisme kejadian penyakit metabolik Bovine Milk Fever, ketosis dan
defisiensi vitamin
-
menjelaskan mekanisme kerja obat dan dosis untuk terapi Bovine Milk Fever, ketosis
dan defisiensi vitamin
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan
-
Tanya jawab
-
tugas
Minggu ke-10,11,12,13
-
melakukan
pengenalan/pendahuluan
disertai
penjelasan
tentang
kekhususan
penyakit jantung pada hewan
-
menjelaskan
tentang
elektrofisiologi
jantung
danjaringan
konduksijantung
menjelaskan pengaruh syaraf simpatis, parasimpatis dan agen inotropik jantung
-
menjelaskan penyakit jantung kongestif, digitalis dan glikosidanya menjelaskan
aritmia dan obat-obat aritmia
Metode pembelajaran dan bentuk kegiatan:
-
materi disajikan dalam bentuk gambar, data dan table
-
membandingkan dengan kasus yang terjadi pada manusia melakukan tanya jawab
diskusi singkat suatu kasus
-
menampung pendapat mahasiswa melalui hasil diskusi dan memberikan tanggapan
tentang kemungkinan pengembangan terapi jantung pada hëwan
Praktikum untuk mata kuliah Farmakoterapi:
-
praktikum dilakukan seminggu sekali, didahului dengan pretest dan evaluasi laporan
10. Evaluasi
Universitas Gadjah Mada
5
Pengukuran:
-
ujian semester : soal bervarasi (pihihan ganda, isian, menjodohkan, betul-salah, esei)
-
ujian mid semester 1 : soal esei
-
ujian mid semester 2 : soal esei
Mahasiswa dinyatakan lobs ujian ( tidak wajib mengikuti ujian semester) jika hasil ujian
mid semester 1 dan 2 dinyatakan sudah mencukupi.
-
ujian praktikum (responsi)
Assesment / penilaian hasil pembelajaran:
-
penilaian terhadap respon mahasiswa saat tanya jawab dan diskusi dalam kelas
-
penilaian terhadap tugas yang diberikan
Assesment / penilaian terhadap proses pembelajaran
-
kuisoner
11. Bahan, sumber informasi dan referensi:
Brander, G.C., Pugh, D.M., Bywater, R.J., and Jenkins, W.L. 1991. Veterinary Applied
Pharmacology and Therapeutics. ELBS with Bailliere Tindall.
Branson, K.R. and Booth, N.H. 1995. Veterinary Pharmacology and Therapeutics. Ed.
by Richard A. Iowa State University Press/Ames.
Katzung, B.G. 1998. Farmakologi Dasar dan Klinik. Edisi VI. Alih Bahasa Staf Dosen
Farmakologi Kedokteran Universitas Sriwijaya. Penerbit Buku Kedokteran.
Rang, H.P. and Dale, M.M. 1987. Pharmacology. Churchill Livingstone. Edinbvurg
London. Melbourne. New York.
Yoxall, A.T. & Hird, J.F.R. 1979. Pharmacological: Basis of small animal medicine
Jurnal yang relevan
Internet
Universitas Gadjah Mada
6
Download