Pengantar Ilmu Komunikasi - Muhammad Irawan Saputra, M.I.Kom

advertisement
Pengantar Ilmu
Komunikasi
Muhammad Irawan Saputra, S.I.Kom., M.I.Kom
Mengapa kita berkomunikasi?

untuk mengendalikan lingkungan fisik dan psikologis kita (Thomas M.
Scheidel):

Membangun kontak sosial

Mendukung identitas diri

Mempengaruhi orang lain untuk merasa, berpikir, dan melakukan sesuai yang
kita inginkan

Menyelesaikan tugas yang penting dan menjalin hubungan
Gordon I. Zimmerman

Fungsi sosial dan pengambilan keputusan
Rudolph F. Verderber

Untuk kelangsungan hidup pribadi dan kelangsungan hidup masyarakat
Judy C. Pearson & Paul E. Nelson
William I. Gordon
Membangun hubungan Sosial
1.

Membangun konsep diri

Aktualisasi diri

Kelangsungan hidup/membaca
situasi, Memperoleh kebahagiaan

Menghindar dari ketegangan
“Budaya adalah komunikasi, dan
sebaliknya”
Edward T. Hall

Komunikasi: mekanisme dalam mensosialisasikan norma budaya

Budaya: menetapkan norma (salah satunya komunikasi)
“Kemampuan komunikasi merupakan pengikat waktu”
Alfred Korzybski
(enkulturasi)
Komunikasi sebagai
pembentuk konsep diri

Konsep diri: Pandangan tentang diri dari pandangan
orang lain
“Kita tahu kita manusia karena orang di sekeliling kita
memperilakukan kita sebagai manusia dan memberitahu
kita bahwa kita adalah manusia”
(Orang-orang di sekeliling kita = significant others)
“Kita adalah kertas putih ketika bayi”
Self-fulfilling prophecy = ramalan yang jadi nyata
“Kita adalah cermin bagi satu sama lain”

”the looking glass-self”
Charles H. Cooley

“setiap orang mengembangkan dirinya lewat interaksi
dan dilakukan lewat komunikasi”
George H. Mead

Saat remaja kita kesulitan memisahkan siapa diri kita dan
siapa kita menurut orang lain

Konsep diri kita berubah-ubah seiring berjalannya waktu

Kita sangat menganggap penting konsep diri kita

Identitas etnik adalah unsur penting konsep diri

Kita bisa memprediksi darimana seseorang berasal dengan
melihat caranya berkomunikasi
umpan balik
orang lain
perilaku kita
Konsep diri
Sumber: Robert Hopper dan Jack L. Whitehead (1979)
Eksistensi Diri
“Kita bicara, maka kita ada”

Coba dekati dan amati teman kita yang sedang
main game sendirian

Amati orang pendiam dalam perbincangan
kelompok
kelangsungan hidup, memupuk hubungan,
dan memperoleh kebahagiaan
 Kebutuhan
rasa aman bisa dipenuhi
dengan:
 Rasa
saling memiliki
 Pergaulan
 Rasa
diterima
 Memberi
dan menerima

“Komunikasi adalah bentuk dasar adaptasi terhadap
lingkungan”

“Semakin dewasa orang semakin butuh lebih banyak
ketrampilan berkomunikasi untuk beradaptasi dengan
lingkungannya”
Basa-basi
 “Komunikasi
fatik (phatic
communication)”
Dimensi hubungan dalam berkomunikasi
Makna Verbal tidak diperhitungkan
Kehangatan hubungan adalah tujuan
Orang yang terkucil secara sosial
cenderung lebih cepat mati
Stewart
“Silaturahmi memperpanjang usia
& memperbanyak rejeki”
Download